Kediaman Albarack

"Kalian mau membawa aku kemana?"  Sheena akhirnya membuka suara, saat kedua pengawal yang membawanya pergi tidak kunjung bersuara, atau pun memberitahukan akan kemana mereka membawanya.

Kedua tangan Sheena mencengkram erat tongkat kecil di tangannya. Dia yakin kalau ada yang tidak beres, kedua pengawal itu masih diam. Namun tidak lama kemudian- keduanya tertawa kecil.

"Kami akan mengirim mu ke surga, Tuan Putri yang cantik,"

Tubuh Sheena seketika menegang, apa lagi saat mendengar tawa senang kedua pengawal itu. Sheena sudah menduga kalau akan terjadi hal yang tidak baik padanya, di hukuman kali ini.

'Tuhan tolong aku,' lirih Sheena dalam hati.

Sementara di tempat lain...

Bibi Jumma terus saja berlari keluar dari area istana Alfuttain. Tujuan utamanya saat ini adalah, dia harus mencari Lord Erkan di istana kebangsawanan Albarack.

"Kenapa sama sekali tidak ada kendaraan yang lewat?!" suara Jumma bergetar, lututnya melemas, kepalanya berdenyut saat rasa khawatir semakin besar menghantam hatinya.

Tanpa lelah Jumma kembali berlari ke arah jalanan, namun tetap saja- dia tidak dapat menemukan satu pun kendaraan yang lewat.

"Oh Tuhan, kenapa sama sekali tidak ada kendaraan yang lewat?" Jumma putus asa.

Wanita itu kini berjongkok di aspal, bahkan kedua lututnya sudah bertumpu disana. Disaat keputusasaan mulai menguasai, sebuah mobil hitam mengkilap berhenti di dekatnya.

"Naiklah!"

Jumma mendongak, kedua matanya yang sudah basah oleh air mata- sama sekali tidak mampu berkedip.

"CEPAT!" sentak sang pengendara.

Dengan kesadaran penuh, Jumma segera bangkit- dan bergegas masuk kedalam mobil. Namun kedua matanya terus saja memindai orang yang saat ini tengah fokus menyetir.

"Kemana tujuan mu?"

Jumma masih membisu, otaknya sedikit tidak fokus. Dia tidak menyangka kalau pria ini akan membantunya, bukannya tadi pria ini menghalangi langkahnya.

"Cepat katakan!" sentaknya lagi.

"Istana kebangsawanan Albarack!" jawab Jumma lugas.

Sang pria mengernyitkan dahinya, mulutnya begitu gatal untuk bertanya- kenapa wanita yang pernah menolak pinangannya 10 tahun lalu ini, ingin pergi kekediaman bangsawan  Albarack.

"Kalau kau ingin bertanya, tahan saja! sekarang cepat bawa aku kesana, sebelum terlambat!" tukas Jumma.

Wanita itu tidak ingin mengulur banyak waktu, karena pria yang ada disampingnya saat ini tidak dapat berkonsentrasi saat berkendara- karena terus saja bertanya padanya.

Sang pria menurut, dia mengatupkan bibirnya rapat rapat. Kedua tangan serta kakinya begitu lihai memainkan stir dan pedal gas. Sang pria yang menjadi pengawal keluarga bangsawan Alfuttain itu- memacu mobilnya dengan kecepatan di atas rata.

Bahkan dia tidak peduli dengan orang orang yang mengumpatnya, saat dia menyalip beberapa kendaraan lain. Dia sudah terlalu pusing mendengar ocehan mantan kekasihnya, yang memintanya untuk cepat.

"Kau tahu dimana letak istana kebangsawanan Albarack?" tanya sang pria.

Jumma menelan salivanya susah payah, kepala wanita itu kembali berdenyut hebat. Dia bodoh atau bagaimana, dirinya bahkan tidak tahu dimana letak istana kebangsawanan Albarack.

Wanita itu akhirnya menggeleng pelan, lalu mengalihkan pandangannya ke arah luar. Bahunya merosot turun, saat ini Jumma sudah pasrah. Kedua matanya kembali berembun, saat dia mengingat Sheena.

Dia bodoh atau apa!

"Tetap bodoh dan ceroboh!" cemo'oh sang pria.

Jumma menulikan pendengarannya, kata kata itu sudah lama tidak dia dengar- mungkin selama beberapa belas tahun ini. Saat ini Jumma tidak peduli mau di bawa kemana, pikira wanita itu hanya tertuju pada Tuan Putri malangnya.

Hingga disaat kekalutan semakin besar, mobil yang dia tumpangi sudah berada diarea sebuah bangunan megah dan mewah- bahkan terlihat lebih mengesankan dari pada di kediaman Alfuttain.

"Sudah sampai, turunlah!"

Jumma tersentak, saat ada seseorang yang membuka sabuk pengaman yang dia pakai. Kedua matanya mengerjab, Jumma menatap tidak percaya pada pria yang ada di sisinya.

"Turunlah, aku harus kembali kekediaman Alfuttain."

Jumma mengangguk, wanita itu segera keluar dari dalam mobil tanpa mengeluarkan suara sedikit pun, Jumma tidak tahu harus berbicara apa pada pria yang pernah menjadi bagian hidupnya. Pria yang pernah dia tolak karena tidak ingin berjauhan dari Sheena, karena Jumma yakin kalau dia sudah menikah- hidupnya tidak akan bisa bebas saat dirinya masih melajang. Bahkan ternyata pria itu juga di kabarkan tidak menikah sampai sekarang.

Kenapa?

Entahlah Jumma juga tidak tahu, padahal di istana Alfuttain begitu banyak pelayan cantik dan masih muda. Setelah mobil yang mengantarnya pergi dari area istana Albarack- Jumma segera berlari menuju pintu gerbang berwarna hitam, yang menjulang tinggi di hadapannya.

"Yang Mulia Pangeran! tolong izinkan saya masuk! saya harus bertemu dengan Yang Mulia Pangeran Erkan!" Jumma berteriak sekeras mungkin, dia tidak peduli kalau nanti ada penjaga gerbang yang akan menyeretnya.

"YANG MULIA PANGERAN TOLONG PUTRI SHEENAAA!" Jumma berteriak sekuat mungkin, membuat beberapa pengawal istana Albarack mendekat ke arah pintu gerbang, yang masih terkunci rapat.

**ABANG OTW NENG TUNGGU YAK

SEE YOU DI PART TERAKHIR NANTI SIANG

MUUUAAACCCHH😘😘😘**

Terpopuler

Comments

Alexandra Juliana

Alexandra Juliana

Kenapa berubah jd Tarzan sih Lord...🤭🤭

2023-08-26

4

*k🎧ki€*

*k🎧ki€*

🤦‍♀️🤦‍♀️🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣

2022-12-11

0

Khomsatun Amanah

Khomsatun Amanah

hadeh otak tolong di kondisikan di a😜

2022-09-11

0

lihat semua
Episodes
1 Putri Yang Malang
2 Lord Erkan
3 Baby Tesla
4 Gadis Biola
5 Putri Tersembunyi
6 Tolong Jaga Dia
7 Let's Game
8 Hanya Aku!
9 Ada Kelebihan Disetiap Kekurangan
10 Pejuang Tangguh
11 Pelayan Wanita
12 Terlalu Berharga
13 Hanya Bayangan
14 Ancaman
15 Bertahanlah Sebentar Lagi
16 Otak Sebesar Biji Wijen
17 Sudah Biasa,Tapi Belum Terbiasa
18 Di Asingkan
19 Kediaman Albarack
20 Cinta Sejati
21 Menghantam Samudera
22 Pemegang Tahta
23 Tremor
24 Gadis Kecil
25 Ketenangan
26 Menjemput
27 Satu Malam Saja
28 Tak Kan Lepas
29 Gelisah
30 Pelik
31 Ayo Berenang Denganku!
32 Sakit Jantung?
33 Insomnia
34 Picik vs Licik
35 Kode Alam
36 Selembut Permen Kapas
37 Maaf, Aku Tidak Pantas
38 Pelampiasan
39 Tidak Beruntung
40 Kau Istimewa
41 Nikahkan Aku!
42 Tuduhan
43 Langka
44 Intrik
45 Perayu Handal
46 Persiapan Hati
47 Persiapan Hati 2
48 Jangan Menjual Kesedihan
49 Kesempurnaan Yang Semu
50 Terbongkar
51 Pilihan
52 Pilihan 2
53 Budak Cinta
54 Keluarga Baru
55 Kebenaran Yang Belum Terungkap
56 Tidak Melihat, Bukan Berarti Tuli
57 Gadis Kuat
58 Hadiah
59 Pesta Topeng
60 Pesta Topeng 2
61 Begitulah Saat Aku Didekatmu
62 Kabar Dari Indonesia
63 Tiba Di Indonesia
64 Mendung Bergelayut
65 Jahil
66 Rindu Membelenggu
67 Cemburu
68 Tempat Baru?
69 Merasa Aneh
70 Tidak Sebodoh Itu
71 Tidak Akan Melepaskan
72 Mulai Bergerak
73 The Green Planet
74 Tunggu Saatnya
75 Menemukannya
76 Tergoda
77 Satu Wajah, Tapi Berbeda
78 Kejutan Untukmu
79 Modus
80 Simalakama
81 Dimulai
82 Kembali
83 Introgasi
84 Hukuman Setimpal
85 Bagaimana Bisa?
86 Restu?
87 Kita Lihat Nanti
88 Malam Ini!
89 Menikah?
90 Nyonya Akara
91 Sepasang Pengantin
92 Keras Kepala
93 Karunia Tuhan
94 Keluarga Tidak Waras
95 Aku Ingin Memakan mu
96 Kembar?
97 Pro dan Kontra
98 Sejak Kapan?
99 Satu Sama
100 Kebahagiaan Untuk mu
101 Buta Hati
102 Tidak Akan Membiarkan Mu Terluka
103 Putri Mahkota Cadangan vs Pangeran Pungutan
104 Danau
105 Menolak
106 Merayu
107 Kau Pikir Istriku Barang?
108 Hingga Kritis
109 Akan Menghadapinya
110 Kita Tunggu Saja
111 Sambutan
112 Amukan Sang Permaisuri
113 Aku Menginginkan Mu
114 Hujan Di Gurun Sahara
115 Tidak Jera
116 Perantara
117 Panik
118 Kembali
119 Keajaiban
120 Butuh Psikiater
121 Konspirasi
122 Melarikan Diri
123 Lari Sejauh Mungkin
124 Kejutan
125 Karma Berjalan
126 Aku Cacat!
127 Berita Besar
128 Tidak Tahu Tempat
129 Keluarga Harga Mati!
130 Empat Mata
131 Ikatan
132 Luapan Emosi
133 Peduli
134 Duka
135 Duka 2
136 Akhir Yang Tak Diinginkan
137 Guardian
138 Promo Novel Author Yang Baru
139 Pernikahan
140 Berubah
141 Panik
142 Sang Pewaris
143 Menjadi Gadis Tangguh Dan Kuat
Episodes

Updated 143 Episodes

1
Putri Yang Malang
2
Lord Erkan
3
Baby Tesla
4
Gadis Biola
5
Putri Tersembunyi
6
Tolong Jaga Dia
7
Let's Game
8
Hanya Aku!
9
Ada Kelebihan Disetiap Kekurangan
10
Pejuang Tangguh
11
Pelayan Wanita
12
Terlalu Berharga
13
Hanya Bayangan
14
Ancaman
15
Bertahanlah Sebentar Lagi
16
Otak Sebesar Biji Wijen
17
Sudah Biasa,Tapi Belum Terbiasa
18
Di Asingkan
19
Kediaman Albarack
20
Cinta Sejati
21
Menghantam Samudera
22
Pemegang Tahta
23
Tremor
24
Gadis Kecil
25
Ketenangan
26
Menjemput
27
Satu Malam Saja
28
Tak Kan Lepas
29
Gelisah
30
Pelik
31
Ayo Berenang Denganku!
32
Sakit Jantung?
33
Insomnia
34
Picik vs Licik
35
Kode Alam
36
Selembut Permen Kapas
37
Maaf, Aku Tidak Pantas
38
Pelampiasan
39
Tidak Beruntung
40
Kau Istimewa
41
Nikahkan Aku!
42
Tuduhan
43
Langka
44
Intrik
45
Perayu Handal
46
Persiapan Hati
47
Persiapan Hati 2
48
Jangan Menjual Kesedihan
49
Kesempurnaan Yang Semu
50
Terbongkar
51
Pilihan
52
Pilihan 2
53
Budak Cinta
54
Keluarga Baru
55
Kebenaran Yang Belum Terungkap
56
Tidak Melihat, Bukan Berarti Tuli
57
Gadis Kuat
58
Hadiah
59
Pesta Topeng
60
Pesta Topeng 2
61
Begitulah Saat Aku Didekatmu
62
Kabar Dari Indonesia
63
Tiba Di Indonesia
64
Mendung Bergelayut
65
Jahil
66
Rindu Membelenggu
67
Cemburu
68
Tempat Baru?
69
Merasa Aneh
70
Tidak Sebodoh Itu
71
Tidak Akan Melepaskan
72
Mulai Bergerak
73
The Green Planet
74
Tunggu Saatnya
75
Menemukannya
76
Tergoda
77
Satu Wajah, Tapi Berbeda
78
Kejutan Untukmu
79
Modus
80
Simalakama
81
Dimulai
82
Kembali
83
Introgasi
84
Hukuman Setimpal
85
Bagaimana Bisa?
86
Restu?
87
Kita Lihat Nanti
88
Malam Ini!
89
Menikah?
90
Nyonya Akara
91
Sepasang Pengantin
92
Keras Kepala
93
Karunia Tuhan
94
Keluarga Tidak Waras
95
Aku Ingin Memakan mu
96
Kembar?
97
Pro dan Kontra
98
Sejak Kapan?
99
Satu Sama
100
Kebahagiaan Untuk mu
101
Buta Hati
102
Tidak Akan Membiarkan Mu Terluka
103
Putri Mahkota Cadangan vs Pangeran Pungutan
104
Danau
105
Menolak
106
Merayu
107
Kau Pikir Istriku Barang?
108
Hingga Kritis
109
Akan Menghadapinya
110
Kita Tunggu Saja
111
Sambutan
112
Amukan Sang Permaisuri
113
Aku Menginginkan Mu
114
Hujan Di Gurun Sahara
115
Tidak Jera
116
Perantara
117
Panik
118
Kembali
119
Keajaiban
120
Butuh Psikiater
121
Konspirasi
122
Melarikan Diri
123
Lari Sejauh Mungkin
124
Kejutan
125
Karma Berjalan
126
Aku Cacat!
127
Berita Besar
128
Tidak Tahu Tempat
129
Keluarga Harga Mati!
130
Empat Mata
131
Ikatan
132
Luapan Emosi
133
Peduli
134
Duka
135
Duka 2
136
Akhir Yang Tak Diinginkan
137
Guardian
138
Promo Novel Author Yang Baru
139
Pernikahan
140
Berubah
141
Panik
142
Sang Pewaris
143
Menjadi Gadis Tangguh Dan Kuat

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!