MADU BERACUN

Langkah kakiku terhenti begitu memasuki rumah mewah milik Daffin. Sungguh sangat jauh berbeda dengan rumahku yang berada di seberang jalan.

Rumah yang hampir lima kali lebih besar dari rumahku itu di desain dengan sangat mewah dan elegan. Banyak ornamen bergaya Eropa di sini. Mungkin Daffin keturunan Eropa, sehingga rumahnya di buat sama dengan rumah-rumah yang ada di negara asalnya.

Aku mengedarkan pandanganku, mengamati setiap sudut rumah yang akan menjadi neraka bertopeng surga bagiku.

"Duduklah!!!" Suara berat Daffin mengejutkanku, membuatku tersadar bahwa aku sedang berada di istana raksasa jahat. Hal itu mengingatkanku pada sebuah film berjudul "Beauty and the beast", yang langsung menarik sudut bibirku.

"Kau begitu bahagia menjadi istriku, Nyonya kedua Stevano." sergah Daffin, melunturkan senyuman di wajahku.

"Haruskah aku memperlihatkan betapa tersiksanya diriku?" sindirku, kemudian mendaratkan bokongku tepat di sofa yang cukup jauh dengan tempat Daffin sedang berdiri.

Seringai jahat dan gelengan kepala menjadi jawaban Daffin atas sindiranku. Sepertinya aku harus mulai membiasakan diriku menghadapi sikap acuh Daffin. Dan sebenarnya, itu cukup baik untuk diriku. Walau dalam hatiku merasakan ada sesuatu yang tidak benar sedang terjadi.

Langkah kaki seseorang yang menuruni tangga mengalihkan perhatian Daffin. "Ree?" Panggilnya pada wanita yang sedang berdiri di tengah tangga.

Wanita itu menatapku dengan tatapan yang aneh. Aku ingat, dia datang bersama Daffin di hari kematian kak Erlan. Ah, aku jadi ingin menangis kembali setiap mengingat hari paling menyedihkan dalam hidupku.

Sepertinya benar jika wanita itu adalah istrinya Daffin. Istri pertamanya Daffin maksudku, karena dengan sangat menyesal harus ku akui bahwa aku juga kini istrinya Daffin si Plankton.

Aku harus mempersiapkan diriku. Jika dia tiba-tiba menyerangku atau menarik rambutku, aku sudah siap untuk melawan.

Dia melanjutkan langkahnya menuruni tangga dan berjalan ke arah Daffin yang masih berdiri di tempatnya.

"Kau menepati janjimu, Daff." Satu kecupan mendarat di bibir Daffin, tanpa mengindahkan kehadiranku dan juga Shaka.

'Astaga!!! Apakah aku disini untuk menjadi penonton kemesraan kalian?'

Aku menoleh pada Shaka yang berdiri mematung tidak jauh dari tempat Daffin berdiri. Pria itu bersikap seolah tidak terjadi apapun di hadapannya. Mungkin dia sudah terbiasa menyaksikan "pertunjukan" seperti itu.

Sebaiknya aku juga mulai membiasakan diriku dengan polusi yang akan di sebarkan oleh Daffin dan juga istri pertamanya.

Tanpa sadar aku berdecak karena bosan merasa di acuhkan. Sungguh, aku tidak cemburu. Aku hanya tidak suka di biarkan seorang diri tanpa ada memperhatikanku.

Mereka akhirnya menyadari keberadaanku dan menghentikan kemesraan mereka yang tidak pada tempatnya.

Tatapan Daffin yang penuh cinta dan kehangatan terhadap istri pertamanya berubah menjadi tatapan membunuh saat dia kembali menatapku.

'Jika kau tidak menyukai diriku, mengapa kau memaksa untuk menikahi, Plankton?'

Aku tidak mau kalah. Aku membalas tatapan matanya dan mengumpat sesuka hatiku. Tentu saja hanya di dalam hatiku. Aku masih belum berani melawannya secara terang-terangan.

Istri pertama Daffin menghampiriku, masih dengan tatapan yang sama. Aku perkirakan dia berpikir aku sedang mengibarkan bendera perang kepadanya.

'Apa yang harus ku lakukan, Tuhan? Haruskah ku katakan bahwa aku membenci Daffin dan tidak menginginkan pernikahan konyol ini? Akankah dia membantuku melepaskan diri dari jeratan aneh ini?'

Saat sedang memikirkan jawaban tepat apa yang akan aku katakan pada istri pertama Daffin, ternyata jarak di antara kami semakin berkurang dan membuat wanita cantik itu sudah berada di hadapanku.

Aku langsung berdiri di hadapannya dan cukup tersentak saat dia tiba-tiba memelukku. "Selamat datang di rumah kita." ucapnya dengan penuh suka cita.

'Apa? Apa? Apa!!! Dia menyambut dengan senang hati madu beracun yang di bawa oleh suaminya sendiri.'

***

Aku masih menatap tidak percaya pada istri pertama Daffin yang merentangkan tangannya untuk menyambutku sebagai istri kedua suaminya.

Dia bahkan tersenyum dengan sangat bahagia dan terus saja berterima kasih pada Daffin yang ikut bahagia melihat kebahagiaan di wajah istrinya. Eh, tapi aku ini juga istrinya.

"Aku senang kamu mau menikah dengan Daffin." Istri pertama Daffin berpindah untuk duduk di sampingku.

'Senang apanya? Aku di paksa. Hei!!!'

Aku melemparkan tatapan terjahatku pada Daffin yang masih berwajah datar, tanpa berniat meluruskan segalanya.

"Namaku Zafreena, namamu ...."

"Ayasya, Nyonya," sergah Shaka, mewakili jawabanku.

"Ah, iya, Ayasya. Mulai sekarang kita akan hidup bersama di rumah ini." Sapuan hangat di punggung tanganku, membuatku sedikit merasa bersalah.

Aku sempat melirik Daffin yang tak bergeming sedikit pun, satu pertanyaan tiba-tiba muncul di kepalaku. Jika istri pertamanya tidak tahu namaku. Apakah Daffin juga tidak tahu namaku?

"Maaf, Nyonya -" ucapanku menggantung.

"Jangan memanggilku seperti itu! Kamu juga istrinya Daffin, panggil saja aku Reena." selanya.

"Baiklah, kak Reena."

Ya Tuhan, dia wanita yang sangat baik. Kenapa Daffin harus memberinya madu beracun sepertiku? Tidakkah cukup baginya hanya memiliki satu istri saja?

***

"Ini kamar tidur anda, Nyonya muda," Seorang gadis membukakan pintu untukku.

"Terima kasih, Rania," ucapku seraya melangkahkan kaki yang masih bertelanjang tanpa sepatu memasuki ruangan yang akan menjadi penjara bagiku.

Rania adalah pelayan pribadi yang di siapkan oleh Shaka untuk membantuku. Sebenarnya menurutku, Rania ini bukan pelayan tapi lebih seperti mata-mata untukku karena dia akan mengawasiku sepanjang siang dan malamku. Itu sebabnya aku memutuskan untuk berhati-hati padanya sebelum aku yakin dia berpihak padaku atau pada si Plankton itu.

"Silahkan, Nyonya muda!" Rania meletakkan sepasang sandal rumah di bawah kakiku. Aku menatapnya sekilas, kemudian memakai sandal yang sudah dia siapkan.

"Rania, tidak bisakah aku mendapatkan kamar tidur yang berhadapan langsung dengan rumahku?" tanyaku dengan penuh harap.

"Maaf, Nyonya muda, semua itu sudah di atur oleh tuan Shaka. Lagi pula ruangan yang anda maksud sudah di alih fungsikan menjadi ruang baca milik tuan Daffin." jelas Rania, tergurat sedikit simpati di matanya untukku.

Aku hanya bisa menghela nafas mendengar jawaban Rania. Untuk saat ini aku tidak bisa melakukan apapun selain menuruti semua keinginan Daffin, sampai aku tahu apa yang sebenarnya sedang terjadi.

"Rania?"

"Iya, Nyonya muda,"

"Bisakah kau membantuku?"

Aku merasa, tidak ada yang salah dengan pertanyaanku. Namun, raut wajah Rania yang menegang membuatku yakin jika dia berpikir aku akan meminta hal yang aneh.

"Tenanglah, Rania! Aku hanya memintamu untuk membawakan makanan untuk Baby." terangku, sembari mengelus-elus perutku.

"Baby?" Rania terlihat kebingungan, sepertinya dia tidak tahu jika aku sedang mengandung.

"Iya. Untuk bayi yang ada di perutku."

"Oh, anda lapar, Nyonya muda?"

"Tidak. Baby yang ingin makan. Bukan aku."

Hallo semuanya 🤗

Jangan lupa jempol 👍 dulu sebelum atau sesudah membaca dan juga tinggalkan jejak kalian di kolom komentar 👇 agar author menyadari kehadiran kalian 😘

Share cerita Ayasya ini ke teman-teman dan kenalan kalian ya supaya banyak yang kenal dengan Ayasya 😍

Yang mau meninggalkan vote boollleehh banngeett 🥰

I ❤ U readers kesayangan kuhh

Terpopuler

Comments

MommaBear

MommaBear

Saya suka dengan alur cerita dan penggambaran masing2 karakter. Dalam dunia novel sah2 saja menciptakan kondisi yang belum pernah terjadi di dunia nyata. salut saya Thor dengan tulisannya 💞💞

2021-12-17

2

Rosa Dewi

Rosa Dewi

aneh bacanya...buku nikah ada...siapa walinya ayasya...jelas buku nikahnya palsu...

2021-07-10

1

Anis Syafaah

Anis Syafaah

masih belum ngerti alurnya, jadi dibaca aja dulu Sampek ngerti alurnya

2021-05-30

1

lihat semua
Episodes
1 MONOLOG
2 PRIA MENYEBALKAN
3 SALAH ARAH
4 PAHIT
5 KABUT HITAM
6 SELAMAT JALAN KAK ERLAN
7 HADIAH TUHAN
8 RENCANA TUHAN
9 SEPASANG SEPATU
10 MADU BERACUN
11 TAHANAN
12 SUAMI PLANKTON
13 PRIA TIRAN
14 TIDAK IMPAS
15 SELIR
16 GUCI
17 MENYESAL
18 MIMPI
19 KISAH SHAKA
20 HANTU PLANKTON VS BINTANG LAUT
21 NASI GORENG
22 ABSTRAK
23 ES KRIM
24 PULANG
25 MASIH ADA
26 SERATUS PASANG KAKI
27 TERPERANGKAP
28 UBUR-UBUR
29 KEJUTAN DARI TUHAN
30 AMARAH DAFFIN
31 PLANKTONLAH TAKDIRKU
32 BIBIR PEDAS
33 BINTANG LAUTKU
34 IKAN BUNTAL
35 PERASAAN ANEH
36 MAYA KAFEEL
37 TWINS
38 SUAMI STROKE
39 SANG PEMILIK
40 HAMPIR SAJA
41 TERUNGKAPNYA KEPALSUAN
42 TERHEMPAS
43 TUJUAN BARU
44 DAFFIN POV part 1
45 DAFFIN POV part 2
46 DAFFIN POV part 3
47 DAFFIN POV part 4
48 DAFFIN POV (Last)
49 OTAK TERBALIK
50 PERAN PENGGANTI
51 TIPUAN MANIS
52 SAAT INI MILIKMU
53 TERJEBAK ... LAGI
54 TAKTIK BARU
55 KEPITING TUMPAH
56 MENCURI
57 GUCI KERAMAT
58 JHONNY TERKUTUK
59 BESAR KEPALA
60 LILY
61 TABIR KEHIDUPAN
62 KEPUTUSAN
63 RUMAH SESUNGGUHNYA
64 LAMARAN KEMATIAN
65 KEPAHITAN SI KEMBAR
66 MALAIKAT BERTOPENG
67 DIKALAHKAN KEANGKUHAN
68 PERMAINAN TUHAN
69 TETAP PUTRA IBU
70 MEMBENCI WAJAHNYA
71 TERPAKSA KEMBALI
72 RUMAH BARU
73 LUKA TERTAHAN
74 AMOEBA
75 MENCARI SEKUTU
76 DAFFIN VS DAVIN
77 KECURIGAAN DAFFIN
78 MENCUAT KE PERMUKAAN
79 LILY YOVELA KAFEEL
80 PILIHAN HATI
81 DIBALIK FAKTA
82 DRAMA PAKAIAN
83 MASIH DRAMA YANG SAMA
84 MULAI NGIDAM LAGI
85 OKSIGEN
86 KARMA
87 MASALAH BARU
88 PINTU RUSAK
89 MATAHARI
90 ARTI SEORANG IBU
91 KEINGINAN MAYA
92 SUSHI PEMBAWA SIAL
93 UNGKAPAN HATI
94 DUA PERSEN
95 MELOMPAT
96 NYAMUK
97 PERMINTAAN MAAF
98 SEKAT
99 OM REI
100 KISAH TERSEMBUNYI
101 CINTA MASA LALU
102 PERASAAN LEGA
103 REINHARD KAFEEL
104 MISTER PLANKTON
105 MENUNGGU
106 SUDAH WAKTUNYA
107 AKULAH YANG PANTAS
108 KECEWA
109 KEYAKINAN
110 AYAH PILIHAN
111 TERBUKA
112 PEMBALASAN
113 BONUS
114 BONUS UNTUK BONUS
115 HARAPAN ERSYA
116 AROMA CEMBURU
117 SATU SAMA
118 JEJAK GURITA BETINA
119 TIGA DUA
120 POSESIF
121 OBAT
122 GURITA TANPA TINTA
123 NYONYA POLOS
124 KEMBALI
125 AYAH
126 PEWARIS STEVANO
127 RENCANA DADDY DAVID
128 SEMUANYA MILIKKU
129 TERPENTING
130 GUNUNG ES
131 DAFFIN POV (ONLY YOU)
132 BOM WAKTU
133 SUAMI SEMPURNA
134 PLANKTON KECIL
135 MIMPI YANG NYATA
136 KONDISI SHAKA
137 DAFFIN POV (INSIDEN)
138 PERUBAHAN SUASANA HATI
139 KEBENARAN
140 PERPISAHAN
141 SIASAT
142 LUKA
143 PERNIKAHAN YANG DIRAGUKAN
144 BANGUNAN CINTA
145 SEBUAH JALAN
146 BANGUNLAH, SHAKA!
147 CERAI
148 PROMOSI KARYA
149 HARI KELAHIRAN
150 SEBENARNYA
151 CINTA AYAH
152 MENIKAH LAGI
153 BACKSTREET
154 RUMAH
155 I LOVE YOU
156 MENINGGALKAN MASA LALU
157 SAHABAT
158 SHAKA POV
159 CINTA UNTUK SHAKA
160 SHAKA STEVANO
161 LAMARAN DAFFIN
162 AWAL DAN AKHIR
163 SWEET CHAPTER 1
164 SWEET CHAPTER 2
165 SWEET CHAPTER 3
166 SWEET CHAPTER 4
167 SWEET CHAPTER 5
168 SWEET CHAPTER 6
169 SWEET CHAPTER 7
170 SWEET CHAPTER 8 (ENDING)
171 OCEHAN AUTHOR
172 SEQUEL POROS JODOH
173 TELUR PLANKTON MENETAS
Episodes

Updated 173 Episodes

1
MONOLOG
2
PRIA MENYEBALKAN
3
SALAH ARAH
4
PAHIT
5
KABUT HITAM
6
SELAMAT JALAN KAK ERLAN
7
HADIAH TUHAN
8
RENCANA TUHAN
9
SEPASANG SEPATU
10
MADU BERACUN
11
TAHANAN
12
SUAMI PLANKTON
13
PRIA TIRAN
14
TIDAK IMPAS
15
SELIR
16
GUCI
17
MENYESAL
18
MIMPI
19
KISAH SHAKA
20
HANTU PLANKTON VS BINTANG LAUT
21
NASI GORENG
22
ABSTRAK
23
ES KRIM
24
PULANG
25
MASIH ADA
26
SERATUS PASANG KAKI
27
TERPERANGKAP
28
UBUR-UBUR
29
KEJUTAN DARI TUHAN
30
AMARAH DAFFIN
31
PLANKTONLAH TAKDIRKU
32
BIBIR PEDAS
33
BINTANG LAUTKU
34
IKAN BUNTAL
35
PERASAAN ANEH
36
MAYA KAFEEL
37
TWINS
38
SUAMI STROKE
39
SANG PEMILIK
40
HAMPIR SAJA
41
TERUNGKAPNYA KEPALSUAN
42
TERHEMPAS
43
TUJUAN BARU
44
DAFFIN POV part 1
45
DAFFIN POV part 2
46
DAFFIN POV part 3
47
DAFFIN POV part 4
48
DAFFIN POV (Last)
49
OTAK TERBALIK
50
PERAN PENGGANTI
51
TIPUAN MANIS
52
SAAT INI MILIKMU
53
TERJEBAK ... LAGI
54
TAKTIK BARU
55
KEPITING TUMPAH
56
MENCURI
57
GUCI KERAMAT
58
JHONNY TERKUTUK
59
BESAR KEPALA
60
LILY
61
TABIR KEHIDUPAN
62
KEPUTUSAN
63
RUMAH SESUNGGUHNYA
64
LAMARAN KEMATIAN
65
KEPAHITAN SI KEMBAR
66
MALAIKAT BERTOPENG
67
DIKALAHKAN KEANGKUHAN
68
PERMAINAN TUHAN
69
TETAP PUTRA IBU
70
MEMBENCI WAJAHNYA
71
TERPAKSA KEMBALI
72
RUMAH BARU
73
LUKA TERTAHAN
74
AMOEBA
75
MENCARI SEKUTU
76
DAFFIN VS DAVIN
77
KECURIGAAN DAFFIN
78
MENCUAT KE PERMUKAAN
79
LILY YOVELA KAFEEL
80
PILIHAN HATI
81
DIBALIK FAKTA
82
DRAMA PAKAIAN
83
MASIH DRAMA YANG SAMA
84
MULAI NGIDAM LAGI
85
OKSIGEN
86
KARMA
87
MASALAH BARU
88
PINTU RUSAK
89
MATAHARI
90
ARTI SEORANG IBU
91
KEINGINAN MAYA
92
SUSHI PEMBAWA SIAL
93
UNGKAPAN HATI
94
DUA PERSEN
95
MELOMPAT
96
NYAMUK
97
PERMINTAAN MAAF
98
SEKAT
99
OM REI
100
KISAH TERSEMBUNYI
101
CINTA MASA LALU
102
PERASAAN LEGA
103
REINHARD KAFEEL
104
MISTER PLANKTON
105
MENUNGGU
106
SUDAH WAKTUNYA
107
AKULAH YANG PANTAS
108
KECEWA
109
KEYAKINAN
110
AYAH PILIHAN
111
TERBUKA
112
PEMBALASAN
113
BONUS
114
BONUS UNTUK BONUS
115
HARAPAN ERSYA
116
AROMA CEMBURU
117
SATU SAMA
118
JEJAK GURITA BETINA
119
TIGA DUA
120
POSESIF
121
OBAT
122
GURITA TANPA TINTA
123
NYONYA POLOS
124
KEMBALI
125
AYAH
126
PEWARIS STEVANO
127
RENCANA DADDY DAVID
128
SEMUANYA MILIKKU
129
TERPENTING
130
GUNUNG ES
131
DAFFIN POV (ONLY YOU)
132
BOM WAKTU
133
SUAMI SEMPURNA
134
PLANKTON KECIL
135
MIMPI YANG NYATA
136
KONDISI SHAKA
137
DAFFIN POV (INSIDEN)
138
PERUBAHAN SUASANA HATI
139
KEBENARAN
140
PERPISAHAN
141
SIASAT
142
LUKA
143
PERNIKAHAN YANG DIRAGUKAN
144
BANGUNAN CINTA
145
SEBUAH JALAN
146
BANGUNLAH, SHAKA!
147
CERAI
148
PROMOSI KARYA
149
HARI KELAHIRAN
150
SEBENARNYA
151
CINTA AYAH
152
MENIKAH LAGI
153
BACKSTREET
154
RUMAH
155
I LOVE YOU
156
MENINGGALKAN MASA LALU
157
SAHABAT
158
SHAKA POV
159
CINTA UNTUK SHAKA
160
SHAKA STEVANO
161
LAMARAN DAFFIN
162
AWAL DAN AKHIR
163
SWEET CHAPTER 1
164
SWEET CHAPTER 2
165
SWEET CHAPTER 3
166
SWEET CHAPTER 4
167
SWEET CHAPTER 5
168
SWEET CHAPTER 6
169
SWEET CHAPTER 7
170
SWEET CHAPTER 8 (ENDING)
171
OCEHAN AUTHOR
172
SEQUEL POROS JODOH
173
TELUR PLANKTON MENETAS

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!