BAB 15 "I'm Jealous My Girl"

Hari ini adalah hari minggu, senangnya bisa menikmati hari libur. Aku melihat kalender yang berada tepat di atas meja kamarku.

"Kenapa aku lingkari?"Kataku dalam hati dan berusaha mengingat-ingat.

"Oh ya hari ini aku ada janji mengajak Willy jaln-jalan."Kataku sambil beranjak dari kamar tidurku dan menuju kamar mandi.

Aku pun mandi sambil tersenyum sendiri membayangkan jika aku keluar piknik dengan Dokter Andrea serta Willy,setelahnya akupun memilih pakaian yang akan aku kenakkan.

"Apakah ini?,apa ini?,atau ini?" Tanyaku pada diriku sendiri sambil menimbang-nimbang apakah benar dan cocok saat aku kenakkan,

Setelah 30 menit berlalu aku pun akhirnya menjatuhkan pilihan pada satu gaun yang menurutku indah jika aku kenakkan.

Akupun mengenakkannya,dan memakai sedikit riasan serta lipstik di bibirku,dan bedak serta menyemprotkan parfum ke badanku.

Akupun berkaca,dan melihat berkali-kali wajahku yang mengenakkan riasan.

"Baiklah,sekarang aku akan berangkat."Kata Putih pada dirinya sendiri sambil tersenyum tipis.

"Bibi aku hari ini ada janji dengan Willy," Aku sudah menundanya berkali-kali,tapi tidak kali ini."Kata Putih pada Bibinya saat ini.

"Aku kira kau mau berkencan lagi dengan anak tampan dan yang sopan kemarin itu?"Kata Bibi.

"Ha....ha....ha....kau sudah salah paham pria kemarin takkan menjadi pria sangat sopan dan apalagi tampan."Protes Putih kepada Bibinya.

"Yang tampan itu adalah Papa Willy lihatlah senyumnya yang manis,badannya yang kekar,

dia adalah Papa yang baik serta setia dengan almarhum istrinya."Kata Putih.

"Kenapa Tuhan menciptakan makhluk itu hanya satu orang , coba lebih banyak,pasti dunia ini sangat indah."Kata Putih dalam hati sambil senyum-senyum sendiri membayangkan Dokter Andrea.

"Hei apa yang kau bayangkan?"Tanya Bibiku memecah bayanganku dan menyentil kepalaku.

"Makanlah dulu Bibi bikin bubur ayam."Kata Bibiku sambil menaruh bubur ayam di meja makan.

"Baiklah."Kataku sambil menyantap bubur ayam dengan lahap dan cepat , setelah itu aku pun berpamitan kepada Bibi dan keluar menuju rumah Dokter Andrea.

Di tengah jalan , ada seorang pria tiba-tiba menepuk bahuku , seketika aku pun menarik tangannya setelah itu kukunci dan kubanting dengan tenaga super yang aku miliki dengan kekuatan sangat penuh.

"Baaaaaakkkkk....." Terdengar erangan,namun aku tidak asing dengan suaranya.

"Hei kau kenapa kesini?" Tanyaku kepada Andromeda.

"Sialan gadis tengik ini, kenapa kuat sekali?, lihat dulu sebelum membanting orang aduh sakit sekali,pinggangku ini."Kata Andromeda dengan memegangi pinggangnya.

"Salah siapa memegangku sembarangan,lain kali sapa dulu,biar aku mengenalimu."Kata Putih sambil mengamati gerak-gerik dari tuan Andromeda.

Kulihat wajahnya tertegun untuk beberapa saat memandang dan mengamatiku.

"Hei,..... kau memakai riasan?kau memakai lipstik?,Haaaa... memakai gaun?"Tanyannya heran,karena aku selalu memakai celana olahraga jika aku memakai seragam putih abu-abu.

"Bukan urusanmu,sudah pergi sana,ini hari liburku,aku mau piknik dengan Willy."Kataku sambil berlalu meninggalkan pria tengik itu.

"Siapa Willy?,aku kesini mau menjemputmu kita pergi bersenang-senang aku bosan di rumah."

Ajakan Andromeda dan mengajakku.

"Hei,aku sudah bilang kalau aku sudah punya janji."Kataku sambil jalan menuju rumah Dokter Andrea.

"Hei, aku belum selesai bicarannya!lihatlah dirimu,kenapa kau tak memakai seperti ini jika keluar denganku? kenapa melakukan tindakan diskriminasi kepadaku?!" Kata Andromeda sambil memegang tangan Putih.

"Hei... berhentilah seperti anak kecil besok kau bertemu denganku,hanya hari ini saja aku mau meluangkan waktu dengan Willy." Kata Putih sambil melepas tangan Andromeda.

Kemudian Dokter Andrea dan Willy terlihat, keluar dari gerbang rumahnya dan memanasi mobil honda jazz putihnya.Willy kecil pun menghampiriku...

"Hei kak Putih,apa kita jadi pikniknya?"Tanya Willy kepadaku.

"Tentu saja pangeran manis."Kataku sambil menunduk dan mengelus-elus pipi Willy.

"Kau akan keluar dengan berandal kecil ini daripada kencan dengan pacarmu?"Tanya Andromeda ketus,karena merasa tersaingi.

"Siapa paman ini,kak Putih?"Tanya Willy sangat penasaran.

"Sudah abaikan saja Willy, ayo kita berangkat!"

Kataku kepada Willy sambil memegang tangan kecilnya.

Terlihat Dokter Andrea mengendarai mobil honda jazznya mendekati kami dan membuka kaca pintu mobil.

"Ayo masuk mobil,hari ini aku akan mengantar kalian bersenang-senang."Kata Dokter Andrea.

"Hei ternyata kau Pak Duda,berani-beraninya menggoda gadisku?!"Kata Andromeda kepada Dokter Andrea dengan melotot dan menyeringai.

"Oh,kenapa kau ada disini?,lihat rambutmu kenapa kau cat hitam,aku hampir saja tidak mengenalimu."Ucap Dokter Andrea kepada Andromeda dengan sopan dan ramah.

"Apa dia pacarmu,Putih?"Tanya Dokter Andrea kepada Putih sambil mengamati wajah tuan Andromeda ini.

"Tentu saja bukan,Dokter abaikan saja dia ckk. " Kataku dengan seenaknya dan masuk kedalam mobil Dokter Andrea.

"Gadis tengik kurang ajar,kau berpura-pura tidak mengenalku!"Kata Andromeda dengan sangat sebal.

"Hei tunggu dulu,bolehkah aku ikut kedalam mobilmu?"Tanya Andromeda kepada Dokter Andrea.

"Sudahlah pulang saja besok kita bertemu."Kata Putih memperingatkan Andromeda.

"Ayolah Paman,bukakan pintunya?"Kata dari Andromeda pura-pura memelas supaya diikut sertakan,dalam piknik ini.

"Ayo Dokter tinggalkan dia,iya kan Willy?"Kata Putih sambil memandang wajah Willy yang sangat manis.

Akhirnya mobil Dokter Andrea melaju dan tak menghiraukan Andromeda.

"Dasar gadis tengik,dia berani sekali selingkuh dariku,dan berdandan seperti gadis anggun!"

Teriak Andromeda sambil menggaruk-garuk rambutnya dengan acak-acakkan.

Beberapa orang pun menatapnya seperti orang gila,di jalanan yang sedang berjuang melawan penyakitnya sendiri dan orang yang melihatnya berbisik-bisik..

"Jangan hiraukan aku,uruslah masalah kalian sendiri!!!"Bentak Andromeda pada orang-orang itu dengan sangat sebal.

Dan Andromeda pun segera masuk mobil sport merahnya dan menyusul mereka bertiga.

"Kenapa duda itu mengajak gadisku pergi tamasya?,apa dia mau berencana melepas status dudanya,kurang ajar aku takkan pernah membiarkannya."Kata Andromeda yang sedang marah.

Dia pun mengendarai mobilnya dengan sangat kencang,kemudian meliuk-liukan mobil dengan kecepatan sangat tinggi melewati beberapa mobil,tidak sengaja memencet tombol radio di mobilnya,terdengar lantunan lagu....

🎶Ingin ku bunuh pacarmu,saat dia cium bibir merahmu,di depan kedua mataku,hatiku

terbakar jadinya,cantik aku cemburu🎶

Seketika di matikan oleh Andromeda.

"Lagu gila,bahkan radio meledekku,apa mau aku tutup kantor radiomu!!?"Kata Andromeda mengumpat dengan sangat kesal.

"Kau tidak tahu,aku semakin kesal mendengar suaramu,kau pikir merdu"?Kata Andromeda memarahi radio yang menyala tadi.

"Aku kira berandal satu ini semakin bodoh,dia yang memencet dia yang marah,kenapa radio di ajak bicara?"Kata Author sengklek ini.

Kemudian terlihat mobil Dokter Andrea terparkir di sebuah taman kota,dan beberapa menit kemudian Andromeda pun sampai.

"Awas kau gadis tengik!!!"Kata Andromeda dengan sangat marah.

"Berani sekali membuatku marah,lebih memilih seorang duda daripada perjaka,apa dia sudah gila?"Kata Andromeda dengan sebal.Terdengar samar-samar bunyi nada dering dari salah satu pengunjung.

🎶Meskipun aku pacar rahasiamu,*m**eskipun aku selalu yang ke dua*,*t**api aku manusia* *y**ang mudah sakit hatinya*🎶

"Kurang ajar!,lagu gila ini mengikutiku sampai sini."Kata Andromeda sambil menutup pintu mobilnya dan berhambur mencari Putih dan Dokter Andrea.

"Kemana mereka?,aku akan menemukanmu!" Kata Andromeda dan tambah semakin sebal.

Akhirnya mereka bertiga nampak duduk di atas tikar dan membawa bekal dan camilan,seperti keluarga lainya.

Dari kejauhan Andromeda menatap Putih yang tertawa lepas karena Willy berlarian,bergaya dan berekspresi seperti anak kecil umumnya jika berpiknik dengan Ayah ibunnya.

Andromeda melangkahkan kaki jenjangnya maju dan mengamati senyum Putih yang lepas seperti bebannya sudah tidak ada lagi.

Dan menghampiri mereka bertiga.Tiba-tiba dia duduk di samping Putih sebagai pengamatnya.

"Kau sudah sampai?"Sapa Dokter Andrea kepada keponakan yang bernama Andromeda.

"Kau sudah agak berubah,aku kira warna dari rambutmu yang merah akan kau abadikan."Kata Dokter Andrea lagi.Namun tidak di hiraukan smaa sekali dengan tuan Andromeda ini.

Willy yang sangat senang saat itu bermain dan menendang bolannya.... wiiiiiing...... plak. Bolanya mengenai wajah Andromeda yang tertegun melihat kecantikan Putih saat dia tersenyum.

Saat itu dunia pun seakan menahan nafasnya sejenak , tidak bergerak dan tidak bergeming, sama sekali pohon ,burung , angin, awan dan matahari , serta banyak orang-orang yang ada di taman tampak diam mebisu seperti patung,

Selama beberapa detik tidak dapat bergerak lagi , kemudian Andromeda tersadar karena terkena tendangan bola dari Willy.

"Hei...berandal cilik berani sekali menendang bola ke arah wajahku!!!"Bentak Andromeda.

Willy takut karena suara Andromeda dan bersembunyi di balik tubuh kecil Putih.

Kemudian Putih menatap mata Andromeda, dan Andromeda menatap mata Putih.

Pandangan merekapun bertemu beradu dalam nuansa yang sangat romantis,namun hanya sesaat dalam hitungan detik saja dan berubah menjadi suasana seram dan angker.

"Hei kau berani dengan anak kecil?"Kata Putih mengancam Andromeda.

"Salah siapa?,liat wajahku tergores sedikit."

Kata Andromeda sambil memanyunkan bibirnya.

"Dia hanya anak kecil belajarlah bersabar."

Kata Putih sambil menatap kedua bola mata tuan Andromeda.

Bersambung....

Terpopuler

Comments

✤͙❁͙⃟͙Z͙S͙༻Stargirl✨

✤͙❁͙⃟͙Z͙S͙༻Stargirl✨

Lanjutkan Kaka!
Maaf Star nyicil ya... 🙏😆

2022-06-10

1

@ries 07

@ries 07

semangat kak

2022-06-04

1

Senajudifa

Senajudifa

hadir😊😊

2022-05-08

2

lihat semua
Episodes
1 Bab 1 "Gimmelwald"
2 BAB 2 "Pengganti Ayah dan ibuku"
3 BAB 3 " Teman-temanku "
4 BAB 4 "First impression"
5 BAB 5 "First impression 2"
6 BAB 6 "Don't Judge Book by it's cover"
7 BAB 7 "Lucky Man"
8 BAB 8 "Jawabanku"
9 BAB 9 "Pupus"
10 BAB 10 "Kelas Judo"
11 BAB 11 "Medusa"
12 BAB 12 "Sniper"
13 BAB 13 " Makan Malam Romantis "
14 BAB 14 "Penyakit jantung"
15 BAB 15 "I'm Jealous My Girl"
16 BAB 16 "Dino Park"
17 BAB 17 "Optimus Prime and Bumblebee"
18 BAB 18 "Putri Tidur"
19 BAB 19 "Aku Pemilik Saham Terbesar"
20 BAB 20 "Minum Teh Dengan Papanya"
21 BAB 21 "Minum Teh Dengan Papanya 2"
22 BAB 22 "Mouse vs Predator"
23 BAB 23 "Bianco"
24 BAB 24 "Bianco 2"
25 BAB 25 "Mutiara Putih dari Persia"
26 BAB 26 "Lily dan Jasmine"
27 BAB 27 " Mouse vs Predator 2"
28 BAB 28 "Bersenda Gurau"
29 BAB 29 "Ice Skating"
30 BAB 30 "Ice Skating 2"
31 BAB 31 "Meatball"
32 BAB 32 "Mysophobia"
33 BAB 33 "Bermalamlah disini"
34 BAB 34 "Bermalamlah disini 2"
35 BAB 35 "Hemophobia"
36 BAB 36 "Terapi"
37 BAB 37 "Be Prepare"
38 BAB 38 "Be Prepare 2"
39 BAB 39 "Bernostalgia"
40 BAB 40 "Aku Adalah Buku tebal"
41 BAB 41 "Aku Adalah Buku tebal 2"
42 BAB 42 "New Era"
43 BAB 43 "Are you ready?"
44 BAB "44 Are you ready ? 2"
45 BAB 45 "Lanjutkan"
46 BAB 46 "I'm Invincible"
47 BAB 47 " Keberuntungan berpihak"
48 BAB 48 "Sepenggal mimpi & manisan"
49 BAB 49 "Kambuh"
50 BAB 50 "Kambuh 2"
51 BAB 51 "Daniel kecil dan Putih kecil"
52 BAB 52 "Persahabatan bagai kepompong"
53 BAB 53 "Mencari Celah"
54 BAB 54 "Membujuknya"
55 BAB 55 "Lily dan Jasmine 2"
56 BAB 56 "Lily dan Jasmine 3"
57 BAB 57 "Aku juga mau"
58 BAB 58 "Kau lupa IQ ku lebih tinggi?"
59 BAB 59 "Flashback"
60 BAB 60 "Flashback 2"
61 BAB 61 "Persiapan MOS"
62 BAB 62 "Astaga!!!"
63 BAB 63 "Berdebat"
64 BAB 64 "Gadis itu"
65 BAB 65 "Gadis itu 2"
66 BAB 66 "Bertemu Papanya"
67 BAB 67 "Perlahan-lahan"
68 BAB 68 "Simbiosis Mutualisme"
69 BAB 69 "Bagaikan Bumi dan Langit"
70 BAB 70 "Bagaikan Bumi dan Langit 2"
71 BAB 71 "Venus"
72 BAB 72 "Semakin Memahaminya"
73 BAB 73 "Semakin Memahaminya 2"
74 BAB 74 "Penyekapan"
75 BAB 75 "Misi Penyelamatan"
76 BAB 76 "Misi Penyelamatan 2"
77 BAB 77 "Rencana Cadangan Terahir"
78 BAB 78 "Berasal Dari Tanah"
79 BAB 79 "Dia Berterimakasih Kepadaku"
80 BAB 80 "Bersantai"
81 BAB 81 "Gombalan"
82 BAB 82 "Gombalan"
83 BAB 83 "Gombalan"
84 BAB 84 "Memutus Pertumbuhan Psikopat"
85 BAB 85 "Berusaha Memutus Pertumbuhan Psikopat 2"
86 BAB 86 "Violette dan Blue"
87 BAB 87 "He took my first kiss"
88 BAB 88 "Solusi"
89 BAB 89 "Dag... Dig... Dug..."
90 BAB 90 "Harap-harap Cemas"
91 BAB 91 "Harap-harap Cemas 2"
92 BAB 92 "IBU"
93 BAB 93 "50:50 & Hadiah Andromeda"
94 BAB 94 "One Shot Doooor!"
95 BAB 95 " It's Complicated "
96 BAB 96 "It's Complicated 2"
97 BAB 97 "Mengumpulkan Pundi-Pundi Amal"
98 BAB 98 "Curahan hati dan Tempat Baru Chelsea"
99 BAB 99 "Misi 1 done"
100 BAB 100 "Outbond"
101 BAB 101 "Outbound 2"
102 BAB 102 "Vulcano VS Golden Eagle"
103 BAB 103 "Vulcano VS Golden Eagle 2"
104 BAB 104 "Galaxy Andromeda"
105 BAB 105 "Chocolate And Sweet Words"
106 BAB 106 "Chocolate And Sweet Words 2"
107 BAB 107 "Chocolate And Sweet Words 3"
108 BAB 108 "Mundur satu langkah"
109 BAB 109 "Mundur satu langkah"
110 BAB 110 "Jepang"
111 BAB 111 "Jepang 2"
112 BAB 112 "Kegabutan Galaxy Andromeda"
113 BAB 113 "Bermain Golf dan Hadiah Untuk Blue"
114 BAB 114 "Kencan Romantis ala Putih"
115 BAB 115 "Kencan Romantis ala Putih 2"
116 BAB 116 "Kencan Romantis ala Putih 2"
117 BAB 117 "Akhir Kencan Romantis ala Putih"
118 BAB 118 "Dia Menganggap Sebagai Putrinya"
119 BAB 119 "Hutangku Sudah Lunas"
120 BAB 120 "Galaksi Andromeda dan Rasi Bintang Orion"
121 BAB 121 "Galaksi Andromeda dan Rasi Bintang Orion 2"
122 BAB 122 "There is Constant War"
123 BAB 123 "Out of the Box"
124 BAB 124 "Out of the Box 2"
125 BAB 125 "Out of the Box 3"
126 BAB 126 "Money and an Angel without wings"
127 BAB 127 "Mengobrol dengan rumus"
128 BAB 128 "Orange"
129 BAB 129 "His Wild Shadow"
130 BAB 130 "His Wild Shadow 2"
131 BAB 131 "His Wild Shadow 3"
132 BAB 132 "Cream Blackforest and Female Eagle"
133 BAB 133 "Pretty"
134 BAB 134 "The Philosophy"
135 BAB 135 "Mobil Merah"
136 BAB 136 "Candle light Dinner"
137 BAB 137 "Candle light Dinner 2"
138 BAB 138 "Black"
139 BAB 139 "Time"
140 BAB 140 "There is Problem"
141 BAB 141" Pendonor "
142 BAB 142 "Siuman"
143 BAB 143 "Kencan Romantis di Rumah Sakit"
144 BAB 144 "PERSAMI"
145 BAB 145 PERSAMI 2 "Mubadzir"
146 BAB 146 PERSAMI 3 "Mendirikan Tenda"
147 BAB 147 PERSAMI 4 "Lomba Memasak"
148 BAB 148 PERSAMI 4 "Lomba Memasak"
149 BAB 149 PERSAMI 5 "Lomba Memasak"
150 BAB 150 PERSAMI 6 "Para pria"
151 BAB 151 PERSAMI 7 "Lie Detector"
152 BAB 152 PERSAMI 8 "Lie Detector"
153 BAB 153 PERSAMI 9 "Broken Heart"
154 BAB 154 PERSAMI 10 "Broken Heart"
155 BAB 155 PERSAMI 11"Broken Heart"
156 BAB 156 PERSAMI 12 "Broken Heart"
157 BAB 157 PERSAMI 13 "Broken Heart"
158 BAB 158 PERSAMI 14 "Broken Heart"
159 BAB 159 PERSAMI 15 "Poem"
160 BAB 160 PERSAMI 16 "Poem"
161 BAB 161 PERSAMI 17 "Poem"
162 BAB 162 PERSAMI 18 "Poem"
163 BAB 163 PERSAMI 19 "Poem"
164 BAB 164 PERSAMI 20 "Poem"
165 BAB 165 PERSAMI 21 "Poem"
166 BAB 166 PERSAMI 22 "Pesta Api Unggun"
167 BAB 167 PERSAMI 23 "Pesta Api Unggun"
168 BAB 168 PERSAMI 24 "Pesta Api Unggun"
169 BAB 169 "A Few Years A Go"
170 BAB 170 "A Few Years A Go"
171 BAB 171 "A Few Years A Go"
172 BAB 172 PERSAMI 25 "Pesta Api Unggun"
173 BAB 173 PERSAMI 26 "Pesta Api Unggun"
174 BAB 174 PERSAMI 27 "Pesta Api Unggun"
175 BAB 175 "Pria bermulut tajam "
176 BAB 176 "Tulip"
177 BAB 177 "Bersosialisasi"
178 BAB 178 "Bersosialisasi 2"
179 BAB 179 "Rion Datang Menjenguk "
180 BAB 180 "Permintaan Maaf pada Andromeda"
181 BAB 181 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
182 BAB 182 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
183 183 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
184 184 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
185 185 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
186 186 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
187 187 "MY RAINBOW"
188 188 "MY RAINBOW 2"
189 189 "MY RAINBOW 3"
190 190 "MY RAINBOW 4"
191 191 "MY RAINBOW 5"
192 192 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
193 193 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
194 194 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
195 195 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
196 196 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
197 197 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
198 198 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
199 199 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
200 200 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
Episodes

Updated 200 Episodes

1
Bab 1 "Gimmelwald"
2
BAB 2 "Pengganti Ayah dan ibuku"
3
BAB 3 " Teman-temanku "
4
BAB 4 "First impression"
5
BAB 5 "First impression 2"
6
BAB 6 "Don't Judge Book by it's cover"
7
BAB 7 "Lucky Man"
8
BAB 8 "Jawabanku"
9
BAB 9 "Pupus"
10
BAB 10 "Kelas Judo"
11
BAB 11 "Medusa"
12
BAB 12 "Sniper"
13
BAB 13 " Makan Malam Romantis "
14
BAB 14 "Penyakit jantung"
15
BAB 15 "I'm Jealous My Girl"
16
BAB 16 "Dino Park"
17
BAB 17 "Optimus Prime and Bumblebee"
18
BAB 18 "Putri Tidur"
19
BAB 19 "Aku Pemilik Saham Terbesar"
20
BAB 20 "Minum Teh Dengan Papanya"
21
BAB 21 "Minum Teh Dengan Papanya 2"
22
BAB 22 "Mouse vs Predator"
23
BAB 23 "Bianco"
24
BAB 24 "Bianco 2"
25
BAB 25 "Mutiara Putih dari Persia"
26
BAB 26 "Lily dan Jasmine"
27
BAB 27 " Mouse vs Predator 2"
28
BAB 28 "Bersenda Gurau"
29
BAB 29 "Ice Skating"
30
BAB 30 "Ice Skating 2"
31
BAB 31 "Meatball"
32
BAB 32 "Mysophobia"
33
BAB 33 "Bermalamlah disini"
34
BAB 34 "Bermalamlah disini 2"
35
BAB 35 "Hemophobia"
36
BAB 36 "Terapi"
37
BAB 37 "Be Prepare"
38
BAB 38 "Be Prepare 2"
39
BAB 39 "Bernostalgia"
40
BAB 40 "Aku Adalah Buku tebal"
41
BAB 41 "Aku Adalah Buku tebal 2"
42
BAB 42 "New Era"
43
BAB 43 "Are you ready?"
44
BAB "44 Are you ready ? 2"
45
BAB 45 "Lanjutkan"
46
BAB 46 "I'm Invincible"
47
BAB 47 " Keberuntungan berpihak"
48
BAB 48 "Sepenggal mimpi & manisan"
49
BAB 49 "Kambuh"
50
BAB 50 "Kambuh 2"
51
BAB 51 "Daniel kecil dan Putih kecil"
52
BAB 52 "Persahabatan bagai kepompong"
53
BAB 53 "Mencari Celah"
54
BAB 54 "Membujuknya"
55
BAB 55 "Lily dan Jasmine 2"
56
BAB 56 "Lily dan Jasmine 3"
57
BAB 57 "Aku juga mau"
58
BAB 58 "Kau lupa IQ ku lebih tinggi?"
59
BAB 59 "Flashback"
60
BAB 60 "Flashback 2"
61
BAB 61 "Persiapan MOS"
62
BAB 62 "Astaga!!!"
63
BAB 63 "Berdebat"
64
BAB 64 "Gadis itu"
65
BAB 65 "Gadis itu 2"
66
BAB 66 "Bertemu Papanya"
67
BAB 67 "Perlahan-lahan"
68
BAB 68 "Simbiosis Mutualisme"
69
BAB 69 "Bagaikan Bumi dan Langit"
70
BAB 70 "Bagaikan Bumi dan Langit 2"
71
BAB 71 "Venus"
72
BAB 72 "Semakin Memahaminya"
73
BAB 73 "Semakin Memahaminya 2"
74
BAB 74 "Penyekapan"
75
BAB 75 "Misi Penyelamatan"
76
BAB 76 "Misi Penyelamatan 2"
77
BAB 77 "Rencana Cadangan Terahir"
78
BAB 78 "Berasal Dari Tanah"
79
BAB 79 "Dia Berterimakasih Kepadaku"
80
BAB 80 "Bersantai"
81
BAB 81 "Gombalan"
82
BAB 82 "Gombalan"
83
BAB 83 "Gombalan"
84
BAB 84 "Memutus Pertumbuhan Psikopat"
85
BAB 85 "Berusaha Memutus Pertumbuhan Psikopat 2"
86
BAB 86 "Violette dan Blue"
87
BAB 87 "He took my first kiss"
88
BAB 88 "Solusi"
89
BAB 89 "Dag... Dig... Dug..."
90
BAB 90 "Harap-harap Cemas"
91
BAB 91 "Harap-harap Cemas 2"
92
BAB 92 "IBU"
93
BAB 93 "50:50 & Hadiah Andromeda"
94
BAB 94 "One Shot Doooor!"
95
BAB 95 " It's Complicated "
96
BAB 96 "It's Complicated 2"
97
BAB 97 "Mengumpulkan Pundi-Pundi Amal"
98
BAB 98 "Curahan hati dan Tempat Baru Chelsea"
99
BAB 99 "Misi 1 done"
100
BAB 100 "Outbond"
101
BAB 101 "Outbound 2"
102
BAB 102 "Vulcano VS Golden Eagle"
103
BAB 103 "Vulcano VS Golden Eagle 2"
104
BAB 104 "Galaxy Andromeda"
105
BAB 105 "Chocolate And Sweet Words"
106
BAB 106 "Chocolate And Sweet Words 2"
107
BAB 107 "Chocolate And Sweet Words 3"
108
BAB 108 "Mundur satu langkah"
109
BAB 109 "Mundur satu langkah"
110
BAB 110 "Jepang"
111
BAB 111 "Jepang 2"
112
BAB 112 "Kegabutan Galaxy Andromeda"
113
BAB 113 "Bermain Golf dan Hadiah Untuk Blue"
114
BAB 114 "Kencan Romantis ala Putih"
115
BAB 115 "Kencan Romantis ala Putih 2"
116
BAB 116 "Kencan Romantis ala Putih 2"
117
BAB 117 "Akhir Kencan Romantis ala Putih"
118
BAB 118 "Dia Menganggap Sebagai Putrinya"
119
BAB 119 "Hutangku Sudah Lunas"
120
BAB 120 "Galaksi Andromeda dan Rasi Bintang Orion"
121
BAB 121 "Galaksi Andromeda dan Rasi Bintang Orion 2"
122
BAB 122 "There is Constant War"
123
BAB 123 "Out of the Box"
124
BAB 124 "Out of the Box 2"
125
BAB 125 "Out of the Box 3"
126
BAB 126 "Money and an Angel without wings"
127
BAB 127 "Mengobrol dengan rumus"
128
BAB 128 "Orange"
129
BAB 129 "His Wild Shadow"
130
BAB 130 "His Wild Shadow 2"
131
BAB 131 "His Wild Shadow 3"
132
BAB 132 "Cream Blackforest and Female Eagle"
133
BAB 133 "Pretty"
134
BAB 134 "The Philosophy"
135
BAB 135 "Mobil Merah"
136
BAB 136 "Candle light Dinner"
137
BAB 137 "Candle light Dinner 2"
138
BAB 138 "Black"
139
BAB 139 "Time"
140
BAB 140 "There is Problem"
141
BAB 141" Pendonor "
142
BAB 142 "Siuman"
143
BAB 143 "Kencan Romantis di Rumah Sakit"
144
BAB 144 "PERSAMI"
145
BAB 145 PERSAMI 2 "Mubadzir"
146
BAB 146 PERSAMI 3 "Mendirikan Tenda"
147
BAB 147 PERSAMI 4 "Lomba Memasak"
148
BAB 148 PERSAMI 4 "Lomba Memasak"
149
BAB 149 PERSAMI 5 "Lomba Memasak"
150
BAB 150 PERSAMI 6 "Para pria"
151
BAB 151 PERSAMI 7 "Lie Detector"
152
BAB 152 PERSAMI 8 "Lie Detector"
153
BAB 153 PERSAMI 9 "Broken Heart"
154
BAB 154 PERSAMI 10 "Broken Heart"
155
BAB 155 PERSAMI 11"Broken Heart"
156
BAB 156 PERSAMI 12 "Broken Heart"
157
BAB 157 PERSAMI 13 "Broken Heart"
158
BAB 158 PERSAMI 14 "Broken Heart"
159
BAB 159 PERSAMI 15 "Poem"
160
BAB 160 PERSAMI 16 "Poem"
161
BAB 161 PERSAMI 17 "Poem"
162
BAB 162 PERSAMI 18 "Poem"
163
BAB 163 PERSAMI 19 "Poem"
164
BAB 164 PERSAMI 20 "Poem"
165
BAB 165 PERSAMI 21 "Poem"
166
BAB 166 PERSAMI 22 "Pesta Api Unggun"
167
BAB 167 PERSAMI 23 "Pesta Api Unggun"
168
BAB 168 PERSAMI 24 "Pesta Api Unggun"
169
BAB 169 "A Few Years A Go"
170
BAB 170 "A Few Years A Go"
171
BAB 171 "A Few Years A Go"
172
BAB 172 PERSAMI 25 "Pesta Api Unggun"
173
BAB 173 PERSAMI 26 "Pesta Api Unggun"
174
BAB 174 PERSAMI 27 "Pesta Api Unggun"
175
BAB 175 "Pria bermulut tajam "
176
BAB 176 "Tulip"
177
BAB 177 "Bersosialisasi"
178
BAB 178 "Bersosialisasi 2"
179
BAB 179 "Rion Datang Menjenguk "
180
BAB 180 "Permintaan Maaf pada Andromeda"
181
BAB 181 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
182
BAB 182 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
183
183 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
184
184 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
185
185 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
186
186 "Kami Bertiga Sedang Berkumpul"
187
187 "MY RAINBOW"
188
188 "MY RAINBOW 2"
189
189 "MY RAINBOW 3"
190
190 "MY RAINBOW 4"
191
191 "MY RAINBOW 5"
192
192 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
193
193 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
194
194 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
195
195 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
196
196 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
197
197 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
198
198 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
199
199 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"
200
200 "Piknik di Pantai Pink Lombok Timur"

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!