Setelah mengantarkan Naurel pulang dengan selamat.Alex melajukan mobil sport miliknya menuju apartemennya.
Sesampainya di apartemen,Alex langsung membersihkan badannya yang terasa lengket akibat peluh kringat yang keluar.Setelah selesai membersihkan badannya,Alex langsung merebahkan dirinya di ranjang king size miliknya dan siap menuju alam mimpinya.
Keesokan harinya,di kost an Naurel,terdengar suara ketokan pintu.
Tok
Tok
Tok
Ceklek
Naurel membuka pintu,dan muncullah seorang wanita cantik dengan pakaian seksi serta jangan lupakan kacamata hitam yang bertengger di hidungnya.
Naurel mengerutkan keningnya,merasa familiar dengan orang didepannya"Siapa ya?"
Wanita itu tersenyum smirk"Lo lupa sama kakak lo sendiri"
Naurel terkejut sampai melototkan matanya.
"Biasa aja dong tuh mata,mau gue colok heh" Ketus Rania
"Ngapain lo kesini"Naurel
"Ga disuruh masuk dulu,pegel nih kaki"Sinis Rania
Naurel membuka lebar pintunya dan membiarkan rania masuk melewati dirinya dengan gaya angkuhnya
Rania mengedarkan pandangannya kepenjuru tempat,satu sudut bibirnya terangkat ke atas,lebih tepatnya senyum ala smirknya.
"Bisa ngekost juga lo,dapat uang darimana??hasil ngejalang?"Dengan diakhiri kekehan Rania
Naurel yang mendengar hal tersebut mengepalkan kedua tangannya,menahan amarah didalam dtubuhnya.Rania yang melihat hal tersebut langsung tertawa kecil.
"Udah brani lo sama kakak lo sendiri !!"Rania
"Mau lo apa?"Naurel sudah kehabisan kesabaran dengan ucapan - ucapan tajam yang dilontarkan oleh Rania
"Gue nggak disuruh duduk dulu nih!?"Tanya Rania dengan muka sok polosnya"Akh ... aduh dek maaf kaka juga kayanya kalo di tawarin sama kamu buat duduk kayanya ga bisa,soalnya sofanya kotor,usang lagi"Lanjut Rania dengan kata - kata menghinanya.
"LO KESINI MAU NGAPAIN HAH!? GA USAH BANYAK BACOT LO"Teriak Naurel yang kalap,dadanya naik turun
"BRANI LO HAH!?TERIAK - TERIAK KAYA GITU DI DEPAN GUE,SOPAN SANTUN LO MANA SAMA KAKAK SENDIRI!?"Ikut Teriak Rania
"APA LO BILANG!?KAKA?LO BUKAN KAKAK GUE,INGET ITU,OH YA DAN DAN SATU LAGI SOPAN SANTUN GUE UDAH ILANG SEMENJAK KALIAN NGUSIR GUE DARI RUMAH!?"Teriak Naurel
"CIH ... GUE JUGA NGGAK SUDI NGAKUIN LO SEBGAI ADEK !! DAN INGET LO ITU NGGAK DIBUTUHIN DI KELUARGA MAKANYA LO DIUSIR LO CUMA NYUSAHIN !!! "Teriak Rania penuh penekenan.
JLEB
perkataan Rania langsung dapat membungkam mulut Naurel,tanpa seizin Naurel satu tetesan air keluar dari matanya.
"INI SEMUA GARA - GARA LO,SEMENJAK LO DATENG KE KELUARGA GUE,ORANGTUA GUE JADI BENCI SAMA GUE !!"Teriak Naurel dengan gemetar
"APA LO BILANG !! GUE UDAH ADA SEMENJAK LO BELUM LAHIR !! GUE 7 TAHUN DI LUAR KOTA SEMENJAK LO LAHIR !!!"Teriak Rania
"GA MUNGKIN !!! KALO LO UDAH ADA KENAPA MAMA SAMA PAPA GA PERNAH CRITA TENTANG LO --"
PLAK
Ucapan Naurel terpotong karna sebuah telapak tangan mendarat dengan kasar di pipi sebelah kanannya,sampai ujung bibirnya mengeluarkan darah.Air matanya sudah deras keluar tat kala ia mengetahui siapa pemilik telapak tangan tersebut yang sudah lancang mendarat di pipi mulusnya.
"JADI,GINI KELAKUINMU SELAMA DILUAR MANSION PAPA !!! MANA SOPAN SANTUNMU YANG DIAJARKAN OLEH PAPA !! SAMPE KAMU TERIAK - TERIAK DIDEPAN KAKAKMU SENDIRI !!"Bentak papa,ya pemilik telapak tangan yang telah lancang mendarat dipipi mulusnya ialah papanya sendiri.
"PAPA GA PERNAH NGAJARIN KAMU KAYA GINI SAMA KAKAK KAMU !!! TERNYATA SLAMA INI YANG DIUCAPIN SAMA RAINA BENER DAN SEMUA FOTO - FOTO YANG DITUNJUKIN RAINA BENER !!! PAPA KECEWA SAMA KAMU !!"Lanjut papa
DEG
Nafas Naurel rasanya tercekat akibat ucapan sang papa.Jadi,selama ini kakaknya mempengaruhi orang tuanya dengan fitnah - fitnah sang kakak.
"PAPA BRUNTUNG AKHIRNYA KAMU BISA PAPA USIR DARI KELUARGAKU --"
"CUKUP"Teriak Naurel yang sudah tidak tahan oleh bentakan sang papa.Cukup,sudah cukup dirinya yang sudah tahan oleh ocehan sang papa,rasanya muak.
"BRANI --"Bentak papa,dirinya terkejut oleh teriakan Naurel.
"IYA SANA BRANI SAMA ANDA !!ANDA SLALU SEPERTI INI SAMA SAYA !!SAYA MUAK DAN SAYA BERSUKUR TELAH KALIAN USIR DARI TEMPAT TERKUTUK ITU !! DAN ANDA INGAT !!ANDA TIDAK PERNAH MENGAJARKAN SAYA SOPAN SANTUN!! YANG ADA ANDA HANYA MEMPARTIKAN KEPADA SAYA BENTUK KEKERASAN !! ANDA MENAMPAR SAYA,MENJAMBAK SAYA !! SAYA MUAK DENGAN ANDA !! SEKARANG KALIAN PERGI DARI TEMPAT INI !!!" Teriak Naurel dengan masih keadaan seperti tadi,air matanya tidak bisa di ajak kompromi,maunya keluar melulu.
Papa dan Rania keluar dari kostannya setelah dirinya mengucapkan kata - kata tersebut.Tapi,sebelum keluar ...
"ANAK GA TAU DIRI!!"Teriak papa dan langsung keluar.Rania menatap Nurel dengan sringai dibibirnya dan menaruh sebuah kotak di meja Naurel setelah itu Rania menyusul papanya.
Setelah kepergian mereka,Naurel merosot ke lantai dan menangis sejadi - jadinya,dunianya seakan hancur,orang - orang berkata bahwa pahlawan berkuda besi dikeluarga kita adalah papa kita.Tapi,apa ini Naurel tidak merasakan terdapat hawa pahlawan dari tubuh sang papa.
Setelah dirasa sudah tenang,Naurel mengadahkan pandangannya ke meja yang terdapat sebuah kotak pemberian kakaknya,dirinya menyerngit,dirinya merasakan ada hal aneh dalam dirinya.Ia,menepis perasaan tersebut dan membuka kotak tersebut.
ARRGGGHHHH
Teriak Naurel dan dengan reflek Ia menjatuhkan kotak tersebut dan langsung memundurkan dirinya.Betapa tetkejutnya dirinya saat membuka kotak tersebut,yang ia lihat adalah sebuah ular besar tapi,tidak besar dan tidak terlalu kecil tetapi sedang,berwarna hitam,ia tidak tau apa nama ular tersebut tapi kini ia ketakutan.
Ular tersebut keluar dari kotak tersebut dan mendekati Naurel.Naurel kaku tidak bisa berbuat apa - apa karna dirinya sudah di pojok tembok.Ular tersebut sudah siap untuk memeberikan racunnya kepada Naurel.
Tapi,seseorang menahan ular tersebut dengan cara menangkap ular tersebut dan memsukkannya ke dalam kantong.Orang tersebut ialah Asisten Alan.Sedangkan Alex sedang mendekap tubuh ringkih Naurel,berusaha menenangkan Naurel yang sedang ketakutan.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 45 Episodes
Comments
Amelia Syharlla
wah Alex tepat waktu ❤️❤️❤️❤️
2022-09-17
0
Farel Putra
so sweet
2021-07-01
3
Jamilah Mila
mantep,lnjut
2021-06-30
2