19.Sepanjang Jalan Kenangan

Malam itu Shay di temani rakes menunggu angkot sudah lumayan lama tapi sepertinya tidak ada tanda2 angkot putar balik...rata2 angkot yang lewat jalan raya sudah menutup pintu yang menandakan sudah tidak mau mengambil penumpang ,panggkalan ojek juga sepi.

"Sepertinya sudah tidak ada lagi angkot yang ambil penumpang shay, bagaimana kalau mampir ke tokoku mau nggak? "

"Mau ngapain ke tokomu"Shay agak curiga dengan ajakan Rakes untuk mampir ke toko

"Jalan kaki dulu sampai toko, nanti aku pinjam motor danil buat anterin kamu pulang"

"Nggak usah Kes, saya pulang jalan kaki saja.... kamu pulang ke toko saja takutnya ada yang nyariin kamu" Shay menolak halus ajakan Rakes.

"Kamu sudah gila!!! mau jalan kaki malam2 begini..."sambil menarik tangan Shay untuk mengikuti langkahnya jalan kaki lewat perumahan ke arah toko.

"Ini anak kenapa jadi pemarah banget ya, padahal sebelum makan somay bisa ngobrol santai dan nada suaranya juga lemah lembut dengan logat daerahnya, apa karena gara2 nyuruh lihat bulan....sebenernya saya paham maksudnya mau nembak, tapi saya tidak mau pacaran dulu dan masih mengagumi bosmu yang cool itu, kamu itu masih kecil menurut pendapatku...walau cara kamu menyatakan cinta itu unik dan romantis tapi saya tidak mau kamu kecewa, kamu itu masih polos dan masih banyak pilihan yang seumuran sama kamu bisa di ajak bersenang2 ke tempat hiburan seperti tempo hari...saya tidak begitu menyukai keramaian, karena di tempat seramai itupun saya merasa sendiri dan kesepian."

"Saya sudah menyatakan perasaan tapi kamu sepertinya tidak peka sih Shay, karen saya tidak bisa mengungkapkan dengan kalimat romantis sejak pertama kali kamu menagis di depanku waktu itu saya jadi kepikiran sama kamu terus menerus ingin selalu melindungi kamu, saya tidak rela melihat kamu menagis seperti itu, melihatmu menangis hatiku sakit, sebelumnya memang saya tidak kenal siapa kamu tapi feeling saya mengatakan kamu butuh sosok yang bisa menjagamu dan melindungi kamu dari laki2 tidak bertanggung jawab seperti mantanmu itu dan saya siap menggantikan posisi dia di sampingmu."

Sepanjang perjlanan Shay hanya mengikuti langkah Rakes karena tangannya di gengam erat.

"Tolong lepasin tangan saya Kes, malu di lihat banyak orang kamu kaya nuntun orang buta si jalan."

"Biarin saja, kamu lihat sendiri di jalanan itu banyak orang iseng nggak kebayang kalau malam2 jalan sendiri apa lagi kamu itu perempuan," dengan nada agak tinggi Rakes menyampaikan ucapan kekhawatiran kepada shay.

"Saya itu sudah biasa pulang malam kalau lagi kuliah, jadi sudah biasa kalau pulang nggak dpt angkot suka jalan sampai jalan raya dan selama ini aman2 saja kok" Shay berusaha menjelaskan kepada rakes yang sudah terbiasa mandiri.

"Ya bedalah kalau pulang kuliah kan ada temennya, jangan pernah jalan sendirian kalau malam2 bahaya."

Dari mall sampai toko ada satu kilo meter mereka jalan kaki dan wajah shay di penuhi buliran keringat, Rakes melihatmya tersenyum dan mengambil sapu tangan yang di simpan di kantong celana dan memberikan ke shay untuk mengelap buliran ketingat di wajahnya.

"Banyak keringat di keningmu, pakai ini" sambil menyodorkan sapu tangannya kepada Shay.

"Nggak usah Kes, nanti juga kering sendiri orang berkeringat itu tandanya dia sehat" sambil menunduk Shay menolak pemberian Rakes karena malu.

Rakes tidak sabar dan mendekat ke arah shay kemudian mengelap keringat yang ada di kening shay sambil berkata "dasar jorok!! itu nanti bikin tambah jerawat dan panu kalau tidak di bersihkan, udah muka pas pasan penuh jerawat hidup lagi."

Shay tersipu malu atas perlakuan Rakes, dia yang laki2 lebih memikirkan penampilan sedangkan Shay yang perempuan cenderung cuwek dan tidak peduli dengan penampilan.

jangankan dandan, cuci muka pakai sabun saja kalau pas mandi jadi memang mukanya tidak terawat.

"Kamu tinggu di sini saya ambil kunci toko danil di warung kopi depan" rakes berjalan meninggalkan shay yang sedang berdiri di depan toko yang sudah tutup.

Tidak lama kemudian rakes kembali menuju toko tempat shay berdiri sambil membawa kunci di tangannya.

"Kok bukan tokomu sendiri?"

"Di toko ada aji dan anak istrinya baru dateng dari kampung jadi sementara saya numpang di tempat daniel sampai aji dapat kontrakan."

"Danilnya kemana?" Shay penasaran keberadaan empunya toko, agak khawatir juga karena mereka hanya berdua di depan toko itu.

"Biasanya suka nongkrong di pos polisi depan sambil main karambol, kamu nunggu di luar saja kalau takut" Rakes meminta shay untuk menunggu di luar toko saja.

Rakes pergi meningglkan shay di depan toko elektronik yang tidak jauh dari tempat mereka betdiri, kemudian dia kembali untuk membuka toko, rakes keluar dari dalam toko dia keluar terlihat kesel karena tidak mendapatkan motor yang dia maksud.

"Motornya nggak ada di dalam, di bawa danil kedepan mungkin, kita kedepan sebentar nggak apa2 ya shay jalan lagi"

"Iyah , maaf ya kes malah jadi ngrepotin kamu" shay merasa tidak enak karena sudah merepotkan Rakes.

"Nggak repot kok, hanya nggak tega kalau kamu jalan sendirian malm2 begini" Rakes kembali mengenggam tangan Shay untuk berjalan menuju pos polisi sebrang jalan raya.

"kamu tunggu di sini dulu tidak usah ikut nyebrang, dan jangan naik angkot"

Kemudian Rakes menyebrang jalan sendiri setelah sampai di pos polisi Rakes mendekati laki2 berambut kriting kemudian melihat ke arah Shay heran kemudian tersenyum dan berjalan menyebrang jalan mendekat ke arah shay bersama Rakes.

"Shay kenalin ini danil yang tinggal di toko tadi" Shay dan danil berjabat tangan.

"Maaf ya shay motornya di pinjam temen dari sore belum balik."

"Ya sudah saya ke pangkalan ojeg aja," karena sudah merepotkan mereka shay ingin naik ojeg saja.

"Jangan, saya sama danil mau anterin kamu jalan kaki saja sampai rumah, saya tidak percaya sama ojek pangkalan sini suka nembak harga Semaunya"

"Rumah kamu di mana shay" kata danil.

"Jl.raya utut gang 9 di belakang pabrik minuman depan itu" sambil menunjuk arah pabrik yang terlihat atapnya dari mereka berdiri.

"Itu mah deket kalau jalan kaki dari sini, kalau naik angkot atau naik ojek malah muter jauh, lewat jalan dalam pabrik saja gw kenal scuritynya ayuk " Danil mengarahkan lewat jalan pintas untuk mengantarkan Shay jalan kaki melewati lingkungan pabrik.

Kemudian mereka berjalan bersama dan tiba2 danil mudur ke belakang " jalannya jangan jauh2an gitu kenapa? gandeng tangan kaya tadi , pakai malu2 segala...anggap gw nyamuk."

Shay dan rakes kompak berhenti melihat ke arah damiel yang memundurkan langkahnya, shay dan rakes tersipu.

Terpopuler

Comments

Lita Alus

Lita Alus

heheee si daniel pengertian banget.

2021-01-12

1

😘 sweet baby😘

😘 sweet baby😘

👍👍👍

2020-11-27

2

lihat semua
Episodes
1 01.perkenalan
2 02. LCD hp
3 03. Telpon Misterius
4 04. Perhatian
5 05. Ada Titik Terang
6 06. ABG Yang Penasaran
7 07. Mendapat Respon
8 08.Teman Kampus
9 09. Hujan
10 10.Ajakan Bertemu
11 11. Tukang Cilok dan Mie Ayam
12 12. Loh Kok?
13 13. Di Taman Hiburan
14 14. Hening
15 15. Tongkrongan Baru
16 16. Resah
17 17.Nasehat
18 18.Shay Tidak Peka Kode Rakes
19 19.Sepanjang Jalan Kenangan
20 20.Persahabatan
21 21.Shay Penasaran Dengan Bos hp
22 22. Hati Berbunga Karena....
23 23.
24 24. Lamaran Dan Cincin Sementara
25 25. Nonton Premier Film
26 26. izin ke orang tua
27 27.Secepat Ini ?
28 28. Bimbang
29 29.Belajar Menghadapi Masalah
30 30. Menyepi
31 31.Cacing di Bawah Tempurung
32 32. Gelisah 2
33 33. Aroma Ketek Rasa Rindu
34 34.Rute Jalan Berbeda
35 35. Airmata Ibu
36 36.Olahraga itu Penting
37 37. Kaum Adam bingung arti kata TERSERAH
38 38.Surat Dan Amplop Pink
39 39.Ada Uang Bayar Hutangmu
40 40. Maafkan Aku
41 41. Pelajaran Baru dari Shay
42 42. Peraturan Pertama
43 43. Reka Adegan Sinetron
44 44.Muka Numpang di Jerawat
45 45.Kerja Lembur Bikin Lsporan
46 46. Pulang Kampung
47 47. Beri Bekal untuk Dua Hari
48 48. Penyelidikan
49 49.Menemukan kelemahan dalam peraturan
50 50.Belajar bahasa Sunda Ayok!!
51 51. Sundanese deui
52 52. Oh Ternyata...
53 53.Cieeeee... Aku
54 54. Emosi tanpa kendali
55 55.Bermanja manja
56 56.Menepuk Air di dulang terpercik muka sendiri
57 57. Senjata Makan Tuan
58 58. Roti Tawar di Lempar Kismis
59 59. Rakes VS Arman
60 60. Dapat Kado Terindah
61 61.Posesif
62 62. Lamaran Ditolak
63 63. Sweet Dream
64 64. Pindahan pabrik vitamin
65 65. Terlambat
66 66. Cemburu dengan Bahenol
67 67. Berani Jujur.
68 68. Memanggul Karung Beras
69 69. Surprise
70 70.Pamit ke Arman
71 71.Menjadi bayang2 Shay
72 72.Gara Gara Dedek Amin
73 73. Bayi Macan Sedang Kolokan
74 74.Perang Bathin Umi
75 75. God is merciful.
76 76.SAH!!
77 77.Masa Perkenalan Dedek Amin dengan Dedek Iput
78 78. Terbebas
79 79. Menikmati Senja
80 80. Berbagilah Dengan Suamimu
81 81.Give Karena Service Suami
82 82. Daniel Pengen Pizza
83 83.Belajar Mengucapkan huruf F
84 84.Melatih Kesabaran Istri
85 85.Filosofi Kepala dan Ceker Ayam
86 86.Kalah Stategi Perang
87 87. Sang Jendral Bahagia
88 88. Kangen Mama
89 89.Jodoh Arman
90 90. MARAH
91 91.Bayi Koala
92 92. Jangan Sentuh Istriku
93 93.Bayi Koala Kesurupan
94 94.Jangan Percaya Bisik2 Tetangga
95 95. Gara2 Kangkung Bikin Lemes
96 96. Perbanyak Sedekah
97 97. Hidup Terjajah?
98 98. Tubuhmu Miliku Seorang
99 99. Maling Yang Tertangkap Basah.
100 100. Menutup Aib Suami
101 101. Menculik Istri
102 102. Aya Jurig Kolor Ijo
103 103. Rasa Itu masih Ada
104 104. Jangan Coba2 Jadi Pencuri
105 105. Amplop dan Prangko
106 106. Kena Grebek Lagi.
107 107.Nasehat Umi
108 108. Mau Ngapain Kamu?
109 109. Pacaran
110 110. Suamimu Cari Jodoh?
111 111. Jangan Mulai Zina Mata
112 112. Berprasangka Buruk
113 113. Maafkan Aku Lagi
114 114. 75 % hati Ini Milikmu
115 115. Melepasmu
116 116. Aku Membutuhkanmu
117 117.Pelihara dedek Amin Bukan Anaconda
118 118.Rentenir Cinta
119 119. Melamar crystine
120 120. Sepupu Penasaran Kebun Buah milik Rakes
121 121. Raja dan Permaisuri Punya Kebun mawar
122 122. Ambisi Aji
123 123. Ini Maksudnya Apa?
124 124. Arman Menikah
125 125.Jangan Tinggalkan Aku
126 126. Aji Mulai Beraksi
127 127. Berani Taruhan?
128 128. Masuk perangkap Jebakan Sofie
129 129. Support Suami
130 130. Hukuman untuk Shay
131 131. Rakes Mengambil Keputusan
132 132. Menyusun Rencana
133 133. Dokter Mencurigai Sesuatu
134 134. Puasa Tiga Bulan
135 135.Merawat kebun Sendiri
136 136. Mau Cari Istri Baru?
137 137. Rindu
138 138.Jaga Mata Jaga Hati
139 139.Rapuh
140 140. Aji Mulai Menyebarkan Bisanya
141 141. Mimpi Menjadi Kenyataan
142 142.Hati - Hati Dengan Ucapanmu
143 143.Manis Asin Hidup Berrumah Tangga.
144 144.Shay Cemburu
145 145.Saling Mencurigai
146 146.Salah Paham
147 147. Di Paksa Buka mulut
148 148.Jalan Tol dan Pohon Rindang
149 149. Jatuh Cinta Lagi
150 150. HA Cerai
151 151. Sakit
152 152.Melihat Dengan Mata Kepala Sendiri
153 153.Tidak Sengaja Bertemu
154 154. Suamiku VS Arman!!
155 155. Rumah Tangga Ibarat Belajar Motor
156 156. Putri Tidur atau Putri Kabur
157 157.Mencintai Suamiku
158 158.Pencarianku
159 159. Besuk Aku Pulang Mas
160 160. Menemukanmu
161 161.Gencatan Senjata
162 Scend honeymoon
163 163. Extra part
164 164. Prasangka
165 165. Terjerat Cinta Brondong
166 166.Kehadiran Tamu
167 167. Romantis yang Gratis HA!
168 168. Aaaah
Episodes

Updated 168 Episodes

1
01.perkenalan
2
02. LCD hp
3
03. Telpon Misterius
4
04. Perhatian
5
05. Ada Titik Terang
6
06. ABG Yang Penasaran
7
07. Mendapat Respon
8
08.Teman Kampus
9
09. Hujan
10
10.Ajakan Bertemu
11
11. Tukang Cilok dan Mie Ayam
12
12. Loh Kok?
13
13. Di Taman Hiburan
14
14. Hening
15
15. Tongkrongan Baru
16
16. Resah
17
17.Nasehat
18
18.Shay Tidak Peka Kode Rakes
19
19.Sepanjang Jalan Kenangan
20
20.Persahabatan
21
21.Shay Penasaran Dengan Bos hp
22
22. Hati Berbunga Karena....
23
23.
24
24. Lamaran Dan Cincin Sementara
25
25. Nonton Premier Film
26
26. izin ke orang tua
27
27.Secepat Ini ?
28
28. Bimbang
29
29.Belajar Menghadapi Masalah
30
30. Menyepi
31
31.Cacing di Bawah Tempurung
32
32. Gelisah 2
33
33. Aroma Ketek Rasa Rindu
34
34.Rute Jalan Berbeda
35
35. Airmata Ibu
36
36.Olahraga itu Penting
37
37. Kaum Adam bingung arti kata TERSERAH
38
38.Surat Dan Amplop Pink
39
39.Ada Uang Bayar Hutangmu
40
40. Maafkan Aku
41
41. Pelajaran Baru dari Shay
42
42. Peraturan Pertama
43
43. Reka Adegan Sinetron
44
44.Muka Numpang di Jerawat
45
45.Kerja Lembur Bikin Lsporan
46
46. Pulang Kampung
47
47. Beri Bekal untuk Dua Hari
48
48. Penyelidikan
49
49.Menemukan kelemahan dalam peraturan
50
50.Belajar bahasa Sunda Ayok!!
51
51. Sundanese deui
52
52. Oh Ternyata...
53
53.Cieeeee... Aku
54
54. Emosi tanpa kendali
55
55.Bermanja manja
56
56.Menepuk Air di dulang terpercik muka sendiri
57
57. Senjata Makan Tuan
58
58. Roti Tawar di Lempar Kismis
59
59. Rakes VS Arman
60
60. Dapat Kado Terindah
61
61.Posesif
62
62. Lamaran Ditolak
63
63. Sweet Dream
64
64. Pindahan pabrik vitamin
65
65. Terlambat
66
66. Cemburu dengan Bahenol
67
67. Berani Jujur.
68
68. Memanggul Karung Beras
69
69. Surprise
70
70.Pamit ke Arman
71
71.Menjadi bayang2 Shay
72
72.Gara Gara Dedek Amin
73
73. Bayi Macan Sedang Kolokan
74
74.Perang Bathin Umi
75
75. God is merciful.
76
76.SAH!!
77
77.Masa Perkenalan Dedek Amin dengan Dedek Iput
78
78. Terbebas
79
79. Menikmati Senja
80
80. Berbagilah Dengan Suamimu
81
81.Give Karena Service Suami
82
82. Daniel Pengen Pizza
83
83.Belajar Mengucapkan huruf F
84
84.Melatih Kesabaran Istri
85
85.Filosofi Kepala dan Ceker Ayam
86
86.Kalah Stategi Perang
87
87. Sang Jendral Bahagia
88
88. Kangen Mama
89
89.Jodoh Arman
90
90. MARAH
91
91.Bayi Koala
92
92. Jangan Sentuh Istriku
93
93.Bayi Koala Kesurupan
94
94.Jangan Percaya Bisik2 Tetangga
95
95. Gara2 Kangkung Bikin Lemes
96
96. Perbanyak Sedekah
97
97. Hidup Terjajah?
98
98. Tubuhmu Miliku Seorang
99
99. Maling Yang Tertangkap Basah.
100
100. Menutup Aib Suami
101
101. Menculik Istri
102
102. Aya Jurig Kolor Ijo
103
103. Rasa Itu masih Ada
104
104. Jangan Coba2 Jadi Pencuri
105
105. Amplop dan Prangko
106
106. Kena Grebek Lagi.
107
107.Nasehat Umi
108
108. Mau Ngapain Kamu?
109
109. Pacaran
110
110. Suamimu Cari Jodoh?
111
111. Jangan Mulai Zina Mata
112
112. Berprasangka Buruk
113
113. Maafkan Aku Lagi
114
114. 75 % hati Ini Milikmu
115
115. Melepasmu
116
116. Aku Membutuhkanmu
117
117.Pelihara dedek Amin Bukan Anaconda
118
118.Rentenir Cinta
119
119. Melamar crystine
120
120. Sepupu Penasaran Kebun Buah milik Rakes
121
121. Raja dan Permaisuri Punya Kebun mawar
122
122. Ambisi Aji
123
123. Ini Maksudnya Apa?
124
124. Arman Menikah
125
125.Jangan Tinggalkan Aku
126
126. Aji Mulai Beraksi
127
127. Berani Taruhan?
128
128. Masuk perangkap Jebakan Sofie
129
129. Support Suami
130
130. Hukuman untuk Shay
131
131. Rakes Mengambil Keputusan
132
132. Menyusun Rencana
133
133. Dokter Mencurigai Sesuatu
134
134. Puasa Tiga Bulan
135
135.Merawat kebun Sendiri
136
136. Mau Cari Istri Baru?
137
137. Rindu
138
138.Jaga Mata Jaga Hati
139
139.Rapuh
140
140. Aji Mulai Menyebarkan Bisanya
141
141. Mimpi Menjadi Kenyataan
142
142.Hati - Hati Dengan Ucapanmu
143
143.Manis Asin Hidup Berrumah Tangga.
144
144.Shay Cemburu
145
145.Saling Mencurigai
146
146.Salah Paham
147
147. Di Paksa Buka mulut
148
148.Jalan Tol dan Pohon Rindang
149
149. Jatuh Cinta Lagi
150
150. HA Cerai
151
151. Sakit
152
152.Melihat Dengan Mata Kepala Sendiri
153
153.Tidak Sengaja Bertemu
154
154. Suamiku VS Arman!!
155
155. Rumah Tangga Ibarat Belajar Motor
156
156. Putri Tidur atau Putri Kabur
157
157.Mencintai Suamiku
158
158.Pencarianku
159
159. Besuk Aku Pulang Mas
160
160. Menemukanmu
161
161.Gencatan Senjata
162
Scend honeymoon
163
163. Extra part
164
164. Prasangka
165
165. Terjerat Cinta Brondong
166
166.Kehadiran Tamu
167
167. Romantis yang Gratis HA!
168
168. Aaaah

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!