Diantara Aku, Ada Cerita Dia

Diantara Aku, Ada Cerita Dia

WANITA SEPERTI APA RIANA

 

Nama lengkapnya Riana Triastuti. Dia lulusan S2 di Perguruan Tinggi ternama di Indonesia.Dia wanita pintar yang mandiri tanpa tergantung sepenuhnya pada suami.

 

Kebutuhan rumah tangga, hampir seluruhnya dia penuhi. Betapa beruntungnya suaminya,yang tidak punya beban yang berat untuk kebutuhan sehari hari dalam rumah tangganya. Dari token listrik, PDAM, susu anaknya,pembantu rumah tangga dan makan sehari harinya Riana lah yang membereskan semuanya.

Lalu apa yang dilakukan Romi, jika semua sudah dipenuhi Riana. Romi seorang makelar dan Pelatih beladiri secara private. Tidak heran jika keuangan yang dimilikinya jauh dari uang istrinya yang sebagai wanita karier yang mapan.

Seperti biasa hari Sabtu dan Minggu adalah waktu libur Riana. Hari itulah yang digunakan untuk berkumpul dengan keluarganya,suami dan anaknya.

" Besok,kita jalan yuk Yah, sekalian ajak Nanda ketempat Permainan anak anak usia dini" ajak Riana kepada Romi. Nanda adalah panggilan dari anak angkatnya yang nama panjangnya Ananda Rizki Anta.

" Jam 11 pagi yah Yah?" sambungnya lagi

Romi tampak masih sibuk memotong daun bonsai yang Ia bentuk sendiri.

" Boleh sayang,,," jawab Romi akhirnya dengan nada mesra.

" Ini Yah,kopi nya,dan ini brownis kesukaan Ayah" sambung Riana sambil menunjuk secangkir kopi dan kue di meja.

Riana adalah gadis yang lemah lembut polos dan sangat pengertian. Untuk ukuran istri,dia tidak banyak menuntut karena semua kebutuhan pribadi bisa dia atasi dengan sendirinya.

Mungkin yang dia butuhkan adalah sosok suami yang memberi kenyamanan,kedamaian dan pengertian karena dia setiap harinya waktunya banyak di tempat kerjanya. Dari jam 08.00 sampai jam 19.30. dan mungkin klo lagi nglembur sampai jam 22.00 wib. Belum lagi kalo dia harus dinas diluar kota. Makanya hari Sabtu n minggu, Romi berupaya selalu standby di rumah bersama Riana.

Rumah Mereka itu cukup besar dengan perabot rumah tangga yang mewah. Tepatnya Rumah itu adalah hasil kerja Riana. Iya, Riana yang lebih unggul dari segi materi.

Coba tanyakan kepada suami suami yang penghasilannya lebih rendah dibanding istrinya. Apakah mereka akan memanfaatkan situasi ini ataukah mereka merasa terhina atau tidak berguna?

Masing masing Pria mempunyai cara pandang sendiri. Jika ego nya lebih besar,mungkin ini akan menjadi bom waktu yang sewaktu waktu akan meledak,dan akhirnya mencari cari kelemahan dari istrinya yang sibuk dengan kariernya.

Padahal semua dilakukan untuk keseimbangan ekonomi keluarga.

Wanita yang berkarier, waktunya banyak diluar. Terkesan dia kurang memberi pelayanan yang maksimal kepada suaminya bahkan anaknya karena hanya Sabtu dan Minggu saja waktu yang longgar ia gunakan untuk menjadi selayaknya istri dan ibu dari anak nya. Tentu saja klo tidak dinas keluar kota, terkadang Sabtu Minggu pun ada kegiatan dinas keluar kota.

Pernikahan yang berbeda status ini, cukup rumit dilalui apalagi beda suku,watak dan kepribadian antara istri dan suami. Riana dengan temperamen lemah lembut tapi tegas sedangkan Romi dengan Keras tapi agak kasar.

Pernikahan mereka terjadi pun melewati jalan berliku juga. Entahlah, apakah mereka bisa saling melengkapi dan saling meredam ego masing masing. Kalau tidak, semua akan mencari cari celah kelemahan masing masing.

" Kurang gula yah Yah kopi nya?" tanya Riana

Romi pun tampak menyeruput kopi buatan Riana sambil memegang sebatang rokok ditangan kirinya.

" Ahhh...mantab Yang." jawabnya sambil tersenyum kecil memandang Riana di depan Romi duduk.

Terpopuler

Comments

Andhina

Andhina

lanjut

2021-03-03

1

Yaumi Amalia

Yaumi Amalia

aku mampir kak 🤗 semangat terus 💪 mampir juga di karyaku"Friend but married 🤗🙏

2020-12-21

1

Cool freze

Cool freze

hay guys ayo baca jangan mampir😄 novelku baru saja update episode 12

Ayo dibaca karena 1 pembaca sungguh berarti bagi Author

2020-12-11

1

lihat semua
Episodes
1 WANITA SEPERTI APA RIANA
2 JALAN DI PERSIMPANGAN
3 LATAR BELAKANG KELUARGA IMEY
4 RESAH
5 KESIBUKAN RIANA
6 PERCERAIAN
7 IMA KAWAN DEKAT RIANA
8 MENJADI APA?
9 KONTRAK INDAH
10 NAKALNYA IMEY
11 NIKAH SIRI
12 MILKI
13 MILKI RIANA
14 ROMI KETEMU PRAS
15 GILA - GILAAN
16 CERITA MILKI
17 TAMARA ADALAH ISTRI...
18 KEHIDUPAN RIANA TANPA ROMI
19 JODOH DITANGAN ORANG TUA
20 PERKENALAN AZIZ DAN RIANA
21 BERSAMA AZIZ
22 MENGEJAR RIANA
23 AYAH IBU DARI JOGJA
24 CERITA LANJUTAN
25 LANJUTAN CERITA DI VILLA
26 TIA MENGEJAR AZIZ
27 IMEY DAN ROMI PISAH
28 HATIKU SUDAH JATUH
29 AKHIRNYA
30 HUKUM ALAM
31 SEBAB AKIBAT
32 ACARA BARBEKYU
33 IMEY JENUH DAN RITA BERTAUBAT
34 HUBUNGAN YANG LEBIH DEKAT
35 PERKENALAN DENGAN ORANG TUA
36 SUDAH DEWASA
37 AURA
38 OH AZIZ
39 REUNIAN
40 ROMI DAN TAMARA MASIH GILA
41 SELINGKUH
42 SELINGKUHAN
43 IMA SAKIT
44 AZIZ AURA
45 HARUS CEPAT MENIKAH
46 NASIB RIANA
47 KECEWA
48 ROMI,UDI DAN TAMARA
49 KETEMU KAWAN LAMA
50 PESTA KECIL
51 USAHA LEBIH DEKAT
52 BAIK DAN BURUK
53 IMEY DI ISTANA TAMARA
54 BELAJAR MENGAJI
55 PERNIKAHAN AZIZ DAN AURA
56 RUMAH TANGGA LEBIH BAIK
57 AURA DAN WISNU
58 ROMI BERUBAH
59 SILVI DAN ROMI
60 BERMAIN
61 BELANJA BULANAN
62 LANJUT KAN!
63 ULTAH RIANA
64 HARI ULTAH RIANA
65 DI MANA OTAK KAMU AURA
66 BUNDA ROMI
67 ZELLA SEKRETARIS WISNU
68 NIKAH SIRI
69 NGOBROL BARENG
70 SEPERTI ORANG PACARAN
71 INDAHNYA BERSAMAMU
72 MULAI TERBUKA
73 PISAH
74 PEMBICARAAN ORANGTUA
75 DILEMA
76 SATU LANGKAH LAGI
77 HARI ITU TIBA
78 KEBAHAGIAAN HIDUP
79 BELENGGU CINTA
80 PENGUMUMAN
Episodes

Updated 80 Episodes

1
WANITA SEPERTI APA RIANA
2
JALAN DI PERSIMPANGAN
3
LATAR BELAKANG KELUARGA IMEY
4
RESAH
5
KESIBUKAN RIANA
6
PERCERAIAN
7
IMA KAWAN DEKAT RIANA
8
MENJADI APA?
9
KONTRAK INDAH
10
NAKALNYA IMEY
11
NIKAH SIRI
12
MILKI
13
MILKI RIANA
14
ROMI KETEMU PRAS
15
GILA - GILAAN
16
CERITA MILKI
17
TAMARA ADALAH ISTRI...
18
KEHIDUPAN RIANA TANPA ROMI
19
JODOH DITANGAN ORANG TUA
20
PERKENALAN AZIZ DAN RIANA
21
BERSAMA AZIZ
22
MENGEJAR RIANA
23
AYAH IBU DARI JOGJA
24
CERITA LANJUTAN
25
LANJUTAN CERITA DI VILLA
26
TIA MENGEJAR AZIZ
27
IMEY DAN ROMI PISAH
28
HATIKU SUDAH JATUH
29
AKHIRNYA
30
HUKUM ALAM
31
SEBAB AKIBAT
32
ACARA BARBEKYU
33
IMEY JENUH DAN RITA BERTAUBAT
34
HUBUNGAN YANG LEBIH DEKAT
35
PERKENALAN DENGAN ORANG TUA
36
SUDAH DEWASA
37
AURA
38
OH AZIZ
39
REUNIAN
40
ROMI DAN TAMARA MASIH GILA
41
SELINGKUH
42
SELINGKUHAN
43
IMA SAKIT
44
AZIZ AURA
45
HARUS CEPAT MENIKAH
46
NASIB RIANA
47
KECEWA
48
ROMI,UDI DAN TAMARA
49
KETEMU KAWAN LAMA
50
PESTA KECIL
51
USAHA LEBIH DEKAT
52
BAIK DAN BURUK
53
IMEY DI ISTANA TAMARA
54
BELAJAR MENGAJI
55
PERNIKAHAN AZIZ DAN AURA
56
RUMAH TANGGA LEBIH BAIK
57
AURA DAN WISNU
58
ROMI BERUBAH
59
SILVI DAN ROMI
60
BERMAIN
61
BELANJA BULANAN
62
LANJUT KAN!
63
ULTAH RIANA
64
HARI ULTAH RIANA
65
DI MANA OTAK KAMU AURA
66
BUNDA ROMI
67
ZELLA SEKRETARIS WISNU
68
NIKAH SIRI
69
NGOBROL BARENG
70
SEPERTI ORANG PACARAN
71
INDAHNYA BERSAMAMU
72
MULAI TERBUKA
73
PISAH
74
PEMBICARAAN ORANGTUA
75
DILEMA
76
SATU LANGKAH LAGI
77
HARI ITU TIBA
78
KEBAHAGIAAN HIDUP
79
BELENGGU CINTA
80
PENGUMUMAN

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!