Chapter 17

...⚠️ Warning ⚠️...

...Awas berhati-hati karena typo bertebaran dimana, kata-kata kasar, vulgar atau apapun tetapi author berusaha menutupinya, kalo author lupa berarti khilaf 🤫🤭☺🥰...

...Hati-hati juga di akhir cerita selalu bikin gantung dan penasaran 🤭😚😍🤩😘...

...⚘⚘⚘⚘⚘⚘...

Mansion Utama AG

Di ruang keluarga, sepasang pasutri paruh baya, sepasang anak kembar, dua pemuda tampan dan gagah masih terlihat lemes dan lesu menunggu kedatangan nyonya mansion yang tak kunjung datang.

King dan Agra baru saja tiba di mansion. Wanita paruh baya itu menanyakan King dan Agra tentang calon menantunya. King dan Agra hanya bisa menggeleng.

Raut wajah cemas kentara sekali di semua orang. Mereka berdoa semoga sang nyonya mansion baik-baik saja. Lou walaupun lemes, wajahnya kentara sekali menahan amarah karena hanya Gava satu-satunya saudara sepupu kesayangannya.

Sejam kemudian, beberapa buah mobil memasuki kediaman mansion. Gava yang sedari tadi tidur gak terusik sama sekali didekapan Leo. Leo yang tidak tega membangunkannya mengangkat tubuh gadisnya.

Saat tiba di pintu mansion, seorang wanita paruh baya menyambut mereka. Dia syok dan lemes melihat sang calon menantu tak sadarkan diri dari dekapan sang putra, dimana baju putranya ada beberapa ada bercak darah.

"Ayya kenapa Yo? Dia tidak terlukakan? Kenapa kau tidak membawanya kerumah sakit?" Pertanyaan beruntun wanita paruh baya itu membuat seorang pria paruh baya datang dan menenangkannya.

"Bawa masuk son. Dokter pribadi kita sudah sampai." Perintah pria paruh baya itu.

Leo menganggukkan kepalanya. Kepala maid juga kaget saat melihat nyonya muda mereka tak sadarkan diri padahal TIDUR guys 🤣🤣

Saat melewati ruang keluarga King, Agra, Lou dan Vori melotot karena Gava yang tidak sadarkan diri di gendongan Leo. Alana dan Alan hanya menatap kosong.

"Mas, kau urus anak-anak. Aku kasian sama si kembar. Biarkan aku dan Leo mengurus Ayya." Ucap wanita paruh baya itu.

Pria paruh baya itu menganggukkan kepala. Dia mendekati calon cucu kembarnya dan mendekapnya untuk menenangkan.

Leo menaiki lantai dua menggunakan lift. Di ikuti dokter pribadi, kepala maid dan seorang wanita paruh baya.

Di dalam kamar, Leo meletakkan tubuh Gava dengan hati-hati. Dokter pribadi langsung memeriksa keadaan sang calon menantu Ramos.

"Bagaimana?" Tanya wanita paruh baya itu dengan nada cemas.

"Syukurlah nona Ayya tidak terluka sama sekali. Nona Ayya hanya tertidur akibat kelelahan nyonya Fira, tuan muda Leo." Terang dokter itu.

"Syukurlah." Tenang Fira.

Fira menepuk pundak Leo. Leo tersenyum tulus menatap Fira. Sebenarnya Leo tau kalo Gava dari tadi tidur, namanya juga Leo mager ngomong ya bikin orang salah paham.

"Mandi lah dikamar tamu Leo. Biarkan baju diganti oleh kepala maid. Calon mantu mami biarkan istirahat." Ucap Fira melihat penampilan putranya tak karuan.

Leo mengangguk dan mengambil paper bag untuk ke kamar sebelah yaitu kamar Lou hanya menumpang mandi.

...🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷...

Di ruang keluarga, Miko, Amel, Adam dan Zafar menampilkan wajah kaget dan bertanya-tanya.

"Lou, vori, om Dewa, kembar kalian kenapa?" Tanya Amel bingung.

"Aunty, tadi mama berdarah?" Tanya Alana balik dengan wajah banjir air mata.

"Hah?! Maksudnya apa?! Aunty gak ngerti?!" Tanya Amel bingung.

"Tadi om Leo membawa mama gak sadarkan diri. Terus ada bercak darah di baju mama sama om Leo." Terang Alana terisak.

"Boleh ngumpet gak, dosa gak ya. Gava dan Leo kan habis saja bertarung. Yang ada para mayat tak bernyawa bahkan gak berbentuk lagi." Batin Amel.

"Alana. Mamamu sedang tidur, dia hanya kelelahan saja." Sahut Amel tenang.

"Iya Alana. Mama kalian baik-baik saja sekarang lagi istirahat akibat kelelahan." Sahut Fira yang baru saja tiba.

"Benarkah oma?" Tanya Alana polos.

"Iya sayang." Ucap Fira sambil memeluk Alana.

Alana dan Alan menghela napas panjang. Vori dan Lou juga sama. King dan Agra mendekati tubuh Amel dan Miko. Agra langsung memeluk tubuh kekasihnya sedangkan King repleks memeluk tubuh Amel. Amel yang dipeluk tiba-tiba seketika kaku. King yang merasa tubuh Amel kaku langsung melepaskannya.

"Maaf Mel, Saya repleks." Sahut King menunduk.

"Gak papa." Sahut Amel malu-malu.

"Kenapa gak lo tembak aja king si Amel." Celetuk Lou lirih.

Amel yang mendengar celetukkan Lou wajahnya langsung memerah. King memberanikan diri untuk mendekati Amel.

"Mel, aku bukan pria romantis, aku bukan pria yang punya segalanya tetapi aku akan berusaha agar kita bahagia. Maukah kamu jadi kekasihku, hmm bukan ibu dari anak-anak kita kelak?" Gugup King.

"Iya aku mau." Angguk Amel.

"Cieeee akhirnya punya pasangan baru. Syukur nona Ayya sedang istirahat. Jadi gak dibully." Ejek Agra bercanda.

"Kalian rahasiainlah. Gue gak mau dibully tuu sama curut." Malu Amel.

Semuanya mengangguk saja berbeda dengan Alan dan Alan yang masih bocah.

"Sebaiknya tante dan om nginap di mansion ini sampai keadaan kalian benar-benar sembuh?" Tanya Fira meminta persetujuan.

"Iya, om setuju apa yang dikatakan tante Fira." Angguk Dewa datar.

Semua disana menatap Lou. Lou hanya mengangguk saja toh. Kalo Gava gak ada biasanya Lou kecuali Gava dan Lou sama-sama sibuk.

"Amel, Miko kalian ikut tante untuk membuat makan malam." Ajak Fira ceria.

Amel dan Miko mengangguk antusias. Dewa menyuruh beberapa bodyguard memapah Lou dan Vori ke kamar mereka menggunakan lift.

Saat makan malam, mereka asyik bersenda gurau berbeda dengan wajah Leo yang lesu. Fira selalu menenangkan Leo bahwa Gava butuh istirahat total.

Setelah makan malam, mereka masuk kekamar masing-masing. Leo memasuki kamar gadisnya. Dia merasa gak tega melihat gadisnya di inpus dilengan Kanan, dia ikut berbaring di ranjang sebelah kiri. Gava yang merasa ada seseorang disebelahnya langsung memeluk tubuh Leo yang menegang.

"Ya Allah kuatkan hambamu ini. Takut khilaf, takut dosa. Tahan Leo tahan masih belum SAH." Batin Leo berkecamuk.

Leo mendengar Gava bergumam gak jelas. Dia terkekeh dan mengecup bibir gadisnya. Matanya yang berat akibat pelukan hangat gadisnya. Dia tertidur sampai memeluk gadisnya.

...Jangan lupa di follow terus tinggal jejak dengan tekan vote, like serta koment agar author semangat up 🥰😍🤩😘...

Terpopuler

Comments

jihan

jihan

waaaah Leo gak tahan liat cewe cantik weeh.....

2021-09-23

1

🍾⃝ ͩSᷞɪͧᴠᷡɪ ͣ

🍾⃝ ͩSᷞɪͧᴠᷡɪ ͣ

bisa aja bikin cerita thorrr suka ngt aku tuh🤭

2021-04-22

2

SAD🌷♂️𝗧𝗘⃟𝗥Iтᴀ⃟🌠𝐍𝐍᭄ครв🦃

SAD🌷♂️𝗧𝗘⃟𝗥Iтᴀ⃟🌠𝐍𝐍᭄ครв🦃

next thor.. semangat ya

2021-02-23

1

lihat semua
Episodes
1 Chapter 1 (Revisi)
2 Chapter 2 Revisi
3 Chapter 3 (Revisi)
4 Chapter 4 (Revisi)
5 Chapter 5 (REVISI)
6 Chapter 6 [REVISI]
7 Chapter 7 [Revisi]
8 Chapter 8 [REVISI]
9 Chapter 9 [REVISI]
10 Chapter 10 [Revisi]
11 Chapter 11 [Revisi]
12 Chapter 12 [Revisi]
13 Chapter 13 [REVISI]
14 Chapter 14 [Revisi]
15 Chapter 15 [REVISI]
16 Chapter 16 [Revisi]
17 Chapter 17
18 Chapter 18
19 Chapter 19
20 Chapter 20 [Revisi]
21 Chapter 21 [Revisi]
22 Chapter 22 [Revisi]
23 Chapter 23 [Revisi]
24 Chapter 24 [Revisi]
25 Chapter 25 [REVISI]
26 Visual Tokoh
27 Chapter 26
28 Chapter 27
29 Chapter 28
30 Chapter 29 [REVISI]
31 Chapter 30
32 Chapter 31 [Revisi]
33 Chapter 32
34 Chapter 33
35 Chapter 34
36 Chapter 35 [Revisi]
37 Chapter 36 [Revisi]
38 Chapter 37 (Revisi)
39 Pengumuman
40 Chapter 38 [Revisi]
41 Chapter 39 (Revisi)
42 Chapter 40
43 Chapter 41 [Revisi]
44 Chapter 42 [Revisi]
45 Chapter 43 [Revisi]
46 Chapter 44 [Revisi]
47 Visual Tokoh Baru
48 Chapter 45
49 chapter 46
50 Chapter 47
51 Chapter 48 [Revisi]
52 Chapter 49
53 Chapter 50
54 Chapter 51 [Revisi]
55 Chapter 52
56 Chapter 53
57 Chapter 54
58 Chapter 55
59 Chapter 56 [Revisi]
60 Chapter 57 [REVISI]
61 Chapter 58
62 Chapter 59
63 Chapter 60 [REVISI]
64 Chapter 61 [Revisi]
65 Chapter 62 [Revisi]
66 Chapter 63
67 Chapter 64
68 Chapter 65 [Revisi]
69 Chapter 66
70 chapter 67
71 chapter 68
72 Chapter 69 [Revisi]
73 Chapter 70 [Revisi]
74 Chapter 71 [Revisi]
75 Chapter 72 [Revisi]
76 Chapter 73
77 Promote Cerita Baru
78 Chapter 74 [Revisi]
79 Chapter 75 END ~ REVISI
80 [S2] Awalan
81 [S2] Page 01 [REVISI]
82 [S2] Page 02 (Revisi)
83 [S2] Page 03 (REVISI)
84 [S2] Page 04
85 [S2] Page 05
86 [S2] Page 06 [Revisi]
87 [S2] Page 07
88 [S2] Page 08 [REVISI]
89 [S2] Page 09
90 [S2] Page 10
91 [S2] Page 11
92 [S2] Page 12
93 [S2] Page 13 [Revisi]
94 [S2] Page 14 [Revisi]
95 [S2] Page 15
96 [S2] Page 16
97 Pengumuman (Bukan Update)
98 [S2] Page 17
99 [S2] Page 18
100 [S2] Page 19
101 [S2] Page 20
102 [S2] Page 21
103 [S2] Page 22
104 [S2] Page 23
105 [S2] Page 24
106 [S2] Page 25
107 [S2] Page 26
108 [S2] Page 26
109 [S2] Page 27
110 [S2] Page 28
111 [S2] Page 29
112 [S2] Page 30
113 [S2] Page 31
114 [S2] Page 32
115 [S2] Page 33
116 [S2] Page 34
117 [S2] Page 35
118 [S2] Page 36
119 [S2] Page 37
120 [S2] Page 38
121 PENGUMUMAN HIATUS
122 [S2] Page 39
123 [S2] Page 40
124 [S2] Page 41
125 [S2] Page 42
126 [S2] Page 43
127 [S2] Page 44
128 [S2] PAGE 45
129 {S2} Page 46
130 {S2} Page 47
131 [S2] Page 48
132 [S2] Page 49
133 [S2] Page 50
134 Episode khusus Visual part 1
135 Episode khusus visual Part 2
136 [S2] Page 51
137 [S2] Page 52
138 [S2] Page 53
139 [S2] Page 54
140 [S2] Page 55
141 [S2] Page 56
142 [S2] Page 57
143 [S2] Page 58
144 [S2] Page 59 {Warning}
145 [S2] Page 60
146 [S2] Page 61
147 [S2] Page 62
148 [S2] Page 63
149 [S2] Page 64
150 [S2] Page 65
151 [S2] Page 66
152 [S2] Page 67
153 [S2] Page 68
154 [S2] Page 69
155 [S2] Page 70
156 [S2] Page 71
157 {S2} Page 72
158 {S2} Page 73
159 {S2} Page 74
160 (S2) Page 75
161 (S2) Page 76
162 (S2) Page 77
163 {S2} Page 78
164 (S2) Page 79
165 (S2) Page 80 ~ Flashback
166 (S2) Page 81 ~ Flashback
167 (S2) Page 82 ~ Flashback
168 (S2) Page 83 ~ flahsback
169 (S2) Page 84 ~ Flashback
170 (S2) Page 85 ~ Flashback
171 (S2) Page 86 ~ Flashback
172 (S2) Page 87 ~ Flashback
173 (S2) Page 88 ~ Flashback End
174 {S2} Page 89
175 {S2} Page 90
176 {S2} Part End
177 {S2} Pengumuman
178 Cerita baru
Episodes

Updated 178 Episodes

1
Chapter 1 (Revisi)
2
Chapter 2 Revisi
3
Chapter 3 (Revisi)
4
Chapter 4 (Revisi)
5
Chapter 5 (REVISI)
6
Chapter 6 [REVISI]
7
Chapter 7 [Revisi]
8
Chapter 8 [REVISI]
9
Chapter 9 [REVISI]
10
Chapter 10 [Revisi]
11
Chapter 11 [Revisi]
12
Chapter 12 [Revisi]
13
Chapter 13 [REVISI]
14
Chapter 14 [Revisi]
15
Chapter 15 [REVISI]
16
Chapter 16 [Revisi]
17
Chapter 17
18
Chapter 18
19
Chapter 19
20
Chapter 20 [Revisi]
21
Chapter 21 [Revisi]
22
Chapter 22 [Revisi]
23
Chapter 23 [Revisi]
24
Chapter 24 [Revisi]
25
Chapter 25 [REVISI]
26
Visual Tokoh
27
Chapter 26
28
Chapter 27
29
Chapter 28
30
Chapter 29 [REVISI]
31
Chapter 30
32
Chapter 31 [Revisi]
33
Chapter 32
34
Chapter 33
35
Chapter 34
36
Chapter 35 [Revisi]
37
Chapter 36 [Revisi]
38
Chapter 37 (Revisi)
39
Pengumuman
40
Chapter 38 [Revisi]
41
Chapter 39 (Revisi)
42
Chapter 40
43
Chapter 41 [Revisi]
44
Chapter 42 [Revisi]
45
Chapter 43 [Revisi]
46
Chapter 44 [Revisi]
47
Visual Tokoh Baru
48
Chapter 45
49
chapter 46
50
Chapter 47
51
Chapter 48 [Revisi]
52
Chapter 49
53
Chapter 50
54
Chapter 51 [Revisi]
55
Chapter 52
56
Chapter 53
57
Chapter 54
58
Chapter 55
59
Chapter 56 [Revisi]
60
Chapter 57 [REVISI]
61
Chapter 58
62
Chapter 59
63
Chapter 60 [REVISI]
64
Chapter 61 [Revisi]
65
Chapter 62 [Revisi]
66
Chapter 63
67
Chapter 64
68
Chapter 65 [Revisi]
69
Chapter 66
70
chapter 67
71
chapter 68
72
Chapter 69 [Revisi]
73
Chapter 70 [Revisi]
74
Chapter 71 [Revisi]
75
Chapter 72 [Revisi]
76
Chapter 73
77
Promote Cerita Baru
78
Chapter 74 [Revisi]
79
Chapter 75 END ~ REVISI
80
[S2] Awalan
81
[S2] Page 01 [REVISI]
82
[S2] Page 02 (Revisi)
83
[S2] Page 03 (REVISI)
84
[S2] Page 04
85
[S2] Page 05
86
[S2] Page 06 [Revisi]
87
[S2] Page 07
88
[S2] Page 08 [REVISI]
89
[S2] Page 09
90
[S2] Page 10
91
[S2] Page 11
92
[S2] Page 12
93
[S2] Page 13 [Revisi]
94
[S2] Page 14 [Revisi]
95
[S2] Page 15
96
[S2] Page 16
97
Pengumuman (Bukan Update)
98
[S2] Page 17
99
[S2] Page 18
100
[S2] Page 19
101
[S2] Page 20
102
[S2] Page 21
103
[S2] Page 22
104
[S2] Page 23
105
[S2] Page 24
106
[S2] Page 25
107
[S2] Page 26
108
[S2] Page 26
109
[S2] Page 27
110
[S2] Page 28
111
[S2] Page 29
112
[S2] Page 30
113
[S2] Page 31
114
[S2] Page 32
115
[S2] Page 33
116
[S2] Page 34
117
[S2] Page 35
118
[S2] Page 36
119
[S2] Page 37
120
[S2] Page 38
121
PENGUMUMAN HIATUS
122
[S2] Page 39
123
[S2] Page 40
124
[S2] Page 41
125
[S2] Page 42
126
[S2] Page 43
127
[S2] Page 44
128
[S2] PAGE 45
129
{S2} Page 46
130
{S2} Page 47
131
[S2] Page 48
132
[S2] Page 49
133
[S2] Page 50
134
Episode khusus Visual part 1
135
Episode khusus visual Part 2
136
[S2] Page 51
137
[S2] Page 52
138
[S2] Page 53
139
[S2] Page 54
140
[S2] Page 55
141
[S2] Page 56
142
[S2] Page 57
143
[S2] Page 58
144
[S2] Page 59 {Warning}
145
[S2] Page 60
146
[S2] Page 61
147
[S2] Page 62
148
[S2] Page 63
149
[S2] Page 64
150
[S2] Page 65
151
[S2] Page 66
152
[S2] Page 67
153
[S2] Page 68
154
[S2] Page 69
155
[S2] Page 70
156
[S2] Page 71
157
{S2} Page 72
158
{S2} Page 73
159
{S2} Page 74
160
(S2) Page 75
161
(S2) Page 76
162
(S2) Page 77
163
{S2} Page 78
164
(S2) Page 79
165
(S2) Page 80 ~ Flashback
166
(S2) Page 81 ~ Flashback
167
(S2) Page 82 ~ Flashback
168
(S2) Page 83 ~ flahsback
169
(S2) Page 84 ~ Flashback
170
(S2) Page 85 ~ Flashback
171
(S2) Page 86 ~ Flashback
172
(S2) Page 87 ~ Flashback
173
(S2) Page 88 ~ Flashback End
174
{S2} Page 89
175
{S2} Page 90
176
{S2} Part End
177
{S2} Pengumuman
178
Cerita baru

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!