Episode 18

Sudah hampir satu bulan Ayu sibuk dengan urusan pertokoannya. Hingga semuanya selesai dan Ayu hanya harus meninjau keadaan toko saja.

Hari ini Ayu, Ana dan Putri pergi menuju Bank untuk membayar uang kuliah pada semester dua.

"gimana yu udah selesai?" tanya Putri

"alhamdulillah udah, capek banget mengurus itu semua" jawab Ayu

"sekarang udah bisa sedikit lega yaa"ucap Putri

"iya lumayan lah Put" balas Ayu

"trus gimana keadaan toko sekarang Yu? lama juga kita gak kesana" ucap Ana

"Alhamdulillah rame sih, lumayan juga keuntungan toko bisa naik sampai 30%"

"iya? Alhamdulillah" balas Ana

"bisa makan siang nih?" ucap Putri

"iya-iya makan siang sponsor dari toko AFM" ucap Ayu

"yuhuuu~~ makan gretong kita"

Setelah membayar uang kuliah mereka pergi ke salah satu restoran milik Ayah Mahendra untuk makan siang.

Walaupun Ayu adalah anak pemilik warung, tetapi ia tetap membayar apa yang sudah di makannya. Bukan hanya makan gratis, hal ini karena keuntungan dari pelanggan merupakan sumber gaji bagi para karyawan. Begitu juga di toko, jika Ayu ataupun keluarganya mengambil baju maka mereka harus membayarnya juga.

Setelah selesai makan tiga bidadari itu berpisah pulang ke rumah masing-masing.

" hati-hati pulangnya gais"

"iya, kamu juga yu"

" siip, byee"

Ayu merasakan perasaan yang kurang enak, entah apa yang akan terjadi, yang jelas Ayu memilih untuk berhati-hati dalam berkendara.

🌺🌺🌺

drrrtt,,,, drrttt,,,, drrrrtt,,,,

"halo sayang"

"halo apa betul ini kediaman pemilik hp ini?"

"iya saya bundanya pak, anak saya mana ya? kenapa hp nya ada sama bapak? dan bapak siapa ya?" tanya Bunda beruntun

"saya dari pihak kepolisian ibuk, dan saya harus menyampaikan berita ini kalau putri ibu mengalami kecelakaan di perempatan lampu merah, sekarang putri ibu sedang berada di rumah sakit X, saya harap ibu segera datang kesini, karena dokter sedang menunggu kedatangan keluarga karna tidak ada yang menjaminnya"

deg,,

"Ayu"

Tiba-tiba bunda tidak sadarkan diri. Beruntung ada Farhan disana.

"bunda,, bundaa"

"halo kak? kamu kenapa?"

"maaf lebih baik keluarga segera datang ke rumah sakit X, karena dokter membutuhkan persetujuan dari keluarga segera, karena sudah tidak ada waktu yang cukup banyak. kakak anda mengalami kecelakaan di perempatan jalan.

Farhan segera bergegas sambil menggendong bunda ke dalam mobil dan menuju rumah sakit tempat Ayu di rawat.

ketika sampai di rumah sakit, bunda masih tidak sadarkan diri, beruntung tadi Ayah sudah di telfon dan datang berbarengan dengan Farhan.

Sementara Farhan memanggil perawat untuk membantu bunda yang masih belum sadarkan diri. Ayah menghubungi nomor telepon Ayu yang masih dipegang oleh pihak kepolisian

"Selamat malam Pak, saya orang tua Ayu, apa yang sebenarnya terjadi dengan anak saya?" ucap ayah setelah bertemu dengan Bapak Polisi itu

"Lebih Baik bapak menemui dokter terlebih dahulu, karna keadaan anak bapak sedang kritis"

Ayah berusaha kuat sembari menahan air matanya. Mendengar Keadaan Ayu yang kritis membuat Ayah seakan tak mampu untuk menopang badannya.

Sembari mengucap, Ayah berusaha untuk menemui Dokter yang sudah menunggu pihak keluarga sedari tadi

*FLASHBACK ON*

Ketika Ayu sampai di lampu merah yang kebetulan cukup sepi dan Ayu berada di belakang mobil lain.

Namun tiba-tiba ada mobil sedan yang menabraknya dari belakang sehingga mobil Ayu terjepit diantara mobil tersebut.

BRAAAK,,,,

Suara tabrakan itu terdengar sangat keras dan mengundang banyak masyarakat yang melihat dan membantu mengevakuasi Ayu dan korban lainnya.

Untung saja ada Polisi yang sedang bertugas sehingga Ayu lebih cepat di evakuasi dari tempat kejadian

"Ayo bawa-bawa ini, gak usah telfon ambulans, bapak aja yang kawal pak, naikin ke mobil saya aja" ucap salah satu pengguna mobil

"ayo bantu-bantu, di percepat, ayo-ayo"

Ada beberapa orang yang mengantar Ayu ke rumah sakit, dan membawanya ke ruang UGD untuk mendapatkan pertolongan pertama.

Setibanya di UGD, dokter keluar dan mengatakan kalau keadaan Ayu sangat parah dan mengalami pendarahan, sehingga ia membutuhkan pendonor dengan golongan darah AB, karena kebetulan stok golongan darah tersebut sedang tidak ada.

"untuk sementara sebelum keluarga pasien datang, ia harus mendapatkan donor darah dengan golongan darah AB sebanyak tiga kantong karna pasien mengalami pendarahan, sementara golongan darah tersebut sedang kosong di rumah sakit ini. Pihak kami sedang menghubungi PMI untuk menanyakan golongan darah AB. Jadi saya minta tolong kepada orang yang ada disini untuk membantu mencarikan pendonor secepatnya"ujar dokter tersebut

"saya dokter, golongan darah saya AB, ambil sebanyak yang dibutuhkan dokter" ujar pengguna mobil yang membawa Ayu ke rumah sakit tadi

"kalau begitu silahkan ikut saya untuk melakukan pengecekan"

"baik dokter"

"silahkan"

FLASHBACK OFF

TOK,,TOK,,TOK

"silahkan masuk"

"permisi dokter saya orang tua dari pasien yang kecelakaan"

"ah iya silahkan duduk pak"

"bagaimana keadaan anak saya dokter?"

"saya harap bapak sabar dalam menghadapi ujian dan cobaan ini pak, sedikit saya jelaskan kondisi putri bapak sekarang sedang kritis, tadi sempat mengalami pendarahan dan harus melakukan transfusi darah, untung saja calon suami anak bapak yang membawanya kesini memiliki golongan darah yang sama, sehingga putri bapak masih bisa bertahan sampai sekarang.

Maaf sebelumnya pak tapi saya harus menyampaikan bagaimana keadaan putri bapak. Pasien mengalami patah tulang pada kaki kanan dan keretakan pada tempurung kaki kirinya, jadi bisa dikatakan kalau putri bapak mengalami kecacatan semi permanen, dengan terapi yang intensif dan membutuhkan waktu yang cukup lama, insyaa Allah bisa berjalan lagi.

Ada kebocoran pada bagian kepala yang sudah kami obati, lalu ada beberapa bekas luka di area wajah karena pecahan kaca yang mengenai wajahnya.

Jadi untuk tindakan lebih lanjut kami akan melakukan operasi pada bagian kaki pasien, dan melakukan Rontgen secara keseluruhan. jadi silahkan tanda tangan disebelah sini pak."ujar dokter itu dengan hati-hati

Ayah tidak bisa lagi menahan air mata yang sekuat mungkin ia tahan dari tadi. Ia tak tau bagaimana cara menjelaskan kepada istri dan anaknya mengenai kondisi Anak perempuannya itu. Berulang kali ia mengusap air mata yang enggan untuk berhenti.

"ya Allah naak, hiks,,, hiks,,, hiks,, lakukan yang terbaik dokter, masalah biaya insya Allah saya usahakan. Bantu anak saya dokter" Ayah berucap dengan air mata yang selalu menetes dan sambil menandatangani berkas yang diserahkan oleh dokter.

"bapak yang tabah, saya yakin keluarga pasti bisa melewati ujian ini dengan baik, karna Allah SWT tidak akan memberikan cobaan dan ujian kepada hambanya melampaui batas kemampuan kita. silahkan bapak tunggu diluar, sebentar lagi operasi akan kami mulai, dan kami berharap doa dari keluarga agar operasi ini bisa berjalan lancar"

"tolong bantu anak saya dokter, semoga melalui dokter anak saya masih diberi kesempatan oleh Allah SWT untuk memperbaiki diri di dunia ini. saya permisi dokter" ucap ayah sembari keluar dari ruangan doker tersebut.

Ayah berjalan gontai kearah kamar mandi, tak mampu rasanya ia menahan air mata yang melaju begitu saja tanpa bisa ia tahan.

"Ya Allah kuatkan kami, ampuni kami ya Allah, selamatkan lah Anak hamba, berikan ia kesembuhan ya Allah, kepadamu hamba berserah diri"

Setibanya di toilet ayah mencuci wajahnya dan mengambil wudhu. Setelah itu Ayah berjalan menuju ruangan operasi dimana Ayu melangsungkan operasi pada bagian kakinya.

"ayah" panggil Farhan

Tiba-tiba ayah tersungkur tak sadarkan diri, karena terlalu Syok dan bingung bagaimana cara menjelaskan kepada anak dan istrinya.

"AYAAAAH", teriak Farhan dan Bunda

"suster perawat tolong ayah saya" teriak Farhan menggema

"biar bunda yang temani Ayah, Abang disini aja nungguin kakak ya sayang" ucap Bunda dengan air mata yang menetes

"iya bunda, nanti kabari Abang gimana kondisi ayah"

Bunda hanya mengangguk dan mengikuti perawat yang membawa ayah.

🌺🌺🌺

To Be Continue

jangan lupa

like

koment

vote

hadiahnya jangan lupa ya

terima kasih

Terpopuler

Comments

Nur hikmah

Nur hikmah

deg2 gan.....kira2 siap y yg nbrak.....duh firasat g enak

2021-08-24

0

🎤ImaEdg🎧

🎤ImaEdg🎧

ayyuuuu...

2021-07-26

1

🌼EmeLBy🌼

🌼EmeLBy🌼

mampir
IJINKAN AKU MEMILIKI HATIMU
🙏🙏🙏

2021-07-02

0

lihat semua
Episodes
1 Episode 1
2 Episode 2
3 Episode 3
4 Episode 4
5 Episode 5
6 Episode 6
7 Episode 7
8 Episode 8
9 Episode 9
10 Episode 10
11 Episode 11
12 Episode 12
13 Episode 13
14 Episode 14
15 Episode 15
16 Episode 16
17 Episode 17
18 Episode 18
19 Episode 19
20 Episode 20
21 Episode 21
22 Episode 22
23 Episode 23
24 Episode 24
25 Episode 25
26 Episode 26
27 Episode 27
28 Episode 28
29 Episode 29
30 Episode 30
31 Episode 31
32 Episode 32
33 Episode 33
34 Episode 34
35 Episode 35
36 Episode 36
37 Episode 37
38 Episode 38
39 Episode 39
40 Episode 40
41 Episode 41
42 Episode 42
43 Episode 43
44 Episode 44
45 Episode 45
46 Episode 46
47 Episode 47
48 Episode 48
49 Episode 49
50 Episode 50
51 Episode 51
52 Episode 52
53 Episode 53
54 Episode 54
55 Episode 55
56 Episode 56
57 Episode 57
58 Episode 58
59 Episode 59
60 Episode 60
61 Episode 61
62 Episode 62
63 Episode 63
64 Episode 64
65 Episode 65
66 Episode 66
67 Episode 67
68 Eposide 68
69 Episode 69
70 Episode 70
71 Episode 71
72 Episode 72
73 Episode 73
74 Episode 74
75 Episode 75
76 Episode 76
77 Episode 77
78 Episode 78
79 Episode 79
80 Episode 80
81 Episode 81
82 Episode 82
83 Episode 83
84 Episode 84
85 Episode 85
86 Episode 86
87 Episode 87
88 Episode 88
89 S2 : Episode 89
90 S2 : Episode 90
91 S2 : Episode 91
92 S2 : Episode 92
93 S2 : Episode 93
94 S2 : Episode 94
95 S2 : Episode 95
96 S2 : Episode 96
97 S2 : Episode 97
98 S2 : Episode 98
99 S2 : Episode 99
100 S2 : Episode 100
101 S2 : Episode 101
102 S2 : Episode 102
103 S2 : Episode 103
104 S2 : Episode 104
105 S2 : Episode 105
106 S2 : Episode 106
107 S2 : Episode107
108 S2 : Episode 108
109 S2 : Episode 109
110 S2 : Episode 110
111 S2 : Episode 111
112 S2 : Episode 112
113 S2 : Episode 113
114 S2 : Episode 114
115 S2 : Episode 115
116 S2 : Episode 116
117 S2 : Episode 117
118 S2 : Episode 118
119 S2 : Episode 119
120 S2 : Episode 120
121 S2 : Episode 121
122 S2 : Episode 122
123 S2 : Episode 123
124 S2 : Episode 124
125 S2 : Episode 125
126 S2 : Episode 126
127 S2 : Episode 127
128 S2 : Episode 128
129 S2 : Episode 129
130 S2 : Episode 130
131 S2 : Episode 131
132 S2 : Episode 132
133 S2 : Episode 133
134 S2 : Episode 134
135 S2 : Episode 135
136 S2 : Episode 136
137 S2 : Episode 137
138 S2 : Episode 138
139 S2 : Episode 139
140 S2 : Episode 140
141 S2 : Episode 141
142 S2 : Episode 142
143 S2 : Episode 143
144 S2 : Episode 144
145 S2 : Episode 145
146 S2 : Episode 146
147 S2 : Episode 147
148 S2 : Episode 148
149 S2 : Episode 149
150 S2 : Episode 150
151 S2 : Episode 151
152 S2 : Episode 152
153 S2 : Episode 153
154 S2 : Episode 154
155 S2 : Episode 155
156 S2 : Episode 156
157 S2 : Episode 157
158 S2 : Episode 158
159 S2: Episode 159
160 S2 : Episode 160
161 S2 : Episode 161
162 S2 : Final Episode
163 Terima kasih
164 NOVEL BARU HADIR!!!
Episodes

Updated 164 Episodes

1
Episode 1
2
Episode 2
3
Episode 3
4
Episode 4
5
Episode 5
6
Episode 6
7
Episode 7
8
Episode 8
9
Episode 9
10
Episode 10
11
Episode 11
12
Episode 12
13
Episode 13
14
Episode 14
15
Episode 15
16
Episode 16
17
Episode 17
18
Episode 18
19
Episode 19
20
Episode 20
21
Episode 21
22
Episode 22
23
Episode 23
24
Episode 24
25
Episode 25
26
Episode 26
27
Episode 27
28
Episode 28
29
Episode 29
30
Episode 30
31
Episode 31
32
Episode 32
33
Episode 33
34
Episode 34
35
Episode 35
36
Episode 36
37
Episode 37
38
Episode 38
39
Episode 39
40
Episode 40
41
Episode 41
42
Episode 42
43
Episode 43
44
Episode 44
45
Episode 45
46
Episode 46
47
Episode 47
48
Episode 48
49
Episode 49
50
Episode 50
51
Episode 51
52
Episode 52
53
Episode 53
54
Episode 54
55
Episode 55
56
Episode 56
57
Episode 57
58
Episode 58
59
Episode 59
60
Episode 60
61
Episode 61
62
Episode 62
63
Episode 63
64
Episode 64
65
Episode 65
66
Episode 66
67
Episode 67
68
Eposide 68
69
Episode 69
70
Episode 70
71
Episode 71
72
Episode 72
73
Episode 73
74
Episode 74
75
Episode 75
76
Episode 76
77
Episode 77
78
Episode 78
79
Episode 79
80
Episode 80
81
Episode 81
82
Episode 82
83
Episode 83
84
Episode 84
85
Episode 85
86
Episode 86
87
Episode 87
88
Episode 88
89
S2 : Episode 89
90
S2 : Episode 90
91
S2 : Episode 91
92
S2 : Episode 92
93
S2 : Episode 93
94
S2 : Episode 94
95
S2 : Episode 95
96
S2 : Episode 96
97
S2 : Episode 97
98
S2 : Episode 98
99
S2 : Episode 99
100
S2 : Episode 100
101
S2 : Episode 101
102
S2 : Episode 102
103
S2 : Episode 103
104
S2 : Episode 104
105
S2 : Episode 105
106
S2 : Episode 106
107
S2 : Episode107
108
S2 : Episode 108
109
S2 : Episode 109
110
S2 : Episode 110
111
S2 : Episode 111
112
S2 : Episode 112
113
S2 : Episode 113
114
S2 : Episode 114
115
S2 : Episode 115
116
S2 : Episode 116
117
S2 : Episode 117
118
S2 : Episode 118
119
S2 : Episode 119
120
S2 : Episode 120
121
S2 : Episode 121
122
S2 : Episode 122
123
S2 : Episode 123
124
S2 : Episode 124
125
S2 : Episode 125
126
S2 : Episode 126
127
S2 : Episode 127
128
S2 : Episode 128
129
S2 : Episode 129
130
S2 : Episode 130
131
S2 : Episode 131
132
S2 : Episode 132
133
S2 : Episode 133
134
S2 : Episode 134
135
S2 : Episode 135
136
S2 : Episode 136
137
S2 : Episode 137
138
S2 : Episode 138
139
S2 : Episode 139
140
S2 : Episode 140
141
S2 : Episode 141
142
S2 : Episode 142
143
S2 : Episode 143
144
S2 : Episode 144
145
S2 : Episode 145
146
S2 : Episode 146
147
S2 : Episode 147
148
S2 : Episode 148
149
S2 : Episode 149
150
S2 : Episode 150
151
S2 : Episode 151
152
S2 : Episode 152
153
S2 : Episode 153
154
S2 : Episode 154
155
S2 : Episode 155
156
S2 : Episode 156
157
S2 : Episode 157
158
S2 : Episode 158
159
S2: Episode 159
160
S2 : Episode 160
161
S2 : Episode 161
162
S2 : Final Episode
163
Terima kasih
164
NOVEL BARU HADIR!!!

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!