BAB 6
Anna dan Linda pun, tiba di rumah Anna.
"Assalammualaikum bunda ?" Anna menyapa bunda nya yang sedang santai menonton tayangan televisi.
"Waalaikumsallam sayang." sambutan bunda Anna sangat hangat.
"Bun. Di depan ada temen baik ku, yang selalu suport aku bun, kalo aku lagi penat di kantor" ucap Anna.
"Oh ya.? Ibu jadi ga sabar, pengen ketemu sama dia" jawab bunda Anna,
Anna dan bunda nya pun bergegas ke ruangan utama.
"Ini bun sahabat aku !! " Anna pun memperkenal kan Linda, pada bunda nya.
Bunda Anna sedikit terperangah, setelah melihat cara berpakaian Linda, yang begitu sexy.
"Untunglah ayah belum pulang, kalo ada pasti kena omel," gumam bunda Anna dalam hati nya.
Namun bunda Anna tida memperlihatkan sikap yang tida enak, pada Linda.
"Assalammualaikum tante? aku Linda temen Anna." sapa Linda sopan.
"Waalaikumsallam, sayang." jawab bunda anna lembut sambil memeluk Linda.
"Ko baru berkunjung nak?" canda bunda Anna.
Linda pun sangat nyaman dan senang bisa kenal sama bunda Anna,
"Iya tante, saya baru sempet! "sambil malu malu Linda menjawab, dan Linda pun terlihat sangat canggung.
"Jangan sungkan ya nak, terima kasih sudah nemenin Anak tante, maaf klo merepotkan".
"Ga papa ko tan, aku seneng bisa kenal sama anak tante ini." Linda sambil tertawa.
Bunda Anna pun tertawa kecil, dan meninggalkan mereka berdua.
Selang beberapa menit, Anna memberanikan diri untuk bertanya, sebenar nya apa yang terjadi.
"Lin? kalo mau cerita, cerita aja !" sambil menyodorkan minum.
"Makasih Ann, tapi kamu janji ya? ga akan marah, kamu ga akan ilfill setelah kamu tau cerita nya !! " jawab Linda cemas.
"Insya Alloh Linn, semua akan baik baik aja !! " sambung Anna sangat tenang.
"Ii***ya Ann, itu Ann Rizal !! " Linda pun terbata mengatakan nya.
Deggg, dalam hati Anna "Rizal ??"
"Oh ya, kenapa Rizal lin?? tanya Anna.
"Aku ga enak, Ann ngomong nya!! " Linda mengeluh.
"Ga papa Lin, cerita aja. " Anna meyakin kan Linda.
Dengan panjang lebar Linda, menceritakan semua nya.
Anna pun kaget, marah tentu nya, karna Rizal telah merendahkan martabat sorang wanita, terutama Anna dan Linda.
"Ann ko diam sih ? lo ilfill ya sama gue atw lo marah?? aku menyesal Ann, sudah termakan omongan manis nya Rizal." Sambil tertunduk Linda mengatakan nya.
"Gue harap, apa yang sudah terjadi sama gue, ga terjadi sama Lo Ann !! " sambung Linda lemas.
"Ga Lin, aku ga marah sama kamu, aku hanya ga habis pikir aja sama pola pikir Rizal, dan untuk kamu Lin, berubah lah selagi kamu bisa, buang lah masa lalu, jangan kamu ingat kembali !! jadi lah kamu yang baru di masa depan, perbaiki lah hubungan kamu dengan sang maha pencipta, Insya Alloh, Alloh akan menjauhkan kamu dengan orang orang yang jahat seperti Rizal, dan Alloh akan mempersiap kan orang yang lebih baik dari pada Rizal, yakin lah Lin !! " dengan tegas namun tenang Anna menasehati Linda.
"Terima kasih Ann, tolong bantu aku menjadi lebih baik Ann ?? " pinta Linda pada Anna.
"Insya Alloh Lin, jadikan lah kesalahan di masa lalu sebagai cermin, yang tida boleh kamu ulangi lagi ya ?? " awab Anna.
Linda pun memeluk Anna.
"Trus lo Ann, apa ga marah lo di katain seperti itu? sombong lah so jual mahal lah" tutur Linda kesal.
"Kenapa aku harus kesal lin? kenapa aku harus marah ? malah aku senang di katain sombong sama laki-laki di luar sana !! " Anna tertawa tenang.
Linda pun heran !!
"Lin, kita itu wanita, berhak mempunyai rasa sombong, jangan mau kita di anggap baik dalam artian lain, di mata laki-aki di luar sana, wanita itu mahkluk paling mulia dimata Alloh, jadi kita sebagai wanita seharusnya bangga !! " tegas Anna.
"Alloh, menciptakan kita di dunia ini dengan kodrat sebagai wanita yang penuh dengan segala ke indahan, bahkan wanita itu mempunyai mahkota yang harus di jaga. Jangan sampe mahkota itu terjatuh pada tangan yang salah. kamu ngerti kan? " sambung Anna dan sangat ingin meyakin kan sahabat nya itu.
"Gue bangga Ann !! sekarang gue mengerti apa arti dari semua ini, arti dari cara lo berpakaian. terutama gue tau arti dari tatapan bunda lo pas pertama lihat gue !! " Linda, terlihat lemas dan berkaca-kaca.
"Inti nya, siapa yang bakalan menghargai diri kita? kalo bukan diri kita sendiri !! kalo kita tidak bisa menghargai diri sendiri, jangan salahkan orang lain bila kita merasa tidak di hargai !! " Nasehat Anna, sambil memegang pundak Linda.
"Terima kasih Ann? semoga gue cepet cepet bisa menjadi perempuan yang lebih baik dari sebelum nya !! " jawab Linda lusuh.
"Aamiin !! kita tida boleh lemahh Lin, terutama di mata Laki-laki, belajar lah sedikit, demi sedikit. ubah lah cara berpakaian mu Lin !! aku tidak menuntut kamu, untuk berubah seperti aku, engga ko !! kemauan itu datang dari diri sendiri, tanpa harus di paksa oleh orang lain, niat kan lah dulu dari sekarang, jangan lupa berdoa, jangan tinggal kan sholat 5 waktu !! " Anna terus manasehati Linda,
"Terima kasih Ann? setidak nya, gue punya contoh yang baik, yaitu Lo Ann !! lo contoh yang baik untuk hidup gue !! " jawab Linda, sangat terharu.
"Alhamdulilah kalau begitu Lin, aku juga masih belajar ko Lin, kita belajar Sama-sama ya ? poin penting. Mudah-mudahan kelak, kita di sejajarkan dengan wanita yang di pilih oleh Alloh, sebagai wanita Mulia !! Amiin Ya Alloh, Ya Robbal alamin." Anna sangat lega, mengatakan nya, Sampai-sampai merasa terharu.
Linda pun sangat tenang sekali, dan lebih bersemangat menjalani hidup, dengan harapan "Ingin menjadi lebih baik !! "
Linda pun ber pamitan, pada Anna dan Ibu nya.
Setelah Linda pergi, Anna pun bergegas untuk ke kamar nya, karna sudah tak nyaman, ingin segera membersihkan diri, namun langkah Anna berhenti kan, setelah Ibu nya memanggil nya.
"Sayang ?? sini sebentar Nak ??" Ibu ny Anna memanggil.
"Iya Bun, "Anna pun menghampiri Ibu nya, kini Anna tidak menghirau kan ketidak nyaman itu, Demi sang Ibu.
"Kamu boleh berteman dengan siapa saja !! asal kamu jangan sampai terbawa arus ya ? kamu pasti paham, dengan perkataan Bunda ?"
Ucap Ibu nya Anna, yang saat itu tengah khawatir, setelah melihat cara berpakaian Linda tadi.
"Bunda tenang saja, aku ngerti ko. Arti dari pembicaraan Bunda barusan. Insya Alloh bun, aku tidak akan merubah ke yakinan dan keinginan ku ini, tapi !! Bunda bantu aku ya? untuk terus ingat kan aku, jika seandai nya aku salah melangkah !!" Jawab Anna sangat lembut.
"Alhamdulilah Nak, Bunda Lega mendengar nya. Bunda sama Ayah selalu berdoa yang terbaik untuk mu. " Ucap Ibu nya Anna, sambil memeluk putri kesayangan nya itu.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 59 Episodes
Comments