Masalah kita sama

Malam itu Sarah tidak bisa menutup mata. Ia melihat pesan pesan yang di kirim Daren untuknya, dan sekarang lelaki itu jelas sudah berada di negeri asalnya.

Ia terus menunggu Daren memberi kabar, tapi sepertinya ia mulai melupakan Sarah. Mungkin ia marah karena Sarah tidak menjawab panggilan terakhirnya, tidak membalas pesan pesannya.

Terdapat puluhan kali panggilan tidak terjawab dari Daren saat ponsel itu tak berada di tangannya.

Mungkinkah Daren kecewa karena aku tidak menjawab pesan pesan dan panggilan itu? benak itu terbersit

Tapi Daren bukan orang seperti itu! kembali melawan pemikirannya yang negatif

Semua seakan berkecamuk dalam pikiran Sarah.  Ia merasa sangat bersalah sekaligus merasa tak rela atas kepergian sang sahabat sekaligus lelaki hatinya.

‘selamat tinggal Nyai’ tertulis sebuah pesan terakhir dari Daren.

Kini mungkin ia benar benar kehilangan sahabatnya itu. Karena seperti yang dia lihat sekarang, tidak ada satu pesan baru pun dari nomor baru atau nomor dari luar negeri terlihat di layar ponselnya.

Pikiran kehilangan Daren membuatnya sangat sedih, ditambah lagi permintaan sang tante yang begitu berat. Saat ini Sarah seperti di himpit dua jurang dimana ia tidak bisa keluar sama sekali. Sarah hanya mampu menghempas nafasnya saat mencoba memejamkan mata.

Begitu halnya pikiran Sarah, Andre pun seperti tidak mampu melupakan pesan – pesan milik Sarah yang ia baca.

Apa mungkin aku bisa mengajaknya untuk bekerja sama? Apa mungkin pemikiran kita akan sama? Andre menatap keluar jendela. Terlihat lampu lampu indah menghiasi kota yang terlihat temaram dari tempatnya yang berada di griya tawang bangunan tinggi tersebut.

Ia harus segera menemui gadis itu, karena kalau waktu terus ia lewatkan, ia akan kehilangan posisinya sebagai cucu pewaris utama dari kakeknya.

‘kakek akan sangat senang jika kamu yg memimpin grup. Karena dari semua perusahaan yg berjalan, perusahaan yg kamu pegang yang paling sukses’ Andre teringat kembali obrolan dia dan sang kakek.

‘kakek ingin ulang tahun kakek tahun depan, kakek bisa mengumumkan kamu sebagai pengganti kakek kelak, jadi kamu harus menikah tahun ini. Agar yang lain tidak punya alasan untuk menentang keputusan kakek’ itu permintaan kakeknya.

Aneh sekali tiba tiba kakek bicara seperti itu, apa kakek sakit? ah tidak mungkin! benak Andre

Sebenarnya keinginan sang kakek memang mengandung misteri sendiri. hari itu Andre diminta datang hanya untuk menemaninya makan malam, dan berujung pada perbincangan keinginannya agar sang cucu harus menikah di tahun ini.

Hal itu membuat Andre menjadi stress selama sebulan ini. Menikah dengan Susan ditahun ini adalah hal yang mustahil. Karena susan masih harus menyelesaikan studinya di Paris. Dan ia akan kembali tahun depan. Itu pun mereka tidak mungkin langsung menikah karena Susan masih punya keinginan lain, yaitu memiliki butik sendiri dan menjadi desainer yang sukses.

Tapi pertemuan dia dan Sarah kemarin di bis seolah merupakan takdir yang membawa jalan keluar untuk masalahnya saat ini. Sarah memerlukan suami palsu dan dia memerlukan istri palsu untuknya. Dia yakin, Sarah akan mau bekerja sama dengannya.

Andre mengambil ponsel miliknya setelah menelaah dan berpikir panjang.  Dia ingin segera menghubungi Sarah, tapi waktu yang menunjukan pukul dua dini hari rasanya bukanlah waktu yang tepat untuk ia melakukan hal itu. ia pun meletakkan kembali benda canggih tersebut dan mencoba melelapkan dirinya.

Ting!

Pesan masuk pada ponsel Sarah dan tertulis nama Andre

 ‘aku Andre yang menemukan ponsel kamu, apa bisa kita ketemu?’ tulisnya

Sarah mengerutkan keningnya. Sudah dua hari ponsel itu ia terima. Tapi hari ini orang itu meminta bertemu dengannya. Bahkan lelaki itu telah menyimpan nomornya di ponsel Sarah.

‘maaf sebelumnya, ada apa ya?’ jawab Sarah

‘ada sesuatu yang ingin ku tanyakan’

‘masalah ponsel?’ jawab Sarah

‘iya’ jawab Andre

‘apa ada hal penting banget soal HP ku?’ Sarah merasa pertanyaan

‘iya! Please .. ada hal penting yang ingin ku tanyakan’

Sarah bingung ingin menjawab apa, akhirnya ia hanya mengetik pesannya

‘datang aja ntar sore’ jawab Sarah lagi

‘kirim alamat’ pinta Andre

‘ok’ jawab Sarah

Sarah pun memberikan alamat sebuah tempat ruang terbuka hijau di daerahnya. Sebuah tempat yang dulu disebut cagar alam. Banyak tumbuhan dari berbagai hutan ada di sana. Ada sebuah sungai kecil yang dari dulu merupakan tempat ia bermain ketika kecil saat ia diajak ke tempat tantenya itu.

Sarah menunggu Andre di depan taman, Andre turun dengan membawa dua cup kopi dan memberikan kepada Sarah. Mereka pun berjalan mengitari taman dengan lambat.

“Maaf kemarin aku baca pesan dari teman kamu” ucap Andre

Sarah kaget setengah mati, ia menghentikan langkahnya. Andre yang telah berjalan dua langkah sadar Sarah berhenti dan memutar badannya.

Sarah sangat malu karena pesan pesan itu pasti dari Daren sohibnya. Pesan dimana ia menceritakan semua masalah dengan sang tante dan curhatan panjang problem yang ia hadapi.

Andre hanya tersenyum melihat wajah Sarah yang mendadak merah. Sarah hanya diam dan salah tingkah karena rasa malu yang mungkin melewati batas ambang maksimal.

Merasa melihat Sarah yang merasa malu. Andre pun mencoba menenangkannya

“apa kamu tipe orang yang selalu ingin tahu?” tanya Sarah sedikit kesal

“Santai aja, aku ngerti kok sama situasi kaya gitu”

Sarah menatap Andre tidak percaya.

Dasar rese’ tuan kepo! Ternyata dia ingin ketemu ingin bahas hal memalukan itu! benak Sarah menyumpah karena terlalu malu

“bukan gitu.. aku memang sangat berterima kasih karena sudah menemukan HP ku, dan aku mengerti jika niat kamu ingin mengembalikan membuat kamu membuka isi HP ku, tapi bukan berarti kamu berhak membuka sesuka hati kamu isi HP orang lain dan membuka semua pesan yang dikirim disana” lanjut Sarah merasa tidak terima

“ayo kita duduk disana dulu.. aku akan jelaskan!” tunjuk Andre pada sebuah tempat duduk dibawah pohon beringin.

Andre mengerti jika Sarah kesal padanya karena lancang membuka ponsel miliknya.

Sarah masih diam. Ia terlalu malu untuk menanggapi permasalahan ini dengan lelaki tampan tersebut.

"aku minta maaf waktu tanpa sengaja membukanya" ucap Andre saat mereka duduk berdua

“boleh aku bicara jujur?” tanyanya menanggapi Sarah yang diam

“silahkan!” jawab Sarah masih menunduk menatap cup coffe miliknya yang pengang

“Seperti masalah yang kamu hadapi sekarang... aku juga berada disituasi yang sama” Ucap Andre kemudian meminum kopinya

“Hhmm... kok bisa sama ya?” senyum tipis Sarah seakan merendahkan dan menganggap kata kata Andre palsu

Ia hanya berprasangka Andre hanya tidak ingin melihat dirinya yang seakan merasa tidak nyaman

“maaf kalau aku sudah lancang membukanya tanpa izin, tapi aku hanya tanpa sengaja menemukan solusi untuk diriku” jelas Andre

“terus... kaitannya dengan HP ku?” tanya Sarah menoleh sejenak

“Aku ingin menawarkan kerja sama!” Andre menatap ragu pada Sarah

Sarah menoleh kembali dan mengerutkan kening karena merasa bingung dengan arah pembicaraan Andre

“Sudah ku bilang, situasi kamu sama dengan ku” ucap Andre santai

“O..ke! terus?” menjawab ragu

Sarah mengerutkan kening kembali tapi dia seakan  mengerti arah pembicaraan Andre

“Kamu perlu seseorang untuk dibilang ‘suami’ kan?” saat menyebut suami Andre memberikan kode tanda petik pada Sarah

Sarah mengangguk pelan terus mencoba memahami maksud Andre

“Dan aku perlu seorang istri” jelas Andre pada akhirnya

\~\~\~\~\~\~\~\~\~\~

Terpopuler

Comments

ummah intan

ummah intan

hanya pernikahan diatas kertas sarah

2024-07-31

1

QQ

QQ

Maksudnya Andre adalah dengan permasalahan yang sama tersebut mereka bisa saling tolong menolong dengan kata lain menerapkan ilmu simbiosis mutualisme👍👍👍

2022-06-03

2

lihat semua
Episodes
1 My Man
2 Ponsel jadul
3 Pertemuan Pertama
4 Masalah kita sama
5 Menyusun Kerja Sama
6 Deal!
7 Persiapan pernikahan
8 Kengerian Di Hari H
9 Malam pertama kita
10 Teriakan pengantin baru
11 Kecupan Palsu
12 Obrolan bersama mertua
13 Nyaman di Pangkuan Mu
14 Kembali ke kehidupan semula
15 Rumah sederhana atau Resiko?
16 Mesum di Kamar sepupu
17 Sarapan ala pengantin Muda
18 Perhatian Palsu disaat Krisis
19 Rumah Baru
20 Tetangga yang membuyarkan Rencana
21 Imbas Krisis
22 Berbedanya istriku
23 Perubahan Andre
24 Tak nyaman tanpa mu
25 Rindu atau dirindukan Istri?
26 Arti cinta bagi Sarah
27 Meninggalkan
28 Parisku Hancur
29 Kemesraan Sepihak
30 Berkunjung Ke Kantor Suami
31 Jangan Bebani dirimu
32 Kepalsuan yang terasa nyata
33 Kesal, Khawatir atau apa?
34 Beratkah kau terpisah denganku?
35 Suami cemburu
36 Kamu atau aku yang peluk?
37 Mencuri cium
38 Membaca perilakumu
39 Ciuman Lemon
40 Dingin
41 Lelaki Lain
42 Lelaki Lain
43 Meragukan mu
44 Aku dijual!
45 Keterpurukan
46 Istriku Sakit
47 Hatiku ikut sakit
48 Kencan & Perilaku manis Andre
49 Menyukai Cemburumu
50 Terbang dan semakin terbang
51 Dinginnya Sarah
52 Misteri sikapmu
53 Menyerah
54 I Love You
55 Sentuhan Andre
56 Penyangkalan
57 Perang setelah perang
58 Menjauhi
59 Menolak
60 Harus mengancam
61 Kumohon Kembalilah
62 Menata Hati & Hari
63 Kecewaku padamu
64 Dua garis merah
65 Stress & Semakin Parah
66 Aku Cantik
67 Bertemu Ular
68 Ketahuan
69 Berbohong
70 Praduga yang menyiksa
71 Perdebatan
72 Aku ingin pulang
73 Biarkan aku Pergi
74 Gugatan Cerai
75 Hadiah Ulang tahun Andre
76 Semua terungkap
77 Jangan Ambil Anak ku
78 Percayalah padaku
79 Izinkan Aku
80 Racun wanita ular
81 Jangan mesum di rumah sakit!
82 Malam Kedua
83 Jangan Mandi dulu
84 Obatnya Cuma Kamu
85 Bonus untuk Mu
86 Menjauhlah pengganggu
87 Pillow Talk
88 Bonus Chapter : Sedih Tanpamu
89 Bonus Chapter : Tak Pernah Puas
90 Bonus Chapter : Keunikan Ngidam Sarah
91 Bonus Chapter : Ingin Makan Siang
92 Nikmat Nikmatan
93 Tag Mencurigakan
94 Jangan menyentuhku!
95 Kontraksi Palsu
96 Aku tak bersalah
97 Imitasi menjadi Berlian (Tamat)
98 PENGUMUNAN NOVEL BARU
Episodes

Updated 98 Episodes

1
My Man
2
Ponsel jadul
3
Pertemuan Pertama
4
Masalah kita sama
5
Menyusun Kerja Sama
6
Deal!
7
Persiapan pernikahan
8
Kengerian Di Hari H
9
Malam pertama kita
10
Teriakan pengantin baru
11
Kecupan Palsu
12
Obrolan bersama mertua
13
Nyaman di Pangkuan Mu
14
Kembali ke kehidupan semula
15
Rumah sederhana atau Resiko?
16
Mesum di Kamar sepupu
17
Sarapan ala pengantin Muda
18
Perhatian Palsu disaat Krisis
19
Rumah Baru
20
Tetangga yang membuyarkan Rencana
21
Imbas Krisis
22
Berbedanya istriku
23
Perubahan Andre
24
Tak nyaman tanpa mu
25
Rindu atau dirindukan Istri?
26
Arti cinta bagi Sarah
27
Meninggalkan
28
Parisku Hancur
29
Kemesraan Sepihak
30
Berkunjung Ke Kantor Suami
31
Jangan Bebani dirimu
32
Kepalsuan yang terasa nyata
33
Kesal, Khawatir atau apa?
34
Beratkah kau terpisah denganku?
35
Suami cemburu
36
Kamu atau aku yang peluk?
37
Mencuri cium
38
Membaca perilakumu
39
Ciuman Lemon
40
Dingin
41
Lelaki Lain
42
Lelaki Lain
43
Meragukan mu
44
Aku dijual!
45
Keterpurukan
46
Istriku Sakit
47
Hatiku ikut sakit
48
Kencan & Perilaku manis Andre
49
Menyukai Cemburumu
50
Terbang dan semakin terbang
51
Dinginnya Sarah
52
Misteri sikapmu
53
Menyerah
54
I Love You
55
Sentuhan Andre
56
Penyangkalan
57
Perang setelah perang
58
Menjauhi
59
Menolak
60
Harus mengancam
61
Kumohon Kembalilah
62
Menata Hati & Hari
63
Kecewaku padamu
64
Dua garis merah
65
Stress & Semakin Parah
66
Aku Cantik
67
Bertemu Ular
68
Ketahuan
69
Berbohong
70
Praduga yang menyiksa
71
Perdebatan
72
Aku ingin pulang
73
Biarkan aku Pergi
74
Gugatan Cerai
75
Hadiah Ulang tahun Andre
76
Semua terungkap
77
Jangan Ambil Anak ku
78
Percayalah padaku
79
Izinkan Aku
80
Racun wanita ular
81
Jangan mesum di rumah sakit!
82
Malam Kedua
83
Jangan Mandi dulu
84
Obatnya Cuma Kamu
85
Bonus untuk Mu
86
Menjauhlah pengganggu
87
Pillow Talk
88
Bonus Chapter : Sedih Tanpamu
89
Bonus Chapter : Tak Pernah Puas
90
Bonus Chapter : Keunikan Ngidam Sarah
91
Bonus Chapter : Ingin Makan Siang
92
Nikmat Nikmatan
93
Tag Mencurigakan
94
Jangan menyentuhku!
95
Kontraksi Palsu
96
Aku tak bersalah
97
Imitasi menjadi Berlian (Tamat)
98
PENGUMUNAN NOVEL BARU

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!