NovelToon NovelToon
Salah Kah Aku Berpaling

Salah Kah Aku Berpaling

Status: sedang berlangsung
Genre:Keluarga / Selingkuh
Popularitas:17.3k
Nilai: 5
Nama Author: Alvaro zian

"Plak......" satu tamparan di layangan oleh Diko pada Ruby.

"Aku yang sudah mengangkat derajat mu!" tekan Diko

*****
Ruby di nikahi Diko karena perjodohan dari sang nenek,Ruby perempuan yang sederhana dia berasal dari kampung hingga membuat Diko merasa pernikahan ini memalukan.
Selama pernikahan Diko sama sekali tak memperlakukan Ruby layaknya seorang istri,Diko bertindak semaunya saja bahkan Diko beberapa kali kedapatan selingkuh oleh Ruby.

Mampukah Ruby menghadapi sifat sang suami yang hanya baik saat di hadapan keluarga nya saja?

Akan kah Ruby memiliki pergi dari kehidupan Diko atau justru bertahan dengan kehidupan seperti di neraka ini?

Yuuk baca kisah terbaru ku Salahkan aku berpaling?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Alvaro zian, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

istri pajangan

"Mana Diko" pekik Bella yang pagi-pagi sudah membuat keributan di rumah Diko.

"Siapa kamu?" tanya Ruby

"Kamu istri Diko?" tanya balik Bella dan diangguki Ruby pelan sambil menghela nafas berat.

"Bagus, akhirnya kita bertemu aku hanya ingin mengatakan kalau aku tengah hamil anak Diko" ujar Bella sambil mengelus lembut perut nya.

"Ha-mil"

"Ya,aku hamil anak Diko,kamu tidak perlu terkejut karena memang dari awal pernikahan kalian Diko mengatakan pernikahan itu hanya karena warisan jadi wajar jika Diko menghamili ku perempuan yang jelas-jelas di cintai nya" jelas Bella bangga

"Bella, apa-apaan kamu datang ke sini!" bentak Diko

"Mas aku cuma ingin mengatakan aku hamil anak mu dan anak ini butuh ayah"

"Tidak mungkin!"

"Bagaimana tidak mungkin kita sering melakukan nya mas dan terakhir pesta ulang tahun ku kita melakukan tanpa pengaman kamu masih ingat bukan,jangan pura-pura amnesia mas"

Diko menarik lengan Bella kasar membuat perempuan itu kesakitan.

"Mas lepas!"teriak Bella

"Keluar kamu" usir Diko

"Bagaimana mungkin aku bisa pergi tanpa adanya keputusan mas,aku hamil! Apa kamu ingin aku berteriak biar tetangga mu datang lalu aku bisa mengatakan aku hamil" ujar Bella lantang.

"Aku tidak ingin memperkeruh keadaan, keluar sekarang!" bentak Diko emosi membuat Bella menjadi takut.

"Baik lah aku akan pergi tapi bukan berarti aku tak kembali lagi menuntut keadilan mas,aku mau kamu bertanggung jawab atas anak ini" ucap Bella sambil menghentakkan kakinya lalu segera pergi.

Ruby hanya menghela nafas berat lalu membalikkan tubuhnya hendak beranjak pergi.

"Aku bisa jelaskan semuanya Ruby"

"Tak ada yang perlu di jelaskan mas,aku juga bukan siapa-siapa kamu,aku hanya istri pajangan yang di perlukan untuk sebuah warisan" ujar Ruby lalu segera pergi membuat Diko tertegun dan merasa bersalah.

"Aku harus bisa buat Diko percaya kalau aku hamil anak nya" gumam Bella kesal.

****

"Ma,buat apa mama ke sini,jika aku ada waktu biar aku yang jenguk mama bersama Ruby lagi"ujar Aska

"Ka,mama hanya ingin melihat tempat tinggal mu di Jakarta dan bertemu keluarga Ruby ka"

"Ma, keluarga Ruby tidak ada di Jakarta mereka di kampung jika ada waktu akan ku perkenalkan mama dengan keluarga Ruby"

"Mama juga ingin jalan-jalan Ka,Risma juga sudah bosan di Bali dia ingin ke Jakarta,apa tidak bisa dua atau tiga hari mama ke sana"

"Ma,aku benar-benar sibuk sekarang mama tau sendiri kan aku baru membuka kantor di Jakarta kalau tidak di awasi bisa berantakan,aku janji jika pekerjaan ku sudah sedikit renggang aku akan ke Bali buat jenguk mama"

"Bersama Ruby?" tanya mama Dena

"Hmmmm Ya bersama Ru-by" jawab Aska pelan,dia sendiri tidak yakin apa bisa bertemu kembali dengan perempuan yang sudah memikat hati nya itu.

"Ya sudah hati-hati di sana nak jaga kesehatan mu, sampai kan salam mama pada Ruby"

"Iya ma nanti aku sampaikan" sahut Aska tak bersemangat lalu segera menutup panggilan nya.

"Bagaimana ma?"

"Aska sibuk Risma dia tidak boleh kita ke Jakarta"

"Kok begitu ma"

"Mama juga tidak bisa memaksa Aska,dia benar-benar masih di sibukkan dengan pekerjaan nya tapi Aska janji akan datang ke Bali bersama Ruby dia juga janji akan memperkenalkan mama pada keluarga Ruby di kampung"cerita mama Dena bersemangat tapi Risma membalas dengan senyum terpaksa.

"Ya sudah tidak apa-apa ma, mungkin memang belum waktunya kita ke sana" ucap Risma dan diangguki mama Dena.

1
Katminten
kapok akhirnya terbongkar KLO yg mau mmbunuh oma bukan Rubi
Uba Muhammad Al-varo
ayo Aska bereskan dulu urusan Ruby cerai dengan Diko, kasihan Ruby hidupnya selalu kesakitan dan kamu Mira akhirnya ketahuan juga juga kejahatan mu siapalah hukuman menanti mu
Kar Genjreng
jadi bagaimana dong ruby jadinya diko akan mengambil ruby kembali ,,,Ak ga iklas Diko celap celup banyak menyakiti Ruby,,,,mending cerai saja dan Aska yang biyayai semua,,,biar diko tidak jadi dapat warisan,,,,cuma itu loe Ruby pamit dengan Bu ayu dan sekalian ambil bajunya,,,
Uba Muhammad Al-varo
demi keselamatan mu Ruby ikut sama Aska, supaya kamu ada yang melindungi terus pamit baik' ke ibu Ema supaya anak ceweknya Bu Ema tidak membencimu
Katminten
ayo Rubi ajak Aska pergi kerumah buEma dulu temui beliau dan pamit baik2 Krena Bu Ema orang baik yg memolongmu
Katminten
alhamdullilah bertemu akhirnya ketemu sama Aska ayo KA Tolong Rubi dan bawa pergi gomong baik2 sama Bu Ema dan kasih kerjaan buat Rubi
Kar Genjreng
Aska ketemu Bu ayu dulu biar tidak timbul fitnah lah setelahnya baru bawa tu calon istri kesayangan yang sudah di sia siakan oleh sahabatmu,,,😭 sedih kalau pas lagi di siksa batin dan raganya,,,,ak bersyukur banget sumpah Ruby ketemu Aska sayangnya ga galeng kaleng gadis kampung sederhana tetapi baik dan menurut,,
Kar Genjreng
Alhamdulillah ya Allah bersyukur ketemu Aska 😭😭 sampe kelua. air mata sumpah harapanku ketemu Aska ahirnya beneran untung bukan si si laki bejad itu yang menangkap nya dodol manipulatif jahat biar menyesal seumur hidup modarrrr sekalian ,,,,,biar Rubby hidupnya tenang bersama Aska dan ibunya,,,,semoga Emma sudah ada pria lain yang menikahinya hanya jadi saudara angkat buat aska,,,semoga diaku terkabul,,, untuk kebahagiaan Rubby dan Aska,,, Aamiin,🙏🙏
Kar Genjreng
setelah sekian purnama Ahir nya update juga dirimu Thor 😄 tak doakan semoga Aska bertemu Ruby dan membawanya pergi meninggalkan kota itu setidaknya jauh dari kehidupan dikododol,,, kalau loe sial bukan karena Ruby tetapi.loenua yang kurang bersyukur dikdol,,,nyeb3lin abis gila
Uba Muhammad Al-varo
itulah orang baik, selalu ada cobaan dimana pun berada selalu ada aja yang nggak suka begitu juga Ruby, semoga Ruby bisa bertemu kembali dengan Aska
Katminten
ayo Aska ketemukan Rubi kasihan dia salah satu anaknya Bu Ema TDK mnyukai Rubi
Nengnong2 ²²¹º
semoga ruby n aska ketemu di jln.. biar aska bisa nolong ruby.. biar mingkem tuh mulut c riris, kecil2 kok mulut nya ceriwis, julid pula😒
Katminten
semoga Aska GK sengaja ketemu Rubi djln pas jualan es sama Bu Ema dan Rubi menceritakan semua masalahnya kAska
Kar Genjreng
belum update Thor Kemana di tunggu kelanjutannya ruby
Uba Muhammad Al-varo
semoga Ruby cepat ketemu sama Aska, kasihan Ruby hidupnya selalu menderita akibat Diko si sengkle
Kar Genjreng
nanti jangan bikin Ruby hidup seperti ini pagi kasian sudah ikut suami sengsara malah ketemu wanita yang hidup sengsara jangan ubah ya,,,paling tidak cepat ketemu aska,,,
Kar Genjreng
👍👍iya jadi dodol tidak merasa sudah jatuh talak dasar orang sableng kongslet,,, ketemukan dong dengan Aska,,,dari ibu Ema perantara Nya 😁
Uba Muhammad Al-varo
setelah semuanya terungkap dan kau Diko pasti menyesal
Uba Muhammad Al-varo
ayo Aska pulang dulu ke Jakarta, semoga kamu bertemu kembali dengan Ruby dan setelah nya segera lah kalian berdua menikah
Kar Genjreng
jadi Ruby tidak bertemu aska atau tidak sengaja membeli es aska hingga bertemu Ruby,,,,Ak iklas kalau aska menikahi risma yang keliatannya menginginkan harta nya saja dan menjadi nyonya aska agar bisa hidup hadon beda rubye hanya ingin hidup layak di cibtai dan di hargai,,,
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!