Pada saat jam pulang mengajar, Aisyah memang lagi menunggu dua sahabat nya yang memang demen sekali berduaan kemana-mana sampai Aisyah sendiri yang menunggu mereka datang.
" Dimana sih? Shafiah dan Zaynab ini? " sambil melihat kearah jam tangan miliknya
" Apa? aku telpon aja kali ya? " Aisyah terus berbicara sendiri tentang sahabatnya yang belum juga tiba, karena orangnya khawatir jadi ia putuskan untuk menelpon nomer salah satu dari sahabatnya.
📲 " Hallo Syaf "
📲 " Iya Syah? Ada apa "
📲 " Kalian dimana sih? gue tungguin kok enggak ada nongol upil nya "
📲 " Ettttdah itu mulut, sorry ya gue enggak pernah ngupil didepan umum "
📲 " Ya lah, To the point aja lah. Lu sama Zaynab lagi dimana? gue tungguin dari tadi di aula enggak ada muncul sama sekali "
📲 " Hehehehe kami udah keluar Syah, Ini kami ada di pak lek pentol sama murid-murid yang lain "
📲 " Astagfirullahallazim, jadi gue udah kaya orang gila nungguin orang yang udah ada di luar pagar bentar gue nyusul "
📲 " Oke Syah "
Aisyah langsung mematikan ponselnya dan bergegas menyusul Zaynab dan Shafiah.
" Nab, Syaf. Lu berdua ya memang terla-lu kalau kata Roma mah "
" Ha-ha-ha lu mah bisa aja Syah "
" Udah yuk, kita pulang aja "
" Ya sudah ayu tuan kanjeng ratu "
Kediaman Wiratama
" Assalamualaikum. Ibu, Ayah. Aisyah pulang "
" Wa'alaikumsalam dek "
" Lha? Kakak kok udah balik kerja aja? "
" Hehehe ya sudah lah dek, Tadi kakak ada janji sama Humaira mangkanya kakak langsung pulang aja "
" Kakak berduaan aja? "
" Ya enggak lah dek, Humaira mana mau kalau sendiri "
" Ayah, Ibu, Kemana kak? "
" Ayah sama Ibu lagi pergi ke tempat temannya mengundang ustadz buat acara yasinan besok ya dari pada gak ada kajiannya mending undang ustadz aja kata Ibu gitu "
Aisyah hanya membalas "O" saja.
" Ya sudah kak? Adek masuk kamar dulunya mau ganti baju "
" Eh tunggu dek? "
" Apa lagi kak? "
" Nanti tolong buatkan mie melayang ya sama pepes ikan kembung? "
" Hah? Tumben-tumbenan kakak minta tolong? "
" Ya elah dek, Masa sama kakak sendiri enggak mau buatkan sih? Please "
" Oke oke! Tapi nanti dulu adek mau bersih-bersih dulu "
" Siap tuan putri "
15 menit kemudian Aisyah turun dan langsing menuju dapur. " Assalamualaikum, Bibi jum "
" Eh iya Walaikumsalam "
" Lho? Non Rani kenapa kesini? "
" Itu Bi, Kakak Faishal minta di buatkan masakan dari tangan Aisyah Bi "
" Oalah? Kenapa gak minta di buatkan sama bibi aja Non? "
" Tau tuh si kakak? lagi ngidam kali hihihi "
" Ya sudah biar bibi bantu ya Non? "
" Enggak usah bi, biar Aisyah aja. Bibi cukup duduk manis aja hehehe "
" Baiklah Non "
25 menit kemudian
" Assalamualaikum wr.wb " suara itu datang dari depan pintu rumah Wiratama
" Wa'alaikumsalam " ucap Faishal
" Wa'alaikumsalam, Ibu dan ayah sudah datang toh rupanya? " Aisyah sambil menaruh piring
" Iya nih, Aroma apa ini Aisyah?
" Hehehe biasa Bu, Faishal ingin makan sesuatu tapi pas ibu enggak ada dirumah jadi minta tolong sama Aisyah aja "
" Jadi Putri ayah yang masak nih? bisa bagi kan kak makanan nya? "
" Ayah ini, tenang Yah. Aisyah sudah masak yang cukup banyak sampai para mbak bisa makan bersama-sama disini "
" Alhamdulillah "
" Ettttsssss Ayah mau kemana? "sang ibu menahan tangan sang suami yang hendak menggeser kursi di meja makan
" Eh ibu? Ayah mau makan Bu "
" Enggak ada makan-makan? Sekarang kita bersihkan diri dahulu sebelum kuman-kuman yang kita bawa dari luar masuk ke dalam tubuh kita yah "
" Hub? Ayah bener tuh yang dibilang ibu, sebaiknya ayah mandi dulu tenang lah yah makanan nya Aisyah jamin akan masih ada kalau habis Aisyah akan memasakkan lagi untuk Ayah dengan senang hati "
" Putri kesayangan Ayah? Sini peluk dulu nak "
" Gak ada peluk peluk mending bersihkan badan dulu baru boleh peluk peluk " sambil menarik tangan sang suami
...----------------...
...Kebersihan Sebagian dari Iman...
Kebersihan adalah upaya manusia untuk memelihara diri dari lingkungannya dari segala yang kotor dan keji dalam rangka mewujudkan dan melestarikan kehidupan yang sehat dan nyaman. Kebersihan merupakan syarat bagi terwujudnya kesehatan, dan sehat adalah salah satu faktor yang dapat memberikan kebahagiaan. Sebaliknya kotor tidak hanya merusak keindahan namun juga dapat menyebabkan timbulnya berbagai penyakit, dan sakit merupakan salah satu faktor mengakibatkan penderitaan.
Hadist Rasulullah Saw :
نِعْمَتَانِ مَغْبُوْ نٌ فِيدْ هِمَاكَثِيْرٌ مِنَ
النَّاسِ صَّحَّةُ وَالْفَرَاغُ ( وراه البخاريا )
Artinya : " Dua kenikmatan yang banyak manusia menjadi rugi ( karena tidak perhatikan ), yaitu Kasehatan dan waktu luang " ( H.R Bukhari )
Pengertian kesehatan sesuai dengan UU No. 23 tentang Kesehatan adalah sejahtera dari badan, Jiwa dan sosial memungkinkan setiap orang hidup produktif secara sosial dan ekonomis. Terkait tentang hal tersebut, Al-Qur'an juga mempunyai istilah-istilah tersendiri dalam mengungkapkan istilah kesehatan.
Begitu pentingnya kesehatan menurut Islam, sehingga orang membersihkan diri atau mengusahakan kebersihan akan dicintai Allah SWT, Sebagaimana firman-Nya dalam surah Al-Baqarah ayat 222 yang berbunyi.
وَيَسٌَلُو نَكَ عَنِ ٱلْمَحِيضِ ( صلى ) قُلْ هُوَأَذًاى فَٱعْتَزِلُواْٱلنِِّسَآءَفِى ٱلْمَحِيضِ ( صلى ) وَلَاتَقْرَبُوهُنَّ حَتَّىٰ يَتْحُرْنَ فَأْتُو هُنَّ مِنْ حَيْثُ أَمَرَكُمُ ٱللَّهُ ( ج ) إِنَّ ٱللَّهُ يُحِبُّ ٱتَّوَّٰ بِينَ وَيُحِبُّ ٱلْمُتَطَهِّرِينَ
Mereka bertanya kepadamu tentang haidh.
Katakanlah : " Haidh itu adalah suatu kotoran ". Oleh sebab itu hendaklah kamu menjauhkan diri dari wanita Haidh; Dan janganlah kamu mendekati mereka, Sebelum mereka suci, maka campurilah mereka itu di tempat yang telah diperintahkan Allah kepadamu. Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang mensucikan diri.
Kebersihan itu bersumber dari iman. Dengan demikian kebersihan dalam Islam mempunyai aspek ibadah dan aspek moral, dan karena itu sering juga dipakai kata " Bersuci " sebagai pedoman kita " membersihkan / melakukan kebersihan " ajaran kebersihan tidak hanya merupakan slogan atau teori belaka, tetapi harus dijadikan pola hidup praktis, yang mendidik manusia hidup bersih sepanjang masa, bahkan dikembangkan dalam hukum Islam.
...----------------...
20 menit kemudian ayah dan ibu turun kemeja makan.
" Akhirnya, ayah bisa makan masakan putri kesayangan Ayah "
" Ayah? Masakan Aisyah sama ibu kan sama aja yah, kasihan ibu nanti dia enggak mau masakin buat kita lagi loh nanti " goda Aisyah
" Eh iya? Masakan ibu juga paling the best deh 11 12 kok sama ibu "
" Ya wajarlah Yah? Orang ibu gurunya. Oiya? Ayah sama ibu tadi pergi kemana? tadi kata kakak ke tempat orang buat ngisi acara besok yah? "
" Iya tadi Ayah sama Ibu kesana, Habis kan enggak enak kalau enggak ada tausiyah singkatnya biar sama-sama menuju Jannah "
...^_^...
...**Like 👉...
Favorit 👉
Vote 👉
5 Rate 👉**
Komentar Dan Kritik 👉
Silahkan😇
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 191 Episodes
Comments
Rinjani
sekalian ceramah thor☝️🙏
2022-01-27
0
Efrida
kyk aku dr mana aja pst plg lgsg mandi 😅
2021-05-26
0
☃MP💚
Maaf kak, itu typo atau gimana ya ? Pas kakaknya minta masakin mie sama pepes🙏🏻🙏🏻😘😘
2021-04-19
1