Bab 11

Aurel kini sudah berada di depan pintu ruangan Tasya..

Tok tok tok

" Silahkan masuk."

Aurel pun masuk memasuki ruangan Tasya

" Selamat siang Bu bos lagi sibuk yah." ucapnya sambil cengengesan 😁

" Eh aku kira karyawan saya."

" Ini juga karyawan Bu 😁."

" Ada apa Rel tumben kesini."

" Tas aku mau minta bantuan boleh kan."

" Bantuan apa ?"

" Aku pengen kerja di perusahaan kamu di rumah aku bt enggak ada kerjaan."

" Memangnya kenapa enggak di perusahaan papa kamu ?"

" Aku mau belajar dari kamu dulu gak papa kan ?"

" Emm ya udd kalau gitu, kamu mau kan jadi asisten pribadi ku ? soalnya Pa Heru di angkat lagi jadi asisten ayahku."

" Iya aku mau ko mau banget." ucapnya girang

" Ya udd mulai besok kamu harus datang jam 07:00 oke."

" Oke Bu bos."

Jam menunjukkan pukul 12:00

" Eh Rel kita ke mushola dulu yu abis itu kita makan siang."

" Oke siap Bu bos."

Tasya dan Aurel pun segera keluar ruangan dan berjalan menuju musholla.

setelah solat Tasya dan Aurel makan siang di restoran dekat kantor..

" Rel kita makannya di luar aja yu."

" Aku mah ikut-ikut aja deh."

" Ya udd nanti aku bilang dulu ke resepsionis takutnya ada yang nyariin aku." 😁

Taysa berjalan ke arah meja resepsionis

" Nit saya mau keluar dulu nanti kalau yang nyariin saya bilang saja sayanya gak ada."

" Iya siap bu."

" Ya udd kalau gitu saya berangkat dulu, assalamualaikum."

" Hati-hati Bu, waalaikumsalam."

Tasya dan Aurel berjalan menuju parkiran untuk membawa mobil Tasya.

Akhirnya mereka sampai di restoran tersebut.

" Permisi mbak ini buku menunya"

" Rel kamu mau makan apa ?"

" Aku mau spaghetti dan es jeruk aja deh."

" Mbak samain aja ya."

" Kalau begitu saya pamit dulu permisi."

Tak butuh waktu lama makanan pun datang.

Setelah makan mereka berniat untuk jalan-jalan ke mall terdekat.

Mereka keliling mall membeli pakaian kerja untuk Aurel..

" Rel coba liat deh itu kaya Ira." sambil menunjuk ke arah food court

" Iya itu Ira sama siapa dia."🤔

" Kita samperin yu."

" Yu."

Tasya dan Aurel pun berjalan memasuki area food court.

" Hai Ra ." sahut Aurel dan Tasya

" Ah hai kalian di sini, ayo duduk."

Tasya dan Aurel pun langsung duduk.

" Eh Tas, Rel kenalin ini Kelvin pacar aku." 😁

" Tasya."

" Aurel."

" Kelvin." jawabnya

" Eh kalian mau makan apa biar di pesenin."

" Gak usah kami tadi udd makan ko." Tasya

" Kalian lagi ngapain di sini." Ira

" Ini habis nganter Aurel beli seragam kerja." Tasya

" Kami kerja di mana ?" Ira

" Di perusahaan Bu bos." ucap Aurel sambil melirik ke arah Tasya

" Wah selamat yah Rel."

" Terimakasih Ra."

" Eh Ra aku gak bisa lama-lama yah soalnya harus balik ke kantor mau ada meeting."

" Iya ga papa Tas, hati-hati yah di jalannya."

Tasya keluar dari mall tersebut dan segera menuju kantornya

sedangkan Aurel ia masih di dalam mall bersama Ira

Setiba di kantornya Tasya segera ke ruang meeting karena meeting akan di mulai.

" Baiklah selamat siang meeting hari ini kita akan membahas, bla bla bla bla....

Meeting hari ini saya tutup semoga kedepannya kita semua di beri kelancaran, selamat berkerja kembali."

Ya dan meeting pun sudah selesai dengan memakan waktu kurang lebih 1 jam setengah.

Tasya kembali ke ruangan.

saat hendak duduk hpna berbunyi.

Ting..

📱 : Siang Bu bos lagi apa ?

📱: Siang juga, ini habis meeting dengan perusahaan XX.

📱: ouh gitu, malam ada acara gak ?

📱 : Kaya nya enggak, emang kenapa yah ?

📱: aku mau ngajak makan malam di luar itu pun kalau kamu mau kalau enggak ga papa ko.

📱: emmm boleh, jam berapa yah ?

📱: jam 19:00.

📱: Ouh iya siap

📱: Kamu jangan bawa mobil yah nanti aku jemput.

📱: Emang kamu tau rumah aku ?

📱: Aku tau ko, ya udd sampai ketemu malam.

Jam menunjukkan pukul 15:00 Taysa segera membereskan berkas yang ada di mejanya dan mematikan komputer.

Taysa keluar ruangan dan berjalan ke arah parkiran.

Tak butuh waktu lama Tasya sudah berada di kediamannya.

Tok tok tok

" Assalamualaikum."

" Waalaikumsalam."

" Bi mama dan ayah di mana yah ?"

" Ibu dan bapa ada di taman belakang Neng."

" Ouh ya udd makasih yah Bi."

Taysa pun berjalan ke arah taman belakang di sana sudah ada mama dan ayahnya sedang memberi makan ikan.

" Sore ma..yah.."

" Sore juga anak mama, gimana lancar kerjanya."

" Alhamdulillah lancar ma, aku ke kamar dulu yah ada yang mau aku omongin."

Tasya segera menuju kamarnya dan ia langsung mandi tak lupa juga solat asar.

sehabis solat Taysa turun lagi ke ruang tv untuk meminta ijin kepada ayah dan mamanya.

" Ma.. Yah ada yang mau aku omongin."

" Sini duduk sayang." mamanya

" Yah nanti aku mau ijin makan malam di luar."

" Mau keluar sama siapa." ayahnya

" Aku mau keluar sama temen tapi bukan sama Aurel dan Ira tapi dengan pria, apakah ayah mengijinkan ?

" Siapa dia, kalau baik ayah ijinkan."

" Ayah pasti sudah kenal dan dekat dengan nya, namanya Radit dia direktur perusahaan Rd'company "

" Ouh dengan Radit, ya sudah ayah ijinkan tapi inget pulang jangan malem-malem dan jangan melakukan hal yang di luar batas."

" Iya yah aku juga tau, terimakasih yah..ma.." Tasya pun memeluk kedua orang tuanya.

Hari semakin sore dan Taysa sedang siap untuk membantu bi nur masak.

setelah masak Tasya kembali lagi ke kamarnya.

Tak terasa jam sudah menunjukkan pukul 18:30 Tasya segera siap-siap untuk pergi makan malam dengan Radit.

hp nya berbunyi.

Ting..

📱: Aku sedang melaju ke rumahnya segera lah bersiap.

📱 : Iya

Terdengar dari luar suara mesin mobil memasuki kediaman Taysa

Tok tok tok

" Assalamualaikum Tante." sambil menyalami tangan mama tanya

" Waalaikumsalam eh nak Radit ayo masuk Taysa nya masih di dalam.

Radit masuk dan ia pun meminta ijin kepada ayah Tasya, setelah meminta ijin Radit menunggu Tasya turun dari kamarnya.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!