10. Aku Kakakmu

Selepas meninggalkan rumah Soffie, David langsung mengarahkan mobilnya ke rumah orangtuanya di kawasan Panglima  Polim, Ia ingin meminta orang tuanya segera melamar Soffie  minggu depan untuk menjadikan Soffie

istrinya.

David ingin mengakhiri kehidupannya yang berantakan dan mengubah hidupnya ke arah yang lebih baik. Ia sudah mantap melepaskan bayang-batang Dila dan menjadikan Soffie adalah wanita terakhir di hidupnya.

Ketika David sampai di kamar dalam  rumahnya , ditelponnya Soffie kembali dan gadis itu mengangkatnya dengan suara yang parau.

“hallo

“Sayang, ....udah tidur?

“udah kak David, tapi terbangun gara -gara telpon kakak.

David  tertawa pelan mendengar jawaban Soffie.

“besok Gue jemput jam 09.00 ya, kita ibadah bareng yach..

“tapi besok aku….

“Gue jemput jam 09.00  Elo  harus sudah siap dan kita ibadah bareng. Oke sayang. Miss you phi… telpon terputus.

Soffie   menarik nafas, rasa kantuknya hilang akibat telpon David,  Pria itu suka bertindak seenaknya tanpa menunggu persetujuannya sudah mengambil keputusan.  Akhirnya Soffie yang baru terbangun dari tidurnya   melihat-lihat  media sosialnya untuk menggantikan rasa kantuknya yang belum hadir kembali.

Pada saat melihat instagram , dilihatnya media sosial Sabrina, ternyata ada begitu banyak foto mesra yang diunggah oleh Sabrina, mengenai kebersamaan mereka berdua. Foto-foto mesra , hatinya sakit melihat gambar-gambar kebersamaan Ardi dan Sabrina itu.

 Ternyata semua ucapan Ardi adalah bohong.  Kebersamaan Ardi dan Sabrina begitu nyata. Mereka terlihat berbahagia. Soffie merasa bodoh percaya semua ucapan manis Ardi. Soffie segera meletakkan HPnya dan berusaha melanjutkan tidurnya.  Namun air matanya mengalir diujung matanya. Ia menyesal begitu bodoh percaya pada Ardi dan berharap Ardi melamarnya tahun depan. Dasar Pembohong!

****

Minggu pagi  pukul 07.00 suasana di Rumah Keluarga Bagus Pratama sudah ramai di meja makan. Sang kepala keluarga begitu takjub melihat putra tunggalnya yang tidak pernah bangun pagi  dihari minggu ternyata bisa rapih.

Terlihat David sudah segar dan  bajunya sangat rapih. Sungguh kebiasaan yang berbeda dari Seorang David . Ia kelihatan akan segera pergi ke suatu tempat.

“Tumben Dav, sudah rapih.. mau kemana?

“Mau ke rumah Soffie dan langsung ke gereja

“Wah… pagi ini sudah ada mujizat , mah…  anak kita sudah berubah… ngomong-ngomong siapa sih Soffie?" Tanya Papa  Bagus pada David.

Papa Bagus merasa ada aura yang berbeda dari anak lelakinya. Apakah karena seorang Soffie yang mampu mengubah anaknya. Atau ini permainan baru anaknya terhadap gadis lain.

“Soffie itu calon mantu Papa, dia adik Sonny pah… ingatkan temanku yang jadi lawyer  kantor kita?

“Kerja dimana Soffie? Apakah Artis lagi ? “ Selidik papa

“Bukan, Dia  seorang auditor di BI pah….. Emmm Pah… bisa gak  .... minggu depan papa dan mama lamar

Soffie  untuk David , pah… sebelum Soffie  diambil orang nih pah…

“Kamu serius nak?

“Iya pah… Dav   mau berubah pah…. Dav rasa Soffie adalah wanita yang tepat untuk Dav.

“Wah   luar biasa banget. Papa jadi penasaran sama Soffie nih bisa menaklukan anak papa yang bandel..

"papa harap kamu-benar-benar berubah, umurmu sudah tidak muda lagi, Dav.. Papa pikir 35 tahun memang usia yang matang untukmu segera menikah. Jadilah pria yang bertanggungjawab!

Susana, mama David yang mendengarkan  pembicaraan sangat gembira mendengar percakapan dua orang yang sangat  dikasihinya di meja makan. Perubahan karakter David setahun ini cukup membuat kedua orangtuanya bangga dan melupakan kesalahannya di masa lalu.

“Dav… mama telpon tantemu ya… om kamu kan sekarang lagi jadi Gubernur BI. Jadi biar dia bantu melamar pacarmu agar lamaranmu tidak diabaikan oleh keluarga  Soffie.

“ Oke banget tuh mama. Thanks mama… Brilian banget ide mama. " Jawab David sambil berdiri dan mencium pipi mamanya karena akan membantunya untuk melamar Soffie.

“ Beneran ya, Sabtu depan ke rumah keluarga Soffie, Kamu gak lagi main-main ya. Mama dan papa gak mau dipermalukan Dav..

"Bener mam... Kali ini Dav serius ingin menikahi Soffie. Dia anak yang baik mam.

" Kita enaknya pake baju apa  nih Dav…

“ ah itu sih terserah mama saja, yang penting Soffie mau jadi istriku, mam..

“ Tapi Soffie sudah tau belum bahwa  kita akan ke sana untuk ngelamar dia kan…

“Ntar siang dav kabari ke Soffie dan mamanya,, pah

****

Sepulang  dari ibadah  di  sebuah Gereja Menteng Prada, David dan Soffie  berjalan bersama menuju parkiran di basement  gereja,  David sedang merangkul pundak Soffie,  tiba-tiba ada sebuah mobil hitam berhenti mendadak disamping mereka. Langkah mereka terhenti dan David tersenyum setelah  melihat pria yang keluar dari pintu mobil dan membanting pintunya dengan keras.

"Soffie... kemari! "Teriak Pria yang baru keluar dari mobil tersebut.

Soffie terkejut melihat pria itu , Ia memegang jemari David.  Soffie cukup ketakutan melihat wajah Sonny saat ini. Genggaman itu dipegang erat oleh David untuk memberikan ketenangan pada kekasih hatinya.

“Brengsek kau David, “ Ujar Sonny, sambil menarik kerah baju David ketika mendekati pasangan yang baru selesai ibadah.

Dihempasnya jemari Soffie dari tangan David, dan ditariknya lengan Soffie untuk segera meninggalkan David dan menariknya untuk memasuki mobil Sonny.  Namun David tidak tinggal diam ditariknya lengan kiri  Soffie  sehingga Soffie  tertarik  kembali dan jatuh ke pelukan David.

Sonny yang melihatnya semakin emosi dan segera menonjok muka David hingga ujung bibirnya berdarah.

Brugghh..

Soffie menjerit melihat muka David yang berdarah akibat dipukul Sonny.

“Sudah kubilang , jangan ganggu dia… gue  tak segan -segan pada elo, Vid  jika elo menyentuhnya,” teriak Sonny dengan marah.

“Hei… bro , kenapa sih lo main tonjok gue,..  elo Lupa ya siapa gue?, Gue ingatkan deh… gue masih bosmu di kantor,  Jangan lupa juga  ya, gue pemegang sabuk hitam.  Elo bisa mati ditanganku , kalo gue membalas lo .

Sonny  tidak peduli dengan ucapan David yang sudah memperingatinya untuk lebih sadardiri. Di tariknya Soffie  dari pelukan David, ditinjunya dada David dan wajah tampan David  dengan penuh emosi.

Buugh..  buugh … tiga kali pukulan diterima langsung dimuka dan dada David. Dan di dekat bibir David akhirnya mengeluarkan darah. Pukulan itu cukup keras diberikan  Sonny yang sedang emosi, hingga tubuh David mundur 2 langkah.dari posisinya berdiri sebelumnya.

“Gue  tidak takut pada elo,  David, sekarang  lepaskan adikku, cari wanita lain yang kau permainkan, jangan dia David.  Aku sudah bilang padamu, jangan ganggu dia.!!!....  Jangan sentuh adikku, vid! " Kalo elo masih mandang gue teman elo!

“Brengsek , kau Sonny,…  Karena elo teman gue, makanya gue biarin elo pukul gue. Denger gue mau jadiin Soffie istri gue, kenapa?' Salah kalo gue cinta adek elo?

“Elo   pikir gue takut sama elo, Gue kakaknya.. gue harus lindungi dia dari laki-laki macam elo. Elo harus mundur, atau elo mati di tangan gue, " Ujar David yang sudah terpancing emosi.

David tidak melepaskan Soffie dan menatap penuh amarah pada Sonny sahabat dan anak buahnya di kantor.

" Jangan mimpi!  Elo yang akan mati di tangan gue!

"Gue akan jaga ade gue dengan nyawa gue.  Gue jalanin perintah papa gue sebelum beliau wafat," Ujar Sonny sambil melihat Soffie.

Soffie yang sedari tadi menangis dan berteriak ketakutan karena David dipukuli Sonny, kaget mendengar ucapan Sonny. Soffie melepaskan tangan David dan  berlari memeluk Sonny sehingga David yang sudah berancang-ancang membalas perbuatan David menghentikan arah tendangan kakinya agar tidak mengenai tubuh Soffie dan melukai kekasih hatinya yang sedang memeluk kakaknya.

“Kak Sonny… , jangan lawan kak David, aku mencintai kak David , … tolong  restui kami kak.... Aku tidak mau punya kakak ada di penjara ataupun  mati sia-sia kak,  kumohon hentikan amarah kakak…  Kasihan papa kak, papa gk mau melihat kakak seperti ini. “Ucapan Soffie  itu meredamkan  sedikit amarah Sonny yang masih mengepalkan tangannya dan siap memukul David kembali.

Wajah Sonny masih memerah menahan emosi. Ia tidak rela adik perempuannya menjadi permainan David yang suka seenaknya mempermainkan wanita. Selama ini Sonny membiarkan tindakan David karena bukan Soffie yang diganggu sahabatnya ini.

Namun ucapan soffie ditanggapi  berbeda oleh David. Ia begitu senang mendengar Soffie begitu mencintainya dan

menyatakan kepada Sonny, bahwa ia adalah orang baik. Padahal tujuan Soffie  berbicara seperti itu adalah untuk menghentikan perkelahian David dan Sonny.

“Kamu yakin Soffie, kamu tahu siapa bajingan yang akan kau nikahi," Ujar Sonny emosi sambil menunjuk David.

“Dia bukan bajingan kak, dia orang baik kak…

David menarik nafas lega melihat Sonny memeluk Soffie   juga. Dia memperhatikan interaksi mereka dari dekat, ada sedikit rasa tidak  rela di wajahnya melihat Soffie memeluk Sonny di depan matanya. Soffie berbahagia mengetahui sebenarnya Sonny menyayanginya dan menjaganya cuma dengan sikap yang berbeda dengan kebanyakan orang yang bersaudara.

“Kamu yakin Soffie?  David itu memiliki  banyak kekasih, Soffie, Apakah kamu gak takut dia cuma mempermainkanmu?"

Kurang ajar bener Sonny ini. Begitu  pikir David. Kenapa juga dia ngomporin adiknya yang lugu dan selalu percaya

padaku. Sudah kubilang gue akan serius pada Soffie.

“Aku percaya pada kak David, kak. Dia bisa menjagaku , kak… Kak David sangat baik padaku , kak

“Tapi ia memiliki banyak wanita, siapkah kau jika ditinggalkan oleh David jika ia bosan padamu?

“Kak David sudah berjanji tidak akan pernah meninggalkanku kak, “kata Soffie  sambil menangis.

Eh  busyet.... mereka berdua masih berpelukan . Sonny membelai rambut Soffie, ini gk bisa dibiarkan. David memandang dengan dengan penuh cemburu.

“Lepasin dia, Sonny. elo  jangan cari kesempatan donk.

“ eh gila ya elo, vid. Dia adikku. Masa iya, gue mengambil kesempatan dari adik gue

“Sudah berhenti pelukkannya, tonjok gue saja, gue rela deh, elo tonjok gue  sampai babak belur dan gue janji  tak akan membalasnya, tapi jangan kau main peluk terus pacarku itu.

“ Kak David…., " Soffie terkejut mendengar komentar David pada dirinya dan Sonny.

“ Soffie…. kau ingin pulang Bersama siapa? , Bersamaku atau pulang bersama pria brengsek itu,” Kata Sonny, sambil tersenyum jahil melirik wajah bonyok David.

Namun  bukannya mendapat jawaban dari Soffie,  gadis itu cuma menunduk dan tidak menjawab apapun. David yang melihatnya segera bertindak dan menarik tangan Soffie dan berkata sambil memasuki mobilnya.

“ Pulang bareng gue, akan gue antar sampe selamat kerumahnya,  gue yang jemput dia kok dari rumah ,seenaknya lo mau ambil pacarku ini. Elo ya Son, Calon kakak ipar apaan bisanya main tonjok pacar adiknya seenaknya. “ sahut David sambil memegang tangan Soffie dan memasukkan gadisnya  ke dalam mobil.

“ Pulang dulu kak Sonny, kata  Soffie sambil berjalan ke arah mobil David.

****

Ketika tiba di rumah Soffie, David segera memarkirkan mobil di depan garasi rumah Soffie. Ia merasa sudah tidak canggung lagi memasuki rumah itu. Ketika Jeany membuka pintu rumahnya, David tersenyum pada  calon ibu mertuanya.

" Selamat Sore tante, " Sapa David membuka percakapan dengan Jeany.

" Selamat Sore  David, maaf tante ada urusan sebentar mau antar Catering , jadi gak bisa menemani, apakah kalian sudah makan?"

" Belum sih tante, Soffie tidak mau makan di jalan tadi...

"ya sudah makan di rumah saja ya, kebetulan tante sudah masak... Soffie ayo siapkan makanan ya,minta mbak bantuin aja !

"Ya mam... Ayo kak David.

David memasuki rumah itu bersama dengan Soffie. Ia bersyukur sambutan mama Soffie yang begitu baik padanya sehingga langkahnya menjadikan Soffie istrinya lebih mudah.

"phi... gue sudah bilang sama keluarga gue, ntar sabtu ini mereka akan melamar mu. Jadi kuharap, hubungan kita benar-benar serius, gue berharap elo bisa menerima gue apa adanya. Lupakan rencanamu dengan pria itu

"ya aku tahu, kak David, tapi apakah keluarga kakak bisa menerimaku? Aku gak punya apa-apa, aku bukan...

"hei... kau pikir kenapa dengan keluargamu, elo dari keluarga baik-baik, elo punya pekerjaan yang baik dan halal.  Elo harus bangga pada dirimu itu, phi !  Jadi apa yang kau takutkan?

"Apakah keluarga Kak David benar-benar tidak masalah menerimaku?"

"tentu saja... apalagi mamaku   Dengar  !! Orang tuaku ingin segera mengenalmu, Phi... tenang saja, percaya pada gue yach "

Soffie memandang David  dengan penuh keraguan, benarkah keluarga David bisa menerimanya. David tersenyum dan meyakinkan bahwa  keluarganya akan menerimanya, Dipeluknya Soffie dan dikecup keningnya.

*****

 Senin siang David sudah berjanji makan siang dengan Sonny  di salah satu restoran di Jakarta barat. Sony sengaja memilih tempat yang agak jauh dari kantornya, Ia ingin berbicara secara dewasa dengan  David dan tidak ada orang dari kantornya yang tanpa sengaja bertemu dan menguping pembicaraan mereka.

“ Son… di mobil gue ada kue buatan Soffie… waktu  kemarin ke rumahnya, gue bilang mau bagi  elo.

“Untuk  loe aja…Gue gk mau makan.

“Yakin?" enak lho, kue buatan Soffie.

“Hemm…. Gue gk pernah makan apapun buatan mereka

“ Padahal Soffie dan mamanya itu enak-enak masakannya  lho dan gue dikasih 4 toples… bisa untuk nemenin lembur gue nih…,” David tertawa puas.

“Vid, gue  yang akan menjadi wali dari Soffie, gue mau tahu apa yang lo rencanakan dengan Soffie

“Ya gue berencana untuk menikah  dengan  adik lo.

“ Gue tau elo adalah orang seperti  apa. Kenapa sih leo harus pilih Soffie? Masih banyak cewek lain yang lebih cantik dan sexy dari Soffie.  Elo kan tau gimana keluarga gue,  biar gimanapun Soffie itu tanggungjawab gue, vid!

“ Gue suka sama dia. Kenapa? Ada  masalah apa sih elo sama gue? Kenapa elo gk suka sama gue. Gue pengen serius sama Soffie,

“ Dila gimana?”  Selidik Sonny .

“ Dila itu Masa lalu

“ Cewek-cewek lo yang tiap minggu ganti  itu dan elo tidurin gimana?

“ eh sembaranganya, sudah 2 tahun ini gue, gk punya cewek dan g sudah tobat Son, gue lelah, gue pengen punya keluarga seperti yang  elo miliki, ......gue pengen kayak orang tua gue yang saling mencintai dan saling menjaga. Gue rasa Soffie adalah cewek yang tepat!.  Elo kan tau… dulu waktu pertama kali tuh anak ke kantor kita… yang elo usir, gue udah naksir dia  tapi elo udah ngamuk. Yach … gue pikir gk lucu juga  gue pacarin anak SMU. Tapi dia sekarang udah dewasa... dia bisa berfikir, Son...  Salahkah kalo gue pengen jadiin Soffie istri gue?

“Sampe lo nyakitin Soffie, gue akan  bunuh lo, gue gk takut dengan sabuk hitam lo.

“ tenang aja , Sonny calon  kakak iparku, Gue benar-benar  sejatuh-jatuhnya dengan adikmu itu," Jawab Sonny dengan penuh percaya diri.

*****

temans... bolehkah kasih komentar untuk critaku ini, biar bisa ada perbaikan di kemudian hari. jika suka mohon kasih like... thx guys!!! Happy reading!!!

Terpopuler

Comments

Little Peony

Little Peony

Semangat selalu Thor ✨✨✨

2021-07-10

0

D.M.E.S

D.M.E.S

semangat thor, like n rate 5 untukmu, next. salam dari karya baruku 'when athena meet yoga' 😊

2021-06-08

0

Neti Jalia

Neti Jalia

10 like dari
*hujan dibalik punggung
*suamiku ceo ganas

saling dikung ya🤗🙏

2021-04-29

1

lihat semua
Episodes
1 1. Awal pertemuan
2 2. Kamar 505
3 3. Kekasih Sang Bintang
4 4. Pertemuan kembali
5 5. Tante Sabrina
6 6. Kunjungan Ardi ke kantor
7 7. You Are My Savior
8 8. Best Friend Forever
9 9. Di rumah Soffie
10 10. Aku Kakakmu
11 11. First Kiss
12 12. Kunjungan Big Boss
13 13. Suara Merdu
14 14. Jealous
15 15. Sakit
16 16. Masihkah ada?
17 17. Persiapan Pernikahan
18 18. Bukan Drama Korea
19 19. Rumpies
20 20. The Wedding Day
21 21. Kamu milikku Selamanya
22 22. Honey Moon
23 23. Kunjungan ke Apartemen David
24 24. Back To Work
25 25. Bertemu dengan Kesalahan di Masa Lalu
26 26. I Miss You
27 27. Where Are you?
28 28. Jangan Ragukan Gue!!
29 29. Beaten Up
30 30. Tamu tak diundang
31 31. Papa Siaga.
32 32. Dean Budyanto Pratama
33 33. Percaya pada gue!
34 34. Extra Part : Ardi Life
35 35. Extra Part - Best Friend Forever 2
36 Season 2 : 1. Rahasia terungkap
37 S2: 2. Siapa yang merebut?"
38 S2: 3. Cerita dari masa lalu
39 S2: 4.Percikan dalam Persahabatan
40 S2 : 5 You Hurt me
41 S2: 6. Its not love affair
42 S2 : 7. Step a Head
43 S2 : 8. You are Special
44 S2 : 9. Jangan pergi !
45 S2 : 10 Sanggupkah aku ?"
46 S2. 11 Lupakan masa lalu !"
47 S2. 12 Sweet Escape
48 S2 : 13. Jangan buat aku takut kehilanganmu !
49 S2. 14. Suddenly Wedding
50 S2. 15. Berikan kami restu !"
51 S2.16. New Home
52 S2.17. Pria kecilku
53 S2.18. Shaterred Hope
54 S2.19. Mengugah asa
55 S2.20. Melangkah bersamaku?"
56 S2.21. Jatuh cinta
57 S2. 22. Life looks perfect.
58 S2 : 23. Storm of life
59 S2. 24 : I'm in a storm
60 S2 : 25. Aku punya 2 istri ?"
61 S2: 26 Ibu Hamil yang galak
62 S2 : 27. Aku akan selalu ada.
63 S2 : 28. Papa cepat sembuh dong!"
64 S2. 29. Aku tak bisa hidup tanpamu
65 S2. 30. Bantu aku jadi pribadi yang baik
66 S2 : 31. Separuh nafasku
67 S2 : 32. Soffie menghilang
68 S2 : 33. Hati yang luka
69 S2 : 34. Terpisahkan
70 S2 : 35. Mengharapkanmu
71 S2 : 36. Aku menjemputmu
72 S2 : 37. the truth
73 S2 :38. Tetaplah disampingku
74 S2 : 39. Cemburu
75 S2 : 40. Satu hati dua cinta.
76 S2 : 41. Tarung Gladiator
77 S2 : 42. Buka dulu topengmu
78 S2 : 43. jangan CLBK
79 S2 : 44. Permintaan Camer
80 S2 : 45. Arti Sahabat
81 S2 : 46. Jajang Wedding Day
82 S2 : 47. Pria sejati
83 S2: 48. True Relationship
84 S2 :49. Different gifts
85 S2 : 50. Rumah kita
86 S2 : 51. Accident
87 S2 : 52. Ijinkan aku merawatmu!
88 S2 : 53. Pembalasan Dilla
89 S2 : 54. Siap Terbakar ?"
90 S2 : 55. Manuver Dilla
91 S2 : 56. My Mind
92 S2 : 57. Best Friend Forever 3
93 S2 : 58. Social Beings
94 S2 : 59.Apakah aku berkhianat?
95 S2 : 60. Mantan terindah?
96 S2 : 61. Sweat
97 S2 : 62. Another Sweat
98 S2: 63. Menjaga keluarga
99 S2: 64. Love isn't game
100 S2 :65. Be grateful
101 S2 : 66. Sebuah harga
102 S2 : 67. Eksekusi.
103 S2 :68.Eksekusi (2)
104 S2 : 69. Failure
105 S2 : 70. Almost lost
106 S2 :71. Melepaskan
107 S2 : 72. Case
108 S2 : 73. Falsity
109 S2 : 74. My Love
110 S2 : 75. Take a Risk
111 S2 : 76. Menanti
112 S2: 77. My Second Little Boy
113 S2 : 78. Yesterday is history
114 S2 : 79. Be a cool Dad
115 S2 : 80. The Happiness
116 Xtra Part : Dilla Life
Episodes

Updated 116 Episodes

1
1. Awal pertemuan
2
2. Kamar 505
3
3. Kekasih Sang Bintang
4
4. Pertemuan kembali
5
5. Tante Sabrina
6
6. Kunjungan Ardi ke kantor
7
7. You Are My Savior
8
8. Best Friend Forever
9
9. Di rumah Soffie
10
10. Aku Kakakmu
11
11. First Kiss
12
12. Kunjungan Big Boss
13
13. Suara Merdu
14
14. Jealous
15
15. Sakit
16
16. Masihkah ada?
17
17. Persiapan Pernikahan
18
18. Bukan Drama Korea
19
19. Rumpies
20
20. The Wedding Day
21
21. Kamu milikku Selamanya
22
22. Honey Moon
23
23. Kunjungan ke Apartemen David
24
24. Back To Work
25
25. Bertemu dengan Kesalahan di Masa Lalu
26
26. I Miss You
27
27. Where Are you?
28
28. Jangan Ragukan Gue!!
29
29. Beaten Up
30
30. Tamu tak diundang
31
31. Papa Siaga.
32
32. Dean Budyanto Pratama
33
33. Percaya pada gue!
34
34. Extra Part : Ardi Life
35
35. Extra Part - Best Friend Forever 2
36
Season 2 : 1. Rahasia terungkap
37
S2: 2. Siapa yang merebut?"
38
S2: 3. Cerita dari masa lalu
39
S2: 4.Percikan dalam Persahabatan
40
S2 : 5 You Hurt me
41
S2: 6. Its not love affair
42
S2 : 7. Step a Head
43
S2 : 8. You are Special
44
S2 : 9. Jangan pergi !
45
S2 : 10 Sanggupkah aku ?"
46
S2. 11 Lupakan masa lalu !"
47
S2. 12 Sweet Escape
48
S2 : 13. Jangan buat aku takut kehilanganmu !
49
S2. 14. Suddenly Wedding
50
S2. 15. Berikan kami restu !"
51
S2.16. New Home
52
S2.17. Pria kecilku
53
S2.18. Shaterred Hope
54
S2.19. Mengugah asa
55
S2.20. Melangkah bersamaku?"
56
S2.21. Jatuh cinta
57
S2. 22. Life looks perfect.
58
S2 : 23. Storm of life
59
S2. 24 : I'm in a storm
60
S2 : 25. Aku punya 2 istri ?"
61
S2: 26 Ibu Hamil yang galak
62
S2 : 27. Aku akan selalu ada.
63
S2 : 28. Papa cepat sembuh dong!"
64
S2. 29. Aku tak bisa hidup tanpamu
65
S2. 30. Bantu aku jadi pribadi yang baik
66
S2 : 31. Separuh nafasku
67
S2 : 32. Soffie menghilang
68
S2 : 33. Hati yang luka
69
S2 : 34. Terpisahkan
70
S2 : 35. Mengharapkanmu
71
S2 : 36. Aku menjemputmu
72
S2 : 37. the truth
73
S2 :38. Tetaplah disampingku
74
S2 : 39. Cemburu
75
S2 : 40. Satu hati dua cinta.
76
S2 : 41. Tarung Gladiator
77
S2 : 42. Buka dulu topengmu
78
S2 : 43. jangan CLBK
79
S2 : 44. Permintaan Camer
80
S2 : 45. Arti Sahabat
81
S2 : 46. Jajang Wedding Day
82
S2 : 47. Pria sejati
83
S2: 48. True Relationship
84
S2 :49. Different gifts
85
S2 : 50. Rumah kita
86
S2 : 51. Accident
87
S2 : 52. Ijinkan aku merawatmu!
88
S2 : 53. Pembalasan Dilla
89
S2 : 54. Siap Terbakar ?"
90
S2 : 55. Manuver Dilla
91
S2 : 56. My Mind
92
S2 : 57. Best Friend Forever 3
93
S2 : 58. Social Beings
94
S2 : 59.Apakah aku berkhianat?
95
S2 : 60. Mantan terindah?
96
S2 : 61. Sweat
97
S2 : 62. Another Sweat
98
S2: 63. Menjaga keluarga
99
S2: 64. Love isn't game
100
S2 :65. Be grateful
101
S2 : 66. Sebuah harga
102
S2 : 67. Eksekusi.
103
S2 :68.Eksekusi (2)
104
S2 : 69. Failure
105
S2 : 70. Almost lost
106
S2 :71. Melepaskan
107
S2 : 72. Case
108
S2 : 73. Falsity
109
S2 : 74. My Love
110
S2 : 75. Take a Risk
111
S2 : 76. Menanti
112
S2: 77. My Second Little Boy
113
S2 : 78. Yesterday is history
114
S2 : 79. Be a cool Dad
115
S2 : 80. The Happiness
116
Xtra Part : Dilla Life

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!