Pagi sekali Tas bangun dan segera membersihkan diri, meskipun dia bangun pagi saat mendengar suara Adzan namun dia tak pernah menjalankan kewajiban sebagai orang muslim, dari kecil dia hanya sibuk mencari kesenangan duniawi dia tak pernah sempat belajar tentang agama
sejak kepergian orang tuanya dia hanya lah seorang diri, tapi karena kecerdasan yang ia miliki dia begitu mudah mendapatkan beasiswa untuk setiap sekolah nya
sekitar jam lima pagi Tasya hendak berangkat ke kantor seperti kemarin, saat dia mengunci pintu ada seseorang perempuan paru baya menghampiri nya dan menyapanya
" pagi sekali udah mau berangkat nak" ucap wanita itu
" iya tante, ada kerjaan sebelum kuliah, " jawab Tasya,
" tante Nanik dari mana, " tanya Tasya
" dari masjid nak, "jawab Tasya
" ya udah Ana berangkat dulu Tan, " ucap Tasya
" iya hati-hati nak" jawab tante Nanik
Tante Nanik adalah orang yang mempunyai rumah yang di tempati oleh Tasya, Rumah yang di tempati Tante Nanik berada di depan rumah Tasya
" Ya Allah kerja apa tuh anak, pagi gini sudah berangkat " guman tante Nanik
seperti biasa setelah sampai kantor Tasya terus berkutat dengan leptop nya, begitu banyak berkas yang harus dia tanda tangani dan ia salin ke leptop nya, hingga tak terasa sudah jam tujuh pagi, Tasya melihat jam yang melingkar di tangannya
" hah selesai juga akhirnya " ucap Tasya sendiri
Tasya bergegas untuk pergi ke kampus dia bersiap-siap dan segera mengganti bajunya di kamar khusus miliknya, setelah selesai bersiap Tasya pun keluar, saat di depan kantor Tasya berpapasan dengan Tania
" selamat pagi bu bos " sapa Tania
" pagi juga kak, " jawab Tasya
" sudah selesai berkas nya" tanya Tania
" sudah dong, Tasya,,! ucap Tasya membanggakan diri nya sendiri
" iya iya gue tau, tapi sejak jam berapa kamu kesini, " tanya Tania
" jam lima lebih sedikit " jawab Tasya
" astaga, encer nya ni otak , bagi-bagi napa ", ucap Tania
" ya otak gue gak bisa di bagi, tapi kalau kerjaan aku bisa bagi ,mau"? tanya Tasya sembari tersenyum
" yah itu mah mau nya kamu " jawab Tania kecewa
" udah jangan cemberut jelek " ledek Tasya sembari mencubit pipi Tania dan segera meninggalkan nya
" ha dasar, bu bos pelit " omel Tania namun tak di hiraukan Tasya
Tasya pun segera berangkat ke kampus karena sudah siang ,sampai nya di kampus ternyata Tasya sudah telat
" hah telat nih, " ucap Tasya sembari berlari,
setalah sampai di depan kelas Tasya ragu untuk masuk tapi dia berusaha memberanikan diri untuk bisa masuk
"Permisi pak, maaf saya terlambat, '" ucap Tasya
" maaf kamu sudah terlambat jadi keluar lah "perintah pak Fahmi
" baik pak " jawab Tasya
Tasya pun segera keluar dan pergi ke arah kantin sampai nya di sana dia memesan makanan dan juga minum
" mending sarapan dulu lah dari tadi sudah lapar banget nih perut " ucap Tasya setelah memesan makanan
sembari menunggu makanan datang Tasya membuka leptop nya karena dia ingin memeriksa beberapa imel yang di kirim oleh kak Joe dan juga Tania
makanan yang di pesan pun datang dan membuat nya menghentikan kerjaannya, dan segera melahap makanannya
"hah akhirnya kenyang juga, " ucap Tasya setelah menghabiskan makan nya
dia pun kembali membuka leptop nya dia mencoba membuka rahasia perusahaan yang meminta bantuan dari gengnya itu
" hah kenapa begitu mudah di buka, kalau begini semua data perusahaan bisa mudah di retas orang , mungkin karena keamanan yang kurang ketat jadi perusahaan ini dengan mudah di manfaatin orang tak bertanggung jawab " ucap Tasya pelan
itulah Tasya, apa sih yang tak bisa di lakukan Tasya dia bisa dengan mudah membantu atau pun menjatuhkan perusahaan orang yang berusaha mengganggunya
Fahmi keluar dari kelas karena ingin pergi ke toilet tapi tanpa sengaja dia melihat Tasya yang tengah fokus dengan leptop nya
" apa yang Ana lakukan sepertinya serius amat " ucap Fahmi pelan dan berjalan mendekati Tasya
" apa yang kamu kerjakan " tanya Fahmi membuat Tasya terkejut dan segera menutup leptop nya
" eng..... gak .... pak, " jawab Tasya terbata-bata
" kenapa kamu gugup " tanya Fahmi lagi
" enggak apa-apa pak " jawab Tasya sedikit tegas tak mau Fahmi curiga
" mana tugas yang aku minta kemarin " ucap Fahmi
" ini pak, " jawab Tasya sembari menyerahkan tugas yang di berikan oleh Fahmi
" sekarang masuk lah ke kelas ," perintah Fahmi
" iya Pak " jawab Tasya dan berlalu meninggalkan Fahmi
" dasar gadis Aneh " ucap Fahmi sendiri
Fahmi kembali masuk dan mengurungkan niat nya untuk pergi ke toilet dan kembali mengajar
Saat sedang fokus dalam pelajaran HP Tasya berbunyi, Tasya pun minta izin keluar untuk mengangkat telfon nya, meskipun sudah di non aktifkan suara, tapi Tasya tetap tahu saat HP nya bergetar
" maaf Pak, mau izin keluar sebentar " izin Tasya
" baiklah jangan lama-lama " jawab Fahmi
Tasya pun keluar dan segera mengangkat telfon nya
" Hallo, ada apa " tanya Tasya
" begini dok, ini ada pasien darurat yang harus segera di operasi, tolong dokter segera kesini " ucap orang dari seberang
" emang dokter Nadira di mana " tanya Tasya
karena melihat Tasya yang panik dengan telfon seseorang Fahmi yang melihat nya langsung keluar dan melihat nya dari kejauhan
" Ada apa dengan Ana apa ada masalah " tanya Fahmi dalam hati
...
" dokter Nadira tidak bisa datang dok , karena ibunya lagi sakit, dan lagi di luar kota dok" ucap orang dari seberang
'" hah baiklah, saya akan segera datang kalian siapkan segalanya, aku akan segera berangkat " ucap Tasya dan langsung mematikan telfon nya
" gimana nih, aku bilang sama pak Fahmi " ucap Tasya pelan sembari membalikkan badannya, betapa terkejutnya Tasya saat melihat Fahmi yang sudah ada di belakang Tasya
" aduh gawat jangan-jangan pak Fahmi dengar semua pembicaraanku tadi, " guman Tasya
" ada apa , apa ada masalah " tanya Fahmi
" i... iya pak dan saya harus segera pergi " ucap Tasya terbata-bata
" masalah apa " tanya Fahmi
" maaf pak saya nggak bisa kasih tau bapak " jawab Tasya, " saya permisi pak "
" baiklah, hati-hati' ucap Fahmi sementara Tasya hanya mengangguk
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 168 Episodes
Comments
Hiatus
keren, iQ nya tggi bgt dokternya 😭
ceo skrg mahasiswa keren juga 😎, tpi pak ustadz fahmi nya kepo
2022-10-09
0
æ⃝᷍𝖒𖣤᭄℃æͣ͢𝖒ᷘ𝅘 ͤ⸙ᵍᵏ
next
2021-12-13
3
๓✿๓๓ƴ ᵏⁱᵗª ㉫ǸGĸƴ
semangat ya tasya
2021-12-06
1