Sekretaris Kim sudah pergi ke newyork bersama Rissa sore tadi.. Tanpa sepengetahuan papanya,, ketika sore hari daffa pulang kerumah dia menanyakan anak anaknya, Karena semenjak tamparan ucapan dexter yang berkata kalau orangtuanya terlalu sibuk itu merubah daffa dan juga Rania, Mungkin daffa dan Rania sudah terlambat untuk memanjakan dexter, karena sebentar lagi akan menikah, Tapi belum ada kata terlambat untuk Rissa, Gadis itu masih sangat membutuhkan perhatian, makanya sore tadi Semua mengutus kim untuk mengantar Rissa..
"Mah, Dexter ada di rumah?"
"Ada pah, Mama hera tidak mengizinkan dex untuk keluar rumah.. Katanya sih adat jaman dulu" Ujar Rania
"Rissa? Apa nanti malam dia juga mau ikut ke rumah Ardi?" Tanya daffa lagi
"Icha pergi ke newyork untuk tugasnya, mama lupa memberitau papa"
"Apaa!!! Icha pergi sendiri kesana?"
"Tidak pa, Ada Kimmy yang menemani icha"
.
.
Malam hari,, Dexter belum juga keluar kamarnya.. Daffa, Rania, sudah menunggu di ruang tamu, Dan herawati baru saja menuruni tangga..
"Mana anakmu daf?"
"Dex belum juga turun mah"
"Disini, Ayo berangkat"Ucap Dexter menggunakan setelah jas biru dongker,, Dia sangat tampan sekali
"Dex kau benar benar cucu oma yang paling tampan"
"Bukannya cucu laki laki oma memang hanya Dexter seorang" Ucapnya Acuh
"Ahha iya oma lupa"
Mereka segera pergi menuju Rumahnya Ardi Rahardian, Satpam pos membukakan gerbang untuk keluarga Rusdiantara.. Hingga mobil mewah itu terparkir di halaman luas Rumah Ardi,, Ardi menunggu mereka di depan pintu rumahnya.. Ardi langsung menyapa Daffa, Rania, dan juga Herawati.. Ardi juga langsung mempersilahkan mereka masuk kedalam. Ardi juga memuji ketampanan Dexter..
"Daffa, Anakmu tampan sekali" Ucap ardi memuji dexter..
Herawati sekilas menatap dexter dan ketika dia melihat wajah dexter yang kaku, tanpa senyuman.. Dia menyenggol siku cucunya itu, Dexter segera menoleh ke arah herawati
"Smile dex, Dont act stupid!!" Bisik herawati di telinga dexter
Dexter tersenyum dan mengucapkan Terimakasih pada Ardi, Calon ayah mertuanya..
Disisi lain, Nissa membantu Aleya bersiap.. Setelah selesai Nissa mengajak aleya untuk turun, Namun aleya menolak,
"Mama turun duluan aja, Mama sambut om ardi dulu.. nanti aleya turun sendiri"
"Yaudah sayang mana turun yaa"
Nissa turun dari kamar aleya diapun menyambut keluarga rusdiantara,, Setelah nisa duduk bareng..
"Oh jadi ini Nak dexter Ganteng bangett" Ujar niisa yang melihat ketampanan dexter
Karena dex tidak mau kena omel Herawati lagi, jadi dia pun mengucapkan terimakasih untuk Nissa
"Terimakasih. Tante juga cantik" Ucapnya datar
Dexter melihat sekeliling rumah Daffa, Diapun kaget ada foto yang mirip dengan Dr cantik yang pernah merawatnya di rumah sakit, Dan juga pernah ia tabrak waktu itu..
"Mana aleya mah" Tanya ardi
"Iya, mana aleya nis" Tanya daffa
"Papa, Om daffa. Aleya disini" Jawab aleya yang sedang menuruni anak tangga
Dexter merasa familiar dengan suara itu, Tapi karena dia duduknya membelakangi tangga jadi dia belum bisa melihat aleya..
"Kemari nak. Om kenalkan keluarga Om" Ujar Daffa
"Ini mamanya Om,, Oma herawati.. dan ini istri Om, Tante Rania.. Dan ini Dext......."
"Omaaa, Tantee???,, Kalian yang waktu di rumah sakit itu kan?" Tanya Rania memotong ucapan Daffa
"Aleya kemarilah nak, jangan berdiri disitu"
Ujar Nisa
Aleya berjalan mendekati nissa,
aleya belum sempat melirik siapa calon suaminya..
"Tante, Omaa apa kabar?"
"Baik sayang, Oma tidak menyangka, kamu akan menjadi cucu menantu oma nak"
Dexter dari tadi bengong melihat kecantikan aleya, Dia sangat kagett sekali..
"Cantik Juga dokter aneh ini kalo pake dres" Gumam dexter
Pertama kalinya setelah masalah angela, Dexter kembali tertarik dengan seorang wanita..
Ketika aleya menuju Kursi di sebelah nisa dan tatapannya pun bertemu dengan dexter yang sekarang dusuk dihadapannya.. Aleya kangett dan Reflekss menunjuk dexter
"Diaa..."
"Iya sayang, dia adalah Dexter Wiraditya Rusdiantara, Calon suami kamu" Ujar Ardi
"Apaaa!!!" Aleya kaget
Dia sangat ingin menolak perjodohan ini, namun apa daya.. dia tidak bisa, dia tidak ingin melihat papa kesayangnnya sampai terluka karena kecewa olehnya..
"Malang sekali nasibku, kenapa harus di jodohkan dengan laki laki seperti dia" Gumam aleya dalam hati
Setelah lama mengobrol, Akhirnya keluarga memutuskan untuk kembali ke rumah..
Di rumah Dexter terus memikirkan aleya, yang ada di pikirannya hanya gadis itu..
"Dia sangat cantik jika anggun begitu, Tapi mengapa jika bersamaku dia terlihat sangat sangat pecicilan dan ceroboh" Dexter tersenyum memikirkan aleyaa..
Tanpa sadar, Saat dexter sedang senyum senyum sendiri Herawati melihatnya, Diapun bahagia karena semenjak dexter kembali dari rumah Rahardian, dia merasa jika dia telah mendapatkan kembali cucunya yang penuh senyuman..
"Sayangg.. boleh oma masuk"
"Aah Omaa, masuklah.. mengapa harus meminta izin" Ucapnya tersenyum
"Nak, apa kamu menyukai gadis kecil itu?" Tanya Herawati
bukannya menjawab dexter malah menampakkan wajah datarnya pada oma herawati
"Heyy, jangan biarkan senyuman itu hilang dari wajah tampanmu ini,, Yasudah jika kamu belum mau bercerita pada oma, tidak papa.. tapi nak kamu harus tau, Jika orang tuamulah yang mencarikan gadis itu untukmu.. Dan oma menyukainya ketika dia merawatmu di rumah sakit waktu itu,, Oma tau jika hubungamu dengan papamu tidak begitu hangat,, tapi sayang dulu papa dan mamamu pergi karena opa yang menyuruhnya, Opa yang menugaskan papamu untuk memegang perusahaan yang ada di newyork milik orang tua opa"
"Tapi oma, Kenapa saat itu hanya rissa yang di bawa ke luar negeri, kenapa dexter tidak.. kenapa dex ditinggalkan disini" tanya dexter dengan mata yang berkaca kaca
"Sayang, Rissa ikut karena dia masih bayi.. dan kamu juga yang menolak untuk tinggal bersama orangtuamu ketika SMA"
"Karena dex sayang oma" Ucapnya tersenyum..
"Lalu kenapa sepulang S2 kamu ingin kekeh tinggal di apartemen" Sindir herawati
"Ahh Lupakan sajaa itu" Elak dexter
"Ya baiklahh,, Tapi kamu harus janji perbaiki hubungamu dengan papamu yahh"
"Iyaa omaa.."
"Istirahatlah, Oma keluarr"
Dexter mengangguk, dan diapun tertidur
.
.
.
.
.
.
Ngarang Pernikahannya yang gimana yaaa enaknya😊😊
Jangan lupa like💞
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 189 Episodes
Comments
Mella Soplantila Tentua Mella
lanjut thor
2022-09-13
0
Lifny Wega
yg romantislah thor,dan jangan ada pelakor🤣🤣🤣
2020-12-29
7
Ernah
yg romatissssd
2020-09-26
14