After Death mengisahkan tentang konflik yang melibatkan 3 dunia. Pram si tokoh utama yang baru menginjak usia 17 tahun, ruh dan jasadnya dipisah oleh Jin Hitam dari negeri Shaman.
Ruh itu hendak dimusnahkan karena membahayakan kekuasaan Bemius dari kerajaan Anathemus. Berkat pertolongan Pusaka yang belum diketahui pemiliknya, Ruh Pram memasuki alam akhirat / Negeri Cato dan mendapat jatah usia 100 tahun di sana.
Sayang sekali pada akhirnya keberadaan Pram diketahui oleh Bemius. Pram pun mulai mempelajari asalusul dirinya dan mengapa ruhnya diburu banyak Jin Hitam.
Petualangan pun dimulai....
*** Mohon kritik dan saran untuk Novel ini ya Kak...
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Banin SN, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
After Death Komentar