Eps. 16. PAGEBLUG (PANDEMI)

PAGEBLUG (PANDEMI)

Selalu ada setitik sinar di dalam kegelapan. Diantara orang-orang yang lemah pasti ada yang paling kuat. Berada ditengah orang-orang yang kehilangan harapan, ada jiwa pahlawan yang menginspirasi dan membuat mereka menjadi bangkit kembali.

Badranaya terjaga dari tidurnya di gua Siluman. Hatinya begitu gelisah dan marah. Kebenciannya kepada rakyat Jalatunda sudah mencapai puncaknya. Setelah anak satu-satunya dibunuh oleh Santika, ternyata dia harus menerima kenyataan. Antara Lurah muda dengan Miryam, gadis pujaan hatinya, ternyata ada hubungan cinta. Hal yang tidak bisa diterima, karena Miryam dan bayinya harus bersatu dengannya menjadi satu keluarga.

“Bangsat kamu Santika. Setelah kau bunuh anakku, kau mau rebut pula jantung hatiku,” geram Badaranaya.

“Tidak ada yang boleh menghancurkan keluargaku. Hari ini juga akan aku buat seluruh rakyat Jalatunda menderita, sebelum aku bunuh kalian semua!”

Badranaya mematangkan rencananya. Pagi itu, menjelang matahari mencapai ufuknya, tubuhnya berkelebat cepat menuruni bukit menuju ke arah hulu sungai Tambra. Di sebuah cerukan batu besar yang tersembunyi, dia berhenti. Setelah merasa aman, perlahan dia menenggelamkan dirinya ke dalam air. Lalu jelmaan siluman ular Nagabadra ini mengeluarkan cairan racun dari gigi taringnya.

Namanya Racun Taring Naga. Ini bukan jenis racun paling mematikan yang dia miliki. Tapi racun yang akan merusak jaringan kulit karena memberikan rasa gatal di sekujur tubuh yang luar biasa. Kulit yang terkena racun ini akan timbul bintik-bintik air yang lama kelamaan berubah menjadi nanah. Mereka yang terkena racun ini akan mengalami penderitaan panjang, karena racun ini belum ada obatnya. Kecuali minyak mustika penawar racun naga yang dimiliki oleh Nyai Nagabadra, istrinya sendiri, yang tinggal di hutan Kecipir. Kecuali itu, tuah racun ini akan hilang dengan sendirinya bila dia mati.

Racun yang keluar dari taring Badranaya itu kemudian menyatu dengan air sungai Tambra. Nampak terjadi perubahan warna. Mula-mula air sungai menjadi hitam kelam dan kental seperti tinta. Tak lama kemudian berubah menjadi warna hijau tua. Beberapa saat kemudian warna itu hilang dan menjadikan air sungai Tambra menjadi bening kembali. Bahkan lebih bening dan lebih menyegarkan dari sebelumnya. Siapapun yang melihatnya pasti ingin segera merasakan kesegarannya.

“Ssshh..rasakanlah wahai rakyat Jalatunda! Kalian akan merasakan akibat dari kelalaian Lurah kalian. Selama bertahun-tahun kalian akan menderita penyakit gatal sebelum aku memusnahkan kalian semua hahaha!” teriak Badranaya sambil tertawa dengan kerasnya.

***

Menjelang siang matahari bersinar cerah. Seperti biasa, sungai Tambra selalu ramai. Banyak orang yang datang ke sungai dengan keperluannya masing-masing. Orang laki-laki datang untuk memancing dan memasang perangkap ikan, ibu-ibu membawa keranjang untuk mencuci pakaian, sedangkan anak-anak senang bermain-main di sungai sambil mencari kerang berwarna kuning keeamasan. Setelah selesai dengan urusannya, mereka segera mandi dan membersihkan diri. Sambil menenggelamkan dirinya di dalam air yang bening dan menyegarkan.

Sungai Tambra adalah jantung kehidupan Jalatunda. Hampir seluruh warga memanfaatkan air sungai untuk kebutuhan sehari-hari. Dari pertanian, kebutuhan air minum, mandi, cuci pakaian bahkan sebagian orang menggunakan alat transportasi sungai berupa rakit dan perahu untuk pergi ke Kotaraja.

Dan hari ini mereka melihat hal yang menyenangkan. Air sungai Tambra begitu jernih, sehingga pemandangan di bawah air dapat terlihat dengan jelas.

“Hai lihat airnya bening sekali! Kita bisa melihat bebatuan dan pasir di dalamnya.”

“Iya, bahkan ikan-ikan yang bersembunyi di balik batu pun kelihatan!”

Nampak ikan-ikan penghuni sungai berkeliaran menampakkan dirinya. Ikan sungai yang montok dan gurih seperti Mujahir, Sepat, Tawes, dan ikan-ikan lainnya. Anehnya, ikan-ikan itu seperti menampakkan dirinya agar ditangkap manusia. Tubuh mereka yang biasanya licin, menjadi sangat mudah di tangkap. Bahkan oleh anak kecil sekalipun.

Hal itu menarik orang-orang untuk datang. Lalu mereka berebut masuk ke dalam air. Suasana pun menjadi ramai. Sambil tertawa gembira mereka mengambil ikan-ikan itu. Semua orang kebagian ikan untuk dibawa pulang. Kecuali Daningrum, dia dilarang ikut dalam kegembiraan ini. Bahkan dia diusir pulang oleh sebagian warga.

“Kau hanya akan membawa sial saja. Pergilah menjauh dari sungai!”

Air sungai yang tadinya bening pun menjadi keruh. Daningrum mengurungkan niatnya untuk mencuci. Kemudian dia pergi menyusuri sangai jauh ke arah hulu. Melewati cerukan batu dimana Badranaya menebarkan racunnya barulah dia berhenti.

“Ah, tempat ini begitu sepi. Aku bisa mencuci dengan tenang disini,” batinnya.

Sebenarnya dia juga merasakan keanehan itu. Tapi dia tidak mempedulikan lagi, apalagi orang-orang Jalatunda sudah seperti orang mabuk. Mereka tidak lagi berpikir jernih, karena otaknya dipenuhi kesenangan mendapatkan ikan dengan mudah.

Malam harinya Jalatunda berpesta. Dipimpin oleh Lurah Santika mereka menggelar makanannya di tengah tanah lapang. Ikan-ikan bergelimpangan di dalam mangkuk-mangkuk besar pula. Sayuran dan bermacam lalapan juga tersedia lengkap dengan sambal terasinya. Eyang Senthir yang diundang pun datang untuk memimpin doa.

***

Dan layaknya sebuah drama, episode pembuka pun di mulai. Keesokan harinya, saat warga terbangun dari tidurnya, tiba-tiba mereka merasakan gatal di sekujur tubunya. Kulit mereka berbintik-bintik merah. Semakin di garuk, semakin terasa gatal.

“Oh, kenapa sekujur kulitku terasa gatal sekali,” ujar Santika sambil melemparkan selimutnya. Kedua tangannya sibuk menggaruk kesana kemari. Dia segera melangkah keluar kamar untuk memetik daun ketepeng di kebun. Daun itu biasanya dapat meredakan rasa gatal.

Alangkah terkejutnya dia saat melihat para pengawal yang berjaga di Dalem Kelurahan juga mengalami hal serupa. Mereka juga sibuk menggaruk dengan kedua tangannya karena rasa gatal yang mendera. Bahkan ada yang menggesek-gesekkan punggungnya di tiang saka pendopo kelurahan.

“Kalian juga merasa gatal?” tanya Santika.

“Benar ki Lurah. Sejak fajar merekah tadi, tiba-tiba sekujur tubuh kami merasa gatal,” sahut mereka. Kepala pengawal juga melaporkan bahwa di pasar, di sawah, di sungai, di kebun dan di semua tempat semua orang merasa gatal.

Di Sanggar Pamujan, Eyang Senthir mendapat berita tentang penyakit gatal yang menyerang seluruh warga Jalatunda. Walaupun hadir dalam pesta, beruntunglah Acarya tidak mencicipi hidangannya. Karena dia memang berpantang memakan daging ikan dan telur.

“Rupanya firasatku benar. Akan ada bencana baru di Jalatunda,” batin sang Acarya.

“Bagaimana keadaan Daningrum dan Ken Darsih?”

Hanya Daningrum dan Ken Darsih yang terbebas dari wabah itu. Kulit tubuh mereka baik-baik saja. Apalagi Ken Darsih, tubuhnya anti racun karena di dalam tubuhnya mengalir darah siluman naga. Sedangkan Daningrum terbebas dari gatal karena dia tak tersentuh air yang tercemar dan tidak ikut makan pesta makan ikan tadi malam. Mereka bahkan tidak tahu kalau seluruh warga Jalatunda sedang mengalami wabah penyakit gatal pagi ini.

Terpopuler

Comments

Rosananda

Rosananda

aku mampir

2021-10-26

1

Fira Ummu Arfi

Fira Ummu Arfi

likeeee

2021-05-17

2

👑Meylani Putri Putti

👑Meylani Putri Putti

like love keren bgtttttt lanjut thor aku aja semangat baca nya, seperti novel tara zagita dulu yg suka ku baca. semoga sungai kapuas tdk beracun ya thor. salam dr pontianak. author dr mana?

# ketika takdir menyatukan aku dan mereka

2021-04-16

1

lihat semua
Episodes
1 Eps. 1. POHON CINTA
2 Eps. 2. FIRASAT MIMPI
3 Eps. 3. NAGABADRA
4 Eps. 4. OASE DI PADANG TANDUS
5 Eps. 5. DURJANA PEMETIK BUNGA
6 Eps. 6. BERANDAL JALATUNDA
7 Eps. 7. KECANTIKAN ADALAH KUTUKAN
8 Eps. 8. MURKA SANG PANEMBAHAN
9 Eps. 9. NAFAS BARU
10 Eps. 10. MUSLIHAT BADRANAYA
11 Eps. 11. KEBENARAN YANG DISEMBUNYIKAN
12 Eps. 12. RAHIM YANG TERTUKAR
13 Eps. 13. KEN DARSIH
14 Eps. 14. LELAKI-LELAKI KESEPIAN
15 Eps. 15. WIDAKRO
16 Eps. 16. PAGEBLUG (PANDEMI)
17 Eps. 17. TUMBAL KEBENCIAN
18 Eps. 18. CINTA IBU
19 Eps. 19. lBERTAHAN TANPA IBU
20 Eps. 20. PENGKHIANATAN BADRANAYA
21 Eps. 21. BERTEMU NYAI NAGABADRA
22 Eps. 22. MENJADI CANTIK
23 Eps. 23. RINDU KAMPUNG HALAMAN
24 Eps. 24. TIRTANALA
25 Eps. 25. MIMPI YANG SEMPURNA
26 Eps. 26. SANG PENARI
27 Eps. 27. MINYAK MUSTIKA
28 Eps. 28. PERJALANAN SUNYI
29 Eps. 29. PENGORBANAN CINTA
30 Eps. 30. MALAIKAT PENOLONG
31 Eps. 31. RINDU MASA LALU
32 Eps. 32. SAHABAT TERBAIK
33 Eps. 33. SILUMAN BERWAJAH MALAIKAT
34 Eps. 34. RORO LAWE
35 Eps. 35. PANEMBAHAN KARANGKOBAR
36 Eps. 36. BEGAWAN WANAYASA
37 Eps. 37. MERASA JODOH
38 Eps. 38. GOA SILUMAN
39 Eps. 39. PERTEMUAN MENGEJUTKAN
40 Eps. 40. KEMATIAN PALING MENYAKITKAN
41 Eps. 41. YANG TERLEWATKAN
42 Eps. 42. CINTA TAK HARUS MEMILIKI
43 Eps. 43. CURUG PLETHUK
44 Eps. 44. MALAM PURNAMA
45 Eps. 45. PURA-PURA MALU
46 Eps. 46. DENDAM MASA LALU
47 Eps. 47. MALAM PEMBANTAIAN
48 Eps. 48. ANTARA DENDAM DAN CJNTA
49 Eps. 49. AKHIRNYA TERUCAPKAN
50 Eps. 50. DUSTA YANG TERUNGKAP
51 Eps. 51. JANJI SUCI
52 Eps. 52. SERUPA TAPI TAK SAMA
53 Eps. 53. SAAT-SAAT TERAKHIR
54 Eps. 54. BINTANG PALING TERANG
55 Eps. 55. BERNYANYI DI RUANG SUNYI
56 Eps. 56. MELAWAN TAKDIR
57 Eps. 57. MEGAPOLITAN
58 Eps. 58. KSATRIAN SANTRI
59 Eps. 59. JAKARTA, I'M COMING
60 Eps. 60. CRAZY RICH
61 Eps. 61. CITRA SATELIT
62 Eps. 62. ARTEFAK KUNO
63 Eps. 63. REKOR CINTA
64 Eps. 64. MISI RAHASIA
65 Eps. 65. KEKUATAN MIMPI
66 Eps. 66. RINDU ITU BERAT
67 Eps. 67. MAKHLUK ASTRAL
68 Eps. 68. BATAS WAKTU
69 Eps. 69. KISAH MISTIS
70 Eps. 70. GURU TERBAIK
71 Eps. 71. YANG TERABAIKAN
72 Eps. 72. PETI BATU
73 Eps. 73. TAK SEMPAT BERTERIAK
74 Eps. 74. FAMILY TIME
75 Eps. 75. CAHAYA HATI
76 Eps. 76. POWER OF LOVE
77 Eps. KEYAKINAN VANIA
78 Eps. 78. SUPRANATURAL POWERS
79 Eps. 79. MAKSUD TERSELUBUNG
80 Eps. 80. TRAUMA PSIKOPAT
81 Eps. 81. BERNAFAS KEMBALI
82 EPS 82 TERBANGUN DARI KEMATIAN
83 EPS 83 FIRASAT BURUK
84 EPS 84 BANGKITNYA KEN DARSIH
85 EPS 85 PERTEMPURAN LAUT
86 EPS 86 DI LUAR NALAR
87 EPS 87 ANCAMAN LEBIH BESAR
88 EPS 88 SAYANG TAPI ENGGAN BERTEMU
89 EPS 89 BERTEMU MANTAN
90 EPS 90 JADUL TAPI MEMPESONA
91 EPS 91 KEKUATAN WANITA
92 EPS 92 KARTEL BARU
93 EPS 93 TOO HAPPY
94 EPS 94 PEREMPUAN DI ATAS KAP MOBIL
95 EPS 95 CLUB DARK-O
96 EPS 96 MENGHAPAL ISI KITAB
97 EPS 97 MONYET CANTIK
98 EPS 98 DEWI ULAR
99 EPS 99 HATI YANG TERTAMBAT
100 EPS 100 ONE NIGHT STAND
101 EPS 101 SAS
102 EPS 102 KHITBAH
103 EPS 103 HILANGNYA MIRYAM
104 EPS 104 EXQUA Y-BLU
105 EPS 105 BAWA AKU KE JAKARTA
106 EPS 106 HEADLINE
107 EPS 107 KECELAKAAN MAUT
108 EPS 108 MATA HATI SANTIKA
109 EPS 109 EFEK LUAR BIASA
110 EPS 110 CINTA BISA DATANG TIBA-TIBA
111 EPS 111 TATAPAN MATA GADIS ITU...
112 EPS 112 PEMBUNUH YANG SAMA
113 EPS 113 YUELIANG DAI BIAO WO DE XIN
114 EPS 114 PERUBAHAN ANDIKA
115 EPS 115 SAS VERSUS SIS
116 EPS 116 KEYAKINAN DAN KETIDAK PASTIAN
117 EPS 117 KESALAHAN FATAL
118 EPS 118 NYANYIAN RINDU
119 EPS 119 KILLING ME SOFTLY
120 EPS 120 AGEN RAHASIA
121 EPS 121 PELAKUNYA BUKAN MANUSIA
122 EPS 122 MIMPI YANG TERULANG
123 EPS 123 SUBRATA'S HOSPITAL
124 EPS 124 WAJAH PALING DIBENCI
125 EPS 125 SANTIKA 1515
126 EPS 126 ARWAH SILUMAN NAGA
127 EPS 127 YANG HILANG TUMBUH KEMBALI
128 EPS 128 SERANGAN BALIK
129 EPS 129 TEROBSESI DEWI ULAR
130 EPS 130 GAIRAH TERPENDAM
131 EPS 131 TAMU TAK DIUNDANG
132 EPS 132 KERINDUAN DUA HATI
133 EPS 133 PEMETAAN MEGAPOLITAN
134 EPS 134 RICH PRANAJA
135 EPS 135 CINTA TAK KENAL LARA
136 EPS 136 LUKA YANG TEROBATI
137 EPS 137 MENIPU PANDANGAN
138 EPS 138 MEMANCING BIDADARI
139 EPS 139 DILEMA CINTA
140 EPS 140 PERTARUNGAN DUA BIDADARI
141 EPS 141 MAUT DI LANGIT IBUKOTA
142 EPS 142 KEJUTAN MIRYAM
143 EPS JANIN DI RAHIM MIRYAM
144 EPS 144 KILAS BALIK
145 EPS 145 TERANCAM BAHAYA
146 EPS 146 PULANG KE RUMAH.
147 EPS 147 SELAMATKAN KEN DARSIH
148 EPS 148 HIDUP KEMBALI
149 EPS 149 JEBAKAN PRAMONO
150 EPS 150 PERTAPAAN SEGALA JIWA (TERAKHIR)
151 NOVEL BARU SEKUELNYA DIBALIK EMOTICON CINTA 1515
Episodes

Updated 151 Episodes

1
Eps. 1. POHON CINTA
2
Eps. 2. FIRASAT MIMPI
3
Eps. 3. NAGABADRA
4
Eps. 4. OASE DI PADANG TANDUS
5
Eps. 5. DURJANA PEMETIK BUNGA
6
Eps. 6. BERANDAL JALATUNDA
7
Eps. 7. KECANTIKAN ADALAH KUTUKAN
8
Eps. 8. MURKA SANG PANEMBAHAN
9
Eps. 9. NAFAS BARU
10
Eps. 10. MUSLIHAT BADRANAYA
11
Eps. 11. KEBENARAN YANG DISEMBUNYIKAN
12
Eps. 12. RAHIM YANG TERTUKAR
13
Eps. 13. KEN DARSIH
14
Eps. 14. LELAKI-LELAKI KESEPIAN
15
Eps. 15. WIDAKRO
16
Eps. 16. PAGEBLUG (PANDEMI)
17
Eps. 17. TUMBAL KEBENCIAN
18
Eps. 18. CINTA IBU
19
Eps. 19. lBERTAHAN TANPA IBU
20
Eps. 20. PENGKHIANATAN BADRANAYA
21
Eps. 21. BERTEMU NYAI NAGABADRA
22
Eps. 22. MENJADI CANTIK
23
Eps. 23. RINDU KAMPUNG HALAMAN
24
Eps. 24. TIRTANALA
25
Eps. 25. MIMPI YANG SEMPURNA
26
Eps. 26. SANG PENARI
27
Eps. 27. MINYAK MUSTIKA
28
Eps. 28. PERJALANAN SUNYI
29
Eps. 29. PENGORBANAN CINTA
30
Eps. 30. MALAIKAT PENOLONG
31
Eps. 31. RINDU MASA LALU
32
Eps. 32. SAHABAT TERBAIK
33
Eps. 33. SILUMAN BERWAJAH MALAIKAT
34
Eps. 34. RORO LAWE
35
Eps. 35. PANEMBAHAN KARANGKOBAR
36
Eps. 36. BEGAWAN WANAYASA
37
Eps. 37. MERASA JODOH
38
Eps. 38. GOA SILUMAN
39
Eps. 39. PERTEMUAN MENGEJUTKAN
40
Eps. 40. KEMATIAN PALING MENYAKITKAN
41
Eps. 41. YANG TERLEWATKAN
42
Eps. 42. CINTA TAK HARUS MEMILIKI
43
Eps. 43. CURUG PLETHUK
44
Eps. 44. MALAM PURNAMA
45
Eps. 45. PURA-PURA MALU
46
Eps. 46. DENDAM MASA LALU
47
Eps. 47. MALAM PEMBANTAIAN
48
Eps. 48. ANTARA DENDAM DAN CJNTA
49
Eps. 49. AKHIRNYA TERUCAPKAN
50
Eps. 50. DUSTA YANG TERUNGKAP
51
Eps. 51. JANJI SUCI
52
Eps. 52. SERUPA TAPI TAK SAMA
53
Eps. 53. SAAT-SAAT TERAKHIR
54
Eps. 54. BINTANG PALING TERANG
55
Eps. 55. BERNYANYI DI RUANG SUNYI
56
Eps. 56. MELAWAN TAKDIR
57
Eps. 57. MEGAPOLITAN
58
Eps. 58. KSATRIAN SANTRI
59
Eps. 59. JAKARTA, I'M COMING
60
Eps. 60. CRAZY RICH
61
Eps. 61. CITRA SATELIT
62
Eps. 62. ARTEFAK KUNO
63
Eps. 63. REKOR CINTA
64
Eps. 64. MISI RAHASIA
65
Eps. 65. KEKUATAN MIMPI
66
Eps. 66. RINDU ITU BERAT
67
Eps. 67. MAKHLUK ASTRAL
68
Eps. 68. BATAS WAKTU
69
Eps. 69. KISAH MISTIS
70
Eps. 70. GURU TERBAIK
71
Eps. 71. YANG TERABAIKAN
72
Eps. 72. PETI BATU
73
Eps. 73. TAK SEMPAT BERTERIAK
74
Eps. 74. FAMILY TIME
75
Eps. 75. CAHAYA HATI
76
Eps. 76. POWER OF LOVE
77
Eps. KEYAKINAN VANIA
78
Eps. 78. SUPRANATURAL POWERS
79
Eps. 79. MAKSUD TERSELUBUNG
80
Eps. 80. TRAUMA PSIKOPAT
81
Eps. 81. BERNAFAS KEMBALI
82
EPS 82 TERBANGUN DARI KEMATIAN
83
EPS 83 FIRASAT BURUK
84
EPS 84 BANGKITNYA KEN DARSIH
85
EPS 85 PERTEMPURAN LAUT
86
EPS 86 DI LUAR NALAR
87
EPS 87 ANCAMAN LEBIH BESAR
88
EPS 88 SAYANG TAPI ENGGAN BERTEMU
89
EPS 89 BERTEMU MANTAN
90
EPS 90 JADUL TAPI MEMPESONA
91
EPS 91 KEKUATAN WANITA
92
EPS 92 KARTEL BARU
93
EPS 93 TOO HAPPY
94
EPS 94 PEREMPUAN DI ATAS KAP MOBIL
95
EPS 95 CLUB DARK-O
96
EPS 96 MENGHAPAL ISI KITAB
97
EPS 97 MONYET CANTIK
98
EPS 98 DEWI ULAR
99
EPS 99 HATI YANG TERTAMBAT
100
EPS 100 ONE NIGHT STAND
101
EPS 101 SAS
102
EPS 102 KHITBAH
103
EPS 103 HILANGNYA MIRYAM
104
EPS 104 EXQUA Y-BLU
105
EPS 105 BAWA AKU KE JAKARTA
106
EPS 106 HEADLINE
107
EPS 107 KECELAKAAN MAUT
108
EPS 108 MATA HATI SANTIKA
109
EPS 109 EFEK LUAR BIASA
110
EPS 110 CINTA BISA DATANG TIBA-TIBA
111
EPS 111 TATAPAN MATA GADIS ITU...
112
EPS 112 PEMBUNUH YANG SAMA
113
EPS 113 YUELIANG DAI BIAO WO DE XIN
114
EPS 114 PERUBAHAN ANDIKA
115
EPS 115 SAS VERSUS SIS
116
EPS 116 KEYAKINAN DAN KETIDAK PASTIAN
117
EPS 117 KESALAHAN FATAL
118
EPS 118 NYANYIAN RINDU
119
EPS 119 KILLING ME SOFTLY
120
EPS 120 AGEN RAHASIA
121
EPS 121 PELAKUNYA BUKAN MANUSIA
122
EPS 122 MIMPI YANG TERULANG
123
EPS 123 SUBRATA'S HOSPITAL
124
EPS 124 WAJAH PALING DIBENCI
125
EPS 125 SANTIKA 1515
126
EPS 126 ARWAH SILUMAN NAGA
127
EPS 127 YANG HILANG TUMBUH KEMBALI
128
EPS 128 SERANGAN BALIK
129
EPS 129 TEROBSESI DEWI ULAR
130
EPS 130 GAIRAH TERPENDAM
131
EPS 131 TAMU TAK DIUNDANG
132
EPS 132 KERINDUAN DUA HATI
133
EPS 133 PEMETAAN MEGAPOLITAN
134
EPS 134 RICH PRANAJA
135
EPS 135 CINTA TAK KENAL LARA
136
EPS 136 LUKA YANG TEROBATI
137
EPS 137 MENIPU PANDANGAN
138
EPS 138 MEMANCING BIDADARI
139
EPS 139 DILEMA CINTA
140
EPS 140 PERTARUNGAN DUA BIDADARI
141
EPS 141 MAUT DI LANGIT IBUKOTA
142
EPS 142 KEJUTAN MIRYAM
143
EPS JANIN DI RAHIM MIRYAM
144
EPS 144 KILAS BALIK
145
EPS 145 TERANCAM BAHAYA
146
EPS 146 PULANG KE RUMAH.
147
EPS 147 SELAMATKAN KEN DARSIH
148
EPS 148 HIDUP KEMBALI
149
EPS 149 JEBAKAN PRAMONO
150
EPS 150 PERTAPAAN SEGALA JIWA (TERAKHIR)
151
NOVEL BARU SEKUELNYA DIBALIK EMOTICON CINTA 1515

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!