NovelToon NovelToon
Sarah

Sarah

Status: sedang berlangsung
Genre:Dijodohkan Orang Tua / Cintapertama
Popularitas:1.1k
Nilai: 5
Nama Author: rusnarose

Rahmat seorang ustadz yang mencari keberadaan Sarah mantan kekasihnya di waktu kecil yang tiba-tiba mengirimkan sebuah surat dan buku catatan bahwa ia minta tolong di selamatkan hidupnya sehingga membawanya menjadi guru di sebuah pesantren Raudlatul jamiah tapi ketika ia kesana wanita yang ia cari memiliki keadaan yang sehat sehingga membuatnya bingung apakah itu Sarah teman sekaligus mantan masa kecilnya atau orang lain.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon rusnarose, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

tau namanya

suara bel berbunyi menandakan jam istirahat sudah di mulai ,mata Icha mengedar mencari keberadaan Dewi niat hati ingin mengajak Dewi untuk makan bersama tapi anak itu entah hilang kemana mencari ke kantin tak ada ke asrama juga tidak di temukan,ia bingung kemana perginya Dewi seperti hilang di telan bumi siang itu.

sementara yang dicari sang empunya pergi ke belakang sekolah ia menemui wanita tembok seperti biasa ia ingin menceritakan kalau dia akan menemui ustadz Rahmat malam ini dan berharap ada solusi apa yang harus ia lakukan jika bertemu dengan ustadz Rahmat.

ia segera memasuki semak ilalang karena tembok itu sudah ditumbuhi rerumputan yang tebal sehingga ketika ia masuk ke dalam sana tak akan ada orang melihatnya jika tidak di perhatikan dari dekat.

Ia segera membuka penutup papan kecil yang menutupi lubang celah karena temboknya sudah ada sedikit bolongan, dan lubang itulah yang menjadi tempat Dewi dan Sarah selama ini berkomunikasi.

"mbak...aku datang"memanggil wanita yang ada di dalam . Sarah yang mendengar ada panggilan segera menghampirinya ia sudah bisa menebak siapa yang datang.

"ya Dewi aku disini.!"jawabnya yang kini sudah duduk di samping celah kecil itu.

"mbak malam ini aku akan menemui ustadz rahmat.maksud ku ustadz Azhari ."ujarnya pelan .

"benarkah? bagaimana caranya."ujarnya yang kini senang mendengarnya, setidaknya ada api harapan yang mulai hidup.sebenarnya bukan tak berusaha melarikan diri dari penjara neraka dunia yang ia alami saat ini,ia sudah sering mencoba melarikan diri tapi selalu gagal dan berakhir di siksa lagi sehingga ia terkurung di ruangan gelap dan menakutkan ini , ia sengaja tak menyebut kan namanya aslinya pada Dewi karena takut jika anak ini tau tentang namanya dan berusaha terang-terangan membantunya maka anak ini juga bisa terancam nyawanya seperti yang lainnya.

"aku akan menemuinya bersama seorang teman."ujarnya.

"aku senang mendengarnya, tapi kau harus hati-hati nak.mbak tak mau kau dalam bahaya hanya kerena membantu ku!!"Hardiknya dengan perasaan yang cemas takut terjadi apa-apa pada Dewi.

"kau tenang saja,akan ku usahakan kau bisa keluar dari tempat ini."jawabnya meyakinkan Sarah kalau ia akan berhasil kali ini, walaupun ia tak tau hasilnya nanti tapi setidaknya ia harus berusaha.

"Dewi jika nanti kau berhasil bertemu dengan Rahmat tolong sampaikan kalau Sarah meminta bantuan nya supaya ia percaya dan sebutkan nama tentang Azhari padanya."

"Sarah!!nama mu Sarah?"Dewi merasa terkejut setelah sekian lama ia berteman dengan wanita tembok baru kali ini ia memberitahukan namanya , selama ini ia tak mengerti kenapa wanita ini tak pernah menyebut nama aslinya satu yang ia yakini kalau temannya ini pasti punya alasan sendiri jadi ia tak perlu banyak bertanya.

"iya, namaku Sarah"jawabnya terdengar sedih menyebutkan nama itu.

"aku tak habis pikir ternyata di pondok pesantren ini aku mengenal dua Sarah yang berbanding terbalik."ujarnya yang kini merubah posisi duduknya bersandar di tembok.

"apa kau punya teman bernama Sarah selain aku?"tanya Sarah lagi.

"bukan ,dia bukan teman ku .dia pimpinan pondok ummi Sarah seorang wanita yang sangat ku kagumi.dia wanita yang sangat baik dan indah .setiap kata yang keluar dari mulutnya selalu dapat menyejukkan hati para pendengarnya."ujar Dewi dengan senyum membayangkan betapa ia sangat mengagumi kepribadian ummi Sarah.

"ummi Sarah,!!" gumamnya ,ia berpikir apa ada wanita bernama Sarah selain dirinya yang menjadi guru di sini atau ada Sarah lainnya yang menggantikan posisinya selama ini . sebenarnya ia tak pernah tau keadaan di luar semenjak ia di kurung dan mendapatkan penyiksaan di sini ia hanya berpikir mungkin namanya sudah di siarkan mati atau menghilang ia tak pernah berpikir kalau ada orang yang sedang berperan jadi dirinya di luar sana,ah ia tak boleh souzon mungkin memang ada guru baru bernama Sarah selain dia ,kini ia tak tau lagi sistem manajemen pondok lagi. mungkin sudah di ganti!!.

"bagaimana rupanya ummi Sarah itu?"tanyanya penasaran seperti apa wanita bernama Sarah itu yang bisa menjadi idola para anak murid.

"aku tak tahu mbak, ummi Sarah memakai cadar sehari-harinya."jawabnya.

"ohhh begitu rupanya,"lirihnya ,kini ia membayangkan ketika ia masih menjadi santri ia selalu menjadi juara di kelasnya semua prestasi yang ia dapat selalu menjadi kebanggaan keluarganya , sampai saat ia di jodohkan ia memiliki para murid yang sangat mencintainya dan mampu membuat pondok lebih maju sampai suatu kejadian yang menghancurkan hidupnya dan memiliki rasa putus asa untuk hidup, tapi Tuhan berkehendak lain ia tetap bertahan walaupun hanya sekedar menjalani hidup karena jasadnya masih hidup saja.rasa lelah hidup sangat melekat di batinnya penyiksaan yang ia terima tak ada terasa tak ada habisnya.

"iya, dia istri dari ustadz Satrio, apa kau tak pernah mendengar tentang cerita ummi Sarah.?dia sangat terkenal tapi sekarang ia sedikit menutup diri mungkin karena ia sekarang sudah pakai cadar,"ujar Dewi yang sontak membuat Sarah terkejut bukan main ternyata namanya tetap hidup tapi perannya di gantikan oleh orang lain dalam hatinya ia bertekad harus keluar dari tempat jahanam ini, ia harus bebas ia akan mengungkap kejahatan yang tersembunyi selama ini ,rasa itu kini sangat membara di hatinya .

lepas dari menemui Sarah siang ini Dewi kembali ke kelasnya melanjutkan pelajaran seperti biasa,setibanya di kelas Icha yang duduk di bangkunya sedang memberengut kesal ia menatap tajam ke arah Dewi sedang kan Dewi yang di lihat oleh Icha merasa bingung kenapa anak itu seperti nampak kesal padanya.

"kau kenapa menatap ku begitu?"tanya Dewi keheranan mendekati tempat duduknya.

"kau tadi pergi kemana Dewi !!aku mencari mu ke sekeliling pondok tapi tak menemukan mu !!kau hilang!!"ujarnya dengan bibir yang mengerut menunjukkan kekesalannya.

"aku pergi ke suatu tempat."ujarnya gelagapan mendapat cercaan dari Icha.

"baiklah,tak apa lain kali kau ajak aku."ujarnya dengan muka yang sedikit di ketus tapi seketika berubah tersenyum kembali.

"baiklah.!!"

"sebenarnya tadi aku ingin makan siang bersama mu,tapi kau ku cari tak ada jadi aku makan sendirian,!!" gumam Icha yang kini rasa kesalnya sudah menghilang.

"ohh ya malam ini , kita harus membuat rencana yang bagus"ujar Icha yang sedang mencoret-coret bukunya menggambarkan denah malam ini.

"kau sepertinya lebih bersemangat dari aku!!"hardik Dewi yang heran kenapa teman barunya itu sepertinya sangat bersemangat membantunya.

"ya tentu aku bersemangat, sepertinya kita akan membuka kasus besar!!" Dewi yang mendengar perkataan Icha sedikit terkejut,apa Icha tau tujuan ia ingin menemui ustadz Rahmat?ah itu tidak mungkin yang mengetahui ini cuma ia dan mbak Sarah.

"kenapa kau berkata begitu?"

"ya tentu,itu yang ku lihat di buku-buku komik yang sering ku baca.menemui seseorang secara rahasia berarti kita sedang menjalankan misi rahasia."ucapnya dengan ekspresi yang tak dapat di katakan oleh Dewi , nampaknya temannya itu seperti sedang di arena teater.

1
Eskael Evol
satrio bejat😡
Rose
iya kak Rahmat memang kuliah di Kairo Mesir tapi kembali mengabdi di arab Saudi ada sin di mana ia menyesal pernah ingin pulang ketika Dewi mngatarkan surat ke rumahnya tapi ia memilih tak pulang kerena merasa belum siap .
sekali lagi makasih kak yah udah di koreksi insyaallah akan di perbaiki lagi 🙏
Rose
aduh maaf yah kalo bingung dengan ceritanya si Rahmat memang kuliah di Kairo Mesir tapi setelah tamat ada sin di mana ia ingin pulang ketika Dewi mngatarkan surat tapi tak jadi karena belum siap jadi ia memutuskan mngabdi kembali mengabdi di arab Saudi mangkanya pesawat berangkat tujuan dari arab Saudi.
tapi sekali lagi makasih yah udah di koreksi insyaallah di perbaiki 🙏
Eskael Evol
wah keren nih si Dewi 👍❤
Eskael Evol
gadis pintar 👍👍👍❤❤❤
Eskael Evol
wah ! salut sama keberanian Dewi sy yg deg deg an😁🙏👍❤
Eskael Evol
keren ceritanya 👍👍👍❤❤❤
Yuni Ngsih
Author pasti klw lg asyik suka dipotong ya....ich sedih
Eskael Evol
waduh jangan² satrio dah mencium gelagat ya
Eskael Evol
keren thor 👍
Eskael Evol
ceritanya sangat bagus + deg deg an🙏👍😃
Eskael Evol
keren ceritanya
Eskael Evol
deg deg an ceritanya serem thor😱
Eskael Evol
oh nooooo😱
Yuni Ngsih
Author baru nongol ku yg baca udah ngenes ,ko ada ya orang yg kaya gitu.....mudah"han tdk terjadi apa" sm sarah ....😠😠😠💪💪💪
Aquarius97 🕊️: Halo sahabat pembaca ✨ Aku baru saja merilis cerita baru berjudul CINTAKU MENTOK DI WANITA MALAM 🖤 Mampir yuk siapa tahu kamu tertarik nantinya 🤗 Dukung dengan Like dan komentar yah, karena setiap dukunganmu berarti buatku. Terimakasih.
total 1 replies
Najwa Aini
Oh berarti Rahmat kuliahnya di Kairo-Mesir ya kak...
Najwa Aini
Aku kasih bunga. biar semangat berkarya...💪💪

izin tanya..Itu Si Rahmat kuliah di Arab Saudi atau di Mesir?
Eskael Evol
maaf ini kuliah di Mesir apa di saudi sih thor? 🙏
Eskael Evol
maaf thor, cairo di Mesir 🙏
Dandi Mahesa
Mantap Thor lanjut mampir ya thor💪
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!