Beana keluar dari kamar kosnya menuju lantai bawah. Kini gadis cantik itu berjalan keluar gerbang menuju halte untuk menunggu mobil angkot yang mengantarkan nya menuju sekolah.
Di saat gadis itu sedang menunggu sebuah mobil berhenti tepat di hadapan nya.
Sesaat kaca mobil pun terbuka dan tampaklah seseorang yang sangat di kenalnya sedang tersenyum.
"Mba Siska".
" Iya.Ayo masuk ".katanya.
Gadis itu pun mengangguk lalu masuk ke dalam mobil dan tidak beberapa lama kemudian mobil itu pun bergerak meninggalkan tempat kosan mereka.
" Makasih ya Mba".ucap Ana setelah duduk.
"Iya santai aja ngga usah sungkan".balasnya santai.
Gadis itu pun tersenyum.
" Terus terang aja Mba tuh senang banget kenal sama kamu, Mba merasa dekat sama adik Mba".
"Masa sih?tanya gadis itu seakan tidak percaya.
" Iya itu memang benar Ana.Saat kita pertama kali bertemu Mba tuh merasa ada perasaan yang sulit di ucap kan dengan kata-kata pokoknya perasaan nyaman dan Mba merasa kan kehangatan keluarga."
Beana hanya terdiam.
"Bagaimana kalau sekarang kita menjadi saudara?
"Baiklah".balas Beana dan membuat wanita dewasa itu menjadi begitu bahagia.
Tanpa terasa mobil itu sudah sampai di depan gerbang sekolah Ana.
Setelah berpamitan gadis cantik itu berjalan memasuki halaman sekolah.
Saat sedang fokus berjalan tiba-tiba terdengar suara seseorang memanggil namanya.
"Ana".panggilnya sambil berlari mendekati gadis cantik itu.
Gadis itu pun sejenak menghentikan langkahnya dan menunggu temannya yang sedang mendekat kepada nya.
" Rasti jangan lari-lari nanti kamu capek loh".ucap Beana mengingat kan.
Dengan napas yang tersegal dan juga masih sedikit ngos-ngosan dia mencoba tersenyum kepada gadis yang berada di hadapannya.
"Biar cepat An".balasnya tanpa dosa.
" Ya udah ayo kita masuk."katanya sambil merangkul pundak temannya lalu mengajaknya untuk masuk ke dalam gedung sekolah.
Akhirnya kedua gadis cantik itu kini sedang duduk di kursi panjang sambil menunggu bel masuk pertanda masuk dan kegiatan MOS akan di mulai.
"Ana tadi itu kakak lo yang nganter?
"Iya saudara ketemu gede".
" Ah apa maksud nya? tanya Rasti bingung.
"Maksud gue yang nganter gue tadi itu tetangga di kosan".
" Oh gitu, tapi kalian itu seperti kakak adik loh".
"Masa?
" Iya Na itu benar ".
" Alhamdulillah kalau gitu, berarti gue ngga sendirian tinggal di Jakarta. Iya kan?
"Ah itu benar".
Saat mereka berdua sedang asyik mengobrol Amira mendekati ke duanya dengan wajah lesu tanpa adanya semangat.
Keduanya pun melihatnya terlihat sekali wajahnya begitu lelah.
" Kusut amat tuh muka".ucap Rasti.
"Iya semalam gue ngga bisa tidur jadi gini deh".
" Kenapa ngga bisa tidur?tanya Beana kepo.
"Ya ngga tau semalam tiba-tiba aja banyak yang di pikirin".
Kedua temannya hanya mengangguk tanda mengerti tanpa ingin tau urusan temannya itu.
" Sabar ".ucap Beana sambil menepuk bahu Amira dengan lembut.
" Makasih ".
" Sama-sama".
tet.......
Suara bel pun berbunyi pertanda masuk.
Siswa-siswi baru pun kini sudah berkumpul di lapangan untuk mengikuti kegiatan MOS.
Semua petugas OSIS kini sudah bersiap untuk memulai acara kegiatan MOS dan masing-masing bertugas dengan bagian-bagian nya masing-masing.
Seseorang kini sedang sibuk dengan kegiatannya sendiri, dirinya sedang mencari sosok seseorang yang sudah mengambil perhatian nya di awal pertama kali dia melihat nya.
Setelah beberapa saat kemudian pandangannya telah menemukan sosok seseorang yang sedari tadi telah mengacaukan pikiran nya.
"Akhirnya".ucapnya dengan senyuman smirk.
Laki-laki itupun melihat sebuah kertas nama yang terbuat dari karton kini di gantungkan di lehernya bertuliskan "Beana Hermawan".
" Nama yang cantik sama seperti orang nya dan tidak lama lagi kamu akan menjadi milikku".
ucapnya dalam hati.
bersambung
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 385 Episodes
Comments
blecky
semngt
2023-11-27
0
Yati ita
cinta pada pandangan pertama, di masa² masih belia akan menjadi cerita manis 🥰🥰
semangat ♥️
2023-11-21
0
Astuti tutik2022
Ok....
2023-11-07
1