Menjadi Sepasang kekasih

" Tutup matamu " ulang Zein semakin memajukan wajahnya kini wajah keduanya hanya berjarak 1 cm Loli memejamkan matanya.

" Eh..." Loli terperanjat merasakan seutas Kain menutup matanya.

Zein Terkekeh kecil melihat Muka "Tenang....aku tidak akan menyakitimu kok " Ucap Zein membelai rambut Loli.

Setelah mengatakan itu Zein keluar dari mobil lalu membukakan pintu Loli

" Ayo Turun...Aku akan menuntunku untuk jalan ke depan " Zein menarik lembut pergelangan tangan Loli menuntunnya berjalan.

Setelah 10 menit berjalan Zein menghentikan langkahnya yang di ikuti Loli

" Aku akan membuka Kain penutup matamu tapi kamu jangan langsung membuka matamu tanpa izinku hm "

" Yah "

Zein beralih ke belakang tubuh Loli lalu membuka Kain penutup mata Loli

" Hitungan ketiga kamu boleh buka mata " Zein memberi Aba-aba yang di balas anggukkan oleh Loli

" Satu "

" dua "

" Tiga...."

Loli membuka matanya secara perlahan matanya langsung membulat berbinar dan takjub akan pemandangan yang di lihat di depannya Saat ini

" Indahnya...." Guman Loli Melihat pantai di depannya yang begitu indah di hiasi dengan dengan Bunga ya g berbagai macam warna dan juga Balon Serta lilin yang di bentuk menyerupai hati

Zein hanya tersenyum tipis mendengar Gumanan Loli

" Ayo kita duduk..... " ucap Zein menarik lembut tangan Loli lalu membawanya di sebuah meja. Lalu Zein Menarikkan kursi untuk Loli duduk

" Makanlah "

Mereka mulai makan dengan diam walau sekali-kali mereka sering curi-curi pandangan satu sama lain. Selesai makan Zein mengajak Loli untuk berdiri berjalannya membawah ya di tengah-tengah Lilin dan bunga yang membentuk hati. Lalu Zein mengambil kedua tangan Loli dan Menatap Mata Loli dengan lekat dan Dalam.

" Loli Dengar baik-baik apa yang aku katakan dan jangan memotong sebelum aku selesai bicara " kata Zein. Loli hanya menganggukkan kepalanya karna dia masih dia mematung.

" Aku Tidak dapat menahan segala gejolak ini Setiap saat menatapmu, Tidak dapat menahan Gemuruh hati yang merindu karna jauh dari, Sesaknya Nafas ini Melihat kau tersenyum kepada orang lain bahkan jika itu sahabatku sendiri sekalipun. Aku bukan pria Humoris yang dapat membuatmu tersenyum ataupun tertawa setiap waktu Tapi aku pria kaku dan Dingin Namun akan berusaha untuk melindungi dan membahagiakan semampuku, Aku bukan pria Romantis yang dapat mengeluarkan kata-kata manis ataupun Gombalan Namun dengan Setulus hati aku mengatakan dan Pantai ini menjadi saksi bisu bahwa. LOLITA AKU MENCINTAIMU....MAUKAH KAU MENJADI KEKASIHKU.." Ucap Zein dengan lantang Tanpa melepaskan tangan dan tatapan matanya pada manik netra Mata Loli

Sedangkan Lolita hanya diam Mematung Menatap Lekat-lekat wajah dan mata Zein mencari sebuah kebohongan dalam mata Zein namun di dalam mata itu hanya memancarkan cinta dan ketulusan. Sehingga Lolita hanya bisa dia menatap Zein ingin berbicara tapi lidahnya terasa kelu dan otaknya langsung Blang karna tatapan mata Zein membuat dia menunduk

" Ayo Jawab Li..... Jangan diam saja atau aku akan mencium bibirmu ini disini sekarang juga " ancam Zein

Haaaaah

Loli menghembuskan nafas secara perlahan-lahan lalu mengangkat kepalanya menatap Zein

" Aku mau..." ucap lirih Loli langsung mengarahkan pandangannya ke sembarang arah

Zein tersenyum tipis mendengar itu namun karna ingin mengerjai Loli

" apa...Coba ulangi aku tidak mendengarnya "

" Aku mau.." Cicit Loli mukanya mulai memerah karna malu

" Kau berbisik atau apa Loli "

" Nyebelin.... Aku bilang AKU MAU JADI KEKASIH TUAN ZEIN..." Ucap lantang Loli

" Hahahahahhah..... Terimah kasih Sudah menerimaku aku akan berusaha semampuku untuk membahagiakanmu " Ucap Zein membawa tubuh Loli dalam dekapannya lalu mengecup ubun-ubun Loli.

" Yasudah kita pulang ya...ini sudah larut besok kita harus kerja di tambah kita akan Meeting dengan Klien Penting "

" Iy Tuan .."

" Berhenti memanggilku Tuan mulai sekarang karna aku sudah menjadi kekasihmu maka kau harus mengubah panggilanku terhadap ku kau boleh memanggilku tuan tapi jika kita sedang meeting atau banyak orang " jelas Zein

" Walau sebenarnya aku sangat ingin mengumumkan bahwa kau kekasihku tapi pasti itu membuat mu tidak nyaman " batin Zein

" Aku harus memanggil tuan apa" tanya Loli

" Seperti sayang misalnya atau baby honey hubby terserahlah yang penting bukan Tuan " kata Zein

" Baiklah aku akan memanggil kamu dengan Kak Zein Saja " Loli menatap Zein dengan senyum lebar memperlihatkan giginya yang rapi

" Huuuuu sabar...sabar setelah menikah nanti kau akan memanggilku Sayang atau hubby lihat saja nanti " mau tidak mau Zein terimah saja dulu

" Ara..."

Deg

Sontak Loli yang sedang menunduk langsung mengangkat kepalanya menatap Zein dengan mata membulat

" Bolehkah aku memanggilmu dengan nama itu agar terlihat berbeda dan spesial dari orang lain " Ucap Zein meminta izin pada Loli

" Boleh kak Aku juga merindukan nama itu.... Sewaktu di Panti ibu dan bapak memanggilku dengan nama itu namun itu berlaku hanya orang terdekatku " Kata Loli

" Baiklah mulai sangat ini aku akan memanggil mu dengan Nama Ara..... ayok pulang malam sudah semakin larut "

Lalu Zein menarik tangan Loli dengan lembut lalu membawanya ke mobil Sesampainya di mobil Zein membukakan pintu untuk Loli Setelah Loli masuk Zein memutar mobil lalu masuk dan menstater mobil lalu pergi dari pantai itu yang menjadi saksi bisu kedua insan itu menjadi sepasang kekasih

Di dalam perjalan mereka berdua hanya diam tanpa mengeluarkan suara hanya tangan Loli yang Zein genggam bahkan tidak melepaskannya sama sekali, sesekali ia akan mencium tangan itu.

Setelah 30 menit mengemudi Zein sampai di Apartemen tempat Loli tinggal lalu melihat Loli.

" Loli kita sudah sampai " Ucap Zein sembari menoleh ke arah Loli

" Ai tidur tenyata.....Haruskah aku menggendong atau membangunkannya... Tapi kelihatanya dia sangat lelap aku tidak tega membangunkannya... " Ucap Zein menatap Wajah Loli yang sedang Terlelap. Setelah puas ia keluar dari mobil lalu memutar ke tempat duduk Loli

" Maafkan Zein Umi... lagi dan lagi Zein mengingkari apa yang Umi ajarkan " Guman Zein lalu Menggendong Loli dengan Bridal style Membawanya masuk dalam gedung.

Sampai di unit apartemen Loli Zein hanya mencocokkan matanya setelah itu pintu terbuka.

" Selamat malam Ara....Mimpi indah " ucap Zein pelan

Cup

Zein mengecup Kening Loli lalu segera pergi dari apartemen menuju pulang ke mension kedua orang tuanya

Di sepanjang perjalanan Zein tidak berhenti tersenyum mengingat ia dan Loli sudah menjadi sepasang kekasih.

" Sebentar lagi..... Sebentar lagi kau akan aku miliki Ara " Guman Zein dengan Senyum-senyum sendiri

Setelah berkendara hampir 20 menit ia sampai di kediaman kedua orang tuanya. Zein Turun dari Mobil lalu masuk ke dalam mension dengan senyum yang tak pernah pudar

" Zein...."

Terpopuler

Comments

😘Mrs. Hen😘

😘Mrs. Hen😘

akhirnya jadian juga..

2022-05-08

0

Jianti Purba

Jianti Purba

next

2022-04-15

0

lihat semua
Episodes
1 1 Pekerjaan Lolita
2 2 Pekerjaan Lolita 2
3 3 Terkejut
4 4 Kehamilan
5 5 Pertemuan
6 6 Sadar
7 Kehilangan
8 Berusaha Bangkit
9 Pergi dan Awal baru
10 Memulai awal Yang baru
11 Makan malam di luar
12 Keluarga besar
13 Mantan Wanita malam
14 Melamar kerja
15 Hari Sial Zein
16 Detik-detik
17 Menjadi Sepasang kekasih
18 Meminta maaf
19 Berangkat Bersama
20 Kerja Sama dengan Mister Antoni
21 Cemburu
22 nggak tau judul
23 Mengajak Lolita Meninjau proyek
24 Ungkapan
25 Kekesalan Devan
26 Kemarahan Zein
27 Hukuman Devan
28 Hanya Kecupan
29 Sebuah Kalung
30 Hal yang tak terduga
31 Hal yang tak terduga 2
32 Rencana Misterius
33 Kebenaran
34 Tes DNA
35 Ngambeknya Lolita
36 Hasil Tes DNA
37 Kebenaran Terungkap
38 Kebenaran Terungkap 2
39 3 bulan kemudian
40 Mulai menunjukan rasa Cemburu
41 Rencana Gagal
42 Memaafkan
43 belanja
44 Potret masa kecil
45 Mr A
46 Surprise Untuk Egi dan Devan
47 Makan malam Pertama Dengan Keluarga
48 Kisah kelam Lolita
49 LOLITA ASMARA ALEXANDRE
50 Perhatian kecil Egi
51 Nggak di Restuin?
52 Emosi sesaat
53 Menuju pertunangan
54 Acara Pertunangan
55 Di Permalukan
56 TERKUAKNYA MASA LALU
57 Lolita Masuk RS
58 Rumah Sakit
59 Masa lalu Rayeen
60 Masa Lalu Rayeen 2
61 Kekecewaan seorang Istri
62 Savage Zio
63 Perdebatan
64 Rencana Alzen
65 Menjemput Amber dan Zio
66 Pergi
67 Alasan Arka
68 Kekagetan Zein
69 Ara hilang
70 keterpurukan Zein
71 Surat
72 Penantian
73 Mension orang tua Devan
74 Pertemuan
75 Penolakan Zein
76 Lamaran
77 Menerima Lamaran
78 Janji Zein
79 TAMAT
Episodes

Updated 79 Episodes

1
1 Pekerjaan Lolita
2
2 Pekerjaan Lolita 2
3
3 Terkejut
4
4 Kehamilan
5
5 Pertemuan
6
6 Sadar
7
Kehilangan
8
Berusaha Bangkit
9
Pergi dan Awal baru
10
Memulai awal Yang baru
11
Makan malam di luar
12
Keluarga besar
13
Mantan Wanita malam
14
Melamar kerja
15
Hari Sial Zein
16
Detik-detik
17
Menjadi Sepasang kekasih
18
Meminta maaf
19
Berangkat Bersama
20
Kerja Sama dengan Mister Antoni
21
Cemburu
22
nggak tau judul
23
Mengajak Lolita Meninjau proyek
24
Ungkapan
25
Kekesalan Devan
26
Kemarahan Zein
27
Hukuman Devan
28
Hanya Kecupan
29
Sebuah Kalung
30
Hal yang tak terduga
31
Hal yang tak terduga 2
32
Rencana Misterius
33
Kebenaran
34
Tes DNA
35
Ngambeknya Lolita
36
Hasil Tes DNA
37
Kebenaran Terungkap
38
Kebenaran Terungkap 2
39
3 bulan kemudian
40
Mulai menunjukan rasa Cemburu
41
Rencana Gagal
42
Memaafkan
43
belanja
44
Potret masa kecil
45
Mr A
46
Surprise Untuk Egi dan Devan
47
Makan malam Pertama Dengan Keluarga
48
Kisah kelam Lolita
49
LOLITA ASMARA ALEXANDRE
50
Perhatian kecil Egi
51
Nggak di Restuin?
52
Emosi sesaat
53
Menuju pertunangan
54
Acara Pertunangan
55
Di Permalukan
56
TERKUAKNYA MASA LALU
57
Lolita Masuk RS
58
Rumah Sakit
59
Masa lalu Rayeen
60
Masa Lalu Rayeen 2
61
Kekecewaan seorang Istri
62
Savage Zio
63
Perdebatan
64
Rencana Alzen
65
Menjemput Amber dan Zio
66
Pergi
67
Alasan Arka
68
Kekagetan Zein
69
Ara hilang
70
keterpurukan Zein
71
Surat
72
Penantian
73
Mension orang tua Devan
74
Pertemuan
75
Penolakan Zein
76
Lamaran
77
Menerima Lamaran
78
Janji Zein
79
TAMAT

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!