Pernikahan

Butuh perjalanan yang menyita waktu selama 1 jam 30 menit dan sampailah mereka di mansion Alex.Saat ini mereka tengah berkumpul di ruang keluarga

"Kamu mulai sekarang tinggal disini!!"Ucap momy Alex.Momy Alex sudah tau yang terjadi di kostan Naurel,dan ia tidak mau hal tersebut terjadi lagi sama Naurel calon menantunya,mengingat beberapa hari lagi anaknya dan Naurel akan menikah ia akan membuat Naurel terlihat lebih cantik dan fresh lagi

"Eh ...?"Naurel melirik ke arah Alex.Alex yang merasa di lirik oleh Naurel bodoamat.Ia juga sebenarnya setuju jika Naurel tinggal disini saja dibandingkan di Kostannya yang sempit itu.

"Gimana mau kan"Momy Alex dengan penuh harap

Naurel yang melihat binar harap dimata momynya Alex pun tidak tega jika ia menolak."Iya mom"

Momy Alex yang mendengar jawaban tersebut langsung memeluk Naurel,Naurel yang dipeluk oleh momy dengan tiba - tiba pun kaget,tapi dia merasakan kehangatan oleh pelukan momy sehingga ia membalas pelukan tersebut.Sedangkan Alex hanya tersenyum tipis dan lalu beranjak pergi ke kamarnya setelah mengucapkan ...

"Baju - bajumu biarkan saja disana,dan barang - barang penting punyamu besok sudah ada di kamarmu"Setelah itu Alex pergi kekarnya

Naurel dan momy dibuat melongo oleh Alex.Alex mengatakan hal tersebut seakan tau apa yang akan diucapkan oleh Naurel setelah berpelukan dengan momy.

"Kamu bersih - bersih dulu saja sayang,kamarmu ada dilantai dua ya sebelah kamarnya Alex,kamarnya Alex yang pintunya sudah namanya"Ujar momy

"Iya mom"Lalu setelah itu Naurel pergi ke kamar yang di tunjuk oleh momy.

Mansion Utama punya Alex memiliki 4 lantai.lantai 1 terdiri dari dapur,Ruang Tamu 1 dan Ruang tamu 2,Ruang keluarga.

Lantai 2 Tempat kamar - kamar.yaitu kamar momy,Alex,Ruang tamu 1,2,3,4,dan kamar Naurel yang tadi ditunjuk oleh Momy.

Lantai 3 terdapat tempat seperti bar,Gym,Ruang musik.

Lantai 4 berisikan ruang kerja Alex,Ruang santai,Dan terdapat kolam renang yang ditutupi oleh Kaca berupa lantai dan dapat dibuka menggunakan remot.

Mansion Alex mempunyai Kolam renang 2 yaitu ada di luar dan ada di dalam.

Mansion Alex ini merupakan Mansion termegah yang ada di Dalam negri maupun luarnegri.Banyak orang - orang yang ingin bertamu ke mansion tersebut sekedar untuk melihat - lihat ruangan tetapi sangat sulit karna Alex tidak mengizinkan siapapun masuk kedalam mansionnya keculi orang penting dalam hidupnya.

Beberapa hari kemudian,pernikahan Alex diadakan sangat megah di sebuah hotel ternama,sebenarnya Alex dan Naurel tidak mau pernikahannya di buat megah dan ingin tertutup tapi momy memaksa agar pernikahan anaknya dibuat megah katanya alasannya agar semua orang tau bahwa Alex sudah mempunyai istri dan sudah tidak lajang lagi.

Kini Alex tengah duduk dihadapan penghulu.Kemarin sebelum pernikahannya dimulai Alex harus menemui Ayah Naurel untuk meminta restu dan menjadi wali Naurel untuk pernikahannya,awalnya ayah Naurel terkejut dan menolak tapi setelah dipikir - pikir pernikahan Naurel dapat memberinya keuntungan.Alex sebenarnya bisa saja menyewa orang untuk menjadi wali Naurel tapi,momy menyuruh ia untuk tetap menjadikan ayah Naurel sebagai wali.kamera - kamera sudah siap untuk menayangkan acara ijab kabulnya Alex.Alex tidak merasakan gugup sama sekali karna dirinya telah terbiasa dengan sorotan kamera dan keramaian.Ayah Naurel mulai membuka suaranya.

"Bismillahirahmanirrahim Ananda Alexandra Mahesa Bin Dino Mahesa saya nikahkan dan saya kawinkan engkau dengan Naurella Putri Azzandra Binti Tomy Azzandra dengan maskawinnya Emas batang 20 gram uang tunai 3 Milyar dibayar Tunai"Ucap papa Naurel

"Bismillahirrahmanirrahim Saya terima nikah dan kawinnya dengan mas kawin yang telah disebutkan,dan aku rela dengan hal itu.Dan smoga Allah slalu memberikan anugrah"Lantang Alex dalam satu tarikan nafas

"Bagimana para sanksi"Penghulu

"Sah"Ucap serempak

"Alhamdulillah"

Beberapa menit kemudian Naurel muncul dengan gaun pernikahannya dan dia terlihat anggun dan cantik,orang - orang banyak yang terhipnotis dengan aura kecantikan Naurel termasuk Alex sendiri.Naurel kini tengah duduk di samping Alex.

"Silahkan sang mempelai pria mencium keningnya dan sang mempelai wanita mencium tangannya"Ucap sang penghulu setelah sang pengantin memaasangkan cincin ke jari - jari mempelai.

Alex dan Naurel mengikuti ucapan sang penghulu.dan setelah itu mereka membaca doa akan pernikahan Alex dan Naurel.

Kini Naurel dan Alex berdiri berdampingan di atas podium untuk melakukan sesi foto dan ucapan selamat.Banyak yang iri terhadap Naurel,karna dapat bersanding dengan seorang pengusaha muda tampan dan kaya yang slama ini diincar - incar oleh para wanita termasuk Rania.Rania kini tengah mencengkram gelas yang berisi jus jeruk dengan kuat,matanya memancarkan aura kebencian,keirian terhadap Naurel.

Alex menggeram tertahan karna banyak mata keranjang para lelaki menatap Naurel dengan pandangan yang sulit diartikan dan tidak berjedip,Ia melirik ke Naurel Sial batin Alex.Leher jenjang Naurel terekspos membuat ia ingin membuat tanda kepemilikan disana agar tidak ada yang brani menatap Naurel seperti itu.

Naurel yang merasa di perhatikan oleh Alex pun melihat Alex,ia menaikkan sebelah alisnya,ketika menangkap mimik muka Alex yang sulit dijelaskan pasalnya ia melihat Alex yang memperlihatkan muka datarnya."Apa?"Tanya Naurel

"Kenapa rambutnya tidak dibiarkan digerai"datar Alex

"Like like dong"Ketus Naurel

"Mau pamer"Sinis Alex

"Hah? pamer?"Bingung Naurel"Pamer apa?"Lanjyt Naurel.

"Kamu pasti capek,ayo kita keblakang"Alex mengalihkan topik pembicaraan.

Naurel smakin bingung oleh perkataan - perkataan Alex,ia sama sekali tidak paham arah pembicaraan Alex.Melihat kebingungan Naurel,Alex langsung membopong Alex ke kamar hotel mereka.

Banyak pasanga mata yang melihat tetsebut dengan tersenyum.Dari kamera pun tidak luput oleh keromantisan Alex dan Naurel.Banyak yang menilai mereka adalah pasangan yang cocok,couple goals,dan romantis.

Naurel terkejut atas tindakan Alex."Turunin,malu"Bisik Naurel

Alex tidak menggubris Naurel dan tetep melanjutkan labgkahnya sampai ke kamar hotel mereka.

Alex

gaun yang dipakai Naurel - Anggap aja Naurel

Dekorasi pernikahan

Oh ya maaf ya kalo ada kata - kata yang salah dan yang salah,aku tidak terlalu paham soal ginian hehe🙏

Terpopuler

Comments

Evi Yuliastutik

Evi Yuliastutik

bagus critax

2021-12-09

0

lea tanumihardja

lea tanumihardja

babe jual anaknya

2021-08-05

0

Desak Ariani

Desak Ariani

alex buncin ma naurel n moga alex bsa membalas kejahatan keluarga naurel ke naurel dulu biar kapok mereka

2021-05-09

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!