#08 ( Hari PERTAMA BEKERJA)

💐💐💐💐💐💐

Keesokan harinya, pagi² sekali nadya sudah Berangkat dari rumah. Wajar mengingat jarak Antara rumah dia dan tempat dia bekerja sangat Jauh sekali.

Dengan mengendarai trans jakarta, nadya menuju Tempat bekerjanya yang baru. Meskipun ia tidak tau sanggup atau tidak bekerja sebagai Art. Tapi Semua terpaksa ia lakukan, semua demi melunasi Pengobatan bimo.

Setelah 2 kali berganti trans jakarta, akhirnya nadya sampai di tempat tujuan.

Setelah bertanya sana sini, akhirnya nadya Menemukan rumah tempat ia bekerja.

Meskipun nadya masih harus menggunakan ojek Pangkalan untuk sampai di tempat itu.

" Ini rumahnya, mbak. Kata sang ojek begitu Sampai di rumah yang nadya maksud."

" Hem, disini ya bang. kata nadya."

" Iya, kalau sesuai dengan alamat ya disini. itu jalan Garuda nomor 37 kan. Nah itu rumahnya, kata sang Ojek sambil menunjuk sebuah rumah megah Berlantai dua."

Sejenak nadya tertegun memandangi rumah megah tersebut. Apa aku sanggup jadi Art di Rumah semegah itu.

Perasaan cemas mendadak menghinggapi hatinya Seketika.

Tapi mau tidak mau, dia harus sanggup demi bimo.

" Ini bang, kata nadya tiba² sambil menyerahkan uang 20 ribuan selembar.%

" Terimakasih mbak. Kata sang ojek.

Kalau boleh tau mbak ini ada perlu apa kerumah itu? tanya sang ojek."

" Saya mau kerja di rumah itu, bang. kata nadya."

Sang ojek menggangguk². Hati² aja mbak. Rumah itu banyak misterinya. katanya tak lama kemudian.

" Banyak misteri, hantu maksudnya? tanya nadya."

Sang ojek terlihat menggeleng, " Nanti jugga mbak Tau semdiri. Saya permisi ya, katanya. Kemudian Buru² menstaeter motor ojeknya.

sementara itu nadya yang masih bingung dengan Perkataan sang ojek. Hanya bisa terdiam.

Dilangkahkannya kakinya perlahan menuju gerbang Rumah itu.

Sesampainya di depan gerbang rumah, seketika nadya dibuat tercengang. Gembok besar berantai Terpasang, di engsel pagar.

Nggak ada orangnya apa ya, kenapa gembok Sebesar ini menempel diengsel pagar.

Tapi kalau memang keluar kenapa menyuruh aku Datang. Gumam nadya.

Mata hitamnya kemudian memutar² mencari sesuatu, dan akhirnya nadya menemukan benda Yang ia cari.

Bel rumah, nadya kemudian menggunakan jari Telunjuknya untuk memencet bel rumah.

Ding dong², berulang kali nadya memencet bel Tersebut namun tak ada satupun orang yang keluar.

Nadya menarik napas dalam², gimana sih kalau Memang sedang tidak ada ditempat kenapa masih Menyuruh aku datang, gumam nadya.

Dengan kesal nadya mengambil hape dari saku Jeansnya. Kemudian ia mulai menghubungi nomor Si pemilik rumah.

." Hallo, terdengar suara dari sebrang."

" Hallo, bu dewi. ini nadya. kata nadya."

" Nadya, ? tanya suara dari sebrang."

" Iya nadya, yang mau kerja jadi Art ibu. Jawab nadya"

" Oh, iya². Ada apa nadya? tanya wanita itu. Kamu Jadi datang, hari ini? tanyanya lagi."

" Justru itu bu, saya ingin menyampaikan saya Sekarang sudah ada di depan pagar rumah ibu.

Kata nadya."

" Oh, sudah sampai kata wanita itu. Sebentar ya Supir saya akan membukakan pinttu kata wanita itu."

" Baik bu, jawab nadya. Kemudian menutup Sambungan telpon tersebut."

tidak berapa lama, datanglah seorang pria paruh Baya berpakaian layaknya seorang sekuriti rumah. Dengan tergopoh², dia berjalan menuju nadya.

Kemudian, dia mulai membuka gembok berukuran Jumbo tersebut.

" Silahkan, masuk mbak..katanya setelah pintu Terbuka."

nadya menyunggingkan senyuman. terimakasih pak. kata nadya. sambil berjalan masuk ke areal Rumah.

" Pak, tadi saya pencet bel kok tidak ada yang buka? tanya nadya."

Lelaki itu menggeleng,. dan tidak memberikan Jawaban.Hingga akhirnya mereka tiba di depan pintu rumah megah itu.

Lelaki itu kemudian memencet bel rumah itu. Ternyata rumah itu, punya dua bel. Pantas tidak Mendengar suara bel yang dibunyikan nadya. Dasar Orang kaya, gumam nadya.

Tidak berapa lama, dari dalam rumah keluarlah Seorang wanita paruh baya berpenampilan high Class.

Menggunakan baju hijau, dan rok span putih. Serta Higheels ratusan juta. Wanita itu terlihat seperti Seorang jutawan.

" Bu, ini yang namanya nadya. Kata lelaki paruh Baya tersebut."

Wanita itu tersenyum. " Silahkan masuk nadya, kata Wanita itu. Dan pak heru silahkan kembali ke Tempat bapak. Titah wanita itu.

" Baik, bu. jawab lelaki paruh baya, yang ternyata Bernama pak heru itu."

" Ayoo, masuk . Ajak wanita cantik tersebut."

Nadya mengganguk, dan kemudian melangkah Bersama wanita anggun tersebut.

" Silahkan duduk, katanya tak lama kemudian Setelah mereka ada di dalam rumah."

" Nadya kemudian, duduk di kursi rumah yang Terbuat dari jepara asli tersebut.

Sejenak nadya memperhatikan rumah tersebut, Benar benar mewah. Lantai rumahnya terbuat dari Murmer keramik. Dinding² rumahnya terpasang Kaligrafi berharga jutaan rupian."

Disudut² rumahnya terdapat keramik, yang harganya puluhan juta rupiah. Nadya berdecak Kagum menatap rumah itu, dan interiornnya.

Ehem, tiba² wanita itu mengeluarkan suara deheman. Yang menyudahi lamunan nadya.

" Baik nadya, perkenalkan saya adalah ibu dewi Sultano. kata wanita anggun tersebut, sambil Menyilangkan kedua kakinya."

Jadi ini yang namanya ibu dewi sultano, diluar expetasi nadya. dia tau ibu dewi ini pasti wanita Cantik, melihat dari tampilan rumahnya. Namun Nadya tidak menyangka ibu dewi rupaya lebih cantik dari apa yang ada dipikiran nadya.

" Baik nadya, langsung saja ya. disini saya tinggal Berdua dengan keponakan saya . Namanya arendi. Tapi bukan hanya kami berdua yang ada disini, tapi Ada pak heru tadi sebagai supir dan ada jugga Suster yang datang tiap hari.

" Suster, emangnya ada yang sakit bu? tanya nadya."

" Itu bukan urusan kamu. Jwab wanita paruh baya itu."

Mendengar itu nadya, mengkatupkan bibirnya.

" Ingat kalau mau lama kerja disini, jangan permah Mencampuri urusan pemilik rumah ini. Paham kamu? tanya wanita itu dengan tatapan mata sinis Ke arah nadya.

Nadya, menggangguk." Paham bu. Jawab nadya."

" Bagus, kata wanita itu kembali."

" Okey, selanjutnya saya akan menjelaskan tentang Rumah ini. Rumah ini teediri dari 8 kamar. Semua Kamar bisa kamu masuki, kecuali kamar tengah atas. jangan pernah kamu berani menyentuh kamar Itu.

Kalau sekali saja kamu berani memasuki kamar itu, Mamgka kamu harus siap kehilangan pekerjaan Kamu kata wanita."

Sejenak nadya tertegun, pasti wanita ini masang aji² atau tuyul dikamar itu mangkanya tidak diperbolehkan masuk kedalam kamar tersebut.

" Nadya, panggil wanita itu. Apa kamu paham? Tanyanya menyudahi lamunan nadya."

" Paham bu, kata nadya."

" Okey, bagus sekali. Dan untuk dapurnya sendiri Ada dibagian belakang rumah. paham kamu? tanya Wanita itu.

" paham bu, kata nadya yang diiringi dengan Anggukan."

" Baik,.kata wanita itu. " Ohya, untuk kamar kamu Sendiri ada didekat dapur. Mari saya antar kata wanita itu."

" Tapi , kalau saya boleh tau tas kamu mana? tanya Wanita itu yang melihat nadya datang dengan Tangan kosong."

" Maaf bu, saya belum berani bawa tas. Saya takut ibu tidak menerima saya, kata nadya."

" Kamu ini gimana sih, kan saya sudah bilang kalau Saya memang butuh Art. Kata wanita itu, sambil Menggeleng²kan kepala."

" Begini saja, sekarang jugga kamu akan di antar Pak heru untuk mengambil baju² kamu kerumah Kamu. Gimana? tanya wanita itu."

" Baik bu, jawab nadya. Sambil menggangguk." ( Bersambung) 🏵🏵🏵🏵

Episodes
1 01 pendahuluan
2 #02. ( pemecatan)
3 #03 ( Kambuhnya penyakit sang adik)
4 #O4 ( uang untuk pengobatan bimo)
5 #05 ( Pertemuan Nadya dan Keyna)
6 #06 ( Tawaran menggiurkan key)
7 07 ( Pekerjaan baru nadya)
8 #08 ( Hari PERTAMA BEKERJA)
9 #09 ( Perkenalan nadya dengan Arendi)
10 #10 ( Kecurigaan nadya)
11 #11 ( Kecurigaan nadya 2)
12 #12 ( pertemuan keyna dengan nadya dan tawaran Arent dan tante dewi untuk keyna)
13 #13 ( kesepakatan antara keyna dan nadya)
14 #14 ( pendekatan nadya dan arend)
15 #15 ( Dealnya Kerja Sama 100 triliun)
16 #16 ( Kencan romantis nadya dan arend)
17 #17 ( kencan romantisnya nadya dan arend)
18 #18 ( Permyataan cinta arend ke nadya)
19 #19 ( Penolakan nadya ke arend)
20 #20 ( Pertemuan nadya dengan cakra)
21 #21( nadya menyembunyikan kembali cakra)
22 #22 ( Kecurigaaan arend ke nadya)
23 #23 ( Cakra dibawah ke rumah sakit)
24 #24 ( Ngelesnya nadya atas sangkaan arend)
25 #25 ( Nadya merawat cakra secara sembunyi²)
26 #26 ( Cakra mulai pulih ingatanya)
27 #27 ( Keyna tau keberadaan cakra)
28 #28 ( nadya menculik cakra)
29 #29 ( Nadya Membawa Cakra Ke Rumah keyna.)
30 #30 ( Arend mengetahui cakra menghilang)
31 #31 ( nadya mencoba mengeles dari sangkaan arend)
32 #32 ( Arend curiga sama keyna)
33 #33 ( Arend memecat nadya)
34 #34 ( Kekesalan arend)
35 35 ( Pulihnya ingatan cakra)
36 #36 ( Nadya bertemu cakra)
37 #37 ( Cakra melupakan Nadya)
38 #38 ( Arend mencari keberadaan cakra)
39 #39 ( Arend mengetahui keberadaan cakra)
40 #40 ( pembunuhan terhadap cakra, keyna dan nadya )
41 #41 ( Tertembaknya nadya ditangan arend )
42 #42 ( Tertembaknya nadya ditangan arend.)
43 #43 ( Cakra mengingat Nadya)
44 #44 ( Cakra mulai dekat dengan nadya)
45 #45
46 #46
47 #47
48 #48
49 #49
50 #50
51 #51#
52 #52#
53 #53#
54 #54#
55 # Nadya # 55#
56 #nadya#56
57 " 57 " ( Nadya)
58 # 58 # Nadya
59 " Episode 59 " ( Nadya)
60 #60#
61 # 61# ( Nadya )
62 #62# ( Nadya)
63 #63# ( Nadya)
64 # 64 # ( Nadya )
65 #65# ( Nadya)
66 # 66# ( Nadya )
67 # 67 #
68 # 68# ( Nadya)
69 # 69 # ( Nadya )
70 # 70 # (Nadya)
71 #71#
72 #72#
73 #73#
74 #74#
75 #75#
76 #76# ( Nadya)
77 #77# (Nadya)
78 #78# ( Nadya)
79 #79# (Nadya)
80 #80# ( Nadya )
81 #81# ( nadya )
82 #82# ( Nadya)
83 #83# ( Nadya )
84 #84# ( Nadya)
85 #85# ( Nadya)
86 #86# ( Nadya)
87 Draft
88 #88# ( Nadya)
89 #89#. ( Nadya )
90 #90# ( Nadya )
91 #91# ( Nadya )
92 #92# ( Nadya )
93 #93# (Nadya)
94 #94# ( Nadya)
95 Nadya #95#
96 #96# ( Nadya)
97 #97#
98 #98# ( Nadya )
99 #99# ( Nadya)
100 #100# ( Nadya)
101 #101# ( Nadya )
102 #102 ( Nadya)
103 Nadya 103 ( Tante dewi bebas )
104 104 Nadya ( Pertemuan keluarga keyna dengan cakra. )
105 Nadya 105 ( Pertemuan keluarga keyna dengan cakra. )
106 Nadya 106 ( Pertunangan Nadya Dan Cakra ) Tamat.
Episodes

Updated 106 Episodes

1
01 pendahuluan
2
#02. ( pemecatan)
3
#03 ( Kambuhnya penyakit sang adik)
4
#O4 ( uang untuk pengobatan bimo)
5
#05 ( Pertemuan Nadya dan Keyna)
6
#06 ( Tawaran menggiurkan key)
7
07 ( Pekerjaan baru nadya)
8
#08 ( Hari PERTAMA BEKERJA)
9
#09 ( Perkenalan nadya dengan Arendi)
10
#10 ( Kecurigaan nadya)
11
#11 ( Kecurigaan nadya 2)
12
#12 ( pertemuan keyna dengan nadya dan tawaran Arent dan tante dewi untuk keyna)
13
#13 ( kesepakatan antara keyna dan nadya)
14
#14 ( pendekatan nadya dan arend)
15
#15 ( Dealnya Kerja Sama 100 triliun)
16
#16 ( Kencan romantis nadya dan arend)
17
#17 ( kencan romantisnya nadya dan arend)
18
#18 ( Permyataan cinta arend ke nadya)
19
#19 ( Penolakan nadya ke arend)
20
#20 ( Pertemuan nadya dengan cakra)
21
#21( nadya menyembunyikan kembali cakra)
22
#22 ( Kecurigaaan arend ke nadya)
23
#23 ( Cakra dibawah ke rumah sakit)
24
#24 ( Ngelesnya nadya atas sangkaan arend)
25
#25 ( Nadya merawat cakra secara sembunyi²)
26
#26 ( Cakra mulai pulih ingatanya)
27
#27 ( Keyna tau keberadaan cakra)
28
#28 ( nadya menculik cakra)
29
#29 ( Nadya Membawa Cakra Ke Rumah keyna.)
30
#30 ( Arend mengetahui cakra menghilang)
31
#31 ( nadya mencoba mengeles dari sangkaan arend)
32
#32 ( Arend curiga sama keyna)
33
#33 ( Arend memecat nadya)
34
#34 ( Kekesalan arend)
35
35 ( Pulihnya ingatan cakra)
36
#36 ( Nadya bertemu cakra)
37
#37 ( Cakra melupakan Nadya)
38
#38 ( Arend mencari keberadaan cakra)
39
#39 ( Arend mengetahui keberadaan cakra)
40
#40 ( pembunuhan terhadap cakra, keyna dan nadya )
41
#41 ( Tertembaknya nadya ditangan arend )
42
#42 ( Tertembaknya nadya ditangan arend.)
43
#43 ( Cakra mengingat Nadya)
44
#44 ( Cakra mulai dekat dengan nadya)
45
#45
46
#46
47
#47
48
#48
49
#49
50
#50
51
#51#
52
#52#
53
#53#
54
#54#
55
# Nadya # 55#
56
#nadya#56
57
" 57 " ( Nadya)
58
# 58 # Nadya
59
" Episode 59 " ( Nadya)
60
#60#
61
# 61# ( Nadya )
62
#62# ( Nadya)
63
#63# ( Nadya)
64
# 64 # ( Nadya )
65
#65# ( Nadya)
66
# 66# ( Nadya )
67
# 67 #
68
# 68# ( Nadya)
69
# 69 # ( Nadya )
70
# 70 # (Nadya)
71
#71#
72
#72#
73
#73#
74
#74#
75
#75#
76
#76# ( Nadya)
77
#77# (Nadya)
78
#78# ( Nadya)
79
#79# (Nadya)
80
#80# ( Nadya )
81
#81# ( nadya )
82
#82# ( Nadya)
83
#83# ( Nadya )
84
#84# ( Nadya)
85
#85# ( Nadya)
86
#86# ( Nadya)
87
Draft
88
#88# ( Nadya)
89
#89#. ( Nadya )
90
#90# ( Nadya )
91
#91# ( Nadya )
92
#92# ( Nadya )
93
#93# (Nadya)
94
#94# ( Nadya)
95
Nadya #95#
96
#96# ( Nadya)
97
#97#
98
#98# ( Nadya )
99
#99# ( Nadya)
100
#100# ( Nadya)
101
#101# ( Nadya )
102
#102 ( Nadya)
103
Nadya 103 ( Tante dewi bebas )
104
104 Nadya ( Pertemuan keluarga keyna dengan cakra. )
105
Nadya 105 ( Pertemuan keluarga keyna dengan cakra. )
106
Nadya 106 ( Pertunangan Nadya Dan Cakra ) Tamat.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!