The Horisson Tower

Lima bulan yang lalu

London, Inggris

Seorang pria berusia empat puluh lima tahun, memakai jas berwarna navy, rambut disisir rapi ke belakang. Warna rambutnya adalah coklat tua. Si pria menatap gedung tinggi di depannya. Sebuah gedung dengan nama  The Horisson Tower yang terletak di tengah pusat kota London, West End. Gedung ini terdiri dari 50 lantai dengan tinggi 1.020 kaki. Gedung yang mayoritas terdiri dari kaca mengelilinginya. Mudah-mudahan misinya untuk menuntaskan pekerjaannya membuahkan hasil.

Hampir dua bulan dia mencari orang ini, si anak hilang, tepatnya anak yang diusir oleh ayahnya. Saat si anak berusia delapan tahun. Siapa yang menduga jika si anak dan ibu yang diusir ayahnya bisa sesukses ini. Si pria telah mendapatkan latar belakang pria pemilik gedung. Usahanya sangat berhasil, dia memiliki beberapa jenis usaha dibidang IT berupa Games yang sukses menjadi tradding di dunia maya, belum lagi Kasinonya, Royal Horisson Clubs and Casino yang menjadi tempat nomor satu bagi kalangan penjudi baik dari golongan bangsawan maupun orang kaya di seluruh dunia, clubs dan kasino tersebut tidak bisa di masuki sembarang orang, hanya orang-orang tertentu yang memiliki akses masuk. Dia juga pemilik usaha property salah satunya Grand Horisson hotel yang berada di seluruh wilayah Inggris. Bisa dipastikan pemilik gedung sangat kaya raya.

Pria tersebut menarik nafas, memasuki lobby gedung, berharap tidak akan ditolak. Dia memastikan kembali tas yang dibawanya masih aman. Tas hitam yang berisi data penting. Dia mendekat menuju meja resepsionis yang panjang dan elegan. Meja tersebut terbuat dari bahan kombinasi kayu dan kaca. Lampu diatasnya membuat meja tersebut bersinar dan indah dipandang.

Dua orang resepsionis berdiri di meja tersebut. Satu wanita dan satu pria. Wajah mereka adalah wajah-wajah yang enak dipandang. Wanita muda cantik dengan senyum manis dan pria muda yang tak kalah  tampannya. Pria muda dengan tinggi sekitar 178 cm, rambut hitam, mata berwarna coklat. Pria memakai jas berwarna merah, serasi dengan warna pakaian resepsionis wanita.

Si pria resepsionis masih melayani seorang tamu yang juga memiliki keperluan dengan salah satu karyawan yang ada di gedung ini. Pria tersebut menghampiri Resepsionis wanita yang tidak melayani orang lain.

"Selamat siang, sir, ada yang bisa saya bantu?" Resepsionis tersenyum ramah, gadis dengan rambut panjang berwarna burgundy yang dicepol rapi. Make up resepsionis wanita juga tidak mencolok. Penampilan yang benar-benar enak dipandang.

"Selamat siang, saya Dayton Drake, pengacara dari Drake Firm. Saya ingin bertemu, Sir Bara Alexander Horisson." Si Pria yang bernama Dayton Drake memperkenalkan diri sekaligus memberitahukan alasannya ke The Horisson Tower, tidak lupa dia memberikan kartu namanya kepada gadis tersebut.

"Apakah anda telah membuat janji sebelumnya, sir?" Resepsionis mengambil kartu nama yang disodorkan Dayton.

"Belum, saya belum membuat janji, ini adalah kali pertama saya ke sini, saya dari desa Maidstone." Jelas Dayton lagi.

"Maaf, sir, jika belum membuat janji, tidak bisa bertemu sir Bara langsung. Saya akan buatkan janji temu anda dengan sekretarisnya dulu, sir." Balas Resepsionis ramah.

"Ini sangat penting, saya pengacara dari Albert Horisson, ayah sir Bara, ada sesuatu yang harus saya sampaikan kepada beliau." Dayton berharap dia bisa memastikan bahwa tugasnya benar- benar harus segera diselesaikan, kasus ini telah menyita waktunya hampir dua bulan. Dia tidak bisa menunda-nunda lagi.

Jika masih menunda maka pekerjaan lain akan terbengkalai, Dayton tidak ingin clientnya yang lain kecewa. Jadi dia harus menyelesaikan masalah ini segera. Sebelum kepercayaan client menurun kepada firma keluarga yang dikelolanya.

"Sebentar, saya akan coba menghubungi sekretarisnya." Gadis resepsionis tersebut menghubungi sekretaris Bara.

"Siang, miss, ada sir Dayton Drake dari Drake firm, Maidstone, ingin bertemu sir Bara, dia pengacara sir Albert Horisson." Jelas Resepsionis kepada Sekretaris Bara.

"Baik, miss, terima kasih." Resepsionis menutup telepon dan kembali berbicara dengan Dayton.

"Silahkan tunggu, sir, sekretaris sir Bara sedang menanyakannya, saya akan konfirmasi kembali kepada anda." Resepsionis menunjuk kursi yang bisa dijadikan tempat bagi Dayton untuk menunggu.

Dayton menunggu di Lobby, sambil melihat sekeliling. Kantor yang sangat sibuk. Dayton bertanya-tanya dari mana Bara mendapatkan kekayaan ini? Seingatnya dulu Albert Horisson mengusir anaknya yang berusia delapan tahun dan istri keduanya tidak memberikan bekal apapun, kejam memang.

***

Di ruangan Bara

"Siang, sir, seorang pengacara dari Maidstone, ingin bertemu anda." Beritahu Sekretaris Bara, Charlote.

Maidstone, lama Bara tidak mendengar nama tempat itu, dua puluh empat tahun. Bara melirik Delvin, teman, rekan bisnis sekaligus penolongnya saat dia masih berada di pemukiman kumuh dan masih menjadi pencuri kecil dengan ibu yang baru saja meninggal.

Delvin menemukannya saat dia berusia dua belas tahun. Delvin merawat Bara seperti adiknya sendiri, menyekolahkan Bara yang saat itu baru kehilangan ibunya. Delvin juga yang mengajarkannya untuk bermain kartu, dengan kecerdasan dan kepintarannya tidak butuh waktu lama bagi Bara untuk  menjadi pejudi ulung.

Bara yang selalu ikut bermain kartu bersama Delvin, mencoba peruntungan di usia delapan belas tahun. Siapa yang menyangka dia sangat beruntung dan selalu memenangkan pertandingan. Sedikit demi sedikit Bara bisa mengumpulkan uang, dia juga sangat pintar dalam bahasa pemograman yang merupakan hobbynya, dia membeli laptop, kemudian membuat games. Games yang dibuat Bara, membuatnya kaya diusia dua puluh tahun.

Bara kemudian mendirikan kasinonya sendiri, dengan nama Royal Horisson Clubs and Casino. Tahun-tahun pertama kasino tidak semegah sekarang, itu hanya tempat kecil yang belum terkenal dan hanya beberapa teman baik Delvin yang datang berkunjung.

Namun lambat laun kasino tersebut sukses. Kekayaan semakin menghampirinya menjadikannya anak muda yang kreatif dan inofatif, bahkan majalah Fobes menjulukinya pria muda terkaya nomor dua belas di dunia.

Kemudian Bara mulai merambah usaha di bidang property, dia memberi semua usahanya dengan nama Horisson sebagai pembuktian kepada ayahnya bahwa dia bisa sukses tanpa bantuan ayahnya. Bara berharap keluarganya melihat kesuksesan Bara, terutama ayahnya. Agar ayahnya mengingat bahwa anak yang dia buang bisa sukses tanpa bantuannya.

"Sebaiknya kau temui saja, aku juga penasaran apa yang ingin disampaikan pengacara itu." Bujuk Delvin. Tidak bisa ditampik bahwa dia penasaran dengan kedatangan pengacara ayah Bara, setelah bertahun-tahun.

"Suruh dia ke sini." Perintah Bara kepada Sekretarisnya, Charlote.

Sekretaris Bara meninggalkan ruangan, untuk kembali ke mejanya dan menyampaikan perintah Bara kepada resepsionis.

"Miss, suruh sir Dayton Drake ke ruangan sir Bara." Selesai menyampaikan informasi dia langsung menutup teleponnya.

***

Lobby

"Sir, silahkan ke lantai lima puluh ... tunggu, saya akan meminta securitty mengantar anda, agar anda tidak tersesat." Ucap resepsionis

"Terima kasih." Ucap Dayton sambil membungkuk.

Resepsionis memanggil salah satu securitty untuk mengantar Dayton ke ruangan Bara. Bersyukur securitty di kantor The Horisson Tower yang berjaga di depan pintu masuk juga ada dua orang. Mereka adalah securitty-securitty pilihan yang diperkerjakan oleh Bara.

🍒🍒🍒

Tulisan di Italic menandakan waktu lampau alias Flash back.

Mampir juga ke karya teman author ya

Terpopuler

Comments

NandhiniAnak Babeh

NandhiniAnak Babeh

aku marathon kecil ya Thor lady ☺️
mf baru hadir lgi 🥰🥰

2023-01-01

1

Ibelmizzel

Ibelmizzel

Kren ceritany tpi masih sedikit yg baca,mungkin karna belum Nemu.💪💪💪💪💪

2022-09-08

3

lihat semua
Episodes
1 Pengusiran
2 The Horisson Tower
3 Surat
4 Pewaris
5 Menerima
6 Harapan
7 Rencana
8 Tamu di Pagi Hari
9 Perkenalan
10 Kamar
11 Tertarik
12 Terpesona
13 Kekesalan Freya
14 Purnama
15 Kecurigaan Bara
16 Memulai Rencana
17 Menjebak Bara
18 Terpaksa Menikah
19 Kepergian Bara
20 Kekasih Edward
21 Hasutan Brian
22 Kepergiaan Freya
23 Notting Hill
24 Hamilton Food and Baverage
25 Mengganti Nomor
26 Rumah Baru
27 Kedatangan Emil
28 Bertemu Dayton
29 Resign
30 Bertemu Kembali
31 Cemburu
32 Pesta
33 Shock
34 Berbaikan
35 Selena di Apartment Bara
36 Perangkap Selena
37 Amber dan Pria Misterius
38 Delvin
39 Jebakan Emil
40 Bimbang
41 Sebaiknya Dilupakan
42 Canggung
43 Provokasi Selena
44 Kesombongan Selena
45 Rahasia Masa Lalu
46 Prinsip Bara
47 Cemas
48 Testpack
49 Meyakinkan Diri
50 Maaf
51 Pertemuan
52 Pembukaan Freya's Cake and Bakery
53 Hamil
54 Apa itu anakku?
55 Apa Maksudmu?
56 Kedatangan Selena
57 Pingsan
58 Koma
59 Pergi
60 Tanggung Jawab
61 Keras Kepala
62 Rencana Pelarian
63 Kedatangan Emil
64 Pengakuan Emil
65 Omelet
66 Finding Freya
67 Melamar
68 Dokter kandungan
69 Ketahuan
70 Menolak
71 Adam Smith
72 Clubs
73 Mencoba Menghubungi
74 Permintaan Freya
75 Tamu
76 Kegalauan Amber
77 Penyesalan Bara
78 Amber Merajuk
79 Saran Dokter
80 Maidstone
81 Ngidam
82 Toko Bunga
83 Freya di Maidstone?
84 Home
85 Akhirnya Aku Menemukanmu
86 Bercerai
87 Perkelahian
88 Tidur Bersama
89 Perasaan Freya
90 Ancaman Bara
91 Kesempatan
92 Menuju London
93 Operasi
94 Prematur
95 Berikan Anak Itu
96 Ketahuan
97 Selena Ketahuan
98 Tipu Daya Bara
99 Akhir Kebohongan Selena
100 Keputusan Freya ( End )
101 Vote Karya Baru
Episodes

Updated 101 Episodes

1
Pengusiran
2
The Horisson Tower
3
Surat
4
Pewaris
5
Menerima
6
Harapan
7
Rencana
8
Tamu di Pagi Hari
9
Perkenalan
10
Kamar
11
Tertarik
12
Terpesona
13
Kekesalan Freya
14
Purnama
15
Kecurigaan Bara
16
Memulai Rencana
17
Menjebak Bara
18
Terpaksa Menikah
19
Kepergian Bara
20
Kekasih Edward
21
Hasutan Brian
22
Kepergiaan Freya
23
Notting Hill
24
Hamilton Food and Baverage
25
Mengganti Nomor
26
Rumah Baru
27
Kedatangan Emil
28
Bertemu Dayton
29
Resign
30
Bertemu Kembali
31
Cemburu
32
Pesta
33
Shock
34
Berbaikan
35
Selena di Apartment Bara
36
Perangkap Selena
37
Amber dan Pria Misterius
38
Delvin
39
Jebakan Emil
40
Bimbang
41
Sebaiknya Dilupakan
42
Canggung
43
Provokasi Selena
44
Kesombongan Selena
45
Rahasia Masa Lalu
46
Prinsip Bara
47
Cemas
48
Testpack
49
Meyakinkan Diri
50
Maaf
51
Pertemuan
52
Pembukaan Freya's Cake and Bakery
53
Hamil
54
Apa itu anakku?
55
Apa Maksudmu?
56
Kedatangan Selena
57
Pingsan
58
Koma
59
Pergi
60
Tanggung Jawab
61
Keras Kepala
62
Rencana Pelarian
63
Kedatangan Emil
64
Pengakuan Emil
65
Omelet
66
Finding Freya
67
Melamar
68
Dokter kandungan
69
Ketahuan
70
Menolak
71
Adam Smith
72
Clubs
73
Mencoba Menghubungi
74
Permintaan Freya
75
Tamu
76
Kegalauan Amber
77
Penyesalan Bara
78
Amber Merajuk
79
Saran Dokter
80
Maidstone
81
Ngidam
82
Toko Bunga
83
Freya di Maidstone?
84
Home
85
Akhirnya Aku Menemukanmu
86
Bercerai
87
Perkelahian
88
Tidur Bersama
89
Perasaan Freya
90
Ancaman Bara
91
Kesempatan
92
Menuju London
93
Operasi
94
Prematur
95
Berikan Anak Itu
96
Ketahuan
97
Selena Ketahuan
98
Tipu Daya Bara
99
Akhir Kebohongan Selena
100
Keputusan Freya ( End )
101
Vote Karya Baru

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!