Setelah pulang dari kampus Fahmi pergi ke pondok pesantren untuk mengajar di sana dengan mobilnya Fahmi menyusuri setiap jalanan kota, hanya butuh waktu tiga puluh menit Fahmi sudah sampai di ponpes, dia pun masuk, saat hendak masuk Fahmi berpapasan dengan Farhan
" Assalamu'alaikum ustadz Fahmi " sapa Farhan
"wa'alaikumsalam, ustadz Farhan, " jawab Fahmi
" bagaimana hari pertama mengajar, semua baik-baik saja " tanya Farhan
" Alhamdulillah, sesuai harapan ustadz " jawab Fahmi
" Alhamdulillah kalau begitu, saya akan keluar sebentar untuk membeli beberapa keperluan ustadz " ucap Farhan
" baiklah " jawab Fahmi
" Assalamu'alaikum , " ucap Farhan
" Wa'alaikumsalam, " jawab Fahmi dan segera masuk ke dalam setelah kepergian Farhan
" Fahmi pun segera membersihkan diri setelah itu sholat dhuhur dan makan siang sebelum mengajar
setelah selesai dengan urusan untuk dirinya Fahmi pun segera mengajar santri yang ada di sana
" Assalamu'alaikum , " sapa Fahmi setelah masuk ke kelas
, " Wa'alaikumsalam Abi, " ucap serentak para santri
Fahmi pun mengajar para santri dengan telaten dan penuh kesabaran membuat para santri senang saat Fahmi mengajar mereka,
waktu berlalu, Fahmi sudah selesai mengajar sebelum ke kantor Fahmi menunggu waktu Shalat Ashar terlebih dahulu
Adzan pun berkumandang para santri dan ustadz berbondong-bondong ke masjid pesantren untuk menjalankan Shalat Ashar
setelah selesai Fahmi pun bergegas untuk pergi ke kantor
" ustadz Farhan aku akan ke kantor titip anak-anak dan juga pesantren " ucap Fahmi
" baiklah, Hati-hati " pesan Farhan
" iya, Assalamu'alaikum " ucap salam dari Fahmi
" Wa'alaikumsalam, " jawab Farhan
Fahmi pun segera pergi ke kantor dengan mobil nya, hanya butuh waktu tiga puluh menit Fahmi sampai di kantor diapun segera pergi ke ruangan Abi
" Assalamu'alaikum Abi " sapa Fahmi
" Wa'alaikumsalam, kamu baru datang, nih sekarang gantiin Abi, Abi mau pulang sudah lelah " ucap Abi
" baiklah Abi, Abi hati-hati " ucap Fahmi
" iya, Assalamu'alaikum, " ucap Abi
" Wa'alaikumsalam, " jawab Fahmi
setelah kepergian Abi, Fahmi segera mengerjakan semua yang di perintahkan Abi dengan teliti dan fokus, karena tak mau ada kesalahan sedikitpun
*****
****
Dari kampus Tasya pulang terlebih dulu sebelum pergi ke kantor, sekedar untuk membersihkan diri dan makan siang
Tasya berangkat ke kantor masih dengan penampilan seperti saat di kampus, karena semua baju mewah nya ada di rumah mewah nya, dia pun pergi dengan sepeda motor nya menyusuri setiap jalanan, dan Akhirnya Tasya pun sampai
" siang neng , ada perlu apa,? tanya pak Abu yang tak mengetahui siapa yang ada di hadapan nya
" maaf pak, saya mencari kak Tania, " ucap Tasya
" apa sudah ada janji, " tanya pak Abu
" sudah pak dan mulai hari ini saya bekerja di sini " jawab Tasya yang tak berniat memberitahu
" iya, silahkan kan neng" ucap pak abu
" terimakasih pak, " jawab Tasya
Tasya pun masuk dan tak ada yang menghalangi dia karena Tania sudah memberitahukan pada semua karyawan
dia pun segera masuk ke ruangan nya,
" Kak Tania bawah semua berkas ke ruangan ku"pinta Tasya dari telfon nya
" baiklah " jawab Tania
Tania pun segera ke ruangan Tasya dengan membawa semua berkas yang di minta Tasya
" nih " ucap Tania sembari menyodorkan semua berkas yang di bawanya
" terimakasih kak " jawab Tasya
" hah kak,,,! dari kapan aku jadi kakak mu " tanya Tania
" dari hari ini, lagian umur ku jauh di bawah umur kakak " jawab Tasya
" hallo kesambet setan apaan kamu " tanya Tania keras
" enak aja " jawab Tasya kesal
" terserah kamu, " ucap Tania
" kak setelah ini aku akan ke markas, " ucap Tasya memberitahu
" baiklah, " jawab Tania dan berlalu meninggalkan Tasya
hanya butuh waktu dua jam Tasya sudah selesai mengerjakan semuanya dan segera akan pergi ke markas
" kak Tania aku akan pergi sekarang semua sudah selesai, ambillah " ucap Tasya dengan telfon
" baiklah, " jawab Tania
" bener-bener tu bos cerdasnya kebangetan masak segitu banyak berkas hanya butuh dua jam " guman Tania
Tasya pun segera ke markas dengan motornya, sesampainya di markas semua penjaga menyerang Tasya yang mereka anggap adalah seorang penyusup
Tasya pun balik menyerang dalam hitungan menit semua penjaga sudah tumbang, seorang pria keluar dan juga ingin menyerang Tasya namun di hentikan oleh Tasya
" berhenti " teriak Tasya
" putri "!!! ucap pria itu setelah mendengar suara Tasya ya kalau di markas itulah panggilan Tasya
" di mana mobil mu " tanya pria itu
" bosen kak pakai mobil " jawab Tasya
" yaelah kirain kenapa " ucap pria itu
" kakak joe tersayang aku ingin mencoba hal baru, gimana menurut kakak " ucap Tasya sembari memutarkan badannya
" sempurna " jawab kak Joe singkat
mereka pun masuk
" put besok ada misi, gimana kamu mau ikutan " tanya kak Joe
" misi Apa " tanya balik Tasya
" misi di perusahaan ZA " ucap kak Joe
Mereka pun berbincang-bincang tentang misi mereka
karena sudah malam Tasya pulang ke kontrakan dengan motor nya, Tasya berhenti tepat saat lampu lalu lintas berwarna merah
tanpa dia sadari Fahmi melihat dari dalam mobil
" itu bukannya Ana, apa yang ia lakukan jam segini " tanya Fahmi pada dirinya sendiri,
karena lampu sudah berubah hijau mereka pun kembali berjalan untuk pulang ke rumah masing-masing
Jangan lupa dukung dan like ya, maaf jawab masih bingung pada alur ceritanya 🙏🙏🙏🙏🙏🙏
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 168 Episodes
Comments
Sari Fatur
asalamualaikum mampir thor
2023-03-25
0
Hiatus
hayoloh penasaran
2022-10-09
0
æ⃝᷍𝖒𖣤᭄℃æͣ͢𝖒ᷘ𝅘 ͤ⸙ᵍᵏ
up
2021-12-13
1