ancaman mantan

"va." sapa toni dari belakang punggung eva saat mendengar eva tertawa.

eva pun melepas kan tangan revan dan berbalik ke arah belakang untuk melihat orang yang sedang memanggilnya.

lagi lagi eva di buat terkejut, saat orang yang di hadapannya itu mantan suaminya dan dia sudah berani mendatanginya di gudang saat jam istirahat.

eva sedikit mundur untuk menjaga jarak dari toni, hingga membuat revan yang berada duduk di belakangnya tidak terlihat oleh toni.

"va, aku ingin bicara sama kamu. hanya berdua." kata toni untuk menyindir pria yang berada di belakang eva.

revan yang mendengar ucapan toni seketika itu bangkit dari duduknya dan berdiri tepat di belakang eva. revan memang tinggi hingga bisa melihat mantan suami eva tanpa harus menjinjit dari belakang tubuh eva, tinggi eva hanya sebahu revan.

toni menatap revan dengan tajam, sedangkan yang di tatap merasa acuh dan tersenyum sinis karna revan tidak takut akan tatapan kemarahan dari toni. seandainya toni tau jika revan adalah bosnya mungkin dia tidak akan berani menatap revan seperti itu.

melihat revan yang berjalan di sampingnya dan akan pergi, tangan eva begitu saja menggenggam tangan revan. menatap revan dengan menggelengkan kepalanya sedikit mengisaratkan untuk jangan pergi.

revan pun tersenyum dan memegang lembut pipi eva. "aku akan tunggu di situ." menunjuk tempas kardus " jika dia berani menyentuh mu, akan aku patah kan tangannya." ancam revan dan menatap tajam toni.

kini eva sudah duduk di kursi di ikuti toni yang duduk di depan eva hanya terhalang meja di antara mereka. sedangkan revan duduk di antara kardus dengan memperhatikan toni agar dia tidak bertindak macam macam pada eva.

"va?"

"ada apa kamu ke sini.!" sahut eva to the poin

"aku, hanya ingin meminta maaf pada mu va."

"aku dari dulu sudah memafkan mu.!"

"jika kamu sudah memaafkan ku kenapa nomer aku kamu blokir." kata toni membuat eva mengerutkan keningnya.

"tidak baik menyimpan nomer suami orang apa lagi sudah mempunyai anak. nanti bisa bisa terjadi kesalah pahaman dan menimbulkan fitnah." tegas eva

"kau menganggap ku orang lain.? kita pernah bersama, kita juga pernah menikah, kita juga pernah satu ranjang." dengan tersenyum sinis" aku tau va,di hati kamu masih ada rasa cinta untuk ku."

"cuma satu ranjang, tapi tidak melebihi itu.!" jawab eva membuat toni memicingkan matanya.

"dulu waktu aku berumah tangga, aku belum memenuhi kebutuhan biologis suami ku karna waktu itu aku sedang datang bulan." dengan tersenyum sinis pada toni.

"dulu aku memang cinta kepada mu, tapi itu dulu sebelum kamu menghianati ku dan berselingkuh dengan teman baik ku." imbuh eva dengan suara getir saat mengingat masa lalunya.

apa yang di katakan eva memang benar jika toni belum pernah menyentuhnya sama sekali dan yang membuat toni menyesal ketika eva tau perselingkuhannya di saat toni belum mendapatkan keperawanan eva.

jika saja waktu itu toni sudah mendapat kan eva seutuhnya mungkin eva tidak akan menceraikannya dan eva pasti mau di madu. pikir toni.!

"bagaimana pun caranya aku akan mendapatkan mu kembali va, meskipun aku harus memperkosa mu terlebih dahulu." ancam toni, berdiri dan pergi meninggalkan eva yang terkejut akan perkataan toni.

tubuh eva merasa bergetar saat mendengar ancaman toni yng begitu menusuk di hatinya hingga membuatnya ketakutan.

ucapan eva begitu saja keluar tanpa dia pikirkan dahulu saat akan menanggung resiko yang membuatnya akan terluka nantinya.

eva yang tak bisa menahan air matanya begitu saja mengalir deras di pipinya. tanpa eva sadari revan yang sudah berada di sampingnya itu pun langsung mengusap lembut pipi eva yang basah hingga membuat eva mendongak kan kepala untuk melihat tangan yang sudah menyentuh pipinya.

revan tersenyum saat eva melihatnya dengan mata yang memerah. tanpa permisi revan membawa tubuh eva ke dalam dekapannya menyuruhnya untuk menangis agar semua beban yang ada di hatinya sedikit menghilang.

begitu perih saat revan melihat tubuh eva yang begetar dan menangis dalam pelukannya. entah apa yang di katakan mantan suaminya itu sehingga membuat eva menangis begitu ketakutan. membelai rambut eva dengan lembut untuk menenangkannya.

di saat eva sudah mulai tenang dan tak menangis lagi kini revan melepaskan pelukannya dan berjongkok untuk melihat eva.

"jangan menangis.! apa pun yang di katakan dia aku akan melindungi mu." ucap revan dengan menggenggam tangan eva.

"kamu belum tau dia itu sia-"

"dia mantan suami mu kan." sela revan membuat eva sedikit terkejut

"kamu tau itu."

"aku sudah pernah bilang kan, kalau aku tau semuanya tentang kamu." jawab revan dengan tersenyum "jadi jangan pernah menghindar dari ku meskipun status kita berbeda. aku janji akan selalu bersama mu meskipun banyak rintangan yang akan datang nantinya."

entah kenapa perkataan revan membuat hati eva terenyuh, seakan perkataan dia begitu tulus serta dapat melindunginya dari mantan suaminya.

pria tengil yang biasa membuatnya naik darah saat menggodanya. kini membuat hati eva damai saat dia menjadi pria dewasa untuk menenangkan hatinya yang terluka.

kini revan mengajak eva untuk makan siang bersama di luar, awalnya eva menolak karna ia merasa belum percaya diri untuk keluar bersama revan saat berada di pabrik dan eva tidak ingin semua karyawan menggosipkan revan yang tidak tidak.

revan meyakin kan eva untuk tidak menanggapi omongan orang, karna bagina itu hanyalah orang yang kurang pekerjaan dalam hidupnya untuk mengurusi hidup orang lain. hingga akhirnya eva pun luluh dan mau ikut makan di luar bersama revan.

berjalan beriringan serta menggenggam tangan eva dengan lembut untuk memenuhi sela sela jarinya yang kosong. tidak peduli akan tatapan semua karyawan yang melihat revan sedang berjalan dengan janda cantik yang sudah memikat hatinya tersebut.

Terpopuler

Comments

Sulati Cus

Sulati Cus

pD sekali

2022-02-11

0

Sulati Cus

Sulati Cus

cari masalah nih mantan tar di pecat aja nangis guling2

2022-02-11

0

Violita Putri

Violita Putri

aku kuatirnya sama keluarga revan

2021-04-18

1

lihat semua
Episodes
1 bahagia dan kehancuran
2 tersakiti
3 pergi.
4 lembaran baru janda
5 bertemu pria tengil
6 pria tengil menyebalkan
7 bapak komplek patah hati.
8 mulai tertarik dengan janda
9 lee min ho kw
10 belajar dari masa lalu
11 makan siang bersama
12 nebeng
13 kegaduhan di kost
14 di sapa mantan
15 ancaman mantan
16 pamit
17 makan siang mantan
18 super hero
19 mencuri foto
20 promosi
21 di samperin lee min ho
22 dunia milik babang kadal
23 gagal kencan tapi cemburu
24 ngajak ke rumah
25 makan dan tidur bersama
26 i love u
27 dinner malam
28 curhat teman
29 babang kadal vs mantan suami
30 lamaran dadakan
31 lelaki pelindung
32 lelaki yang hangat.
33 mantan sahabat
34 visual.
35 nasehat kakak ipar
36 rumah utama
37 kecewa
38 Pria Dingin.
39 mengantarnya pulang.
40 bertemu kekasih
41 anak dan ibu julid.
42 bertemu kembali
43 pengunduran diri
44 panti asuhan
45 Debaran jantung
46 mencari kebar kekasih
47 kembali ke kota dengan dia
48 Dua pria saat bertemu
49 di tinggalkan dan di hina
50 bayangan masa lalu anak kecil
51 cemburu
52 bertengkar dan awal bekerja
53 putus cinta dan mengejar cinta
54 ajak menikah
55 fitting baju
56 Ravin.
57 kenyataan yang sesungguhnya
58 saling bergandengan tangan
59 mulai nyaman
60 Mantan
61 curhat
62 aku, kamu, dia tegang.
63 permintaan maaf
64 cinta dan balas dendam
65 penculikan
66 lelaki hebat
67 khawatir
68 membalas perasaan.
69 kita saudara
70 gugup
71 di terima.
72 Meminta restu.
73 Sah dan memulai lembaran baru
74 kamu milik ku.
75 menggoda istri.
76 Kecelakaan.
77 Panggilan yang sempurna
78 sahabat dan kencan
79 Rumah sakit
80 bertemu sahabat
81 aku bukan pembunuh
82 suami yang penyayang
83 menjaga jarak
84 berharap nyata
85 Melihat biji jagung.
86 kedatangan Budhe
87 Mario.
88 wanita kancil
89 menjenguk tanpa dosa
90 Bertengkar tapi perhatian
91 part Ana.
92 part Ana 1
93 ketahuan.
94 mencuri
95 permintaan putra.
96 bertemu lagi.
97 Seperti cupang
98 ke kantor.
99 kantor part 1
100 pulang
101 rumah sakit.
102 Peristirahatan
103 Identitas yang sesungguhnya
104 Mestirius.
105 Telpon
106 mencurinya lagi.
107 chat.
108 Dunia sempit
109 Mulai terbuka
110 bertemu sahabat
111 jujur
112 tuntaskan sendiri
113 ke rumah calon mertua
114 ungkapan cinta
115 So Sweet
116 bahagia dan menangis
117 bersyukur.
118 gagal
119 Gol.
120 kepercayaan
121 salah nama anak
122 mengharukan
123 hari bahagia
124 sudah bahagia
125 Promosi.
126 Promosi 2
127 Ijin promosi
Episodes

Updated 127 Episodes

1
bahagia dan kehancuran
2
tersakiti
3
pergi.
4
lembaran baru janda
5
bertemu pria tengil
6
pria tengil menyebalkan
7
bapak komplek patah hati.
8
mulai tertarik dengan janda
9
lee min ho kw
10
belajar dari masa lalu
11
makan siang bersama
12
nebeng
13
kegaduhan di kost
14
di sapa mantan
15
ancaman mantan
16
pamit
17
makan siang mantan
18
super hero
19
mencuri foto
20
promosi
21
di samperin lee min ho
22
dunia milik babang kadal
23
gagal kencan tapi cemburu
24
ngajak ke rumah
25
makan dan tidur bersama
26
i love u
27
dinner malam
28
curhat teman
29
babang kadal vs mantan suami
30
lamaran dadakan
31
lelaki pelindung
32
lelaki yang hangat.
33
mantan sahabat
34
visual.
35
nasehat kakak ipar
36
rumah utama
37
kecewa
38
Pria Dingin.
39
mengantarnya pulang.
40
bertemu kekasih
41
anak dan ibu julid.
42
bertemu kembali
43
pengunduran diri
44
panti asuhan
45
Debaran jantung
46
mencari kebar kekasih
47
kembali ke kota dengan dia
48
Dua pria saat bertemu
49
di tinggalkan dan di hina
50
bayangan masa lalu anak kecil
51
cemburu
52
bertengkar dan awal bekerja
53
putus cinta dan mengejar cinta
54
ajak menikah
55
fitting baju
56
Ravin.
57
kenyataan yang sesungguhnya
58
saling bergandengan tangan
59
mulai nyaman
60
Mantan
61
curhat
62
aku, kamu, dia tegang.
63
permintaan maaf
64
cinta dan balas dendam
65
penculikan
66
lelaki hebat
67
khawatir
68
membalas perasaan.
69
kita saudara
70
gugup
71
di terima.
72
Meminta restu.
73
Sah dan memulai lembaran baru
74
kamu milik ku.
75
menggoda istri.
76
Kecelakaan.
77
Panggilan yang sempurna
78
sahabat dan kencan
79
Rumah sakit
80
bertemu sahabat
81
aku bukan pembunuh
82
suami yang penyayang
83
menjaga jarak
84
berharap nyata
85
Melihat biji jagung.
86
kedatangan Budhe
87
Mario.
88
wanita kancil
89
menjenguk tanpa dosa
90
Bertengkar tapi perhatian
91
part Ana.
92
part Ana 1
93
ketahuan.
94
mencuri
95
permintaan putra.
96
bertemu lagi.
97
Seperti cupang
98
ke kantor.
99
kantor part 1
100
pulang
101
rumah sakit.
102
Peristirahatan
103
Identitas yang sesungguhnya
104
Mestirius.
105
Telpon
106
mencurinya lagi.
107
chat.
108
Dunia sempit
109
Mulai terbuka
110
bertemu sahabat
111
jujur
112
tuntaskan sendiri
113
ke rumah calon mertua
114
ungkapan cinta
115
So Sweet
116
bahagia dan menangis
117
bersyukur.
118
gagal
119
Gol.
120
kepercayaan
121
salah nama anak
122
mengharukan
123
hari bahagia
124
sudah bahagia
125
Promosi.
126
Promosi 2
127
Ijin promosi

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!