Chapter 10 #DESYA (DEFFA TASYA)

Kini Tasya telah berada di kamarnya, ia pun langsung mengabari sahabatnya tentang pernikahan nya sambil rebahan di ranjang empuknya, ia masih merasa malu sejak kejadian di halaman belakang rumahnya itu.

Begini isi chatting grup persahabatan Tasya...

Tasya_saa23 Gays, gue mau kasih sesuatu sama kalian tapi kalian jangan kaget ya.

Bella_lala02 Apaan tuh, kayanya penting nih wk.

Ingrita_ttaa03 Cepetan kasih tau, apaan sih Sya? kepo gue kumat nih haha.

Luna_naa26 Cepat lah Sya, mau kasih tau apaan sih?.

Tasya_saa23 Gue cuman mau bilang, dalam waktu dekat gue akan menikah muda.

Luna_naa26 Whatt!! yang bener lho?

Ingrita_ttaa03 Serius lho nikah mau nikah sya?

Bella_lala02 Sama siapa lho nikah?

Tasya_saa23 Sama kak Deffa hihi, ntar kita bahas lagi di kampus besok yaa, gue ngantuk bye.

Tanpa menunggu sahabatnya membalas, Tasya mematikan data internet nya agar tak terganggu saat tidur, baru saja Tasya memejamkan matanya namun ia mendengar suara notifikasi pesan masuk, saat melihat namanya ia bersemu merah siapa lagi kalau bukan Deffa yang mengirim pesan 'Jangan lupa segalanya, sayang. Aku mencintaimu' Tasya merasa bahagia.

Dikarenakan Tasya mengantuk jadi ia tidak membalas pesan dari Deffa, di sisi lain nya Deffa menunggu dengan cemas balasan dari Tasya hingga ia memutuskan untuk menanyakan kabar dari orangtuanya. Deffa menelpon Daddy Aldi untuk mendapatkan kabar dari calon istri nya karena cemas, panggilan pun tersambung langsung saja Deffa to the point.

"Tasya ada om?". Tanya Deffa panik.

"Ada kok dia lagi tidur di kamar, emangnya kenapa?". Tanya Daddy Aldi padanya.

"Ahh ngga om kirain kemana, soalnya Deffa kirim pesan tetapi engga ia bales jadi aku khawatir om". Ujar Deffa menghela nafas lega.

"Makanya jangan langsung menyimpulkan sendiri dong Deffa, kalau mau dateng aja ke rumah biar tenang". Ujar Daddy Aldi kesal.

"Maaf yaa om, yaudah Def matiin telpon nyaa, daah om". Ujar Deffa langsung mematikan sepihak tanpa menunggu jawaban dari Daddy Aldi.

Daddy Aldi kesal, udah ngeganggu dia lagi berdua sama istrinya sekarang mematikan telepon secara sepihak membuat dia merasa kesal pada Deffa, istrinya yang melihat pun mengernyitkan alisnya karena tiba - tiba suaminya kesal begitu.

"Siapa dad yang telepon? sampai kamu kesal begitu?". Tanya Mommy Sandra.

"Biang kerok dari dulu mom, udah waktu daddy keganggu dia matikan telepon secara sepihak sebelum daddy menjawab nya". Ujarnya kesal.

"Biang kerok? maksud kamu Deffa, sayang?". Tanya Mommy Sandra sambil menenangkan suaminya dengan mengelus punggung nya.

"Iyaa Deffa mom, dia nelpon daddy cuman nanyain Tasya, bukannya sebelum pulang mereka bertemu ya". Ujar Daddy Aldi kesal.

"Yaudah sabar dad, biarin Deffa kaya gitu mungkin dia khawatir karena Tasya tidak memberi kabar padanya". Ujar Mommy Sandra diangguki oleh Daddy Aldi suaminya.

Deffa terdiam di ranjang nya, memikirkan bagaimana calon istrinya itu malah tidur hingga membuat ia khawatir tak menentu setidaknya balas dulu pesan yang ia kirimkan. Deffa pun merasa bahagia mengingat kejadian di halaman belakang, dimana ia mencium bibir merah serta manis calon istrinya yang menggoda .

Malam hari pun tiba, Deffa mengirim pesan kepada Tasya yang mengatakan dirinya akan menjemput saat Tasya berangkat ke kampus begitu juga dengan pulang dari kampus nya dan di setujui oleh Tasya dengan wajah yang bersemu merah di kedua pipi nya.

To : Tasya_sayangku😘

From : Kak_Deffaku😍

Malam Tasya sayang, lagi apa? udah makan hem? jangan lupa makan yaa sayang, love you ❤😘

To : Kak_Deffaku😍

From :Tasya_sayangku😘

Malam juga kak Deffa, lagi mau tidur, kalau kak Deffa lagi apa? udah makan kok, kak Deffa kalau belum makan, cepetan makan takutnya nanti sakit, love you too 😘😍❤

To : Tasya_sayangku😘

From : Kak_Deffaku😍

Yaudah kalau mau tidur, tidurin aja sayang, kakak juga udah makan kok, kalaupun sakit kan ada kamu yang rawat 😁 kalau gitu udah dulu ya sayang, kakak sayang kamu 😍❤😘

To : Kak_Deffaku😍

From : Tasya_sayangku😘

Haha iyaa nanti kalau udah nikah aku rawat, yaudah aku tidur ya kak, aku pun sayang kakak 😍😘🤗

Melihat Deffa tidak membalas pesan darinya lagi, oleh karena itu Tasya langsung tertidur nyenyak dengan wajah yang penuh bahagia dan hati berbunga - bunga. Begitu juga dengan Deffa, ia tidur nyenyak dengan raut wajah yang sangat bahagia namun damai.

Keesokkan harinya, Deffa telah sampai di rumah Tasya dan menunggu nya di ruang tamu bersama dengan kedua calon mertua dirinya, muncul lah sosok yang ia tunggu - tunggu sejak daritadi dengan wajah tersenyum manis Tasya menghampriri Deffa dan langsung memeluk Deffa tanpa ragu juga malu.

"Agresif banget sih hem". Bisik Deffa membuat Tasya merah merona.

"Ekhem, udah lama nunggu yaa kak". Ujar Tasya berusaha tetap tenang.

"Engga kok sayang, baru beberapa menit kok". Ujar Deffa tersenyum manis.

"Baiklah, mom dad Tasya berangkat dulu yaa, daahh mommy daddy". Ujar Tasya ketika memasuki mobil Deffa.

Selama dalam perjalanan, suasana di dalam mobil tampak canggung karena tidak ada yang mengawali untuk bicara, hingga akhirnya...

"Kak Deffa, kalau di kampus harus tetep bersikap dingin ya kecuali sama aku hehe". Ujar Tasya tersenyum.

"Untukmu dan juga sahabatmu, kakak akan bersikap hangat namun pada yang lain kakak akan bersikap dingin, tenang aja ya sayang". Ujar Deffa membuat Tasya tersenyum bahagia.

"Janji yaa, awas kalau deket sama cewek lain yang aku ngga kenal, aku bakal bilang sama daddy untuk batalin perjodohan itu". Ujar Tasya merajuk namun manja padanya.

"Baiklah, kakak janji ngga akan deketin perempuan tapi kalau perempuan nya yang ngedeketin gimana dong?". Godaan Deffa sukses membuat Tasya kesal.

"Yaudah sana, jangan datang lagi ke aku, huuhh". Ujar Tasya sebal.

"Bercanda sayang, jangan dianggap serius dongg". Ujar Deffa merayu Tasya.

"Hemm, baiklah kalau gitu aku akan percaya, tapi kalau kamu melanggar janji itu, aku tidak akan memaafkan mu". Ujar Tasya mengancam.

"Jahat bener ancaman nya, jangan gitu dong yaa". Ujar Deffa namun Tasya hanya diam menatap lurus kedepan.

Tak terasa mereka pun sampai di Kampus Leonard, saat Tasya keluar ia kaget karena sahabatnya langsung saja menghampiri nya begitu juga dengan Deffa yang kaget dengan sahabat Tasya tiba - tiba datang begitu saja.

"Nanti di kelas aku jelaskan, ayo sekarang kita masuk, kaak aku masuk dulu yaa". Pamit Tasya padanya.

"Iyaa semangat belajarnya yaa, nanti waktu pulang temui kakak di ruang dosen". Ujar Deffa hanya diangguki oleh Tasya dengan tersenyum.

Semoga tidak ada yang menghalangi kita, sayang. Batin Deffa.

Bagaimana kelanjutannya?

Jangan lupa Like, Coment and Vote yaa :)

Maaf bila nanti lama update, karena sekarang sudah masuk sekolah dan aku udah kelas 12 SMK, pastinya akan sibuk, mohon di maklum ya:)

Terpopuler

Comments

DeLa😒😊🖤

DeLa😒😊🖤

lanjut thor

2020-07-14

0

lihat semua
Episodes
1 Chapter 1 #CAMPURAN
2 Chapter 2 #CAMPURAN
3 Chapter 3 #CAMPURAN
4 Chapter 4 #CAMPURAN
5 Chapter 5 #DESYA (DEFFA TASYA)
6 Pengumuman Pertama
7 Chapter 6 #DESYA (DEFFA TASYA)
8 Chapter 7 #DESYA (DEFFA TASYA)
9 Chapter 8 #DESYA (DEFFA TASYA)
10 Chapter 9 #DESYA (DEFFA TASYA)
11 VISUAL PEREMPUAN
12 Chapter 10 #DESYA (DEFFA TASYA)
13 BONUS
14 PROMOSI
15 Chapter 11 #DESYA (DEFFA TASYA)
16 Chapter 12 #DIPTA (DITTO PRITA)
17 Chapter 13 #DESYA (DEFFA TASYA)
18 Chapter 14 #DESYA (DEFFA TASYA)
19 Chapter 15 #ZILU (ZIBRAN LUNA)
20 Chapter 16 #ZILU (ZIBRAN LUNA)
21 Chapter 17 #ZILU (ZIBRAN LUNA)
22 Pengumuman Kedua
23 Chapter 18 #CAMPURAN
24 Chapter 19 #CAMPURAN
25 Chapter 20 #CLESELL (CLEOZA GISELLA)
26 Chapter 21 #DESYA (DEFFA TASYA)
27 Chapter 22 #DESYA (DEFFA TASYA)
28 Profil : Zibran Putra Salim
29 Chapter 23 #CLESELL (CLEOZA GISELLA)
30 Pengumuman Ketiga
31 Chapter 24 #DESYA (DEFFA TASYA)
32 Chapter 25 #DESYA (DEFFA TASYA)
33 Chapter 26 #DESYA (DEFFA TASYA)
34 Pengumuman Keempat
35 Chapter 27 #CAMPURAN
36 Chapter 28 #DERA (DEVAN AURORA)
37 Chapter 29 #DESYA (DEFFA TASYA)
38 Chapter 30 #CAMPURAN
39 Chapter 31 #GYLEN (GYTA ARLEN)
40 Bukan Update
41 Chapter 32 #DESYA (DEFFA TASYA)
42 Chapter 33 #CAMPURAN
43 Chapter 34 #DESYA (DEFFA TASYA)
44 Chapter 35 #CAMPURAN
45 Chapter 36 #CAMPURAN
46 Chapter 37 #CLESELL (CLEOZA GISELLA)
47 Pengumuman
48 Chapter 38 #CAMPURAN
49 Chapter 39 #DESYA (DEFFA TASYA)
50 Chapter 40 #CAMPURAN
51 Chapter 41 #DESYA (DEFFA TASYA)
52 Chapter 42 #CLESELL (CLEOZA GISELLA)
53 Chapter 43 #CAMPURAN
54 Chapter 44#CAMPURAN
55 Chapter 45#CLESELL (CLEOZA GISELLA)
56 Bukan Update
57 Chapter 46#CAMPURAN
58 Chapter 47#CLESELL (CLEOZA GISELLA)
59 Chapter 48#DESYA (DEFFA TASYA)
60 Chapter 49#CAMPURAN
61 Chapter 50#CAMPURAN
62 Chapter 51#ZILU (ZIBRAN LUNA)
63 Chapter 52#KEENLA (KEENAN BELLA)
64 Sekedar Info
65 Chapter 53#CAMPURAN
66 Bukan Update
67 Chapter 54#CAMPURAN
68 Chapter 55#LEXTA (ALEX INGGRITA)
69 Chapter 56#KEENLA (KEENAN BELLA)
70 Chapter 57#CLESELL (CLEOZA GISELLA)
71 Chapter 58#ZILU (ZIBRAN LUNA)
72 Chapter 59#DIPTA (DITTO PRITA)
73 Chapter 60#DESYA (DEFFA TASYA)
74 Chapter 61#DESYA (DEFFA TASYA)
75 Chapter 62#DESYA (DEFFA TASYA)
76 Chapter 63#DESYA (DEFFA TASYA)
77 Chapter 64#DESYA (DEFFA TASYA)
78 Chapter 65#DESYA (DEFFA TASYA)
79 Chapter 66#CAMPURAN
80 Chapter 67#CAMPURAN
81 Chapter 68#CAMPURAN
82 Chapter 69#CAMPURAN
83 Chapter 70#ZILU (ZIBRAN LUNA)
84 Chapter 71#DIPTA (DITTO PRITA)
85 Chapter 72#CAMPURAN
86 Chapter 73#DESYA (DEFFA TASYA)
87 Chapter 74#DESYA (DEFFA TASYA)
88 Chapter 75#CAMPURAN
89 Chapter 76#CAMPURAN
90 Chapter 77#DESYA (DEFFA TASYA)
91 Chapter 78#CAMPURAN
92 Chapter 79#DESYA (DEFFA TASYA)
93 Promosi Novel
94 Chapter 80#DESYA (DEFFA TASYA)
95 Chapter 81#DESYA (DEFFA TASYA)
96 Chapter 82#DESYA (DEFFA TASYA)
97 Chapter 83#DESYA (DEFFA TASYA)
98 Chapter 84#CAMPURAN
99 Chapter 85#DESYA (DEFFA TASYA)
100 Chapter 86#DESYA (DEFFA TASYA)
101 Chapter 87#DESYA (DEFFA TASYA)
102 Chapter 88#DESYA (DEFFA TASYA)
103 Chapter 89#CAMPURAN
104 Chapter 90#AYVIN (AYNA GAVIN)
105 Chapter 91#CAMPURAN
106 Chapter 92#ALLE (ALYA LEO)
107 Chapter 93#KEVAN (KEVIN ANNA)
108 Chapter 94#AYLI (AYUMNA LION)
109 Chapter 95#DIRA (DION AMEERA)
110 Chapter 96#GERA (GEVAN AERA)
111 Chapter 97#CAMPURAN
112 Chapter 98#GERA (GEVAN AERA)
113 Chapter 99#ARLY (ARKANA EMILY)
114 Chapter 100#CAMPURAN
115 ENDING
116 Bonchap 1
117 Bonchap 2
118 Bonchap 3
119 Bonchap 4
120 Bonchap 5
121 Bonchap 6
122 Bonchap 7
123 Bonchap 8
124 Bonchap 9
125 Bonchap 10
126 Bochap Terakhir
127 Promosi Novel
128 Ucapan Terimakasih
129 Promosi Novel 2
Episodes

Updated 129 Episodes

1
Chapter 1 #CAMPURAN
2
Chapter 2 #CAMPURAN
3
Chapter 3 #CAMPURAN
4
Chapter 4 #CAMPURAN
5
Chapter 5 #DESYA (DEFFA TASYA)
6
Pengumuman Pertama
7
Chapter 6 #DESYA (DEFFA TASYA)
8
Chapter 7 #DESYA (DEFFA TASYA)
9
Chapter 8 #DESYA (DEFFA TASYA)
10
Chapter 9 #DESYA (DEFFA TASYA)
11
VISUAL PEREMPUAN
12
Chapter 10 #DESYA (DEFFA TASYA)
13
BONUS
14
PROMOSI
15
Chapter 11 #DESYA (DEFFA TASYA)
16
Chapter 12 #DIPTA (DITTO PRITA)
17
Chapter 13 #DESYA (DEFFA TASYA)
18
Chapter 14 #DESYA (DEFFA TASYA)
19
Chapter 15 #ZILU (ZIBRAN LUNA)
20
Chapter 16 #ZILU (ZIBRAN LUNA)
21
Chapter 17 #ZILU (ZIBRAN LUNA)
22
Pengumuman Kedua
23
Chapter 18 #CAMPURAN
24
Chapter 19 #CAMPURAN
25
Chapter 20 #CLESELL (CLEOZA GISELLA)
26
Chapter 21 #DESYA (DEFFA TASYA)
27
Chapter 22 #DESYA (DEFFA TASYA)
28
Profil : Zibran Putra Salim
29
Chapter 23 #CLESELL (CLEOZA GISELLA)
30
Pengumuman Ketiga
31
Chapter 24 #DESYA (DEFFA TASYA)
32
Chapter 25 #DESYA (DEFFA TASYA)
33
Chapter 26 #DESYA (DEFFA TASYA)
34
Pengumuman Keempat
35
Chapter 27 #CAMPURAN
36
Chapter 28 #DERA (DEVAN AURORA)
37
Chapter 29 #DESYA (DEFFA TASYA)
38
Chapter 30 #CAMPURAN
39
Chapter 31 #GYLEN (GYTA ARLEN)
40
Bukan Update
41
Chapter 32 #DESYA (DEFFA TASYA)
42
Chapter 33 #CAMPURAN
43
Chapter 34 #DESYA (DEFFA TASYA)
44
Chapter 35 #CAMPURAN
45
Chapter 36 #CAMPURAN
46
Chapter 37 #CLESELL (CLEOZA GISELLA)
47
Pengumuman
48
Chapter 38 #CAMPURAN
49
Chapter 39 #DESYA (DEFFA TASYA)
50
Chapter 40 #CAMPURAN
51
Chapter 41 #DESYA (DEFFA TASYA)
52
Chapter 42 #CLESELL (CLEOZA GISELLA)
53
Chapter 43 #CAMPURAN
54
Chapter 44#CAMPURAN
55
Chapter 45#CLESELL (CLEOZA GISELLA)
56
Bukan Update
57
Chapter 46#CAMPURAN
58
Chapter 47#CLESELL (CLEOZA GISELLA)
59
Chapter 48#DESYA (DEFFA TASYA)
60
Chapter 49#CAMPURAN
61
Chapter 50#CAMPURAN
62
Chapter 51#ZILU (ZIBRAN LUNA)
63
Chapter 52#KEENLA (KEENAN BELLA)
64
Sekedar Info
65
Chapter 53#CAMPURAN
66
Bukan Update
67
Chapter 54#CAMPURAN
68
Chapter 55#LEXTA (ALEX INGGRITA)
69
Chapter 56#KEENLA (KEENAN BELLA)
70
Chapter 57#CLESELL (CLEOZA GISELLA)
71
Chapter 58#ZILU (ZIBRAN LUNA)
72
Chapter 59#DIPTA (DITTO PRITA)
73
Chapter 60#DESYA (DEFFA TASYA)
74
Chapter 61#DESYA (DEFFA TASYA)
75
Chapter 62#DESYA (DEFFA TASYA)
76
Chapter 63#DESYA (DEFFA TASYA)
77
Chapter 64#DESYA (DEFFA TASYA)
78
Chapter 65#DESYA (DEFFA TASYA)
79
Chapter 66#CAMPURAN
80
Chapter 67#CAMPURAN
81
Chapter 68#CAMPURAN
82
Chapter 69#CAMPURAN
83
Chapter 70#ZILU (ZIBRAN LUNA)
84
Chapter 71#DIPTA (DITTO PRITA)
85
Chapter 72#CAMPURAN
86
Chapter 73#DESYA (DEFFA TASYA)
87
Chapter 74#DESYA (DEFFA TASYA)
88
Chapter 75#CAMPURAN
89
Chapter 76#CAMPURAN
90
Chapter 77#DESYA (DEFFA TASYA)
91
Chapter 78#CAMPURAN
92
Chapter 79#DESYA (DEFFA TASYA)
93
Promosi Novel
94
Chapter 80#DESYA (DEFFA TASYA)
95
Chapter 81#DESYA (DEFFA TASYA)
96
Chapter 82#DESYA (DEFFA TASYA)
97
Chapter 83#DESYA (DEFFA TASYA)
98
Chapter 84#CAMPURAN
99
Chapter 85#DESYA (DEFFA TASYA)
100
Chapter 86#DESYA (DEFFA TASYA)
101
Chapter 87#DESYA (DEFFA TASYA)
102
Chapter 88#DESYA (DEFFA TASYA)
103
Chapter 89#CAMPURAN
104
Chapter 90#AYVIN (AYNA GAVIN)
105
Chapter 91#CAMPURAN
106
Chapter 92#ALLE (ALYA LEO)
107
Chapter 93#KEVAN (KEVIN ANNA)
108
Chapter 94#AYLI (AYUMNA LION)
109
Chapter 95#DIRA (DION AMEERA)
110
Chapter 96#GERA (GEVAN AERA)
111
Chapter 97#CAMPURAN
112
Chapter 98#GERA (GEVAN AERA)
113
Chapter 99#ARLY (ARKANA EMILY)
114
Chapter 100#CAMPURAN
115
ENDING
116
Bonchap 1
117
Bonchap 2
118
Bonchap 3
119
Bonchap 4
120
Bonchap 5
121
Bonchap 6
122
Bonchap 7
123
Bonchap 8
124
Bonchap 9
125
Bonchap 10
126
Bochap Terakhir
127
Promosi Novel
128
Ucapan Terimakasih
129
Promosi Novel 2

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!