MENJADI APA?

Di tempat fitness, Romi sedang duduk santai dengan Pak Yakub.

" Kamu yakin Rom, memilih Imey dan menikahinya." tanya Pak Yakub sambil menyalakan rokok di celah jarinya.

" Sebenarnya pak,saya tidak berani berpisah dengan Riana."

" Lalu?"

" Aku hanya tidak menduga, Riana dengan tegas memilih cerai jika aku menikahi Imey."

" Terus apa tindakanmu selanjutnya? kamu sudah memulai peperangan ini!"

"Itulah yang aku sesalkan Pak."

" Romi ...Romi.. kenapa tidak kamu pikirkan matang-matang,jika kamu memang masih tergantung dengan Riana."

" Aku sudah buntu pak." sahut Romi sambil menghisap rokoknya dengan kasar.

" Halo bro!" sapa Tigor yang baru datang.

" Boleh nimbrung gak?" tanya Tigor tapi pantatnya sudah duduk di kursi yang kosong diantara Romi dan Pak Ayub.

" Ada apa Gor! ada bisnis apa, ini Romi lagi perlu duit banyak tuh" tanya Pak Ayub.

" Hah? mau? tapi ini kerjaan enak juga kalau dijalani dengan enjoy." jawab Tigor.

" Apa bro?" tanya Romi.

" Kamu beneran mau?"

" Apa dulu bro?"

" Badan kamu bagus,tinggi, dan wajahmu tidak jelek juga."

" Setan Lo bro! kerja apa?"

" Jadi peliharaan Tante girang mau?"

" Tigor,Lo tega ngasih kerjaan itu sama Romi?" tanya Pak Ayub.

" Lho ini menjanjikan pak,dan lebih enak kerjaannya."

" Hahahaha, tapi tantenya cantik enggak?" tanya Romi.

" Ya pasti cantik lah Rom,namanya punya duit banyak."

" Umur berapa?"

" Masih muda kok Rom?"

" Berapa?"

" 42 tahun!"

" Ada fotonya gak?"

" Sebentar ya!" kata Tigor sambil membuka galeri di ponsel nya.

" Nah ini dia! cantik kan?"

" Kenapa tidak kamu embat bro?"

" Aku sudah punya dua, kawan ini cewek."

" Setan Lo Bro!"

" Mau tidak? no mu kukasih ke dia ya?"

" Kamu yakin akan mencoba ini Rom?" tanya pak Ayub.

" Boleh lah!"

" Kampret!"

" Aku jadi gak paham,jalan pikiran Romi."

" Kenapa rupanya pak?"

" Sudah dapat ikan kakap,dia milih ikan teri,hadeuh!"

" Haha,sudah terlanjur pak."

" Mana tahu,Tante itu ingin menikahi mu Rom?" sahut Tigor.

" Gak mungkin lah Gor, Tante itu cuma menginginkan kebutuhan biologis nya saja,kalau untuk menikah dia mikir seribu kali lagi. Lagi pula suaminya yang kaya raya dan berlimpah harta sudah cukup memenuhi kebutuhan nya."

Kata Pak Ayub.

" Iya betul.juga!" kata Tigor

" Kalau tantemu gimana Gor?"

" Kami lebih sering ketemuan di luar kota,kadang di hotel kalau suaminya lagi dinas di luar kota."

" Aku jadi berpikir, kira - kira istri Romi yang berduit itu bisa ngelakuin itu selain Romi gak yah...hahahaha." kata Tigor.

" Kalau Riana? aku yakin dia wanita rumahan dan sangat patuh dengan suaminya. Suaminya saja yang kurang di untung hahahaha." sahut pak Yakub.

" Jadi,di bungkus saja ya Rom!"

" Apanya Bro!"

" Tante yang di foto tadi!"

" Oke,deal!"

" Deal!"

" Besok malam aku kabari kamu ya!"

" Oke,thanks bro!"

" Oke,gue cabut dulu! ayo pak Ayub!"

" Oke!"

" Romi,kamu yakin akan melakukan ini?"

" Hahahaha,kalau menjanjikan kenapa tidak pak?"

" Ya ampun!"

" Aku jadi kasihan Riana."

" Kenapa pak?"

" Suaminya bisa bobrok seperti ini."

" Hahahaha." Romi terbahak - bahak.

" Lebih baik kamu tinggalin Imey saja Rom, tidak menguntungkan untukmu juga."

" Kalau Imey, aku memang menyukai dia pak."

"Menyukai?"

" Orang seperti kamu bisa menyukai?"

" hahahaha, aku juga punya hati dan rasa pak, perasaan ini tidak bisa di kendalikan."

" Oh, baguslah kalau kamu masih punya hati."

Terpopuler

Comments

taurus@

taurus@

dasar romi songgong

2021-12-06

0

Caramelatte

Caramelatte

eyo kakak author! Ku balik nih!🤭 Semangat yaa! 🤗

2021-01-11

0

Tri Widayanti

Tri Widayanti

songong

2020-12-10

1

lihat semua
Episodes
1 WANITA SEPERTI APA RIANA
2 JALAN DI PERSIMPANGAN
3 LATAR BELAKANG KELUARGA IMEY
4 RESAH
5 KESIBUKAN RIANA
6 PERCERAIAN
7 IMA KAWAN DEKAT RIANA
8 MENJADI APA?
9 KONTRAK INDAH
10 NAKALNYA IMEY
11 NIKAH SIRI
12 MILKI
13 MILKI RIANA
14 ROMI KETEMU PRAS
15 GILA - GILAAN
16 CERITA MILKI
17 TAMARA ADALAH ISTRI...
18 KEHIDUPAN RIANA TANPA ROMI
19 JODOH DITANGAN ORANG TUA
20 PERKENALAN AZIZ DAN RIANA
21 BERSAMA AZIZ
22 MENGEJAR RIANA
23 AYAH IBU DARI JOGJA
24 CERITA LANJUTAN
25 LANJUTAN CERITA DI VILLA
26 TIA MENGEJAR AZIZ
27 IMEY DAN ROMI PISAH
28 HATIKU SUDAH JATUH
29 AKHIRNYA
30 HUKUM ALAM
31 SEBAB AKIBAT
32 ACARA BARBEKYU
33 IMEY JENUH DAN RITA BERTAUBAT
34 HUBUNGAN YANG LEBIH DEKAT
35 PERKENALAN DENGAN ORANG TUA
36 SUDAH DEWASA
37 AURA
38 OH AZIZ
39 REUNIAN
40 ROMI DAN TAMARA MASIH GILA
41 SELINGKUH
42 SELINGKUHAN
43 IMA SAKIT
44 AZIZ AURA
45 HARUS CEPAT MENIKAH
46 NASIB RIANA
47 KECEWA
48 ROMI,UDI DAN TAMARA
49 KETEMU KAWAN LAMA
50 PESTA KECIL
51 USAHA LEBIH DEKAT
52 BAIK DAN BURUK
53 IMEY DI ISTANA TAMARA
54 BELAJAR MENGAJI
55 PERNIKAHAN AZIZ DAN AURA
56 RUMAH TANGGA LEBIH BAIK
57 AURA DAN WISNU
58 ROMI BERUBAH
59 SILVI DAN ROMI
60 BERMAIN
61 BELANJA BULANAN
62 LANJUT KAN!
63 ULTAH RIANA
64 HARI ULTAH RIANA
65 DI MANA OTAK KAMU AURA
66 BUNDA ROMI
67 ZELLA SEKRETARIS WISNU
68 NIKAH SIRI
69 NGOBROL BARENG
70 SEPERTI ORANG PACARAN
71 INDAHNYA BERSAMAMU
72 MULAI TERBUKA
73 PISAH
74 PEMBICARAAN ORANGTUA
75 DILEMA
76 SATU LANGKAH LAGI
77 HARI ITU TIBA
78 KEBAHAGIAAN HIDUP
79 BELENGGU CINTA
80 PENGUMUMAN
Episodes

Updated 80 Episodes

1
WANITA SEPERTI APA RIANA
2
JALAN DI PERSIMPANGAN
3
LATAR BELAKANG KELUARGA IMEY
4
RESAH
5
KESIBUKAN RIANA
6
PERCERAIAN
7
IMA KAWAN DEKAT RIANA
8
MENJADI APA?
9
KONTRAK INDAH
10
NAKALNYA IMEY
11
NIKAH SIRI
12
MILKI
13
MILKI RIANA
14
ROMI KETEMU PRAS
15
GILA - GILAAN
16
CERITA MILKI
17
TAMARA ADALAH ISTRI...
18
KEHIDUPAN RIANA TANPA ROMI
19
JODOH DITANGAN ORANG TUA
20
PERKENALAN AZIZ DAN RIANA
21
BERSAMA AZIZ
22
MENGEJAR RIANA
23
AYAH IBU DARI JOGJA
24
CERITA LANJUTAN
25
LANJUTAN CERITA DI VILLA
26
TIA MENGEJAR AZIZ
27
IMEY DAN ROMI PISAH
28
HATIKU SUDAH JATUH
29
AKHIRNYA
30
HUKUM ALAM
31
SEBAB AKIBAT
32
ACARA BARBEKYU
33
IMEY JENUH DAN RITA BERTAUBAT
34
HUBUNGAN YANG LEBIH DEKAT
35
PERKENALAN DENGAN ORANG TUA
36
SUDAH DEWASA
37
AURA
38
OH AZIZ
39
REUNIAN
40
ROMI DAN TAMARA MASIH GILA
41
SELINGKUH
42
SELINGKUHAN
43
IMA SAKIT
44
AZIZ AURA
45
HARUS CEPAT MENIKAH
46
NASIB RIANA
47
KECEWA
48
ROMI,UDI DAN TAMARA
49
KETEMU KAWAN LAMA
50
PESTA KECIL
51
USAHA LEBIH DEKAT
52
BAIK DAN BURUK
53
IMEY DI ISTANA TAMARA
54
BELAJAR MENGAJI
55
PERNIKAHAN AZIZ DAN AURA
56
RUMAH TANGGA LEBIH BAIK
57
AURA DAN WISNU
58
ROMI BERUBAH
59
SILVI DAN ROMI
60
BERMAIN
61
BELANJA BULANAN
62
LANJUT KAN!
63
ULTAH RIANA
64
HARI ULTAH RIANA
65
DI MANA OTAK KAMU AURA
66
BUNDA ROMI
67
ZELLA SEKRETARIS WISNU
68
NIKAH SIRI
69
NGOBROL BARENG
70
SEPERTI ORANG PACARAN
71
INDAHNYA BERSAMAMU
72
MULAI TERBUKA
73
PISAH
74
PEMBICARAAN ORANGTUA
75
DILEMA
76
SATU LANGKAH LAGI
77
HARI ITU TIBA
78
KEBAHAGIAAN HIDUP
79
BELENGGU CINTA
80
PENGUMUMAN

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!