Pendampingan Khusus Jendral Mozi

"Haaah... Haaah... Haaaah..." nafas Pie Jiru tersengal sengal.

"Sungguh sangat sangat menyakitkan." Pie Jiru berbicara dengan terbata bata karena masih menahan sakit yang tersisa karena proses pengikatan jiwa.

"Apakah ini sudah selesai...?" tanya Husgar Vize yang memecah lamunan Jendral Mozi yang memandanginya dengan mulut ternganga, dengan hilangnya cahaya keunguan yang masuk ke tubuh Husgar Vize, menandakan proses telah berhasil.

"I-iya... Proses pengikat Jiwa telah selesai." Jendral Mozi berbicara terbata karena terkejut dengan proses pengikatan jiwa yang begitu cepat, proses normal biasanya memakan waktu sampai lima belas hari sampai satu bulan, sedangkan jika di bantu alat modern, membutuhkan waktu lima sampai tujuh hari, sedangkan Husgar Vize mengikat jiwa Pie Jiru tidak sampai setengah hari.

"kakak apa kau tidak apa apa..?" tanya Husgar Vize kepada Pie Jiru dan membantunya duduk kembali, karena ketika proses pengikatan jiwa telah selesai, tubuh Pie Jiru langsung roboh tidak bertenaga.

'Jika proses ini telah selesai, berarti aku baik baik saja." jawab Pie Jiru dengan nafas tersengal sengal.

"Benar benar rasa sakit yang luar biasa, aku pernah hampir mati karena peperangan, aku pernah hampir mati karena terpapar radiasi nuklir, tapi semua itu tidak ada apa apanya dengan rasa sakit yang baru saja aku lewati." ucap Pie Jiru kepada Husgar Vize.

"Sekarang Pie Jiru telah resmi menjadi pelindung Husgar Vize, satu hal yang harus kalian patuhi agar tidak menjadi bumerang, Pie adalah pelindung yang terbentuk setelah kemunculan Mulva, itulah yang membedakan keturunan Segiova dan Gulgara dengan keturunan Mulva, jadi kalian harus menghilangkan panggilan kakak dan adik."

"Kamu..." dengan menunjuk Husgar Vize.

"Adalah Husgar Vize, jika ada yang memanggilmu selain nama itu, kamu tidak boleh menjawab."

"Dan Kamu..." dengan menunjuk Pie Jiru.

"Adalah Pie Jiru pelindung Husgar Vize, tidak ada yang lebih kamu prioritaskan selain nyawa Husgarmu, karena nyawa Husgarmu adalah nyawamu."

"Apakah kalian Mengerti...!!

"Siap, kami mengerti Jendral." Husgar Vize dan Pie Jiru menjawab hampir bersama.

"Prajurit..." Jendral Mozi memanggil Prajurit yang berjaga di depan pintu aula.

Dengan tergesa gesa empat Prajurit masuki aula menuju ke arah Jendral Mozi berada.

"Kami Jendral...?"

"Bantu Pie Jiru berdiri dan antarkan ke kamar kehormatan..."

"Tapi Jendral dia hanya..." belum sempat Prajurit tersebut menyelesaikan kata katanya, Jendral Mozi langsung memotong.

"Apakah kalian ingin menentangku.... ucap Jendral Mozi dengan nada kesal dan marah"

"Hamba tidak berani Jendral..." Prajurit tersebut tertunduk dan langsung membantu Pie Jiru untuk menuju kamar yang telah di tentukan oleh Jendral Mozi.

"Husgar, anda ikuti saya, sebelum anda beristitahat, saya akan menjelaskan beberapa hal, karena hal ini benar benar baru untuk anda, anda memang Husgar anak Segiova, tapi anda tidak besar dan tumbuh di lingkungan kami yang penuh dengan pertempuran," ucap Jendral Mozi.

Husgar Vize hanya diam mendengarkan perkataan Jendral Mozi tanpa membantah sedikitpun, walau menurut Husgar Vize, dia juga tumbuh dan besar di lingkungan pertempuran.

Dengan berjalan, Jendral Mozi mengajak Husgar Vize ke musium perang.

Dalam perjalanan menuju musium, Jendral Mozi terus bercerita dan selalu di dengarkan dengan antusias tinggi oleh Husgar Vize.

Dalam perjalanan, Husgar Vize juga melihat teknologi teknologi yang belum pernah dia temui sebelumnya dan teknologi tersebut semuanya menggunakan daya yang sama sekali tidak merusak lingkungan.

"Jendral, bagai mana alat itu bisa bergerak tanpa uranium atau energi fosil...?" tanya Husgar Vize kepada Jendral Mozi.

"Apakah tidak ada hal yang lebih besar yang dapat menarik perhatianmu, kenapa kamu tertarik dengan hal sepele seperti ini...?" tanya Jendral Mozi yang penuh keheranan dengan pertanyaan yang semestinya itu terlontar dari mulut anak kecil.

Tanpa menghiraukan perkataan Jendral Mozi yang sedikit mengejek kepada Husgar Vize, Husgar Vize semakin mendekat ke kendaraan orang yang baru saja berhenti.

Jendral Mozi semakin keheranan dengan Husgar Vize, sampai saat melihat Husgar Vize mendekat pada salah satu kendaraan yang baru saja terparkir, Jendral Mozi hanya menggelengkan kepala keheranan.

Karena Jendral Mozi melihat Husgar Vize menyapa dan berbincang dengan orang orang setempat, akhirnya Jendral Mozi pun menghampiri.

Dengan kedatangan Jendral Mozi di belakang Husgar Vize, orang yang sebelumnya berbincang dengan Husgar Vize lalu memberi Hormat kepada Jendral Mozi.

"Hormat Jendra..." orang tersebut memberi hormat kepada Jendral Mozi, yang di balas dengan senyuman santai oleh Jendral Mozi.

"Husgar, kamu bisa mempelajari apapun nanti di perpustakaan Planet Galgic, tapi ada hal yang lebih penting sekarang dan anda benar benar harus mengetahui sejarah dan beberapa rahasia yang memang harus anda ketahui." Jendral Mozi menjelaskan kepada Husgar Vize agar tau mana yang harus jadi prioritas.

Husgar Vize yang sedang duduk memperhatikan kendaraan tersebut langsung berdiri dan meminta maaf kepada Jendral Mozi.

**Di tempat terpisah**

Pie Jiru yang sedang di bantu oleh empat Prajurit untuk menuju kamar kehormatan merasa ada sesuatu yang berlebihan atau aneh.

"Prajurit, bolehkah aku menanyakan sesuatu...?"

"Akan kami jawab dengan senang hati Pie..." para prajurit menjawab dengan penuh hormat karena meski seorang Pie, Jendral Mozi memberi tempat sebagai tamu kehormatan, jadi mereka melakukan layaknya seorang tamu kehormatan yang biasanya seorang Jendral, Komandan atau Husgar.

"Tadi aku mendengar kalian keberatan karena Jendral Mozi meminta kalian untuk membawaku ke kamar tamu kehormatan, ada apa sebenarnya...?"

"Maaf Pie bukan maksud hamba membantah permintaan Jendral Mozi, karena selama kami menjadi Prajurit, belum pernah Pie menjadi tamu Kehormatan, biasanya seorang Pie akan menempati barak Prajurit layaknya kami dan memang ada barak pie yang di pisah dengan Prajurit biasa." Prajurit itu menjelaskan kepada Pie Jiru.

Pie Jiru terdiam dan berfikir kenapa Jendral Mozi sampai memperlakukan hal istimewa kepadanya. Hingga mereka sampai di sebuah bangunan yang tidak kalah megah dengan bangunan Jendral Mozi.

"Ini kediaman anda, di dalam semua kebutuhan anda sudah lengkap dan juga ada dua puluh pelayan yang berada di tempat ini, silahkan Pie Jiru beristirahat, dan bebas menggunakan kamar yang manapun Pie senang, saya akan memberi kabar pada para pelayan di kediaman ini."

Salah satu Prajurit tersebut menjelaskan lalu berjalan ke tempat biasanya para pelayan berkumpul untuk memberi kabar.

**Di tempat terpisah**

Jendral Mozi dan Husgar Vize telah sampai di Museum Planet Galgic.

"Husgar, mari kita menuju aula sejarah, sejarah ini akan sangat penting untuk Husgar yang tidak mengetahui asal usul terciptanya Segiova, Gulgara dan Mulva agar dapat mengetahui mana lawan dan mana kawan."

Husgar Vize hanya mendengarkan dan mengikuti arahan Jendral Mozi yang sangat serius menjelaskan dengan sesekali Husgar Vize menjawab dengan anggukan kepala, hingga mereka memasuki suatu ruangan.

"Semua tercipta karena suatu tujuan, alam semesta memiliki milyaran Galaksi dan Trilyunan Planet, dan dua puluh persen di antaranya berpenghuni sedangkan sisanya tidak berpenghuni meski masih ada banyak Planet yang sebenarnya dapat di tempati, untuk lebih jelas dan rinci Husgar lihat dan dengarkan semua yang akan di tampilkan di sini, mari kita duduk dan menggunakan ini."

Jendral Mozi memberi penjelasan dasar dan singkat lalu mereka berdua duduk d sebuah kursi dan memasang alat di kepala mereka masing masing dan saling terhubung yang tersambung dengan kursi mereka, setelah alat tersebut terpasang.

"Husgar pejamkan mata anda." ucap Jendral Mozi yang juga di lakukan oleh Jendral Mozi"

🙏🙏 mohon dukungannya ya, dengan cara LIKE, COMMENT, BERI HADIAH dan VOTE jangan lupa jadikan Favorit😍💕 🙏🙏

Terpopuler

Comments

Mpok Nana

Mpok Nana

Husgar di suruh memejamkan mata,, aku juga ikut memejamkan mata

2022-09-19

0

Beast Writer

Beast Writer

Pendampingan khusus Jendral Mozi

2022-06-24

2

Reo Hiatus

Reo Hiatus

Jadikan beberapa kalimat dalam 1 paragraf. biar pembaca merasa nyaman

2022-06-01

3

lihat semua
Episodes
1 Kehancuran Planet Tin-go
2 Kehancuran planet tin-go 2
3 Pelarian Jendral Jiru
4 Pelarian Jendral Jiru 2
5 Pelarian Jendral Jiru 3
6 Akhir Pelarian Jendral Jiru
7 Kerugian Pasukan Diamond
8 Terungkap Rahasia Besar
9 Awal Perjalanan Vize
10 Teleportasi
11 Galaksi Birkus
12 Planet Galgic
13 Planet Galgic 2
14 Kemunculan Gulgara
15 Mulva Segiova Gulgara
16 Kediaman Jendral Mozi
17 Pengikatan Jiwa
18 Pendampingan Khusus Jendral Mozi
19 Sejarah
20 Sejarah 2
21 Perbedaan Waktu
22 Masa Gelap
23 Kekuatan Istimewa Pie Jiru
24 Perubahan Wujud
25 Kekalahan Pertama Kali
26 Jamuan
27 Kekuatan Pie Jiru
28 Perpustakaan Planet Galgic
29 Perpustakaan
30 Menuju planet Vugada
31 Tempat Asal Komandan Jordi
32 Perang Ras Planet Matahari
33 Perang Ras Planet Matahari 2
34 Perang Ras Planet Matahari 3
35 Perang Ras Planet Matahari 4
36 Kie Jordi
37 Kie Jordi VS Pie Jiru
38 Kie Jordi VS Pie Jiru 2
39 Kemunculan Volvo Emie
40 Pertemuan Kembali
41 PENGUMUMAN
42 Pertemuan Volvo dan Husgar
43 Duduk Bersama
44 Telekinesis
45 Pengendali Logam
46 Lingkaran Galaksi
47 Galaksi Jatuh
48 Serangan Bertubi-tubi
49 Serangan Bertubi-tubi 2
50 Permukaan Planet
51 Komandan Batbayar
52 Sambutan Buruk
53 Planet Mesimet'i
54 Planet Mesimet'i 2
55 Planet Mesimet'i 3
56 Langkah Awal
57 Kekuatan Puncak Pengendali Logam
58 Sosok Misterius
59 Kediaman Udirdagch
60 Kemarahan Udirdagch
61 Logam Terkuat Planet Mesimet'i
62 Identitas Volvo Emie
63 Fase Semesta Penciptaan
64 Fase Semesta Pengembangan
65 Fase Semesta Pengembangan 2
66 Kesepakatan Demi Telekinesis
67 Pelatihan Pertama
68 Mesin Ruang Dimensi
69 Mesin Ruang Dimensi 2
70 Rahasia Yang Terbongkar
71 Melupakan Kawan Lama
72 Peperangan Akan Di Mulai
73 Melawan Jendral Mozi
74 Melawan Jendral Mozi 2
75 Transformasi Jendral Mozi
76 Jendral Mozi VS Pie Emie
77 Bantuan Untuk Pie Emie
78 Dua Sosok Misterius
79 Salah Paham
80 Serangan Tunggal
81 Kekuatan Sesungguhnya Udirdagch
82 2 Tahun Pelatihan
83 Identitas Husgar Vize
84 Berkunjung
85 Menyadarkan Husgar Vize
86 Hoogtepunt Puncak Pengendali Air
87 Mode Siap Tempur
88 Perubahan Bentuk Tulang
89 Berkat Lingkaran Hitam Jordi
90 Selesainya Pelatihan Husgar Vize
91 Kabur untuk menang
92 Planet Porta
93 Planet Porta 2
94 Awal Pembicaraan
95 Pembentukan Aliansi Porta
96 Rencana Terbongkar
97 Peringatan dari Pie Emie
98 Mengalahkan Udirdagch
99 Kehancuran Seluruh Kota
100 Berjalan Sesuai Rencana
101 Perpisahan
102 Bintang Pertama
103 Pengendalian Api tingkat selanjutnya
104 Inti Api Pertama
105 Berhasil Mencapai Puncak Pengendali Logam
106 Ruang Dimensi
107 Kecepatan puncak Husgar Vize
108 Pertempuran Pertama Di Dimensi Semesta
109 Perjalanan membosankan
110 Planet Sogus
111 Planet Sogus 2
112 Pertempuran Di Planet Sogus
113 Demi Planet Sogus
114 2 VS 5000
115 Memulihkan Diri
116 Jurus terlarang milik Husgar Vize
117 Asal Mula Segiova dan Gulgara
118 Planet Mati
119 Kepanikan Pie Emie dan Udirdagch
120 Menuju Galaksi Api Kembar
121 Pengamanan Galaksi api kembar
122 Mengumpulkan Inti Api
123 Jinayta Murid Mustofa
124 Inti Api Ke Dua
125 Kekuatan Legendaris Jinayta
126 Kekuatan Yang Terkubur
127 Strategi Perang
128 Tekanan Mental
129 Pertempuran Brutal
130 Pemulihan
131 Elba, Gaba, Huba
132 Pertempuran Antar Sahabat
133 3 Bersaudara VS Husgar Vize
134 Menjadi Pertempuran Besar
135 Kekalahan Elba, Gaba, Huba
136 Roh Suci Metallon
137 Kehancuran Dimensi Semesta
138 Kembali Ke Planet Porta
139 Pengendali Air, Angin Dan Petir
140 Pertahanan Planet Porta
141 Jurus Terlarang Pengendali Logam
142 Kematian Jendral Ganzorig
143 Kemenangan Dan Kehancuran
Episodes

Updated 143 Episodes

1
Kehancuran Planet Tin-go
2
Kehancuran planet tin-go 2
3
Pelarian Jendral Jiru
4
Pelarian Jendral Jiru 2
5
Pelarian Jendral Jiru 3
6
Akhir Pelarian Jendral Jiru
7
Kerugian Pasukan Diamond
8
Terungkap Rahasia Besar
9
Awal Perjalanan Vize
10
Teleportasi
11
Galaksi Birkus
12
Planet Galgic
13
Planet Galgic 2
14
Kemunculan Gulgara
15
Mulva Segiova Gulgara
16
Kediaman Jendral Mozi
17
Pengikatan Jiwa
18
Pendampingan Khusus Jendral Mozi
19
Sejarah
20
Sejarah 2
21
Perbedaan Waktu
22
Masa Gelap
23
Kekuatan Istimewa Pie Jiru
24
Perubahan Wujud
25
Kekalahan Pertama Kali
26
Jamuan
27
Kekuatan Pie Jiru
28
Perpustakaan Planet Galgic
29
Perpustakaan
30
Menuju planet Vugada
31
Tempat Asal Komandan Jordi
32
Perang Ras Planet Matahari
33
Perang Ras Planet Matahari 2
34
Perang Ras Planet Matahari 3
35
Perang Ras Planet Matahari 4
36
Kie Jordi
37
Kie Jordi VS Pie Jiru
38
Kie Jordi VS Pie Jiru 2
39
Kemunculan Volvo Emie
40
Pertemuan Kembali
41
PENGUMUMAN
42
Pertemuan Volvo dan Husgar
43
Duduk Bersama
44
Telekinesis
45
Pengendali Logam
46
Lingkaran Galaksi
47
Galaksi Jatuh
48
Serangan Bertubi-tubi
49
Serangan Bertubi-tubi 2
50
Permukaan Planet
51
Komandan Batbayar
52
Sambutan Buruk
53
Planet Mesimet'i
54
Planet Mesimet'i 2
55
Planet Mesimet'i 3
56
Langkah Awal
57
Kekuatan Puncak Pengendali Logam
58
Sosok Misterius
59
Kediaman Udirdagch
60
Kemarahan Udirdagch
61
Logam Terkuat Planet Mesimet'i
62
Identitas Volvo Emie
63
Fase Semesta Penciptaan
64
Fase Semesta Pengembangan
65
Fase Semesta Pengembangan 2
66
Kesepakatan Demi Telekinesis
67
Pelatihan Pertama
68
Mesin Ruang Dimensi
69
Mesin Ruang Dimensi 2
70
Rahasia Yang Terbongkar
71
Melupakan Kawan Lama
72
Peperangan Akan Di Mulai
73
Melawan Jendral Mozi
74
Melawan Jendral Mozi 2
75
Transformasi Jendral Mozi
76
Jendral Mozi VS Pie Emie
77
Bantuan Untuk Pie Emie
78
Dua Sosok Misterius
79
Salah Paham
80
Serangan Tunggal
81
Kekuatan Sesungguhnya Udirdagch
82
2 Tahun Pelatihan
83
Identitas Husgar Vize
84
Berkunjung
85
Menyadarkan Husgar Vize
86
Hoogtepunt Puncak Pengendali Air
87
Mode Siap Tempur
88
Perubahan Bentuk Tulang
89
Berkat Lingkaran Hitam Jordi
90
Selesainya Pelatihan Husgar Vize
91
Kabur untuk menang
92
Planet Porta
93
Planet Porta 2
94
Awal Pembicaraan
95
Pembentukan Aliansi Porta
96
Rencana Terbongkar
97
Peringatan dari Pie Emie
98
Mengalahkan Udirdagch
99
Kehancuran Seluruh Kota
100
Berjalan Sesuai Rencana
101
Perpisahan
102
Bintang Pertama
103
Pengendalian Api tingkat selanjutnya
104
Inti Api Pertama
105
Berhasil Mencapai Puncak Pengendali Logam
106
Ruang Dimensi
107
Kecepatan puncak Husgar Vize
108
Pertempuran Pertama Di Dimensi Semesta
109
Perjalanan membosankan
110
Planet Sogus
111
Planet Sogus 2
112
Pertempuran Di Planet Sogus
113
Demi Planet Sogus
114
2 VS 5000
115
Memulihkan Diri
116
Jurus terlarang milik Husgar Vize
117
Asal Mula Segiova dan Gulgara
118
Planet Mati
119
Kepanikan Pie Emie dan Udirdagch
120
Menuju Galaksi Api Kembar
121
Pengamanan Galaksi api kembar
122
Mengumpulkan Inti Api
123
Jinayta Murid Mustofa
124
Inti Api Ke Dua
125
Kekuatan Legendaris Jinayta
126
Kekuatan Yang Terkubur
127
Strategi Perang
128
Tekanan Mental
129
Pertempuran Brutal
130
Pemulihan
131
Elba, Gaba, Huba
132
Pertempuran Antar Sahabat
133
3 Bersaudara VS Husgar Vize
134
Menjadi Pertempuran Besar
135
Kekalahan Elba, Gaba, Huba
136
Roh Suci Metallon
137
Kehancuran Dimensi Semesta
138
Kembali Ke Planet Porta
139
Pengendali Air, Angin Dan Petir
140
Pertahanan Planet Porta
141
Jurus Terlarang Pengendali Logam
142
Kematian Jendral Ganzorig
143
Kemenangan Dan Kehancuran

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!