"Apa itu?" kata Adinullah saat melihat lipatan kain berwarna hitam yang diikat tali berwarna emas, yang diperlihatkan Zabarjad di tangannya.
Zabarjad tersenyum.
"Ini adalah tiket kita untuk kedudukan selanjutnya. Kedudukan yang tentunya lebih tinggi," kata Zabarjad. Adinullah mengerutkan keningnya. ...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 122 Episodes
Menikahi Putri Jin
#61
Comments