Episode 13

Keesokan harinya, Aya sudah bersiap dan sudah berpakaian dengan rapi, memakai baju seragam yang di berikan oleh pemilik toko tempat Aya bekerja saat ini.

Aya keluar dari dalam kamar nya, berjalan menuju dapur untuk mengambil sarapan yang sudah di siapkannya.

"Mau kemana kamu ay, dengan pakaian itu. Perasaan aku baru lihat baju kamu yang itu. Baju baru...? (tanya Asha yang saat itu ada di dapur sedang mengambil sarapan untuk nya, tatapan Asha penuh dengan tanda tanya)

"Aku udah di terima kerja di Mal *** sha, aku bekerja di Baby Pink dan ini adalah seragam dari toko itu. Maaf ya sha, kemarin aku mau bilang itu sama kamu tapi aku lupa. (kata Aya menjelaskan)

"Ya gak apa-apa, baguslah kalau kamu sudah dapat pekerjaan sekarang, jadi kan kamu gak perlu capek-capek mencari pekerjaan kesana kesini lagi. Jujur aku gak tega ay melihat kamu yang pergi sendirian untuk mencari pekerjaan. Sebenarnya aku mau menemani, tapi kamu kan tau sendiri kesibukan ku bagaimana, jadi aku kesulitan mengatur waktu ku. (ungkap Asha)

"Ya sha, gak apa-apa kok. Aku mengerti. Udah gak usah di bahas lagi yang penting sekarang aku sudah dapat pekerjaan, ya kan...! (saut Aya, memegang dengan lembut lengan asha)

"Ya ay, jangan lupa selalu semangat ya dalam bekerja, ingat pekerjaan itu di nikmati jangan di jadikan beban supaya kamu betah di sana. (nasihat Asha)

"Ya sha, Insyaallah aku selalu ingat yang kamu katakan. Terima kasih ya sha. Udah ayo kita sarapan, nanti kita terlambat lagi. (kata Aya)

Mereka berdua pun mulai makan, menikmati sarapan mereka di ruang tamu, sambil sesekali mereka berbicara membahas tentang pekerjaan. Asha juga memberikan masukan-masukan sesuai pengalaman nya saat bekerja untuk pertama kalinya.

Setelah semua nya selesai, mereka berdua pun keluar dari dalam rumah. Aya mengunci pintu rumah, lalu mereka berjalan menuju jalan besar bergandengan berdua.

Saat berjalan berdua banyak hal yang mereka bahas, kadang keduanya tampak tertawa.

Saling berbagi cerita, itulah yang di lakukan oleh Aya dan Asha saat berjalan menuju jalan besar. Sesekali mereka juga menyapa orang-orang yang kebetulan mereka kenal. Orang-orang yang ada di kompleks perumahan yang sama dengan mereka.

Setelah sampai di jalan besar, Asha dan Aya pun masuk ke dalam angkot yang sudah berhenti di sana. Kampus Asha memang lebih jauh dari mal tempat Aya bekerja saat ini. Tetapi karena masih satu arah jadi mereka naik ke angkot yang sama.

Tidak butuh waktu lama Aya pun turun dari angkot setelah sampai ke tempat tujuan. Setelah membayar ongkos Aya melambaikan tangan nya ke Asha, Asha membalasnya.

Angkot itu kembali berjalan, Aya pun berjalan dan masuk ke dalam mal.

Dengan langkah yang cepat Aya berjalan menuju toko tempat nya bekerja.

Setelah sampai di sana Aya menemui pamik toko yang dia temui kemarin. Aya menghampirinya.

"Assalamualaikum... selamat pagi buk...(sapa Aya, saat sudah berdiri di depan meja pemilik toko yang kebetulan sudah duduk di sana)

"Wa'alaikumsalam...eh Aya kamu sudah datang (kata buk lena lalu berdiri dari duduknya)

Ibuk Lena pun menghampiri Aya.

"Ayo ikut saya (kata buk lena)

Aya pun mengikuti Ibuk Lena sesuai perintah. Aya memasukkan tas yang di bawanya ke dalam loker karyawan setelah ibu Lena menjelaskan kepada Aya.

Ibuk Lena dan Aya kembali ke depan, setelah berada di depan Ibuk Lena mulai menjelaskan apa-apa saja yang harus di kerjakan oleh Aya dan bagaimana.

Aya mendengar serta mengamati apa yang di sampaikan oleh Ibuk Lena, dan sesekali Aya juga bertanya karena tidak begitu memahami.

Cukup lama Ibuk Lena menjelaskan, setelah Aya terlihat sudah cukup mengerti Ibuk Lena pun memperkenalkan Aya kepada karyawan toko yang lain termasuk karyawan yang berada di gudang.

Setelah semuanya selesai, Aya pun mulai bekerja.

Menata semua pakaian yang masih berantakan, mengecek stok semua pakaian dan lain-lain.

Waktu terus saja berjalan, Aya sudah terlihat lelah apa lagi sejak tadi Aya hanya berdiri melayani semua pelanggan yang masuk ke toko, mengambilkan sesuai pesanan.

Toko baby pink memang selalu ramai di kunjungi oleh para pembeli apa lagi mereka yang sudah berlangganan di sana. Setiap jalan ke mal mereka selalu menyempatkan diri Membeli satu atau dua pasang pakaian untuk anak mereka di toko itu.

Di saat hari libur atau hari-hari besar pengunjung di mal ramai, toko Beby pink pasti juga ikut ramai, bahkan pengunjung yang datang ke toko bisa 2 sampai 3 kali lipat dari biasanya.

Saat ini toko sudah terlihat sepi, cuma ada dua atau 3 orang yang sedang memilih-milih pakaian di sana.

Aya menyandarkan tubuhnya di rak tempat susunan pakaian, yang bertumpu pada tangannya. Aya terlihat sangat kelelahan.

Aya memukul-mukul kaki nya dengan pelan, untuk menghilangkan rasa keram di kaki nya.

Setelah kaki yang satu merasa baikan Aya beralih ke kaki yang satu nya.

"Kenapa...? kaki kamu keram...? (tanya salah seorang karyawan toko tampak seumuran dengan Aya, yang menghampiri Aya di sana)

"Eh...iya...maaf (dengan gugup Aya mengatakan nya, karena merasa tidak enak ketauan mencuci waktu untuk beristirahat sejenak)

"Udah biasa aja, gak usah gugup seperti itu. Biasa aja, gue kalau capek juga seperti itu. Jadi gak usah gak enak seperti itu.

"Oh iya, gue lupa kita belum berkenalan...! (sambil tersenyum malu)

Perkenalkan nama saya Putri Salsabila Panggil saja putri (sambil mengulurkan tangannya)

"Saya Aya, panggil saja seperti itu. (kata Aya sambil membalas jabatan tangan putri, Aya pun mengembangkan senyumnya)

Setelah saling berkenalan Aya dan putri pun saling mengobrol di sana, keduanya tampak akrab padahal mereka baru saja saling mengenal, saat pelanggan datang kedua melayani dengan sangat ramah.

Di jam istirahat, Aya dan putri bergabung bersama beberapa karyawan yang lain yang kebetulan juga sedang istirahat, mereka makan di sana, ada yang sedang shalat dan ada juga yang tidur-tiduran di ruangan yang cukup besar itu.

Setelah makan Aya juga shalat, semua karyawan di beri waktu 1 jam untuk istirahat. Setelah 1 jam semua nya kembali ke pekerjaan mereka masing-masing.

...*Bersambung*...

...Jangan lupa tinggalkan jejaknya ya teman-teman semuanya, karena jejak yang di tinggalkan itu yang membuat Author semakin semangat 💪 untuk menulis ✍️ dan bisa Update setiap hari tanpa jeda....

...🤗🤗🤗...

...Vote, Like dan Komen....

...Hidupkan juga tanda Favorit ❤ biar ada notif yang masuk setiap kali Author update....

...Semoga menjadi pembaca setia dari Novel Author yang berjudul "Warna Kehidupan Aya" ini ya....

...🥰🥰🥰...

...Nb: Tolong tinggalkan komen yang membangun ya, jangan komen yang membuat Author nya down....

...Terima kasih 🙏...

...😘😘😘...

Episodes
1 Episode 1
2 Episode 2
3 Episode 3
4 Episode 4
5 Episode 5
6 Episode 6
7 Episode 7
8 Episode 8
9 Episode 9
10 Episode 10
11 Episode 11
12 Episode 12
13 Episode 13
14 Episode 14
15 Episode 15
16 Episode 16
17 Episode 17
18 Episode 18
19 Episode 19
20 Episode 20
21 Episode 21
22 Episode 22
23 Episode 23
24 Episode 24
25 Episode 25
26 Episode 26
27 Episode 27
28 Episode 28
29 Episode 29
30 Episode 30
31 Episode 31
32 Episode 32
33 Episode 33
34 Episode 34
35 Episode 35
36 Episode 36
37 Episode 37
38 Episode 38
39 Episode 39
40 Episode 40
41 Episode 41
42 Episode 42
43 Episode 43
44 Episode 44
45 Episode 45
46 Episode 46
47 Episode 47
48 Episode 48
49 Episode 49
50 Episode 50
51 Episode 51
52 Episode 52
53 Episode 53
54 Episode 54
55 Episode 55
56 Episode 56
57 Episode 57
58 Episode 58
59 Episode 59
60 Episode 60
61 Episode 61
62 Episode 62
63 Episode 63
64 Episode 64
65 Episode 65
66 Episode 66
67 Episode 67
68 Episode 68
69 Episode 69
70 Episode 70
71 Episode 71
72 Episode 72
73 Episode 73
74 Episode 74
75 Episode 75
76 Episode 76
77 Episode 77
78 Episode 78
79 Episode 79
80 Episode 80
81 Episode 81
82 Episode 82
83 Episode 83
84 Episode 84
85 Episode 85
86 Episode 86
87 Episode 87
88 Episode 88
89 Episode 89
90 Episode 90
91 Episode 91
92 Episode 92
93 Episode 93
94 Episode 94
95 Episode 95
96 Episode 96
97 Episode 97
98 Episode 98
99 Episode 99
100 Episode 100
101 Episode 101
102 Episode 102
103 Episode 103
104 Episode 104
105 Episode 105
106 Episode 106
Episodes

Updated 106 Episodes

1
Episode 1
2
Episode 2
3
Episode 3
4
Episode 4
5
Episode 5
6
Episode 6
7
Episode 7
8
Episode 8
9
Episode 9
10
Episode 10
11
Episode 11
12
Episode 12
13
Episode 13
14
Episode 14
15
Episode 15
16
Episode 16
17
Episode 17
18
Episode 18
19
Episode 19
20
Episode 20
21
Episode 21
22
Episode 22
23
Episode 23
24
Episode 24
25
Episode 25
26
Episode 26
27
Episode 27
28
Episode 28
29
Episode 29
30
Episode 30
31
Episode 31
32
Episode 32
33
Episode 33
34
Episode 34
35
Episode 35
36
Episode 36
37
Episode 37
38
Episode 38
39
Episode 39
40
Episode 40
41
Episode 41
42
Episode 42
43
Episode 43
44
Episode 44
45
Episode 45
46
Episode 46
47
Episode 47
48
Episode 48
49
Episode 49
50
Episode 50
51
Episode 51
52
Episode 52
53
Episode 53
54
Episode 54
55
Episode 55
56
Episode 56
57
Episode 57
58
Episode 58
59
Episode 59
60
Episode 60
61
Episode 61
62
Episode 62
63
Episode 63
64
Episode 64
65
Episode 65
66
Episode 66
67
Episode 67
68
Episode 68
69
Episode 69
70
Episode 70
71
Episode 71
72
Episode 72
73
Episode 73
74
Episode 74
75
Episode 75
76
Episode 76
77
Episode 77
78
Episode 78
79
Episode 79
80
Episode 80
81
Episode 81
82
Episode 82
83
Episode 83
84
Episode 84
85
Episode 85
86
Episode 86
87
Episode 87
88
Episode 88
89
Episode 89
90
Episode 90
91
Episode 91
92
Episode 92
93
Episode 93
94
Episode 94
95
Episode 95
96
Episode 96
97
Episode 97
98
Episode 98
99
Episode 99
100
Episode 100
101
Episode 101
102
Episode 102
103
Episode 103
104
Episode 104
105
Episode 105
106
Episode 106

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!