episode 6

Setelah beberapa hari Arjuna bersama dengan Diana, kini dia pun akhirnya memiliki waktu luang dan berniat untuk pulang menemui Carissa.

''Aku harus menemui Carissa dan menjelaskan kejadian yang sebenarnya kepada Carissa. Aku berharap bahwa Carissa akan mengerti dan memaafkan aku,'' ucap Arjuna saat dia berniat untuk menemui Carissa dan meminta maaf padanya.

Arjuna pun langsung masuk ke dalam mobilnya dan setelah tiba di rumahnya, Arjuna pun langsung masuk ke dalam rumahnya. Arjuna melihat ke sekeliling rumahnya tapi dia tidak menemukan keberadaan Carissa.

''Carissa, kamu ada dimana? Aku sudah pulang!'' Arjuna tampak berteriak sambil memanggil nama Carissa.

Akan tetapi Arjuna sama sekali tidak mendengar suara Carissa sama sekali bahkan rumahnya pun terlihat sangat sepi.

''Dimana Carissa sebenarnya, apakah dia berada di dalam kamar?'' Arjuna tampak merasa bingung saat dia sama sekali tidak melihat kehadiran Carissa.

Arjuna pun kini berjalan menuju ke kamarnya karena Arjuna berfikir bahwa Carissa berada di dalam kamarnya. Akan tetapi saat Arjuna membuka pintu kamarnya, dia hanya melihat keadaan kamar mereka yang kosong dan ranjang mereka pun terlihat masih rapi seperti tidak ada orang yang tidur di kamar ini.

''Carissa, kamu ada di kamar mandi.'' Arjuna berjalan menuju ke kamar mandi dan saat dia membukanya, Arjuna sama sekali tidak melihat keberadaan Carissa.

Arjuna pun merasa sangat panik karena dia sama sekali tidak melihat keberadaan Carissa di rumah ini. Arjuna langsung membuka lemari baju Carissa dan benar saja bahwa saat ini dia melihat bahwa lemari baju Carissa yang kosong tanpa ada satupun baju milik Carissa.

''Sial! Kemana Carissa pergi!'' Arjuna langsung mengambil handphonenya dan menghubungi Carissa untuk menanyakan dimana dia sekarang.

Panggilannya pun langsung tersambung dan kini Carissa mengangkat telepon dari Arjuna.

''Hallo Carissa, kamu sekarang ada dimana?'' Arjuna tampak terlihat cukup khawatir saat dia sama sekali tidak menemukan keberadaan Carissa di rumahnya.

Akan tetapi Carissa masih saja diam tidak menjawab pertanyaan dari Arjuna yang menanyakan tentang keberadaannya saat ini.

''Kau tau, bahwa aku sangat khawatir sama kamu. Katakan padaku Carissa, sekarang kau berada dimana dan bersama dengan siapa?'' berbagai pertanyaan ditanyakan oleh Arjuna kepada Carissa dan Carissa hanya menjawab singkat pertanyaan dari Arjuna.

''Aku sedang jalan-jalan di luar,'' jawab Carissa singkat lalu dia langsung mematikan teleponnya.

''Hallo Carissa!'' Arjuna tampak memanggil Carissa tapi sayangnya Carissa sudah mengakhiri panggilannya.

''Dasar wanita kurang ajar! Berani sekali dia mengakhiri panggilanku di saat aku belum selesai berbicara.'' Arjuna tampak marah kepada Carissa yang tiba-tiba mengakhiri panggilannya dan Arjuna pun tidak lagi menghubungi Carissa karena dia marah dengan sikap Carissa yang mematikan panggilannya.

Waktu pun berjalan begitu cepat, setelah beberapa bulan kejadian tentang Carissa yang mengalami keguguran. Kini keadaan Carissa pun semakin membaik dan kini dia sudah pulih kembali. Setelah beberapa bulan dia beristirahat begitu banyak hal yang di pikirkan oleh Carissa sehingga membuat dia mengalami depresi.

Seperti saat ini Carissa sedang merenungkan tentang masa lalu yang terjadi padanya, dia memikirkan tentang bagaimana sikap Arjuna padanya. Dia kini sadar bahwa Arjuna sama sekali tidak mencintai dirinya, bukan hanya mengatakan hal yang tidak-tidak tentang Carissa di belakangnya tapi Arjuna bahkan tidak pernah ada di sisi Carissa saat dia kehilangan anaknya, padahal masa-masa seperti itu peran sang suami adalah hal yang paling penting untuk kewarasan istrinya tapi apa yang didapatkan oleh Carissa, dia bahkan tidak melihat keberadaan Arjuna sama sekali.

Kini hal pertama yang di pikirkan oleh Carissa setelah sembuh adalah bercerai dari Arjuna.

Dia kini benar-benar tidak bisa lagi mempertahankan pernikahan yang menyakitkan ini, sudah cukup rasa sakit dan kecewa yang selama ini dirasakan oleh Carissa karena ulah Arjuna yang semena-mena padanya.

''Benar, kini aku sudah tidak sanggup untuk terus mempertahankan pernikahan yang menyakitkan ini. Aku ingin berpisah dengan Arjuna,'' ucap Carissa dengan air mata yang menetes saat dia mengingat bagaimana perilaku Arjuna selama ini kepada Carissa.

Saat ini Arjuna yang sedang bekerja di kantornya tiba-tiba mendapatkan surat yang diberikan oleh sekretarisnya. Arjuna pun membuka surat tersebut dan betapa terkejutnya Arjuna saat dia melihat bahwa isi dari surat tersebut adalah surat perceraian yang di kirimkan oleh Carissa padanya.

''Apa! Carissa mengirimkan surat cerai kepadaku. Apa yang sebenarnya dipikirkan oleh wanita ini!'' Arjuna tampak merasa sangat marah kepada Carissa yang tiba-tiba mengirimkan dia surat cerai.

''Aku harus bertanya kepada Carissa, apa maksud dia mengirimkan surat perceraian ini.'' Arjuna tampak tidak bisa menahan emosinya dan dia pun langsung bergegas untuk segera pulang dan menemui Carissa.

Setelah tiba di rumahnya, kini Arjuna tampak berteriak memanggil nama Carissa dengan amarah di dalam hatinya.

''Carissa, dimana kamu!'' teriak Arjuna sambil menggenggam surat cerai itu.

Carissa yang mengetahui bahwa saat ini Arjuna tengah emosi pun berusaha untuk tetap tenang dan berjalan menghampiri Arjuna yang saat ini memanggil dirinya.

''Ada apa, Arjuna? Kenapa kamu harus berteriak seperti itu.'' Carissa berjalan keluar dari dalam kamarnya dan menghampiri Arjuna.

Dengan cepat Arjuna pun langsung melempar surat cerai tersebut tepat di depan Carissa.

''Apa maksud kamu dengan mengirimkan surat cerai ini padaku, hah?'' bentak Arjuna dengan menatap marah kearah Carissa.

''Tentu saja aku ingin bercerai dan aku ingin kau segera mendatangani surat cerai itu,'' jawab Carissa dengan santainya saat dia meminta bercerai dengan Arjuna.

''Tapi kenapa Carissa?'' Arjuna tampak tidak bisa lagi menahan emosinya dan terus membentak Carissa.

''Aku tidak mau menjelaskan apapun padamu, tapi sekarang yang aku inginkan adalah aku ingin bercerai dengan kamu.'' Carissa tampak menjawab pertanyaan Arjuna dengan nada tegas bahwa dia ingin agar mereka berdua segera bercerai.

Arjuna cukup terkejut dengan jawaban Carissa yang sangat tegas dan tidak berperasaan bahwa Carissa benar-benar ingin berpisah darinya. Arjuna yang saat itu juga dalam keadaan emosi tidak menyadari dan langsung menyetujui untuk bercerai dengan Carissa.

''Baiklah jika memang itu mau kamu, tapi aku mau saat nanti kita membicarakan masalah perceraian ini kepada keluarga kita. Aku mau kaulah yang harus menanggung semua kesalahan ini dan jangan pernah membawa namaku.'' Arjuna tampak meminta Carissa yang menanggung semua kesalahan ini saat mereka berdua membicarakan masalah perceraian ini kepada keluarga mereka.

Carissa pun terdiam saat mendengar tentang apa yang dikatakan oleh Arjuna padanya, Carissa benar-benar tidak menyangka bahwa Arjuna adalah lelaki pengecut yang tidak mau mengakui kesalahannya dan malah melemparkan semua kesalahannya kepada Carissa

Terpopuler

Comments

♕𝒴𝓾𝓛 🐍👏꧂

♕𝒴𝓾𝓛 🐍👏꧂

keputusan yg bnr cla..
lelaki model gt jgn dipertahanin ckck

2023-02-20

0

lihat semua
Episodes
1 Episode 1
2 episode 2
3 episode 3
4 episode 4
5 episode 5
6 episode 6
7 episode 7
8 episode 8
9 episode 9
10 episode 10
11 episode 11
12 episode 12
13 episode 13
14 episode 14
15 episode 15
16 episode 16
17 episode 17
18 episode 18
19 episode 19
20 episode 20
21 episode 21
22 episode 22
23 episode 23
24 episode 24
25 episode 25
26 episode 26
27 episode 27
28 episode 28
29 episode 29
30 episode 30
31 episode 31
32 episode 32
33 episode 33
34 episode 34
35 episode 35
36 episode 36
37 episode 37
38 episode 38
39 episode 39
40 episode 40
41 episode 41
42 episode 42
43 episode 43
44 episode 44
45 episode 45
46 episode 46
47 episode 47
48 episode 48
49 episode 49
50 episode 50
51 episode 51
52 episode 52
53 episode 53
54 episode 54
55 episode 55
56 episode 56
57 episode 57
58 episode 58
59 episode 59
60 episode 60
61 episode 61
62 episode 62
63 episode 63
64 episode 64
65 episode 65
66 episode 66
67 episode 67
68 episode 68
69 episode 69
70 episode 70
71 episode 71
72 episode 72
73 episode 73
74 episode 74
75 episode 75
76 episode 76
77 episode 77
78 episode 78
79 episode 79
80 episode 80
81 episode 81
82 episode 82
83 episode 83
84 episode 84
85 episode 85
Episodes

Updated 85 Episodes

1
Episode 1
2
episode 2
3
episode 3
4
episode 4
5
episode 5
6
episode 6
7
episode 7
8
episode 8
9
episode 9
10
episode 10
11
episode 11
12
episode 12
13
episode 13
14
episode 14
15
episode 15
16
episode 16
17
episode 17
18
episode 18
19
episode 19
20
episode 20
21
episode 21
22
episode 22
23
episode 23
24
episode 24
25
episode 25
26
episode 26
27
episode 27
28
episode 28
29
episode 29
30
episode 30
31
episode 31
32
episode 32
33
episode 33
34
episode 34
35
episode 35
36
episode 36
37
episode 37
38
episode 38
39
episode 39
40
episode 40
41
episode 41
42
episode 42
43
episode 43
44
episode 44
45
episode 45
46
episode 46
47
episode 47
48
episode 48
49
episode 49
50
episode 50
51
episode 51
52
episode 52
53
episode 53
54
episode 54
55
episode 55
56
episode 56
57
episode 57
58
episode 58
59
episode 59
60
episode 60
61
episode 61
62
episode 62
63
episode 63
64
episode 64
65
episode 65
66
episode 66
67
episode 67
68
episode 68
69
episode 69
70
episode 70
71
episode 71
72
episode 72
73
episode 73
74
episode 74
75
episode 75
76
episode 76
77
episode 77
78
episode 78
79
episode 79
80
episode 80
81
episode 81
82
episode 82
83
episode 83
84
episode 84
85
episode 85

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!