Chapter 14 : Assassin vs Penyanyi

...----------------...

Sesampainya di lokasi kami semua berkumpul dulu sebelum memulai kegiatannya.

"Akan aku umumkan nama anggota tim merah dan putig” kata Budi

"Kelompok merah berisikan Mora, Ashura, Nao, Pala, dan Sans” kata Budi

"Dan kelompok putih adalah Ceria, Suka, Dp, Kotaro, dan Apple” kata Budi

Kemudian kami bersiap dan kemudian memakai alat yang telah di sediakan.

"Apakah semuanya sudah siap!!!” teriak Budi

"Siap sudah!!” teriak kami dengan serentak

Dan kemudian kami berpisah sesuai dengan kelompok kami masing masing.

"Oke... Stop” kata ku kemudian semua anggota tim merah mengikuti

Kemudian kami langsung mengaktifkan alat tersebut dan seketika semua orang berubah menjadi Avatar gamenya. Setelah beberapa saat hitung mundur pun di mulai.

Muncul sebuah angka di depanku di mulai dari 10 9 8 7 6 5 4 3 2 1 0 Start.

Kemudian Ashura langsung memanggil sebuah benda yang dapat membuat kita semua berkomunikasi dalam jarak jauh.

Kemudian kami membagi tim menjadi tiga tim yaitu, tim pertahanan, tim pengintai, tim penyerang.

*Tim pertahanan

- Sans : Ksatria

- Pala : Pemanah

*Tim pengintai

- Ashura : Pemanggil

*Tim penyerang

- Mora : Pendekar pedang

- Nao : Penyanyi

"Skill pemanggil, Perubahan Elang” kata Ashura

Setelah itu dari punggungnya tumbuh dua buah sayap dan matanya memerah.

Masing masing tim di berikan sebuah benda komunikasi oleh Ashura. Setelah itu Ashura langsung terbang untuk mencari lokasi musuh.

Kemudian aku dan Nao mengikutinya dari bawah dengan berlari.

"Mora di depan terdapat musuh yang sedang mengarah ke arahmu dengan cepat” kata Ashura melalui alat komunikasi

"Oke... Terus cari markas musuh” kata ku

Kemudian aku pun mengeluarkan pedang cahaya ku untuk bersiap menyerang.

Kemudian dari dalam semak-semak muncul seorang laki-laki yang berlari cepat ke arah ku.

Ket : Beberapa skill yang dapat memanipulasi kecepatan tidak dapat di pakai karena kita ada di dunia nyata

"Tczzz” muncul sebuah garis putih yang mengikuti pedang cahaya ku, setelah berhasil menebas orang tersebut. Muncul sebuah tanda X di dadanya.

Kemudian kami pun berlari kembali sesuai petunjuk dari Ashura

"Mora, kamu tetap lurus saja ke depan” kata Ashura

Kemudian aku pun mengikuti Ashura dengan Nao.

Ket : Nao adalah seorang gadis berambut perak, dia memiliki job seorang penyanyi dan dia adalah peringkat ke-6 Elite Battle

"Mora!!! Di depanmu ada sesuatu yang tidak bere..” kata Ashura setelah itu sinyal komunikasi kami terputus.

"Nao siap-siap untuk bertarung” kata ku

"Siap” kata nao

Aku dan Nao memasuki sebuah kabut tebal yang membuat sinyal komunikasi kami terputus.

"Sepertinya ini skill...” kata ku

"World of dreams” lanjut ku

"World of dreams? Dunia mimpi'?” kata Nao dengan kebingungan

World of dreams adalah skill ilusi yang dapat membuat pemain yang terkena terjebak di dalam dunia mimpi.

Kemudian aku melihat sebuah istana yang sangat megah. Aku pun mendatangi istana tersebut.

Di pertempuran Dunia nyata ini. Jika pemain tidak sadarkan diri ataupun tertidur selama 30 menit, maka dia akan di diskualifikasi.

"Tunggu....” kata ku dengan ragu-ragu

"Jangan-jangan... Ini skill...” kata ku

Kemudian aku pun mengangkat pedangku dan kemudian menusukkannya langsung ke diriku sendiri. Sepertinya satu-satunya cara keluar dari dunia mimpi itu adalah bunuh diri.

Kemudian aku pun tersadar dan aku melihat Nao yang masih tertidur dalam dunia mimpi.

Tanpa pikir panjang ku langsung mencubit dan seketika dia langsung terbangun terkaget.

Ket : saat terkena skill ini kesadaran pemain masih ada sehingga. Jika tubuh yang berada di luar mendapatkan serangan fisik. Maka, tubuh yang di dalamnya juga akan merasakan sakit.

"Kenapa aku tertidur di lantai” kata nao

"Sepertinya kita terkena skill musuh” kata ku

Setelah itu kami mencari jalan keluar dari kabut ini, kemudian Nao menyanyikan sebuah lagu dan setelah itu nyanyiannya membuat kabut yang ada di sekitarnya menghilang.

"Zzzz... Halo... Akhirnya tersambung!” kata Ashura dengan gembira

"Iya” kata ku

"Kami khawatir tau, kalian tidak bisa di hubungi dan menghilang” kata Ashura

"Ya maaf tadi kami terkena jebakan musuh” kata ku

"Pokoknya kalian segera meninggalkan tempat itu, karena ada tiga orang yang menuju ke arahmu” kata Ashura

Kemudian kami pun pergi meninggalkan tempat itu, dan mengambil jalan yang berkelok-kelok.

Tiba-tiba sebuah bayangan dari dalam semak-semak.

"Kenapa kau tidak bilang kalau ada musuh di depanku” kata ku

"Maaf, aku tidak bisa mendeteksinya” kata Ashura

Kemudian muncul sebuah wujud manusia dari bayangan itu.

"Kotaro??” tanya ku dengan bingung

"Sepertinya aku berhasil menipumu, mora” kata Kotaro

"Menipu... Apa maksudnya?” kata nao

"Sebenarnya orang yang mengejar kalian tadi adalah bayangan yang ku buat” kata Kotaro

"Mora, bisakah kamu serahkan ini kepada ku?” kata nao

"Apakah kamu bisa menghadapinya sendirian?” kata ku

"Entahlah” kata nao

"Aku ingin bertarung dengan dia” kata nao dengan tekad yang sudah bulat

"Kalau begitu hati-hati” kata ku kemudian aku mengikuti arah dari Ashura untuk menuju ke markas musuh

"Saatnya pertarungan” kata Kotaro

"Kamu yakin bisa mengalahkan ku?” kata nao

"Tentu saja” kata Kotaro

Kemudian terasa sebuah angin berhembus tersedia ke dalam tubuh Nao.

"Apa ini?” kata Kotaro

Kemudian pakaian yang di pakai Nao berubah menjadi sebuah pakaian yang biasa di pakai Penyanyi.

Episodes
1 Prolog : Cinta Pertama
2 Chapter 1 : Hidup Kembali
3 Chapter 2 : Another World
4 Chapter 3 : Samurai Berjubah Hitam
5 Chapter 4 : Dewi Cahaya
6 Chapter 5 : Pemain yang Resign
7 Chapter 6 : Ex-lover
8 Chapter 7 : Elite Battle Day 1
9 Chapter 8 : Elite Battle Day 2
10 Chapter 9 : Elite Battle Day 3
11 Chapter 10 : Final Day Elite Battle
12 Chapter 11 : Undangan
13 Chapter 12 : Ibukota Jakarta
14 Chapter 13 : Realdrive
15 Chapter 14 : Assassin vs Penyanyi
16 Side Story : Pertemuan
17 Chapter 15 : Kemenangan Kami
18 Chapter 16 : Jalan-Jalan Di Ibukota
19 Chapter 17 : Ke Taman Bermain
20 Chapter 18 : Festival Cosplay
21 Chapter 19 : Narasabang Developer
22 Chapter 20 : Perkenalan
23 Chapter 21 : Party Pemenang
24 Chapter 22 : Tahun Baru 2048 - Arc 1 <End>
25 Bonus Cerita : Ketua OSIS Dan Wakil Ketua OSIS
26 Prolog II : Profil Juara Elite Battle
27 Chapter 23 : Boss Monster Garuda
28 Chapter 24 : Terbentuknya Pandawa
29 Chapter 25 : Candi Borobudur
30 Chapter 26 : Malioboro
31 Chapter 27 : Misi Rahasia
32 Chapter 28 : Penaklukan Karimunjawa
33 Chapter 29 : Elite Guild Battles I
34 Chapter 30 : Elite Guild Battles II
35 Chapter 31 : Elite Guild Battles III
36 Chapter 32 : Elite Guild Battles IV
37 Chapter 33 : Elite Guild Battles V
38 Chapter 34 : End of the Elite Guild Battle
39 Side Story : Pertemuan II
40 Chapter 35 : Perayaan
41 Chapter 36 : Hadiah Turnamen
42 Chapter 37 : Belajar Bersama
43 Chapter 38 : lantai 14
44 Chapter 39 : Kekuatan yang melanggar aturan dewa
45 Chapter 40 : Dewi Kegelapan
46 Chapter 41 : Asian Elite Battle I
47 Chapter 42 : Asian Elite Battle II
48 Chapter 43 : Asian Elite Battle III
49 Chapter 44 : Asian Elite Battle IV
50 Chapter 45 : Juara Asia
51 Chapter 46 : UTS
52 Chapter 47 : Glory
53 Chapter 48 : Kekalahan Pertama Pandawa
54 Chapter 49 : Kualifikasi - Mora vs Celestial
55 Chapter 50 : Kualifikasi - Mora vs Olimpic
56 Chapter 51 : Kualifikasi - Mora vs Keystone
57 Chapter 52 : Kualifikasi - Ashura vs Kevin
58 Chapter 53 : Kualifikasi - Mora vs Chris
59 Chapter 54 : Kualifikasi Final - Mora vs Apple
60 Chapter 55 : Tanpa Sadar - Arc 2 <End>
61 Bonus Cerita : Gadis Pemberani
62 Prolog III : Keberangkatan
63 Chapter 56 : Keluarga Futami
64 Chapter 57 : Rahasia
65 Chapter 58 : 2 Devisi
66 Chapter 59 : Kembali bersekolah
67 Chapter 60 : Ekstrakurikuler
68 Chapter 61 : Server
69 Chapter 62 : Pertandingan Dimulai
70 Chapter 63 : Kemenangan telak
71 Chapter 64 : Akhir - Arc 3 <End>
72 Epilog : Perpisahan
Episodes

Updated 72 Episodes

1
Prolog : Cinta Pertama
2
Chapter 1 : Hidup Kembali
3
Chapter 2 : Another World
4
Chapter 3 : Samurai Berjubah Hitam
5
Chapter 4 : Dewi Cahaya
6
Chapter 5 : Pemain yang Resign
7
Chapter 6 : Ex-lover
8
Chapter 7 : Elite Battle Day 1
9
Chapter 8 : Elite Battle Day 2
10
Chapter 9 : Elite Battle Day 3
11
Chapter 10 : Final Day Elite Battle
12
Chapter 11 : Undangan
13
Chapter 12 : Ibukota Jakarta
14
Chapter 13 : Realdrive
15
Chapter 14 : Assassin vs Penyanyi
16
Side Story : Pertemuan
17
Chapter 15 : Kemenangan Kami
18
Chapter 16 : Jalan-Jalan Di Ibukota
19
Chapter 17 : Ke Taman Bermain
20
Chapter 18 : Festival Cosplay
21
Chapter 19 : Narasabang Developer
22
Chapter 20 : Perkenalan
23
Chapter 21 : Party Pemenang
24
Chapter 22 : Tahun Baru 2048 - Arc 1 <End>
25
Bonus Cerita : Ketua OSIS Dan Wakil Ketua OSIS
26
Prolog II : Profil Juara Elite Battle
27
Chapter 23 : Boss Monster Garuda
28
Chapter 24 : Terbentuknya Pandawa
29
Chapter 25 : Candi Borobudur
30
Chapter 26 : Malioboro
31
Chapter 27 : Misi Rahasia
32
Chapter 28 : Penaklukan Karimunjawa
33
Chapter 29 : Elite Guild Battles I
34
Chapter 30 : Elite Guild Battles II
35
Chapter 31 : Elite Guild Battles III
36
Chapter 32 : Elite Guild Battles IV
37
Chapter 33 : Elite Guild Battles V
38
Chapter 34 : End of the Elite Guild Battle
39
Side Story : Pertemuan II
40
Chapter 35 : Perayaan
41
Chapter 36 : Hadiah Turnamen
42
Chapter 37 : Belajar Bersama
43
Chapter 38 : lantai 14
44
Chapter 39 : Kekuatan yang melanggar aturan dewa
45
Chapter 40 : Dewi Kegelapan
46
Chapter 41 : Asian Elite Battle I
47
Chapter 42 : Asian Elite Battle II
48
Chapter 43 : Asian Elite Battle III
49
Chapter 44 : Asian Elite Battle IV
50
Chapter 45 : Juara Asia
51
Chapter 46 : UTS
52
Chapter 47 : Glory
53
Chapter 48 : Kekalahan Pertama Pandawa
54
Chapter 49 : Kualifikasi - Mora vs Celestial
55
Chapter 50 : Kualifikasi - Mora vs Olimpic
56
Chapter 51 : Kualifikasi - Mora vs Keystone
57
Chapter 52 : Kualifikasi - Ashura vs Kevin
58
Chapter 53 : Kualifikasi - Mora vs Chris
59
Chapter 54 : Kualifikasi Final - Mora vs Apple
60
Chapter 55 : Tanpa Sadar - Arc 2 <End>
61
Bonus Cerita : Gadis Pemberani
62
Prolog III : Keberangkatan
63
Chapter 56 : Keluarga Futami
64
Chapter 57 : Rahasia
65
Chapter 58 : 2 Devisi
66
Chapter 59 : Kembali bersekolah
67
Chapter 60 : Ekstrakurikuler
68
Chapter 61 : Server
69
Chapter 62 : Pertandingan Dimulai
70
Chapter 63 : Kemenangan telak
71
Chapter 64 : Akhir - Arc 3 <End>
72
Epilog : Perpisahan

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!