Teguh Pendirian

Akhirnya apa yang selama ini Bu Milla takutkan menjadi kenyataan dimana sikap keras kepala Damar menjadi bumerang untuk dirinya.

" Damar !!"

" apa kamu sadar keputusan apa yang sudah kamu ambil ini ?" tanya Bu Mila berharap Damar tak serius dengan semua yang iya ucapkan.

" Damar sadar dan Damar sudah memutuskan nya jauh sebelum Damar bisa menemukan Sheila dan juga Dee " ucap Damar tetap pada pendiriannya.

" Kia setuju dengan keputusan yang di ambil kak Damar " ucap Kia yang berhasil membuat Bu Mila semakin meradang.

" sebaiknya kamu diam dan jangan ikut campur dengan keputusan yang akan ibu ambil " ucap Bu Mila.

" sebaiknya dengarkan apa yang akan bunda katakan saat ini Damar !!"

" jika kamu tetap pada pendirian kamu untuk menikah dengan wanita itu, bunda tak akan menghentikannya "

" tapi ingat sampai kapan pun bunda tak akan pernah menganggap wanita ini menantu ataupun bagian dari keluarga kita, titik " ucap Bu Mila yang masih tetap egois dengan keputusan.

" dan kamu !!" tunjuk Bu Mila tepat di hadapan wajah Sheila.

" jika ada yang harus di salahkan atas rusaknya hubungan ibu dan anak, itu semua hanya karena kamu "

" kamu !!" ucap Bu Milla penuh penekanan dan penuh rasa amarah.

Setelah mengatakan itu Bu Mila pun pergi meninggalkan kedua anaknya yang sudah benar benar tak bisa iya kendalikan seperti dulu.

Setelah kepergian Bu Milla, Sheila pun terduduk di kursi taman rumah sakit karena saat ini kondisi juga sedang tidak baik baik saja, jika tadi di hadapan Bu Mila Sheila bersikap sangat tegas dan berani lain halnya.

" kamu baik baik saja ?" tanya Damar yang bahkan tak ingin menghentikan langkah Bu Mila yang masih di liputi amarah.

" harus nya aku yang bertanya, apa kamu baik baik saja ?" tanya Sheila yang bahkan masih memikirkan kondisi Damar dari pada dirinya sendiri.

" andai kamu tak di pindah tugas ke kota ini, mungkin semua ini tak akan pernah terjadi" ucap Sheila yang benar benar merasa bersalah jika karena kemunculan dirinya merusak hubungan Damar dan ibunya.

" jika aku tak datang ke kota ini, aku tak akan pernah bertemu kamu dan tak akan pernah di tau jika di antara kita ada Dee yang bisa menjadi penyatu kita berdua " ucap Damar.

" jadi jangan pernah menyalahkan takdir yang sudah menuntun kita untuk bisa kembali bersama " ucap Damar.

" dan satu lagi, apapun itu aku sangat bersyukur bisa menemukan kamu setelah delapan tahun aku mencari mu ke setiap penjuru kota " ucap Damar yang berhasil membuat Sheila memberanikan diri menatap ke arah Damar yang sejak tadi terus menatap ke arahnya.

" jadi ayo kita bertemu dan berbicara dengan ibu mu tentang hubungan kita ke depannya " ucap Damar yang bahkan tak ingin membuang waktu untuk bisa bersama dengan Sheila dan Dee.

" apa kamu ingin menikahi ku hanya karena ada Dee di antara kita ?" tanya Sheila yang tak ingin Damar melakukan pernikahan dengan terpaksa.

" apa kamu masih belum bisa merasakan jika apa yang aku lakukan semata mata untuk memperjuangkan cinta kita ?" tanya Damar yang sadar jika diantara dirinya dan Sheila tak pernah terucap kata cinta meski hanya sekali.

" aku tak tau perasaan apa yang kamu rasakan saat ini padaku " ucap Damar sambil menggenggam tangan Sheila.

" maaf, sebaiknya Kia kembali ke ruang rawat Dee saja biar kalian bisa membicarakan semuanya " ucap Kia yang tak ingin mengganggu kakaknya untuk bisa meyakinkan Sheila, sedangkan Damar hanya mengangguk iya kan Kia pergi dari mereka berdua.

" tapi satu yang pasti aku masih sangat mencintaimu dan aku akan mengembalikan rasa yang sempat kamu rasakan untukku lagi, aku janji "

✍️✍️✍️ apa Damar berhasil meyakinkan Sheila ? Dan apa Damar akan bisa mengembalikan rasa cinta yang sempat bersemi di hati Sheila untuknya ?

Pantengin terus ya ceritanya biar R-kha lebih semangat lagi update nya

Jangan lupa like dan tinggalkan jejak biar R-kha lebih semangat lagi update nya

Love you moreee 😘 😘 😘 😘

Episodes
1 Menolak Lamaran
2 Salah Sasaran Tapi Tak Sia sia
3 Ancaman Vs Melindungi Harga Diri
4 Keputusan Sulit
5 Dee
6 Mencari dan Terus Mencari
7 Protektifnya Seorang Ibu
8 Saat Takdir Sudah Berperan
9 Rindu Yang Terpendam
10 Membuka Luka
11 Hanya Ingin Yang Terbaik
12 Cerita Yang Sebenarnya
13 Pertemuan
14 Pendukung vc Pembenci
15 Mengenalkan Diri
16 Tak Pernah Berubah
17 Teguh Pendirian
18 Yakin
19 Siasat
20 Hanya Ingin Menyadarkan
21 Gombalan Damar
22 Luluh
23 Menebus Luka
24 Tuduhan Tak Mendasar
25 Dream Wedding
26 Keinginan Bu Silla
27 Meminta Restu
28 Perjuangan Yang Tak Sia Sia
29 Ulat Perusak
30 Hampir Saja
31 Takut
32 Keputusan Sulit
33 Tegas Dan Tak Ingin Dikasihani
34 Mimpi Buruk
35 Khawatir
36 Hanya ingin sendiri
37 Pelukan Penenang Jiwa
38 Ragu
39 Panggilan Sayang
40 Promo novel baru R-kha Mawar Berduri
41 Hari Yang Dinanti
42 Lampu Hijau
43 Sabar ya....
44 Izin Masuk
45 Tak cukup Sekali
46 Memutar Balikkan fakta
47 Adik Ipar Ngga Ada Akhlak
48 Bukan Sekedar Paman
49 Akhir Kegilaan Ziva dan Bimo
50 Kekecewaan Dee
51 Perjuangan Altaf untuk Dee
52 Rumah Baru Lembaran Baru
53 Bimbang
54 Jangan Berharap Lebih
55 Kesempatan Kedua
56 Heart to heart
57 Merasa bersalah
58 Kesempatan Dalam Kesakitan
59 Penyesalan Yang Terlambat
60 Mengurung Diri
61 Kekhawatiran Seorang kakak
62 Diterima Sepenuh Hati
63 Pertemuan Yang Dinanti
64 Kabar Bahagia
65 Terpancing Umpan Sendiri
66 Amanat Ibu
67 Firasat
68 Kenapa Secepat Ini
69 Belum Bisa Menerima
70 Rencana Altaf
71 Kamuflase
72 Cemburu Tanda Cinta
73 Batasan Yang Nyata
74 Berhak Bahagia
75 Kesal
76 Mood Ibu Hamil
77 Di luar Dugaan
78 Ide Gila Damar
79 Sisi Lain Sheila
80 Kasih Sayang Yang Terabaikan
81 Meraih Bahagia
82 Isi Hati Dee
83 Mengembalikan Kepercayaan Diri
84 Berdamai
85 Antara Hidup Dan Mati
86 Perjuangan Yang Berakhir Bahagia
87 Extra part 1
88 Promo Novel Baru Dimadu Selepas Akad
89 Promo Novel Baru Cinta Diujung Senja
90 Promo Novel Baru Jangan Pisahkan Aku Dan Anakku
Episodes

Updated 90 Episodes

1
Menolak Lamaran
2
Salah Sasaran Tapi Tak Sia sia
3
Ancaman Vs Melindungi Harga Diri
4
Keputusan Sulit
5
Dee
6
Mencari dan Terus Mencari
7
Protektifnya Seorang Ibu
8
Saat Takdir Sudah Berperan
9
Rindu Yang Terpendam
10
Membuka Luka
11
Hanya Ingin Yang Terbaik
12
Cerita Yang Sebenarnya
13
Pertemuan
14
Pendukung vc Pembenci
15
Mengenalkan Diri
16
Tak Pernah Berubah
17
Teguh Pendirian
18
Yakin
19
Siasat
20
Hanya Ingin Menyadarkan
21
Gombalan Damar
22
Luluh
23
Menebus Luka
24
Tuduhan Tak Mendasar
25
Dream Wedding
26
Keinginan Bu Silla
27
Meminta Restu
28
Perjuangan Yang Tak Sia Sia
29
Ulat Perusak
30
Hampir Saja
31
Takut
32
Keputusan Sulit
33
Tegas Dan Tak Ingin Dikasihani
34
Mimpi Buruk
35
Khawatir
36
Hanya ingin sendiri
37
Pelukan Penenang Jiwa
38
Ragu
39
Panggilan Sayang
40
Promo novel baru R-kha Mawar Berduri
41
Hari Yang Dinanti
42
Lampu Hijau
43
Sabar ya....
44
Izin Masuk
45
Tak cukup Sekali
46
Memutar Balikkan fakta
47
Adik Ipar Ngga Ada Akhlak
48
Bukan Sekedar Paman
49
Akhir Kegilaan Ziva dan Bimo
50
Kekecewaan Dee
51
Perjuangan Altaf untuk Dee
52
Rumah Baru Lembaran Baru
53
Bimbang
54
Jangan Berharap Lebih
55
Kesempatan Kedua
56
Heart to heart
57
Merasa bersalah
58
Kesempatan Dalam Kesakitan
59
Penyesalan Yang Terlambat
60
Mengurung Diri
61
Kekhawatiran Seorang kakak
62
Diterima Sepenuh Hati
63
Pertemuan Yang Dinanti
64
Kabar Bahagia
65
Terpancing Umpan Sendiri
66
Amanat Ibu
67
Firasat
68
Kenapa Secepat Ini
69
Belum Bisa Menerima
70
Rencana Altaf
71
Kamuflase
72
Cemburu Tanda Cinta
73
Batasan Yang Nyata
74
Berhak Bahagia
75
Kesal
76
Mood Ibu Hamil
77
Di luar Dugaan
78
Ide Gila Damar
79
Sisi Lain Sheila
80
Kasih Sayang Yang Terabaikan
81
Meraih Bahagia
82
Isi Hati Dee
83
Mengembalikan Kepercayaan Diri
84
Berdamai
85
Antara Hidup Dan Mati
86
Perjuangan Yang Berakhir Bahagia
87
Extra part 1
88
Promo Novel Baru Dimadu Selepas Akad
89
Promo Novel Baru Cinta Diujung Senja
90
Promo Novel Baru Jangan Pisahkan Aku Dan Anakku

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!