9.Bisnis Lancar

Sudah 2 bulan Aida menekuni usahanya membuat kue, dan sekarang pelanggannya tak cuma mb Rini dan rekan sesama Ob lainnya. Melainkan ada beberapa karyawan kantor yang ikut menjadi pelanggan tetap. Kue Aida sudah mulai dikenal para karyawan kantor, kue yang di buat pun mulai beragam tergantung pesanan pelanggan. Bermodalkan video chef di ponselnya, Aida telah mahir membuat beraneka ragam kue secara otodidak. Ia pun mulai kuwalahan dan sekarang dibantu mbak Karni. Terkadang mereka sampai tak sempat membuat sarapan dan memilih membeli makanan. Bisnis kue kecil-kecilan Aida berjalan lancar.

Seperti hari ini Aida mendapat beberapa pesanan kue tart untuk pagi ini. Ia bangun jam 3 pagi, Ia segera menjalankan sholat tahajud. Meski ia makin sibuk tak membuat Aida meninggalkan kewajibannya sebagai muslim. Ia selalu ingat bahwasannya rejeki bukan datang dengan sendirinya, melainkan pemberian Allah dengan perantara siapa pun. Maka dari itu ia tak lupa banyak-banyak bersyukur atas nikmat Allah tersebut, dengan lebih banyak menggunakannya untuk beramal. Ia menyumbangkan sedikit rezekinya di masjid yang kebetulan dekat dengan rumah kontrakannya bersama mbak Karni. Terkadang ia membagi-bagikan kue ke tetangga bila ada kelebihan, setiap seminggu sekali ia membagikan kue nya ke rekan ob secara cuma-cuma.

Ia mulai menyiapkan segala kebutuhan kue nya, ia harus sepandai mungkin memanfaatkan waktu. Mau tak mau sebelum subuh ia harus menyelesaikan semua kue, dan setelah subuh ia gunakan untuk merapikan rumah. Mencuci baju, menyapu dan mencuci piring kotor ia selesaikan terlebih dulu sebelum ia mandi dan bersiap-siap bekerja.

Kini Aida dan mbak Karni telah siap berangkat, masing-masing membawa 2 box kue. 2 box kue tart, 1 box rainbow cake dan 1 cheese cake. Sudah seminggu ini pak Ardi, kepala bagian HRD memesan cheese cake kepada Aida. Dan anehnya kue itu tidak ia makan, namun selalu dibagikan ke rekan-rekannya. Tak heran Aida mendengar berita itu, karena disetiap lantai sudah ada ob masing-masing dan mereka bergosip di ruangan yang sama dengan Aida. Banyak yang bilang pula pak Ardi memesan kue ke Aida hanyalah sebuah alasan saja, ia hanya ingin mengenal Aida lebih jauh lagi. PDKT dengan modus berlangganan kue. Ia tak peduli dengan berita yang ia dengar toh selama ini pak Ardi tak pernah mengganggunya ataupun berbuat tak baik. Ia juga tak mendengar pak Ardi mengungkapkan perasaan padanya, jadi ia mau percaya dengan ucapan orang-orang tentang pak Ardi yang menyukainya. Dan seandainya pak Ardi sampai mengungkapkan perasaannya, sudah pasti ia akan tolak secara halus. Ia sudah mempunyai calon suami, yang sholeh, baik, pekerja keras dan pastinya akan menjadi imam yang baik untuknya kelak. Tak akan mudah tergantikan di hatinya.

***

Di Ruangan Presdir

Raisa tengah duduk berhadapan dengan sang Papa, sekaligus CEO Aditama Group. Ia sedang melaporkan hasil kerjasamanya dengan AR Company perusahaan yang didirikan oleh Arman Raharja. Ia adalah pengusaha muda yang merintis perusahaannya dari nol. Dan tak butuh waktu lama ia berhasil membesarkan nama perusahaanya, hingga menjadi perusahaan yang berpengaruh di antara perusahaan yang ada. Ia tak pernah mengajukan kerjasama dengan perusahaan manapun, justru perusahaan lain berlomba-lomba menarik perhatian Arman untuk bersedia bekerjasama. Justru baru kali ini Aditama Group mendapatkan keberuntungan tersendiri, pasalnya seorang Arman sendiri yang menawarkan kerja sama tanpa diminta terlebih dulu. Bisnis mereka berjalan lancar tanpa kendala sedikitpun.

Semua urusan kerjasama telah dipercayakan penuh ke Raisa. Papanya pikir ini kesempatan emas bagi putrinya untuk lebih mendalami tugasnya sebagai ceo untuk kedepannya. Terlebih ia mendengar cerita sang istri tentang curhatannya mengenai Arman, rekan bisnisnya. Raisa diam-diam mengagumi sosok Arman selain tampan ia tegas,disiplin, berwibawa dan juga sangat cerdas. Di usianya yang menginjak 30 tahun pemikirannya sudah sangat matang dan sikap dewasanya membuat Raisa nyaman bersamanya. Benih-benih cintanya pun mulai tumbuh di hatinya. Harapannya hanya satu, seiring berjalamnya kerjasama ini semakin membuat mereka dekat dan nantinya Arman bisa membalas perasaannya. Papa Raisa percaya dengan kerjasama ini membuat mereka berhubungan langsung dan lebih mengenal satu sama lain, Ia hanya senang putrinya bisa lebih semangat bekerja selama bersama Arman. Mengenai hubungan mereke kedepannya biar takdir yang menentukan, toh manusia hanya menunggu ketetapan dariNya.

***

Terpopuler

Comments

Naufidax Mama-abah

Naufidax Mama-abah

aduh,benih tumbuh diladang yang salah

2021-06-22

1

lihat semua
Episodes
1 1. Berangkat Merantau
2 2. Kota Jakarta
3 3.OB baru
4 4.Bertemu Dia
5 5. Raisa Aditama
6 6. Bertemu Dia 2
7 7. Permintaan Mama
8 8. Jualan Kue
9 9.Bisnis Lancar
10 10. Mengagumi Dalam Diam
11 11. Menolong dari Jambret
12 12. Cemburu
13 13. Bertemu Dia 3
14 14. Di pecat
15 15. Cemburu 2
16 16. Jualan Kue 2
17 17. Mundur sebelum Berjuang
18 18. Berkat Gosip
19 19. Menolong Dia
20 20. Mengambil Uang
21 21. Siapa Dia
22 22. Menyewa Ruko
23 23. Bertemu dengan Raisa
24 24. Orang Misterius
25 25. Remuk Tulangnya
26 26. Dijaga dua Macan
27 27. Nyonya ketagihan
28 28. Menolong Raisa
29 29. Cedera Kaki
30 30. Teman yang Tulus
31 31. Bukan Sambil menyelam minum Air
32 32. Belum jodoh
33 33. Perhatian
34 34. Di salah Artikan
35 35. Emosi
36 36. Akal-akalan Raisa
37 37. Masih Yakin
38 38. Permintaan jadi Bodyguard
39 39. Memohon
40 40. Gebetan si Boss
41 41. Memuji
42 42. Menilai seseorang
43 43. Cemburu
44 44. Serahkan pada Takdir
45 45. Jadi Bodyguard
46 46. Modus
47 47. Makan Malam
48 48. Menyatakan Cinta
49 49. Patah Hati
50 50. Tawaran naik Helly
51 51. Kebakaran
52 52. Kesedihan
53 53. Arif adik Aida
54 54. Firasat
55 55. Berita Kebakaran
56 56. Berita Kebakaran 2
57 57. Kecelakaan
58 58. Kecelakaan 2
59 59. Akah menikah
60 60. Pamit
61 61. Berita Duka
62 62. Berita Duka 2
63 63. Kedatangan Aji
64 64. Aida Pingsan
65 65. Rumah Sakit
66 67. CaPer(Cari Perhatian) ke CaMer(Calon Mertua)
67 67. Caper ke Camer 2
68 68. Aku Ingin Pulang
69 69. Pindah atau Pulang
70 70. Selangkah lebih Maju
71 71. Sudah Pulang
72 72. Lebih Baik kalian pulang
73 73. Menjagamu
74 74. Di Pasar
75 75. Di culik
76 76. Menyelamatkan Aida
77 77. Menyelamatkan Aida 2
78 78. Perjanjian
79 79. Mulai Bangkit
80 80. Perjodohan dan Lamaran Aji
81 81. Penolakan Ria
82 82. Memilih Mundur
83 83. Niat Melamar
84 84. Akan ku Buktikan
85 85. Tes Menjadi Kakak Ipar
86 86. Tes menjadi Kakak Ipar 2
87 87. Suami Idaman
88 88. Masih Ada waktu
89 89. Tidak Ada Rasa
90 90. Aku mendukungmu
91 91. Lamaran Arman
92 92. Dua Pilihan
93 93. Alasan Menolak
94 94. Aku akan Iklaskanmu
95 95. Edo Patah Hati
96 96. Harusnya Aku
97 97. Semoga Kamu Bahagia
98 98. Lamaran beserta Syaratnya
99 99. Peringatan
100 100. Hari Bahagia
101 101. Ekstra Part 1 (Meminta Hak)
102 102. Ekstra Part 2 (Terima kasih)
103 102. Ekstra Part 2 (Terima kasih)
104 103. Promo Karya Baru
Episodes

Updated 104 Episodes

1
1. Berangkat Merantau
2
2. Kota Jakarta
3
3.OB baru
4
4.Bertemu Dia
5
5. Raisa Aditama
6
6. Bertemu Dia 2
7
7. Permintaan Mama
8
8. Jualan Kue
9
9.Bisnis Lancar
10
10. Mengagumi Dalam Diam
11
11. Menolong dari Jambret
12
12. Cemburu
13
13. Bertemu Dia 3
14
14. Di pecat
15
15. Cemburu 2
16
16. Jualan Kue 2
17
17. Mundur sebelum Berjuang
18
18. Berkat Gosip
19
19. Menolong Dia
20
20. Mengambil Uang
21
21. Siapa Dia
22
22. Menyewa Ruko
23
23. Bertemu dengan Raisa
24
24. Orang Misterius
25
25. Remuk Tulangnya
26
26. Dijaga dua Macan
27
27. Nyonya ketagihan
28
28. Menolong Raisa
29
29. Cedera Kaki
30
30. Teman yang Tulus
31
31. Bukan Sambil menyelam minum Air
32
32. Belum jodoh
33
33. Perhatian
34
34. Di salah Artikan
35
35. Emosi
36
36. Akal-akalan Raisa
37
37. Masih Yakin
38
38. Permintaan jadi Bodyguard
39
39. Memohon
40
40. Gebetan si Boss
41
41. Memuji
42
42. Menilai seseorang
43
43. Cemburu
44
44. Serahkan pada Takdir
45
45. Jadi Bodyguard
46
46. Modus
47
47. Makan Malam
48
48. Menyatakan Cinta
49
49. Patah Hati
50
50. Tawaran naik Helly
51
51. Kebakaran
52
52. Kesedihan
53
53. Arif adik Aida
54
54. Firasat
55
55. Berita Kebakaran
56
56. Berita Kebakaran 2
57
57. Kecelakaan
58
58. Kecelakaan 2
59
59. Akah menikah
60
60. Pamit
61
61. Berita Duka
62
62. Berita Duka 2
63
63. Kedatangan Aji
64
64. Aida Pingsan
65
65. Rumah Sakit
66
67. CaPer(Cari Perhatian) ke CaMer(Calon Mertua)
67
67. Caper ke Camer 2
68
68. Aku Ingin Pulang
69
69. Pindah atau Pulang
70
70. Selangkah lebih Maju
71
71. Sudah Pulang
72
72. Lebih Baik kalian pulang
73
73. Menjagamu
74
74. Di Pasar
75
75. Di culik
76
76. Menyelamatkan Aida
77
77. Menyelamatkan Aida 2
78
78. Perjanjian
79
79. Mulai Bangkit
80
80. Perjodohan dan Lamaran Aji
81
81. Penolakan Ria
82
82. Memilih Mundur
83
83. Niat Melamar
84
84. Akan ku Buktikan
85
85. Tes Menjadi Kakak Ipar
86
86. Tes menjadi Kakak Ipar 2
87
87. Suami Idaman
88
88. Masih Ada waktu
89
89. Tidak Ada Rasa
90
90. Aku mendukungmu
91
91. Lamaran Arman
92
92. Dua Pilihan
93
93. Alasan Menolak
94
94. Aku akan Iklaskanmu
95
95. Edo Patah Hati
96
96. Harusnya Aku
97
97. Semoga Kamu Bahagia
98
98. Lamaran beserta Syaratnya
99
99. Peringatan
100
100. Hari Bahagia
101
101. Ekstra Part 1 (Meminta Hak)
102
102. Ekstra Part 2 (Terima kasih)
103
102. Ekstra Part 2 (Terima kasih)
104
103. Promo Karya Baru

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!