Aduhhhh.... panik ni gue menyambut pangeran tampan ujar para staff wanita.
Iya gue juga...ni mak.... ucap seorang staff yang agak melambai.
Idih... kira-kira dong lo... masa mas mas kayak lo deg deg an juga nyambut pangeran tampan... ejek farah pada Junaidi
Eh...mak rempong, casing gue aja yang laki, dalamnya...mmmmmmm ayuk...ucap junaedi sambil mengejek farah.
Adrika hanya menggelengkan kepalanya. Kemudian berlalu keruang rekaman. Tak lama Jagadta muncul dan segera disambut para staff wanita dengan sangat sumringah.
Jagadta menerima pengarahan dengan baik sesekali ia mencari keberadaan Adrika, namun tak ditemukan. Alhasil Jagadta harus fokus pada pengarahannya saja.
Saat akan dipasangkan mike, Jagadta meminta agar staff laki-laki saja yang melakukannya, otomatis junaidi yang mau maju, Jagadta agak shock melihat betapa gemulainya junaidi, Adrika yang baru tiba dan melihat bagaimana ketakutannya Jagadta pada Junaidi pun turun tangan.
Biar aku saja yang pasang... ucap Adrika menahan tangan Junaidi yang hendak menyentuh Jagadta. Farhad dan Jagadta menghela nafas lega.
Tapi mbak, mas jagad nya gak mau cewe yang masangin...ucap junaidi menolak.
Kalau Adrika ga papa... kamu aja yang pasang yang...ucap Jagadta yang kini sudah berdiri di balik punggung mungil Adrika.
Yang ????... seru mereka heran.
para staff bolak-balik menatap adrika & jagadta menunggu penjelasan namun adrika memilih diam dan memasang mike dibaju Jagadta dengan tenang.
Ok udah semua, 7 menit lagi siap-siap stand by... ucap Main PD.
3..2...1...rolling...Q.....Wawancara pun dimulai.
Nah mas Jagadta, bagaimana sih rasanya jadi miliader sejak lahir... tanya MC yang hari ini sengaja memakai pakaian yang agak terbuka.
Tidak ada yang istimewa, aku hanya harus bertahan hidup dalam tekanan, keharusan untuk menjaga nilai-nilaiku, baik itu akademik mau pun non akademik...Akunya.
Adrika menunduk, bukan mengasihani namun ia tahu jelas bagaimana rasanya karna walau keluarganya bukan miliader namun kakek dan neneknya membesarkannya dengan cara yang sama, dan hanya mamanya tempatnya bersandar saat itu, namun tempatnya bersandar pun direbut paksa darinya akibat perbuatan bejat papanya, hingga Adrika nyaris hancur tanpa bisa memiliki tempat bersandar lagi.
Apa anda menyesalinya...tanya MC
mm..(Jagadta menggeleng), tak sekali pun aku menyesalinya. Aku memang kehilangan banyak hal namun karna hal itu juga aku mendapatkan banyak hal...yah.. setimpal lah...akunya
Benarkah rumor soal pernikahan anda dengan model papan atas Gayatri Djatmoko... tanya MC lagi.
Memang benar saya menikah dengan putri dari keluarga Djatmoko, tapi tidak dengan Model terkenal itu... saya menikah dengan putri keduanya Adrika Maharani...ucap Jagadta, sontak semua mata staff menoleh pada adrika yang sedang berada diruang control rekaman.
Adrika tak menjawab pandangan mereka ia fokus dengan pekerjaanya.
MC gelalapan mendengar pernyataan Jagadta.
Hah.... Adrika nikah sama mas Jagad???? Cynthia shock mendengar hal itu dari acara talk show yang ditontonnya. Cynthia tidak marah, ia ikut senang, ia hanya kecewa kenapa mereka tak mengundangnya.
Lalu bagaimana dengan rumor kedekatan anda dengan Model asal paris yang baru-baru ini santer terdengar... tanya MC lagi yang berusaha mengontrol ekspresinya.
hhh... jujur saja dulu saat saya masih sendiri, saya tidak terlalu perduli dengan mereka yang berusaha mendongkrak popularitasnya dengan nama saya. Tapi sekarang saya harus perduli, karna sekarang saya tidak sendiri, saya seorang suami dari seorang istri...aku Jagadta.
Wah... pasti kalian bertengkar hebat ya...ucap MC memancing.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 46 Episodes
Comments
jinora
keren 👍
2021-05-29
0