Setelah kedatangan Celine nampak perusahaan Abraham Group seperti mendapatkan suasana baru, apalagi dengan penampilan Celine yang terlihat sangat seksi.
Ruang meeting yang tadinya menegangkan kini telah dalam kondisi yang seperti semula.
"Aku sarankan kepada kalian jangan pernah mengusik harimau betina itu, karena dia sangat sensitif." seru kakek Abraham kepada direksi perusahaannya.
"Tapi Apakah benar kalau gadis muda itu pemegang saham kedua setelah Tuan Abraham." tanya direktur perusahaan Abraham group yang ada di kota x.
"Tentu karena dia adalah wanita yang bertangan dingin, walaupun usianya muda tapi dia sangat pandai dalam mengelola bisnis. Bahkan dia adalah pemilik Kasino terbesar yang ada di kawasan Eropa dan kawasan Timur tengah." seru Kakek Abraham yang membuat David dan Samuel begitu terkejut.
Setelah beberapa saat kemudian, akhirnya rapat direksi di perusahaan Abraham group telah selesai. beberapa pemimpin dari cabang perusahaan itu telah kembali ke tempatnya.
Sesaat kemudian nampak ponsel dari kakek Abraham berbunyi dan pria tua itu melihat isi pesan dari wanita muda yang sedang beristirahat.
"isi pesan dari celin.
kakek tolong suruh mereka menungguku 1 jam lagi, karena setelah itu aku ingin seluruh pemegang cabang perusahaan yang ada di kawasan ini untuk berkumpul karena aku ingin memeriksa semua data-data perusahaan ini." seperti itulah isi dari pesan yang Celine kirim untuk kakek Abraham.
Nampak pria tua itu tersenyum dengan isi pesan yang diberikan oleh Celine.
1 jam kemudian..
Celine telah bersiap-siap dan berganti baju, wanita muda itu memakai rok span selutut kemeja biru berenda dan dihiasi dengan ikat pinggang yang senada dengan Warna bajunya.
"Apakah semuanya sudah berkumpul kakek." tanya Celine kepada kakek.
"Rupanya kau ingin investigasi ya." guman kakek Abraham yang dianggauki oleh Celine.
"Apakah ada kebocoran di perusahaan." tanya kakek Abraham.
"Bukannya kebocoran kek, tapi manusia selundupan." jawab Celine yang membuat kaki Abraham tersenyum.
"Benarkah?." tanya kakek Abraham.
Nanti kakek akan tahu Setelah aku menarik salah satu manusia selundupan itu." jawab Celine yang kemudian menggandeng pria tua itu yang diikuti oleh Paman Husein di belakang mereka.
Saat berada di jantung perusahaan Abraham, nampak Celine mengumpulkan seluruh pekerja yang ada di sana.
Celine membagi seluruh pekerja itu menjadi 3 bagian, para karyawan. staf, dan pemegang inti.
"Baiklah karena kalian semua sudah berkumpul di sini, dan kalian telah berkumpul sesuai dengan jabatan kalian.. maka akan aku langsung saja. Aku ingin kalian yang mendapatkan sapu tangan Hitam berkumpul di masing-masing tempat dan jika ada yang yang mendapatkan sapu tangan merah juga berkumpul di tempat masing-masing." nampak semua pekerja yang ada di perusahaan Abraham grup bingung dengan perintah yang diberikan oleh gadis muda yang ada di depan mereka.
Sedangkan David dan Samuel yang melihat hal itu mereka bingung dengan kondisi yang ada pada saat ini.
"Bolehkah kami tahu Nona Apa fungsi dari sapu tangan ini." tanya salah satu pegawai kepada Celine.
"Tentu karena saputangan itu adalah kelanjutan nyawa kalian di sini." jawab Celine yang membuat orang-orang yang ada di perusahaan Abraham Group saling pandang satu sama lain.
"Paman Husein silakan lakukan pekerjaan paman, kumpulkan orang-orang yang telah aku seleksi tadi." perintah Celine kepada Paman Husein.
Pria tua itu telah melaksanakan perintah gadis muda yang ada di depannya,
Setelah mengumpulkan orang-orang yang mempunyai sapu tangan Hitam.
"Kalian yang mempunyai sapu tangan merah kalian berkumpullah semua! yang mempunyai sapu tangan Hitam silakan maju kemari." seru Celine.
Sesaat kemudian nampak orang-orang yang mempunyai sapu tangan Hitam telah berkumpul di depan Celine, orang-orang itu berasal dari staf dan para direksi perusahaan.
"Mulai sekarang kalian aku berhentikan secara tidak hormat! dan semua aset-aset Setelah kalian ambil dari perusahaan ini akan ku tarik semua kembali, dan satu lagi kalian akan mendapatkan pelajaran hukum karena kalian telah menjadi mata-mata dari perusahaan lain. dan kalian telah membuat perusahaan ini mengalami kemiringan yang luar biasa, maka dari itu semua aset yang kalian miliki selama kalian menjadi pekerja di perusahaan ini telah kutarik." seru Celine yang membuat orang-orang itu langsung terkejut.
"Apa maksud Nona! Mengapa seluruh aset kami ditarik dari perusahaan." seru para orang-orang yang mendapatkan sapu tangan Hitam, mereka tidak terima dengan perintah Celine.
"Direksi perusahaan Abraham Group cabang kota x telah menggelapkan dana dari perusahaan di kota dengan nominal yang sangat luar biasa, perusahaan bodong yang telah kau ajukan kepada perusahaan ini telah membuat kecondongan hingga perusahaan di kota hampir hancur. sedangkan CEO dari perusahaan x yang ada di kota ini yaitu Tuan Samuel tidak bisa melihat para karyawannya yang sudah menggelapkan dana dengan sangat besar. hingga membuat perusahaan ini akan runtuh." seru Celine kepada mantan suaminya itu.
Hal itu membuat Samuel sangat terkejut karena selama dia bekerja di cabang perusahaan Abraham Group, dia tidak pernah melihat ada kejanggalan ataupun penggelapan dana di perusahaan itu.
namun saat gadis muda itu datang semua kebusukan yang ada di perusahaan Abraham Group langsung terbuka di ruang publik.
Hal itu membuat Samuel yang mengetahui kejadian itu dia begitu terkejut dan sangat malu, apalagi yang membuka kebusukan di perusahaan yang diabaikan adalah mantan istrinya yang telah dia permainkan dahulu.
"Apakah dia bermaksud untuk balas dendam kepadaku." guman Samuel dalam hati.
"Para petugas kepolisian akan datang kemari dan memenjarakan kalian! karena aku telah menelpon mereka silakan kalian bersenang-senang di hotel prodeo itu." seru Celine yang kemudian berlalu pergi dari jantung perusahaan Abraham Group.
Sesaat kemudian nampak salah satu pegawai yang mendapatkan sapu tangan merah berseru kepada Celine.
"Nona! lalu Bagaimana nasib kami." seru salah satu pekerja.😔
Sesaat kemudian Celine langsung berbalik dan menatap semua pegawai itu.😒
"Memangnya nasib kalian kenapa." tanya Celine pada mereka.😒
"Apakah kami akan dikeluarkan juga." tanya para pegawai.
"Memangnya kenapa kalian harus keluar." tanya Celine.🙄
"Lalu kenapa kami tidak dikembalikan kepada kerjaan kami." tanya salah satu pekerja😟
"Apakah kalian tidak punya kaki hingga kalian tidak bisa bekerja balik sendiri menuju tempat kalian." tanya Celine kepada para pekerja itu.
Hal itu membuat para pekerja itu saling menatap satu sama lain.
"Lalu apa yang kalian lakukan di sini? Kenapa kalian tidak kembali ke tempat kerja kalian masing-masing, kalian kan punya kaki untuk berjalan ke tempat kalian masing-masing." seru Celine yang kemudian membuat para pekerja itu langsung kocar-kacir berlari ke tempat mereka masing-masing.
hehh....celine yang menghela napas
"Kenapa aku harus mengantar mereka satu-persatu ke tempat mereka." gerutu Celine yang kemudian pergi meninggalkan perusahaan Abraham Group menuju rumah besar yang dulu telah dia tinggalkan.
45 menit kemudian
Celine telah sampai di depan rumah Megah yang dulu dia tinggalkan.
Nampak rumah itu tidak ada perubahan sama sekali, rumah besar yang dulu membuat Celine hampir seperti orang gila. di rumah itu pula Celine harus menjadi janda dua kali di usianya yang masih sangat muda.
"Itu adalah masa lalu, inilah masa depan ku." seru Celine yang kemudian masuk ke dalam rumah megah itu.
Nampak Celine berada di rumah Megah.
Saat Celine masuk kerumah itu para pelayan yang ada di rumah itu nampak kaget dengan kedatangan seorang wanita cantik.
"Nona mencari siapa." tanya para pelayan pada Celine.
"Aku tidak mencari siapapun, aku cuma mau pulang ke rumahku. emangnya aku mencari siapa." Jawab Celine yang kemudian masuk ke dalam rumah megah itu.
Sesaat kemudian kakek Abraham telah sampai di rumah megah.
Parah pelayan yang melihat majikannya datang langsung menunduk.
"Selamat datang tuan besar." seru para pelayan.
"Oh ya kek, Apakah tempat itu masih seperti semula." tanya celin kepada kakek Abraham.
"Tentu aku tidak pernah menyuruh siapapun untuk merubah tempat itu." jawab Kakek Abraham yang kemudian menggandeng Celine untuk masuk ke rumah megah itu.
Nampak para pelayan itu melirik seorang gadis muda yang digandeng oleh tuan besar mereka.
"Apakah dia simpanan tuan besar." guman para pelayan yang ada di sana.
"Iya.. Nyonya Feli kan tidak ada di sini, maka dari itu gadis centil ini dengan beraninya menggoda Tuan Abraham." guman salah satu pelayan.
Sesaat kemudian Paman Husen telah sampai di rumah itu dan mengikuti Tuan besarnya.
"Paman Husein sebaiknya istirahat, karena 2 hari ini kita akan istirahat. aku tidak ingin kemana-mana.. Aku sangat capek." guman Celine yang kemudian masuk ke dalam kamarnya.
Nampak Celine menatap lekat kamar yang dulu diberikan oleh kakek tua itu kepada Celine.
"Tidak ada yang berubah." guman Celine saat menatap kamar itu.
Sesaat kemudian Ponsel Celine telah berbunyi.
Bibibip....bunyi ponsel Celine.
Sesaat kemudian Celine menatap ponselnya dan melihat siapa yang meneleponnya.
"Haduh Nenek cerewet ini terus mengganggu saja." guman Celine yang kemudian mengangkat telepon itu.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 37 Episodes
Comments
Bundy Aya
biarpun celine mengatakan nenek cerewet tp dia sayang sama nenek felix hehehe
2021-08-28
1
Juan Sastra
nenek felik
2021-05-07
1