Gagal Move on

Halo mas...sapa Adrika pada Atarav.

Halo dri, titip istri dan calon anak kami ya... ntar kalo udah siap, call aku..ok... ucap Atarav seraya menyerahkan tiket dan popcron yang sudah ia beli.

Sip... ucap Adrika santai. Sedang cynthia sudah nemplok pada Adrika dan begitu sering menciumi pipi Adrika. Entah mengapa Bumil yang satu itu bisa-bisanya ngidam Adrika. Adrika hanya bisa pasrah dengan cynthia.

Setelah nonton Adrika dan cynthia pun makan bersama karna Cynthia mendadak lapar extra. Adrika pun menemani Cynthia.

Bentar ya gue ke toilet dulu... gue udah telpon laki lo, entar juga datang...ga papakan nunggu sendiri... gue kebelet nih... ucap Adrika.

mmm...angguk Cynthia menurut.

Sekembalinya dari toilet, langkah adrika terhenti saat melihat sosok yang ia kenal kini sedang menemani cynthia dan orang itu bukanlah Atarav.

Sungguh Adrika malas jadi obat nyamuk. Ia ingin menghindar saja.

Apa gua kabur aja kali ya... asli males banget jadi obat nyamuk... gerutu adrika.

Eh tunggu, kenapa juga gue mesti kabur... salah gue dimana...gum adrika lalu ia pun menghampiri mereka yang tampak sudah bersenda gurau.

Udah pesen kan... tanya Adrika yang tak menghiraukan kehadiran Jagadta seperti biasanya.

mmm... tapi ntar lagi mungkin dipanggil..ucap Cynthia.

mm... angguk Adrika. Jagadta terus melirik pada Adrika yang duduk di samping kanannya.

Adrika memilih sibuk berselancar dengan hp nya dari pada mendengarkan pembicaraan sahabat dengan mantan pacarnya.

Jagadta mempelajari ekspresi datar Adrika, sungguh adrika adalah satu-satunya orang yang tak bisa Jagadta baca.

10 menit kemudian pesanan mereka siap untuk di jemput.

Bentar ya..ucap Adrika tanpa sempat membiarkan Jagadta membantu mengambilkannya.

Hai... boleh kenalan...tanya seorang pemuda.

Adrika hanya menoleh dan mengacuhkannya.

Permisi...ucap Adrika melewati pemuda itu.

hhh.... adrika adrika, sampai kapan sih kamu sendiri terus... padahal ada begitu banyak kumbang yang ngedeketin kamu... celetuk Cynthia yang membuat Jagadta menatap Cynthia penuh tanya.

Ah...adrika itu sejak kecil fans nya banyak,l mas... tapi ga ada satu pun yang bisa bikin dia tertarik, puncaknya yah mas tahukan....Dari situ Adrika ku, semakin alergi dengan yang namanya laki-laki, tadi aja ada mas jagad disini sedikit pun adrika tak menaruh perhatian sama mas kan... padahal aku selalu berharap adrika menemukan pangerannya, seseorang yang akan menjaga hati dan perasaan adrika... Aku juga bakal seneng kalo orang itu mas jagad... ucap cynthia.

Udah...yuk makan... ucap Adrika.

Cynthia mulai menyantap makanannya. Cynthia agak ribet dengan rambutnya hingga Jagadta refleks membantu Cynthia memegangi rambutnya, Adrika hanya melirik lalu menggelengkan kepalanya.

Dasar manusia gagal move on... gumam Adrika yang masih bisa didengar Jagadta, sontak Jagadta menghentikan perhatiannya pada cynthia.

Tak lama Atarav datang dan atarav lah yang mulai melalukan tugasnya sebagai suami sayang istri.

Adrika memperhatikan ekspresi Jagadta melihat bagaimana kemesraan Cynthia dengan Atarav. Lagi-lagi Adrika hanya bisa menggelengkan kepalanya. Sungguh ia ingin cepat pulang saja, ia paling malas melihat drama seperti ini.

Cynthia pulang dengan suaminya, saat akan mengajak Adrika ikut bersama mereka, Jagadta berkata ia yang akan mengantar Adrika. Adrika hanya diam, setidaknya ia tidak perlu menjadi obat nyamuk untuk pasangan suami istri penuh cinta itu.

Ayo... ajak Jagadta.

Ga papa aku bisa pulang sendiri..ucap Adrika

Please... ucap Jagadta menahan tangan Adrika, sungguh ia malu pada adrika yang memergokinya belum move on dari istri orang, dan ia juga kesal menyadari betapa banyaknya fans istrinya itu.

Adrika melihat ada banyak mata laki-laki yang menatapnya, akhirnya Adrika ikut dengan Jagadta.

Maaf...harus membuatmu melihat kebodohan ku... ucap Jagadta membuka pembicaraan.

Bersyukurlah suaminya tidak melihat, jika tidak mungkin Mas ata gak akan pernah mengijinkan mu bertemu lagi dengan istrinya.... ucap Adrika cuek, Jagadta tertohok, kalimat Adrika jelas-jelas mengingatkannya untuk berhenti mencintai yang bukan miliknya.

Dan soal rumor itu, itu gak benar...aku sudah menyelesaikannya... ucap Jagadta tak ingin kehilangan kesempatan menjelaskan

Terpopuler

Comments

Uneh Wee

Uneh Wee

hmmm mn mungkin ardika mau buka hati buat jagadta klau dia masih suka samasang mntan

2023-02-13

0

jeyek

jeyek

aku bner2 ska ksah adriana cwek tangguh, pnuh pndrian.

2021-05-28

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!