Bab 15

Setelah menunaikan solat Dzuhur mereka berjalan menuju restoran dekat rumah sakit.

" Mau makan apa sya ? "

" Samain aja deh dit."

Mereka pun makan dengan lahap nya, setelah selesai makan mereka kembali lagi ke ruangan mama Radit.

" Ma gimana udd enakan ?

" Iya ini udd enakan ko."

" Syukurlah kalau begitu ma."

" Sekali lagi terima kasih ya Tasya."

" Iya sama-sama ma."

# Kantor Tasya

Meeting dengan perusahaan Rd'company

akan segera di mulai dan Aurel pun sedang menyiapkan dokumen-dokumennya.

Tok tok tok

" Ya masuk."

Daniel masuk ke ruangan yang di mana di dalamnya ada Aurel.

" Cantik" bantin Daniel

" Silahkan duduk Pa."

" Ah iya makasih." Daniel pun langsung duduk

" Maaf Pa sebelumnya kenalin saya Aurel asistennya Bu Taysa, seharusnya yang menanggani ini Bu Taysa kebetulan Bu Taysa nya lagi ada kepentingan mendadak."

" Ah iya ga papa, saya Daniel saya juga asistennya Pa Radit, pa Radit nya lagi ke rumah sakit mamanya barunya ke tabrak."

" Bisa di mulai sekarang Pa."

Meeting pembahasan hotel yang di puncak pun berlangsung dengan lancar dan memakan waktu 2 jam.

" Terimakasih atas kerjasama nya Pa."

" Sama-sama Bu Aurel, kalau gitu saya pamit dulu "

" Ah iya silahkan.

Daniel keluar dari gedung perusahaan Taysa dan ia bergegas menuju mall membeli buah untuk mama bos nya.

Aurel juga keluar dari kantor Taysa untuk menuju mall yang ada di dekat kantor tersebut.

# Rumah sakit

" Ma Taysa pamit mau ke mall dulu ada janji dengan temen."

" Iya sayang kamu hati-hati yah, mau dianter Radit ?"

" Enggak usah ma biar pake taksi aja, nanti mama di sini sendirian."

" Udd gak papa dianter aja ya."

" Ya udd kalau gitu ma."

" Dit kamu mau kan nganter Taysa."

" Iya mah Radit siap."

" Kalau gitu Tasya pamit dulu ya ma, mama cepet sembuh assalamualaikum."

" Waalaikumsalam."

Kini Radit dan Taysa sedang berada di mall untuk mencari keberadaan Aurel.

" Maaf ya dit jadi ngerepotin."

" Iya ga papa ko."

Saat mereka sedang berjalan tiba-tiba ada yang menyapa mereka siapa lagi kalau bukan Daniel

" Loh dit ko di sini bukannya di rumah sakit ?"

" Gue lagi nganter Tasya ketemu sama temennya, Lo sendiri ngapain di sini ?

" Gue lagi beli buah buat nyokap Lo."

Saat sedang ngobrol datang lah Aurel dari arah belakang.

" Maaf yah Sya aku telat."

" Iya ga papa ko Rel ."

" Kamu.." Ucap Aurel dan Daniel

Sedangkan Taysa dan Radit mereka saling menatap satu sama lain.

" Kalian saling kenal ?" Aurel

" Itu tadi dia yang datang ke kantor kita katanya atasannya gak bisa datang." Aurel

Radit hanya senyum mendengar ucapan Aurel.

" Saya yang nyuruh dia datang ke kantor kalian karena tadi saya harus ke rumah sakit dulu." tutur Radit

Aurel terkejut saat mengetahui Radit adalah seorang CEO

" Maaf pa saya tidak tau kalau bapak direktur Rd'company." ucap Aurel sambil tertunduk

" Iya gak papa."

" Kita duduk yu biar enak ngobrol nya."

Mereka berempat pun langsung mencari tempat duduk.

" Jadi pembangunan kita sudah sampai mana ? " Taysa

" Sudah 89% Bu." Daniel

" Wah cepet sekali yah." Taysa

" Iya Bu cepet sekali."

" Bagaimana kalau Minggu sekarang perusahaan kita mengadakan liburan ke puncak sambil mengenalkan mereka ke hotel baru dan supaya mereka lebih semangat lagi dalam kinerjanya." Taysa

" Ide bagus tuh Sya aku udd lama pengen liburan." Aurel 😁

" Boleh nanti kita bicarakan kepada karyawan." Radit

" Kalau masalah penginapan tenang saja di sana ada villa milik keluarga saya jadi kita semua bisa tinggal di sana."

" Oke juga ide nya." Daniel

Mereka pun kembali ke kantor masing-masing.

Setibanya di kantor Taysa langsung menuju ruang nya untuk mengecek beberapa dokumen.

" Rel nanti sebelum pulang suruh semua karyawan ke ruangan aula yah."

" Siap Bu bos laksanakan."

Jam menunjukkan pukul 15:00 pas kini semua karyawan langsung menuju ruangan yang telah di beritahukan.

" Oke baik semuanya. assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Berdirinya di sini mau menyampaikan berita gembira untuk kalian. Jadi untuk Minggu ini kita akan mengadakan liburan ke puncak sambil mengenalkan hotel kita yang baru untuk itu tolong di jaga kondisi masing-masing dan untuk penginapan & makan kalian jangan khawatir karena sudah di siapkan semuanya, terimakasih atas perhatiannya kalian biasa membubarkan diri.

Semua karyawan bersorak gembira karena mereka akan pergi liburan meski dengan jarak yang agak dekat.

Kini Taysa sudah berada di rumahnya.

" Yah aku mau ijin nanti hari Minggu semua karyawan akan pergi ke puncak ayah tolong hubungi orang yang mengurus villa kita yah."

" Iya siap sayang, memangnya ada kegiatan apa kalau ayah boleh tau ?

" Kan di puncak perusahaan aku sama perusahaan Radit bekerjasama untuk membangun hotel di sana, jadi kami ingin mengenalkan kepada mereka sekalian mengajak mereka liburan biar kinerjanya semakin semangat."

" Kamu memang anak ayah yang paling pinter, ya udd sana kamu mandi dulu."

" Iya yah terimakasih."

Taysa berjalan ke kamarnya untuk memulai ritual mandinya.

# tempat lain

Di rumah sakit mama Radit sudah di perbolehkan pulang.

" Alhamdulillah ya ma, mama udd bisa pulang."

" Iya sayang ini juga berkat Taysa yang nolongin mama."

" Iya ma untung ada Taysa."

Kini Radit dan mamanya sudah sampai di rumah mereka.

Radit mengantarkan mamanya ke dalam kamar.

" Mama istirahat dulu aja ya kalau butuh apa-apa panggil Radit yah."

" Iya sayang."

" Radit ke kamar dulu ya ma "

Radit keluar dari kamarnya dan ia segera masuk ke kamar pribadinya.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!