Lan wu berdiri di depan makam guru ke 2 nya sembari meletakan guci berisi arak yang di sandarkan di batu nisan .
Ia larut dalam diam nya seraya menyampaikan rasa terimakasihnya di karenakan bantuan gurunya tersebut ia kini menjadi lebih kuat .
"Guru maafkan murid yang baru menjengukmu kali ini , murid bertemu beberapa kendala sehingga tak bisa menuntaskan dendam milik ayah serta guru Xin . Namun berkat nasehat guru ke 2 aku mampu merelakan
Dendam ini dan menjunjung tinggi kebenaran serta membasmi yang jahat , berkat api hitam serta seluruh energi dan pencapaian guru ,murid baru mampu menghabisi pendukung terkuat di keluarga wu . Setidaknya mereka akan membutuhkan sedikit waktu untuk mencapai ambisi mereka " ujar lan wu sembari berlutut di makam tersebut
Lan wu entah mengapa begitu berhutang pada guru ke 2 nya tersebut karena tanpa seluruh energi dari nya maka nyawa lan wu pasti sudah melayang akibat pertarungan keduanya .
Lan wu memberi penghormatan beberapa kali sebelum akhirnya mengarah ke aula pedang dewa yang terletak cukup jauh dari jurang tersebut
**
Di halaman aula utama pedang dewa nampak begitu ramai dan sesak , bukan hanya karena keberhasilan Ling dan Heng mencegah permusuhan antara pedang dewa dan laut awan , namun juga di karenakan kedatangan ke 3 anak kaisar Ning serta Phoenix api yang berdiri di tenang di halaman tersebut sembari menyaksikan beberapa tetua yang menatapnya dengan pikiran tak baik .
" Kau membawa salah satu hewan langit yang begitu melegenda dengan ini lembah pedang dewa akan menjadi yang terkuat di seluruh kekaisaran QIN" ujar tetua houcung dengan antusias.
"Tetua Ling ada baiknya jika hewan tersebut di jadikan media berlatih bagi murid pedang dewa aku yakin dengan menggunakan roh nya serta api langit mampu meningkatkan kekuatan mereka ke tahap yang tinggi " jelas tetua xuro sembari menyembunyikan niatan hendak memanfaatkan xioca untuk pribadi nya
Diantara para tetua lainya tetua xuro merupakan tetua yang menyepelekan murid yang berasal dari golongan biasa selain bangsawan dan keturunannya .
Ia bahkan pernah mengklaim pedang sunyi peninggalan lan wu sebagai benda yang harus di serahkan kepadanya dengan alasan bahwa lan wu menggunakan material pedang tersebut yang berasal dari harta berharga keluarga na yaitu besi tak bersuara .
Namun Ling membentaknya dan bahkan hampir menyerang tetua xuro jika tidak di hentikan Jian .
"Maaf tetua xu ini merupakan teman baik milik seorang pendekar , aku hanya di minta untuk menjaganya sebentar " jelas ling tak mau berdebat
"Tetua Ling , bagaimana jika hewan ini di letakan dalam segel bukit besi milik ku dan aku akan menciptakan duplikat raga hewan ini tentu saja pendekar tersebut Takan curiga kan ?" Ujar tetua xu sembari cengengesan .
Ling begitu mengetahui maksud xuro namun Ling hanya tersenyum sembari menanti reaksi tetua xuro ketika mengetahui xioca adalah milik lan wu
Ling hendak menolaknya namun mendadak para murid inti pedang dewa terus berseru mengiyakan maksud tetua xuro .
Tetua xuro memasang senyum puas seakan rencana nya akan segera tercapai .
Di sisi lain lan wu telah mendekati aula utama usai singgah sejenak menemui tetua Yuan beserta tetua Feng yang telah di beritahukan oleh Ling perihal kedatangan lan wu .
Tetua Feng begitu terkejut mendengar ucapan Ling dan ia hampir kehilangan kesadarannya di karenakan melihat wajah lan wu secara langsung yang kekuatanya bahkan tak tertandingi di kekaisaran Qin
Berbeda halnya dengan tetua Yuan yang mengetahui rahasia tersebut hany bertingkah sewajarnya tanpa memancing perhatian tetua Feng .
Lan wu menatap suasana yang terjadi di halaman besar depan aula tersebut sembari sedikit menerka apa yang terjadi .
" Karan para murid setuju aku akan mengambil resiko ini dan menyegel hewan langit demi kepentingan murid pedang dewa " terdengar suara tetua xuro sembari mengeluarkan pusa berbentuk batu yang menyerupai gunung yangkini membesar dan bersiap menindih xioca dari atas .
"Brengsek ini tak pernah berubah " ujar lan wu memasang senyum sinis .
"Tetua kau begitu lancang hendak menyegel teman dari guru kami , aku Zhen zi Takan membiarkan mu bertidak sembarang " bentak Zhen sembari mengeluarkan tekanan auranya .
Namun tingkat Zhen masuklah lebih rendah jika di bandingkan dengan tetua xuro , sedangkan ketua Jian tersenyum lebar merasakan sebuah aura kuat dari arah gerbang masuk aula utama .
Ketua Jian telah mengetahui perihal pemalsuan kematian lan wu dari Yuan . Dan memilih untuk tak menyebarkannya di karenakan insiden kudeta beberapa bulan lalu .
" Tetua kau begitu lancang hendak menggunakan saudaraku demi tujuan pribadi mu " ujar sebuah suara yang berasal dari mulut lan wu yang kini telah menerobos maju mendekati Ling serta ketua Jian .
"Salam hormat untuk para tetua dan ketua Jian , maaf membuat kalian menunggu begitu lama " ujar lan wu memberi hormat di sertai keheranan berbagai pasang mata yang menyaksikan .
Mereka memang sedikit tidak asing dengan wajah pemuda di depannya namun begitu tak mengenalnya juga .
Mereka hanya mengetahui bahwa pemuda tersebut merupakan pemilik dari hewan langit yang begitu mereka inginkan .
Di saat semua orang sedang mencoba memahami apa yang sedang terjadi , mendadak ketua Jian tertawa lantang sembari meninju perut lan wu yang bahkan membuat area yang di pihak lan wu menjadi hancur .
"Bocah ini... Sekarang aku bukanlah tandingan mu " ujar Jian seraya memeluk lan wu dengan perasaan haru .
Lan wu tersenyum pedih menahan perasaannya , bagaimanapun juga Jian merupakan orang yang membawanya kesini serta banyak memberikan masukan serta melatih kemampuan lan wu .
Bagi lan wu Jian sudah merupakan sosok ayah baginya dan dia begitu menghormati keputusan Jian .
" Hahaha aku mengetahui kebingungan kalian , baiklah akan aku perkenalkan pemuda di hadapan kita semua saat ini merupakan salah satu tetua termuda serta pahlawan kekaisaran QIN ia adalah orang yang menyebabkan kehancuran topeng darah serta membunuh naga hitam yang berdampak begitu besar dalam kemunduran aliran hitam yang berpotensi menguasai kekaisaran QIN , pemuda ini adalah lan wu salah satu pilar utama pedang dewa " jelas Jian dengan bangga .
Mendengar perkataan Jian beberapa murid inti sontak memberi hormat sedangkan yang belum sepenuh nya percaya hanya memilih diam seraya melontarkan pertanyaan yang semuanya di jawab tepat oleh lan wu .
Lan wu mengeluarkan lencana tetua serta plat kayu milik nya . Sontak para tetua langsung memberi salam kepada lan wu tak terkecuali dengan xuro yang kini memasang perasaan takut akibat perbuatannya . Ia bahkan pernah mendengar lan wu dengan mudah mengalahkan salah satu tetua pedang dewa dan hampir membunuhnya jika tidak di kedai oleh Jian .
"Salam saudara lan , aku begitu senang mengetahui jika saudara kasih hidup dan bahkan bertambah kuat " ujar tetua xinxin di ikuti oleh tetua lainya .
Lan wu tersenyum tenang seraya membalas penghormatan para tetua .
Lan wu menatap segel bukit yang berada tepat di atas xioca
"Tetua xu , aku bahkan dulu pernah membantu peningkatan jurus mu apakah begini caramu membalas ku?" Tanya lan wu tersenyum tipis .
"Tetu lan ,aku melakukan ini demi para murid . Mereka semua hendak menjadi kuat seperti mu " jelas xuro berusaha membujuk lan wu
Lan wu menggeleng pelan seraya menatap para murid yang berada di hadapanya
"Dengarkan ini , seorang pendekar mampu di katakan kuat jika ia berlatih dengan giat dan benar . Peningkatan dengan cara memnyerap khasiat dari bahan kultivasi dan pemanfaatan hewan gaib memang dapat mempercepat pencapaian. Namun di sisi lain hal tersebut meninggalkan efek nurut dalam tubuh tidak jarang banyak pendekar yang justru tak mampu menerobos tingkatan dalam waktu lama di akibatkan oleh cara berlatih seperti itu .ada kalanya juga kekuatan nya tersebut masih membutuhkan waktu yang lama untuk menyesuaikan dengan tingkat an baru tersebut . ..." Jelas lan wu membuat semuanya menyimak sembari mengangguk paham dan setuju dengan penjelasan lan wu .
"Aku bahkan dulu mengalahkan naga hitam yang berada di tahap dewa suci dengan kekuatanku yang baru mencapai tahap langit menengah . Bisa di bilang peningkatan dengan cara berlatih tanpa terus bergantung pada bahan lain mampu memperkuat fisik serta energi dengan pesat dan bahkan melebihi tingkatan yang di milikinya " sambung lan wu
"Hemm aku sudah lama tidak mendapat pencerahan seperti ini " ujar tetua zira yang merupakan salah satu dari tiga tetua perempuan di pedang dewa
Terlihat para murid menjadi lebih bersemangat usai mendengar penjelasan lan wu . Bagi mereka yang berekonomi rendah Masi memiliki harapan untuk mencapai tingkatan yang lebih tinggi dengan mengandalkan pelatihan Sera rutin dan tentu bimbingan dari para tetua dan guru yang ada di situ
"Jika begitu aku harap tetua xu menyimpan kembali pusaka itu sebelum aku berubah pikiran menghancurkannya " jelas lan wu memasang senyum
"Hahahah tetua lan bercanda , bagaiman bisa pusaka yang mampu mengurung hewan langit dapat di hancurkan begitu mudah " ujar xuro bermaksud mencobai lan wu .
Lan wu hanya tersenyum tenang sembari mengeluarkan jurus tarian api suci dan mendadak munculah 10 buah pedang api berukuran besar perubahan warna pedang api tersebut kini menjadi lebih murni dan memancarkan khasiat yang melebihi pil penambah energi milik balai obat dewa yang telah lama di konsumsi oleh beberapa tetua dan murid pedang dewa
.
Xuro mencucurkan keringat melihat jurus dasar yang sanggup menghancurkan pusaka nya hanya dengan pancaran aura jurus tersebut .
"Tetua lan i....ini ..." Kagum para tetua merasakan peningkatan tubuh yang jauh terasa kuat serta melebarnya lautan spirit yang membuat mereka memiliki jumlah tenaga dalam lebih banyak dari sebelumnya .
"Aku berhasil naik tingkat ..." Teriak seorang murid inti yang memancarkan energi bertanda ia telah berada di tingkatan yang baru .
"Tetua lan , aku sungguh berterima kasih pada anda" jelas murid uang naik tingkat tersebut
" Ini lebih menyehatkan serta menyegarkan dari aura xioca " jelas lan wu mempersilahkan semuanya bertapa dan mencerna kemurnian dari api suci miliknya .
Serentak para tetua dan bahkan ketua Jian mencari posisi sembari menyerap kemurnian tersebut .
Mereka menyimpan pertanyaan serta kekaguman yang tak bisa di ungkapkan dengan kata-kata dari mulut mereka .
Mereka hanya bersyukur mampu di pertemukan dengan lan wu yang banyak membantu pencapaian mereka selama ini .
Lan wu kini berdiri di dekat ke 3 murid barunya sembari menjelaskan cara menyerap kemurnian dengan tepat kepada ke 3 muridnya yang tengah berkonsentrasi menyerap .
Banyak dari murid inti dan para tetua mampu menembus tingkatan hingga 3 kali . Namun perhatian lan wu tertuju pada tetua Yuan yang bahkan kini berada di tahap suci menengah dengan singkat usai menyerap kemurnian dari api suci . Padahal semula tingkatan Yuan berada di tahap suci awal pembentukan dan membutuhkan 10 pencapain untuk sampai di tahap suci menengah .
"Lan wu aku bahkan dengan cepat mampu menerobos sejauh ini " kagum Yuan sembari memasang wajah kagum .
"Fondasi tetua Yuan telah begitu kuat hingga tidak memerlukan perbaikan fondasi , bisa di bilang banyak dari para murid serta tetua yang masih mengabaikan fondasi awal dan hanya memilih melatih jurus yang kuat . Itulah sebabnya kemurnian dari pedang api suci milik ku membantu menguatkan fondasi mereka meski hanya mencapai setengah namun itu sudah mampu memperkuat jurus mereka nanti " jelas lan wu di ikuti dengan anggukan Yuan yang mengerti maksud lan wu
Usai mereka semua puas menyerap kemurnian tersebut lan wu akhirnya menetralkan jurusnya dan kini nampak lan wu sedikit oleng akibat banyaknya energi yang terkuras demi menahan pedang tersebut yang di peruntukan untuk menyerang namun malah sebaliknya malah di tahan hingga membutuhkan energi yang besar guna menekan insting menyerang dari jurusnya tersebut .
" Tetua xuro aku akan meminjam pusaka mu dan memasukan 3 buah pedang api kedalamnya yang nantinya akan di gunakan para murid membantu menguatkan fondasi serta kemampuan mereka " jelas lan wu sontak membuat semuanya memasang wajah riang .
"Baiklah tetua lan , aku akan meletakan ya di bukit belakang villa ku dan membangun sebuah tempat untuk melakukan pelatihan " ujar xuro yang terselimuti hasrat nya
"Tidak perlu " ujar lan wu bersamaan dengan munculnya sebuah pagoda berwarna biru dengan motif awan putih di pagoda tersebut .
Sontak ketua Jian menganga di karenakan keterkejutannya . Nampak reaksi serupa di tunjukan oleh semua orang bahkan Ling yang tak menyangka bahwa lan wu masih memiliki banyak rahasia .
"Aku mendapatkan pagoda ini dari guru ku di kekaisaran Ning yang merupakan pemimpin dari istana langit ." Jelas lan wu sontak mengundang pertanyaan dari Jian .
"Ja.jadi kau merupakan murid dari pemimpin istana Ning . Apakah kau juga melihat secara langsung pendekar langit di sana ?" Tanya Jian begitu tertarik .
"Tentu saja ketua Jian , tetua 13 sangatlah kuat bahkan aku tidak mengetahui batas kemampuannya " jelas lan wu di sertai dengan anggukan Jian .
Lan wu pun akhirnya menyegel pedang api suci di pusaka tersebut lalu memasukkannya di sebuah formasi ruang dari pagoda tersebut .
Lan wu menjelaskan bahwa tidak semua dapat langsung berlatih di lantai ke 6 di karenakan setiap lantai memiliki perbedaan tekanan dari pedang api tersebut .
Lantai 6 membutuhkan setidaknya kekuatan roh setingkat kaisar atau raja inti . Jika seseorang memaksa berlatih di tingkat tersebut maka dapat di pastikan rohnya akan terluka dan bahkan bisa hancur
PENANTIAN !!!... EH .. PEEHATIAN MAKSUD AUTHOR.
AUTHOR menyampaikan banyak terimakasih atas dukungan kalian .
Dan ya .. author ingin sekali mengabulkan permintaan kalian berupa crazy up .
Namun sangat di sayangkan . Apalah daya tikus hendak terbang .
Di tengah situasi serba online , entah mengapa tugas kuliah kok numpuk anjeng ....anjeng...😑
(Kayak nya emang salah masuk jurusan teknik . )
..
Di karenakan situasi tersebut author jadi gak bisa selalu nulis apa lagi nulisnya Ampe sejauh Jakarta ke Amerika .
Untuk up satu episod aja kadang masih telat dan harus di cicil juga jika ada waktu luang dan sebagainya.
..
Namun Thor akan usahain mungkin hari Sabtu atau Minggu , author akan up hingga 5 atau 6 episod tergantung waktu yang ada serta sikontol ( situasi kondisi dan toleransi )
Ok dah .. sekian dari Thor yang burik ini
Namun jangan lupa like dan coment serta di fav kalau suka ..
Buy ....buy...guyss
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 362 Episodes
Comments
Raysonic Lans™
gara2 tikus hendak terbang malah jatuh kepenggorengan.. gagal.. maning.. jadi jagoan...
2024-03-21
1
Novia Ganti
👍👍💪
2021-12-30
0
Jimmy Avolution
Terus....
2021-12-13
0