12. Khitbah

💦💦💦

acara khataman sudah berlalu dan kini tibalah pengumuman kelulusan disekolah dan dua hari kemudian acara perpisahan

Nasha dan ketiga sahabatnya dinyatakan lulus, dan Nasha mendapat juara umum sebagai siswi teladan dan banyak prestasi,

ketika wisuda berlangsung Nasha pun dipanggil untuk naik keatas panggung menerima penghargaan atas prestasinya di sekolah

kedua orangtua Nasha sangat bangga kagum dan bahagia melihat itu

"papa bangga sama anak kita ma, semoga tidak hanya prestasi dunia yang dia dapat tapi juga prestasi akhiratnya"

"amin pa, mama juga berharap begitu" jawab mama

"kamu gadis yang beda dengan yang lain Sha, cantik pintar unik dan tulus" ucap Zafran

"semoga ilmumu bermanfaat dan tidak menjadikanmu puas mencari ilmu" gumam Zafran

sesusahnya Nasha menerima penghargaan dan turun panggung acara selanjutnya mouidhul hasanah yang disampaikan abah Labib selaku pemilik yayasan sekolah itu, abah Labib menyampaikan tentang ilmu

Sesungguhnya Allah meninggikan derajata orang yang mencari ilmu sebagaimana firman Allah dalam surat Al-Mujadalah ayat 11

يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوٓا۟ إِذَا قِيلَ لَكُمْ تَفَسَّحُوا۟ فِى ٱلْمَجَٰلِسِ فَٱفْسَحُوا۟ يَفْسَحِ ٱللَّهُ لَكُمْ ۖ وَإِذَا قِيلَ ٱنشُزُوا۟ فَٱنشُزُوا۟ يَرْفَعِ ٱللَّهُ ٱلَّذِينَ ءَامَنُوا۟ مِنكُمْ وَٱلَّذِينَ أُوتُوا۟ ٱلْعِلْمَ دَرَجَٰتٍ ۚ وَٱللَّهُ بِمَا تَعْمَلُونَ خَبِيرٌ ﴿١١﴾

"Hai orang-orang beriman apabila dikatakan kepadamu: "Berlapang-lapanglah dalam majlis", maka lapangkanlah niscaya Allah akan memberi kelapangan untukmu. Dan apabila dikatakan: "Berdirilah kamu", maka berdirilah, niscaya Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat. Dan Allah Maha Mengetahui apa yang kamu kerjakan." (Q.S Al-Mujadallah ayaf 11)

dan Hadits tentang Kewajiban Mencari Ilmu

طَلَبُ الْعِلْمِ فَرِيْضَةٌ عَلَى كُلِّ مُسْلِمٍ وَمُسْلِمَةٍ

yang artinya : "Mencari ilmu itu merupakan wajib bagi setiap muslim laki-laki maupun muslim perempuan”. (HR. Ibnu Abdil Barr)

setelah acara selesai Nasha beserta ke empat sahabatnya langsung pulang ke pondok

dan untuk merayakan kelulusan mereka, mereka membeli jajanan yang banyak untuk di makan diasrama dan sebagian dibagi bagikan

"alhamdulillah ya kita semua lulus dan sudah di wisuda" ucap mahira

iya dijawab yang lainya

"Rencana kalian apa setelah ini" tanya mahira

"aku ingin menyelesaikan diniyah yang tinggal beberapa bulan lagi selesai dan setelah itu aku akan boyong, pindah mondok" jawab ghina

"aku masih disini ngebantu ibu nerima setoran mbk mbk santri" jawab afra

"kalian tau gak kalau sahabat kita satu ini" sambil memeluk tubuh nasha

"dia sudah mulai hafalan qur'an loh. tepatnya setelah selesai imtihan lalu dia mulai setoran"

"kok elu gak crita crita sama kita si sha" ucap mahira sambil melempar bungkus jajan ke pangkuan nasha"

"iya weh, parah kamu gak crita - crita" saut ghina dan hanya dijawab senyuman sambil menggaruk kepala oleh nasha

"udah udah ayuk habiskan jajannya sebentar lagi kentong sholat ashar"

jawab nasha ngeles

💦💦💦

satu jam berlalu di ndalem abah labib telah berkumpul Abah ibu Zafran dan Afra. Zafran menyampaikan maksudnya pada Afra agar mau menjadi perantaranya ta'aruf dengan Nasha

"udah maz gak usah pakai ta'aruf, kelamaan, langsung saja di khitbah" jawab Afra

"husst memangnya dia langsung mau sama maz"? tanya Zafran

"adek yakin kalau Nasha mau, kan maz masuk kriteria dia" oops Afra keceplosan dan langsung membungkam mulutnya

"maksud kamu bagaiamana dek" tanya ibu dan diikuti tatapan tajam penasaran oleh abah juga Zafran

"kok kalian ngeliatin adek tajam gitu si bah bu mz?"

"coba kamu ceritakan nak, maksudnya kamu tadi bagaimana,?" saut ibu

flashback on

"jadi waktu itu ada laki laki yang menyatakan perasaanya pada Nasha, dan laki laki itu adalah orang yang di kagumi Mahira, sahabat Afra itu lo bu, yang anaknya agak tomboy dan cerewet" dibalas anggukan oleh ibu

"nah disitu Mahira langsung ngambek dan ngediemin Nasha, nasha pun mencoba menjelaskan kalau dia menolak laki laki itu , nasha gk suka dengan laki laki itu dan juga bukan tipe dia, terus mahira nanya memang tipe kamu seperti apa sha, spontan nasha jawab seperti gus Zafran"

"waktu itu Afra mau masuk asrama namun karena Afra mendengar mereka ribut jadi Afra berdiri di depan pintu dan nguping, dan denger deh pas Nasha bilang kalau tipenya seperti mas Zafran"

flash back off

lalu dijawab anggukan oleh abah dan ibu

"ooo begitu rupanya" saut ibu

"cieeee mz Zafran wajahnya merah seperti kepiting rebus bah bu" ucap ledek afra sambil nunjuk arah Zafran dan keluarlah ketawa gemblegar dari abah dan ibu

"ngunu ae wis GR le" (gitu aja udah GR)

"abah ibu apa too" gus Zafran langsung celingukan sambil garuk garuk kepalanya

"gatal ke kepalamu kok digaruk" tanya ibu

"heheheh ibu" jawab gus Zafran

Zafran yang malu pun langsung pamit undur diri dan langsung menuju kamarnya, sesampainya dikamar Zafran yang duduk meja kerjanya langsung meraih pulpen dan buku dan diapun langsung menuliskan surat untuk nasha

sesudahnya menulis diapun langsung memanggil Afra, yang kini sudah kembali ke asramanya

"mbk, tolong panggilin Afra ya" pinta gus Zafran sama mb dalem yang sedang membereskan piring kotor

"njih gus"

tak lama kemudian Afra pun datang

"kenapa si mas, udah malem juga ganggu orang mau tidur aja"

"mas nitip ini ya biat Nasha" menyodorkan sebuah surat

"apa ini mas, surat?"

"iya"

"ya allah mas, jaman canggih teknologi dah melejit, masih aja pakai surat, kek gak kuat beli kuota aja" timpal Afra

"kamu lupa ya, Nasha berada dimana?"

"dipondok mas"

"terus dia megang hp gak?"

"enggak mas, kan peraturan di pondok sini gak boleh bawa hp"

"terus kalau mas beli quota, ngechat Nasha, kira kira dibalas gk chat nya"

"ya enggak lah orang dia gak megang hp"

"nah tu tau, kadang adek mas yang cantik ini loding juga ya" sambil menyubit pipi afra

"heheheh iya juga ya maz, lupa aku"

"yaudah ini suratnya, sampaikan ke dia ya, dan cepat suruh balasnya"

"siap bos"

"yaudah aku balik ke asrama duluan"

dijawab dengan anggukan gelengan sambil senyum senyum oleh Zafran

.

.

.

sesampainya diasrama Afra yang melihat nasha tengah merapikan badan untuk siap - siap tidur langsung memberikan surat dari Zafran

"sha, ini ada titipan buat kamu" sambil menyodorkan surat

"dari siapa ning"

"baca aja , jangan lupa cepat dibalas yaa"

dijawab anggukan oleh Nasha dan langsung merebahkan badan dan lelap dalam tidur tanpa membuka suratnya dahuulu.

like komen dan fotenya guys hehehe

.

Terpopuler

Comments

Mmh Rilfa

Mmh Rilfa

surat cinta y sha....😀😀😀

2022-10-06

0

Qiza Khumaeroh

Qiza Khumaeroh

semangat guss

2022-04-11

1

Noer Anisa Noerma

Noer Anisa Noerma

Gus gercep entar d ambil s alvin

2022-01-06

4

lihat semua
Episodes
1 1. Nasha Razeta
2 2. Masuk Pesantren
3 3. Seumuran
4 4. Hari Pertama masuk sekolah baru
5 5. Hukuman
6 6. Kagum
7 7. di sambangi
8 8. Lomba
9 9. Penyemangat Belajar
10 10. Mampir Kerumah
11 11. Khataman
12 12. Khitbah
13 13. Surat Bubur
14 14. Makan Malam
15 15 Liburan
16 16. Gugup
17 17. Gelundung
18 18 Amnesia traumatis
19 19. Paket Komplit
20 20. Depresi
21 21. Perawatan Khusus
22 22. Salah Paham
23 23. di Nikahkan
24 24. Fitrah Pernikahan
25 25. Sah
26 26. Bocor
27 27. Mall
28 28. Pohon Impian
29 29. Rambut Rontok
30 30. Kirim Do'a
31 31. Amarah Zafran
32 32. Asyik bin Sosweet Wal Alhamdulillah
33 33. Suara Itu
34 34. Melamar
35 35. Telephone
36 36. Cobaan
37 37. Heboh
38 38. Protes
39 39. Pipi Merah
40 40. Kehilangan
41 41. Kabur
42 42. Meni Pedi Shopee
43 43. Iri
44 44. Khawatir
45 45. Prank
46 46. Haflah Akhirusannah
47 47. Ziarah Wali Songo
48 48. Uwwu
49 49. Pupus Harapan Rania
50 50. Terpesona
51 51. Nyinyir
52 52. Ramadhan
53 53. Keceplosan
54 54. Gak hamil - hamil
55 55. Sensitif
56 56. Bertemu kembali
57 57. Panik
58 58. Tamparan
59 59. Maz tolong maz
60 60. Terungkap
61 61. Rencana gagal
62 62. Mbok Kepo
63 63. Nyidam
64 64. Di Ruqyah
65 65. Ileran
66 66. Kesurupan bohongan
67 67. Jodoh gak kemana
68 68. Kepergian Zafran
69 68. Kesedihan Nasha
70 69. Kelahiran Baby Alif
71 71. Merindukan Zafran
72 72. Wisuda Nasha
73 73. Tidur dilantai
74 74. Wanita serba bisa
75 75. Rindu
76 76. Perawatan VVIP
77 77. Berjumpa masa lalu
78 78. Melihatmu
79 79. Liburan
80 80. Titik terang
81 81. Jeduar
82 82. Pelukan keluarga
83 83. Pulang
84 84. Rencana Tasyakuran
85 85. Tasyakuran
86 86. Quality Time
87 87. Bermain bersama
88 88. Meleleh
89 89. Hadiah untuk Nasha
90 90.Tentang Nasha
91 91. Bisa jalan lagi
92 92. Ghina, Nikah Yukkkk!
93 93. Tentang Ghina
94 94. Istikhorohnya Ghina
95 95. Akhir dari cerita
96 96. Bonus Chapter 1
97 97. Bonus Chapter 2
98 98. Bonus Chapter 3
Episodes

Updated 98 Episodes

1
1. Nasha Razeta
2
2. Masuk Pesantren
3
3. Seumuran
4
4. Hari Pertama masuk sekolah baru
5
5. Hukuman
6
6. Kagum
7
7. di sambangi
8
8. Lomba
9
9. Penyemangat Belajar
10
10. Mampir Kerumah
11
11. Khataman
12
12. Khitbah
13
13. Surat Bubur
14
14. Makan Malam
15
15 Liburan
16
16. Gugup
17
17. Gelundung
18
18 Amnesia traumatis
19
19. Paket Komplit
20
20. Depresi
21
21. Perawatan Khusus
22
22. Salah Paham
23
23. di Nikahkan
24
24. Fitrah Pernikahan
25
25. Sah
26
26. Bocor
27
27. Mall
28
28. Pohon Impian
29
29. Rambut Rontok
30
30. Kirim Do'a
31
31. Amarah Zafran
32
32. Asyik bin Sosweet Wal Alhamdulillah
33
33. Suara Itu
34
34. Melamar
35
35. Telephone
36
36. Cobaan
37
37. Heboh
38
38. Protes
39
39. Pipi Merah
40
40. Kehilangan
41
41. Kabur
42
42. Meni Pedi Shopee
43
43. Iri
44
44. Khawatir
45
45. Prank
46
46. Haflah Akhirusannah
47
47. Ziarah Wali Songo
48
48. Uwwu
49
49. Pupus Harapan Rania
50
50. Terpesona
51
51. Nyinyir
52
52. Ramadhan
53
53. Keceplosan
54
54. Gak hamil - hamil
55
55. Sensitif
56
56. Bertemu kembali
57
57. Panik
58
58. Tamparan
59
59. Maz tolong maz
60
60. Terungkap
61
61. Rencana gagal
62
62. Mbok Kepo
63
63. Nyidam
64
64. Di Ruqyah
65
65. Ileran
66
66. Kesurupan bohongan
67
67. Jodoh gak kemana
68
68. Kepergian Zafran
69
68. Kesedihan Nasha
70
69. Kelahiran Baby Alif
71
71. Merindukan Zafran
72
72. Wisuda Nasha
73
73. Tidur dilantai
74
74. Wanita serba bisa
75
75. Rindu
76
76. Perawatan VVIP
77
77. Berjumpa masa lalu
78
78. Melihatmu
79
79. Liburan
80
80. Titik terang
81
81. Jeduar
82
82. Pelukan keluarga
83
83. Pulang
84
84. Rencana Tasyakuran
85
85. Tasyakuran
86
86. Quality Time
87
87. Bermain bersama
88
88. Meleleh
89
89. Hadiah untuk Nasha
90
90.Tentang Nasha
91
91. Bisa jalan lagi
92
92. Ghina, Nikah Yukkkk!
93
93. Tentang Ghina
94
94. Istikhorohnya Ghina
95
95. Akhir dari cerita
96
96. Bonus Chapter 1
97
97. Bonus Chapter 2
98
98. Bonus Chapter 3

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!