setelah selesai membersihkan apartemen Kiran yang sangat luas itu, Virgo terkulai di Lantai mewah Apartemen itu dengan nafas Tak beraturan.
"menyenangkan juga.. Rasanya semua beban pikiranku sudah terangkat..! " Gumam Virgo tersenyum menatap langit-langit apartemen itu seolah melihat bayangan Kiran di atas itu.
Setelah menghilangkan penat Virgo membersihkan diri, selesai dengan aktifitas hariannya. Virgo membuka Tasnya dan melihat Kotak pemberian Gadis mungil tadi.
Virgo melemparnya di atas ranjangnya.
"Kiran.. hanya Kau yang bisa menjinakkanku..! " Gumam Virgo lagi melihat Kotak itu.
Karna Kiran Lah Virgo menerima Kotak itu,
Ponsel Virgo bergetar pertanda ada pesan masuk. Virgo membiarkan saja rambutnya yang masih basah menetes di bahunya yang di balutin handuk karna Pesan itu lebih penting baginya.
"Bagaimana..? Aku sudah bilang kan. Kau akan menderita.. 😝😝..." Pesan Kiran.
Virgo tersenyum melihat Pesan itu.
"dia membuatku Gila..!" Gumam Virgo tak hentinya tersenyum.
"cukup menyenangkan.. setidaknya Tidak ada yang memarahiku di Apartemen luas ini..! " Balas Virgo.
"Apa..? Kau bilang menyenangkan..? ckckck... Aku yang akan mengomelimu..! " balas Kiran.
Virgo tertawa membaca pesan itu, dia berjalan ke Kasur mewah apartemen Kiran dan merebahkan diri di atas kasur itu dengan matanya hanya menatap ponsel Nya saja.
"Tidak masalah..! Asal jangan menjewer Telinga ku..! "
m balas Virgo.
Kiran di sebrang sana yang membaca pesan Virgo mengkerut kesal.
"Mulai lagi ni anak..! "
"Aku akan menjewermu.. juga mengomelimu itu paket komplit..! " balas Kiran Menahan geram.
"bagaimana bisa Kolam renangmu juga sangat kotor...! Sudah 2 bulan tidak di bersihkan apa ya..? " balasan Virgo lagi.
Kiran yang membaca itu langsung berdiri seketika..
Dengan cepat dia menelfon Virgo dan Virgo pun menjawab panggilannya.
"kau tidak lihat Kolam renang itu ada Pohon di sampingnya Walau setiap haripun di bersihkan namanya daun pohon pasti berguguran..! dan asal kau tau.. aku selalu menyuruh Ibu Rumah Tangga untuk membersihkan Apartemen ku setiap hari...! " Emosi Kiran Tidak terima.
Virgo mengulum senyum manisnya di sebrang sana senang sekali dia menggoda Kiran..
"Kiran...! "
Kiran dengan kesal menjawab,, "Apa..? "
"Terimakasih untuk semuanya..! " Ucap Virgo tulus.
"Iya.. Sebagai gantinya Kau bersihkan selalu apartemen ku.. lumayan aku tidak membayar IRT untuk mengurus apartemenku..! " Jawab Kiran ketus.
Virgo tidak tersinggung sama sekali, Kiran memang kasar dalam berbicara tapi bertimbal terbalik dengan hatinya..
Kiran suka menolong orang lain walau pun Virgo selalu menggodanya tetap saja Kiran membantunya atas nama sahabat..
"Aku akan membersihkannya untuk mu..! '' Ucap Virgo serius.
"Ya sudah.. Aku mau belajar Bye...! "
"bye..! "
Virgo pun memandang Panggilan Kiran lalu Terputus. Kiran lah yang mematikan panggilannya duluan.
Virgo membuka Ponselnya lagi dan melihat Potret dirinya dengan Kiran. Virgo mengusap Wajah ceria Kiran di dalam Foto itu..
"Cantik sekali...!"
Setelah puas Melihat potret Kiran barulah Virgo bangun dan duduk di meja belajar Kiran.
Virgo mengusap Perlahan meja belajar Kiran.
"Ini tempat belajar Kiran..! " Gumam Virgo
"Sadar Virgo...! "
Virgo menggeleng kepalanya berusaha menyadarkan diri..
Virgo mengambil Buku Biografi Bahasa Mandarin. Virgo membacanya dengan serius.
Kiran sedang belajar serius juga mendengar Pembicaraan bahasa mandarin di komputernya lalu menulisnya di buku Belajarnya.
Bahasa Mandarin Kiran sudah sempurna, Kata-kata yang dulunya cukup sulit Kiran mengerti sekarang sudah terasa mudah baginya..
....
Ke esokan Paginya Mereka berangkat sekolah dengan memakai seragam Hari itu, setiap harinya mereka memakai seragam yang berbeda..
Virgo yang sudah di Gerbang sekolahnya menyandarkan tubuhnya di tepi pintu Gerbang Itu kedua tangannya masuk ke kantong celananya, Kaki kanannya menyandar di Dinding sandarannya.
"Aah.. Kak Virgo..! "
"kok nggak masuk sii..? "
"palingan nunggu seseorang..! "
"siapa..? "
"siapa lagi pasti Dewi Sekolah kita lah..! "
"hah.. iya ya... Siapa lagi yang bisa membuat Dewa Maharaya menunggu selain Dewi Maharaya juga..! "
mereka bergosip dengan berbisik pelan, kesempatan bagi mereka memandang wajah Imut dan tampan itu..
"Kiran..? .." Bathin Virgo melihat Kiran turun dari Mobilnya.
Kiran mengibaskan Rambutnya dan itu membuat Bibir Virgo tertarik ke atas..
"itu dewi Maharaya..! " Tunjuk Anak sekolah asing di depan sekolah itu yang memang ingin melihat langsung kecantikan Gadis yang mendapat julukan dewi di sekolah itu.
Kiran tidak peduli, dirinya sibuk merapikan seragamnya lalu menyibakkan rambutnya di balik telinganya..
"Apa yang mereka lakukan di sekolah ini..? bukannya itu seragam sekolah Indah Surya.?" Tanya Virgo heran menatap Anak laki-laki yang sedang berkumpul di jalan Sekolahnya.
"Benar-benar dewi..! "
"Dia akan menang bila ikut Kontes Kecantikan dunia modeling Sekolah... ini menyangkut nama sekolah loh..! "
"Apapun pasti akan di lakukan Guru mereka untuk membuat Dewi itu ikut kontes..! "
Virgo tau mereka sedang bergosip tapi tidak tau apa yang mereka bicarakan.
"Awas saja mereka berani mendekati Kiran Tapi Tidak mungkin.. mana berani mereka mendekati dewi Mahadiningrat..! " Gumam Virgo mendesis kesal.
"Virgo...! " Sapa Kiran tersenyum lebar melihat Sahabat karibnya itu.
Siswa sekolah asing yang melihat senyum Kiran meleleh seketika..
"Dia.. Dia... Pantas mendapat julukan itu.. aku tidak meragukannya lagi...! "
Kiran berlari kecil mendekati Virgo dengan rambutnya tergerai indah, Aroma tubuh Kiran benar-benar membuat Siswa yang di lewati Kiran menahan nafas..
"Kau menungguku..? " Tanya Kiran tersenyum lebar.
"Iya.. Aku memang menunggumu..!" Jawab Virgo merapikan Rambut Kiran dan menyibakkan Rambut Kiran di depan Siswa yang melihat mereka.
"Hei.. Aku bawa jepit rambut..! Bisa kau Pasangkan..! " Pinta Kiran memberikan Jepit Rambutnya pada Virgo.
Virgo menerimanya lalu mendekat pada Kiran dan memasangkan jepit rambut itu dengan telaten di Rambut Indah Kiran.
"sudah..! " Seru Virgo merapikan lagi rambut Kiran.
"Kau tidak sisiran ya tadi..? " Tebak Kiran menatap Rambut Virgo.
"Ahh.. karna angin mungkin.. Aku jalan tadi kesini.. Kan dekat..! " jawab Virgo nyengir.
"Huh..! menunduk..! " Pinta Kiran.
Virgo menunduk..
"Jangan biarkan angin merusak rambutmu.. hanya aku yang boleh merusaknya.. cam kan itu..! " Omel Kiran merapikan rambut Virgo.
Betapa manisnya situasi mereka berdua..
"Siapa Cowok itu..? "
"apa dia dewa Maharaya seperti jeritan anak cewek di sekolah kita..? "
"aah.. iya.. ternyata Rumor itu memang benar..! Dewa-Dewi Maharaya..! "
Siswi yang melihat Kiran merapikan Rambut Virgo membuat mereka iri ingin di posisi Kiran walau sekali..
Apalah daya mereka. Kecantikan Kiran melebihi siswi itu sendiri..
"sudah.. Ayo masuk. !" Ajak Kiran merapikan Dasi Virgo lalu memegang lengan Virgo yang mana tangannya masuk ke kantong celananya.
Virgo tersenyum, mereka berjalan seperti itu..
Siswa Indah Surya hanya menelan ludahnya kasar melihat cantiknya dewi Maharaya itu lebih cantik dari Cerita,Gosip, Potret.
dari TV Kiran tidak lagi terlihat, dulunya saja waktu kecil Mia dan Dika selalu membawa anaknya itu kemana-mana jadi Wartawan akan memotret cantiknya anak Dika dan Mia..
"Apa kau nyaman di tempat itu..? " Tanya Kiran.
"hemmz.. Sangat.. sepertinya aku memang suka tempat tenang dan sunyi.. Tidak ada keributan di sekitarku..! " jawab Virgo.
"semoga saat Hujan Petir di malam hari tidak mati lampu ya Tuhan...! " Pinta Kiran serius memejamkan matanya.
Virgo tersenyum lembut menatap sisi Kiran lalu beralih melihat jalan sekolahnya takut ketauan kiran kalau dirinya memperhatikan Kiran..
😊😊
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 278 Episodes
Comments
Desty Ratnasari
harus nya visual kiran nancy aja ah perpaduan Korea dan amrik
2022-01-18
1