Menarik Naurel dari Kafe

Keesokan harinya, Naurel sudah bersiap - siap untuk menuju ke kafe. Didalam perjalanan Naurel sangat bersemangat untuk bekerja, karena dia bisa melupakan kejadian kemarin yang mengganggu pikirannya. Sesampainya di kafe, Naurel langsung membersihkan bagian - bagian yang kotor, karena kafe masih sangat sepi dan para pekerja di kafe masih belum datang, jadilah Naurel yang membereskannya.

Pintu kafe terbuka munculah seorang pria dengan balutan jas rapi, sepatu pantofel mengkilap dan jangan lupakan wajah tampannya yang membuat akan meleleh seketika.Tetapi, kehadirannya sama tidak dihiraukan oleh Naurel. Menurut Naurel yang datang pasti sahabatnya. Siska. Mana mungkin pengunjung datang pagi - pagi, belum juga di buka lagi diberesin pikir Naurel.

"Udah dateng lo Sis,tumben pagi, cepet bantuin bersih - bersih!!" Ucap Naurel tanpa melihat lawan bicara"Nih lap nya,bersihin tuh meja - meja masih banyak yang belum di bersihin" Lanjut Naurel dengan melemparkan kain lap nya tepat mengenai wajah tampan pria tersebut.

Pria itu mengambil kan lapnya yang berada di wajahnya dengan tatapan tajam nan dingin. Pria itu mendengus kesal,Asem yakin gue seorang ceo terhormat, disegani di lempar kain lap, mana baunya sangat nikmat eh ralat ga enak pikirnya.

"Cepet Sis keburu siang, wooy" Sentak Naurel dan langsung memutar kan badannya karena tadi Naurel membelakanginya.

Dan betapa terkejutnya Naurel dengan pria dingin dengan tatapan tajam yang melihat tersebut mampu merending siapa lagi kalau bukan Alex. Sejak kapan orang kampret itu ada di sana, apa yang sebenernya terjadi?, apa gue salah orang, tadi yang gue kira Siska malah ternyata pria kampret, asem banget dah pikir Naurel.

"E eh tuan ada apa pagi - pagi kesini,kafenya belum buka loh" Ucap Naurel dengan gugup

"Saya kesini mau jemput kamu" Nunjuk Naurel

"Saya" Nunjuk diri sendiri" Emang mau ngapain tuan cari saya" Lanjut Naurel dengan kebingungan.

Alex tidak menggubris ucapan Naurel, malah menarik pergelangan tangan Naurel untuk keluar dari kafe. Saat sudah di luar kafe Naurel dan Alex berpapasan dengan Siska, Siska yang melihat Naurel di tarik tangannya oleh orang lain langsung berteriak.

"Woyy tuan!!! jangan tarik - tarik tangan orang!!"Teriak Siska" Naurel lawan jangan diam aja !!" Lanjut Siska

Naurel hanya diam saja mendengar teriakan Siska dan mengkode untuk diam. Siska yang mendapat kode tersebut pun diam. Saat Siska melihat punggung Naurel dan orang tersebut masuk mobil dan mobil tersebut melaju meninggalkan tempat tersebut, Siska langsung terpekik kaget karna saat dia mengamati wajah laki - laki yang menarik tangan Naurel adalah Orang terpandang dan mendapat rumor bahwa krang tersebut kejam.

Siska langsung cemas kalo Naurel akan di siksa atau di perbudak oleh orang tersebut.Ya ampun Naurel apa yang telah lo lakuin,hingga lo dapat berurusan dengan orang kaya dia. Smoga lo kaga di apa - apain deh sama orang itu batin Naurel. Siska pun melanjutkan jalannya masuk ke kafe.

Didalam mobil sport mewah yang terdapat 4 orang, yaitu Alex, Naurel, Asisten Alan dan sopir tengah melajukan perjalanannya dengan suasana kecanggungan dan terdapat rasa takut.

Tentunya rasa takut tersebut hanya dimiliki oleh Naurel. Naurel memaksakan diri untuk bertanya agar mendapat kepastian tujuan mereka pergi kemana dan apa yang menyebkan Alex menarik dirinya dari kafe.

"Ekhem.. Tuan" Gugup Naurel

"Hm" Acuh Alex

"Tuan"

"Apa?"Ketus Alex

"Tuan kenapa narik saya dari Kafe,saya mau kerja tuan" Gugup Naurel

Alex manaikkan satu alisnya

"Ish..Saya mau kerja cari uang,kenapa tuan malah narik saya dari tempat saya kerja tuan" Jengkel Naurel

"Ck..Saya sudah mendapat izin dari bos kamu agar tidak usah kerja hari ini"

Naurel yang mendapat jawaban seperti itu langsung melotot.

Terpopuler

Comments

Ucik Darmayanti

Ucik Darmayanti

Neeeeeeeeexxxtttt

2020-11-28

3

Ila Lain

Ila Lain

seruuuuu.... lanjut kakaaaakk....☺️☺️

2020-11-19

5

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!