Selamat Membaca.. 💞
Matahari mulai menyapa pagi yang cerah dengan sinarnya.Gladys terbangun dari tidurnya dan teringat dirinya lelah menangis seharian.
"Mommy, Daddy, " panggil Gladys dengan suara seraknya.
Gladys menapakkan kakinya di atas lantai lalu berjalan ke kamar mandi.
Setengah jam kemudian dia keluar dari kamar mandi dan berjalan ke lemari.Dia membuka lemarinya dan terlihat berbagai jenis pakaian berada di dalamnya.
Gladys segera memilih salah satu setelah itu langsung memakainya.Setelah selesai dia segera menyisir rambut panjangnya di depan kaca meja rias.
Tak ada senyum tercipta di bibirnya hanya ada kesedihan terpancar di kedua manik cokelatnya.
Cklek ..Suara pintu di di dorong dari luar.
Zach masuk ke dalam dan berjalan menghampiri gadisnya.Grep dia langsung memeluk tubuh mungil Gladys dari belakang.
Sedangkan Gladys meletakkan sisirnya di meja setelah itu membalik tubuhnya menghadap Zach hingga dia di pelukan Zachary.
Zach tertegun melihat raut wajah sendu tergambar di ke dua manik cokelat gadisnya hal itu membuatnya terdiam.
"Sweety, ayo Aku antar kamu pulang, " ujar Zach pada akhirnya.
Gladys terkejut dan kedua matanya langsung berbinar mendengarnya.Tanpa babibu dia langsung memeluk tubuh Zach dengan erat.
"Terimakasih Zach, " ucap Gladys sambil tersenyum.
"Sama sama Sweety ayo kita berangkat sekarang, " ujar Zach.
Gladys melepaskan pelukannya lalu mengangguk setelah itu mereka keluar dari kamar dan menuruni tangga.Mereka berdua berjalan bersama melewati meja makan dan langsung ke luar dari Mansion.
Keduanya masuk ke mobil dan Zach langsung melajukannya keluar dari Mansion menuju ke kediaman keluarga Whitney.
Beberapa menit kemudian mereka sampai di depan halaman Mansion keluarga Whitney. Gladys langsung kepuar dari mobil milik Zach diikuti Zachary.Mereka berdua langsung masuk kedalam Mansion.
"Mommy, Daddy, " teriak Gladys.
Mommy dan Daddy langsung berdiri kemudian berlari menghampiri putri mereka dengan raut bahagia.
Mereka bertiga langsung berpelukan melepaskan rindu yang menyesakkan dada ketiganya.Tak lama kemudian mereka saling melepaskan diri dan tatapan mommy beralih kearah Zach.
"Mom dia yang menolongku kemarin dan sebenarnya aku berada di rumah temanku untuk menenangkan diri, " ungkap Gladys berbohong.
"Baiklah ayo nak ke ruang tamu dulu, " ajak Daddy Hendra pada Zach.
Zachary mengangguk lalu berjalan menuju ke ruang tamu dan langsung duduk di sofa. mommy Nadya menatap puterinya dengan senyum mengembang dan sekaligus merasa lega melihat kepulangan puterinya.setelah itu Mommy langsung beralih menatap Zach dengan tatapan lembutnya.
"Nama kamu siapa nak? " tanya Mommy Nadya dengan lembut.
"Zachary, " jawab Zach singkat.
"Baiklah aku Nadya dan ini suamiku Hendra kami orang tua Rafael dan Gladys.Selain itu terimakasih nak kamu telah mengantarkan pulang puteri kami, " jawab Mommy Nadya sambil tersenyum tulus.
"Iya Sama sama Tante, " balas Zach sambil tersenyum tipis.
"Baiklah nak kalian mengobrollah kami akan ke teras dulu, " ujar Mommy Nadya.
Kedua orang tua Gladys segera pergi dari sana menuju ke teras samping.Gladys melirik kearah zach begitu juga dengan Zach.Tatapan keduanya langsung bertemu saling menyelami satu sama lain.
"Mengapa kamu berbohong pada orang tua kamu Sweety? " tanya Zach dengan raut bingungnya.
Gladys menghela nafas panjang lalu dia berpindah duduk di sebelah Zach.Lalu diapun kembali menatap Zach sambil tersenyum tipis.
"Karena Aku tidak ingin ada keributan di Mansion dan jika kakakku tahu dia pasti akan membalasmu ataupun menghajarmu, " ujar Gladys.
"Apakah Kamu takut Aku terluka? " tanya Zach dengan sorot tajamnya.
Gladys merasa gugup mendengar pertanyaan dari Zach dan dia juga bingung harus memjawabnya apa.Zach tersenyum kecil melihat sikap gugup dari gadisnya tersebut.
"Mendekatlah padaku Sweety, " titah Zachary.
Gladys langsung duduk menempel dengan tubuh Zach dan Zach merangkul pinggangnya dari samping.Gladys menoleh ke samping lalu dia memperhatikan rahang kokoh, Alis tebal, manik kelam setajam elang dan bibir Zach yang terlihat seksi membuatnya berdebar memperhatikan garis sempurna wajah Zach.
Zach terkekeh melihat raut lucu gadisnya yang saat ini tengah mengagumi wajahnya.
"Mengagumi wajahku Sweety, " goda Zach.
"Iya Zach, " jawab Gladys dengan rona merah di pipinya.
Cup Zach mencium bibir gadisnya dan **********.Gladys terkejut lalu membalas ciuman dari Zach.Keduanya larut dalam ciuman lembut dan juga bergairah.
Beberapa menit kemudian mereka langsung menyudahinya dan Gladys langsung menelusupkan wajahnya didada bidang Zach. Zach mencium puncak kepala gadisnya dengan lembut.
"Sweet Apakah kamu tidak takut denganku sayang? " tanya Zach.
"Memangnya sebenarnya kamu siapa Zach?" tanya Gladys sambil melepaskan pelukannya dan memandang Zach dengan raut herannya.
Zach langsung bungkam mendengar pertanyaan yang terlontar dari bibir mungil gadisnya.
TBc
jangan lupa like vote dan komentar..
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 103 Episodes
Comments
Rani Wardanan
loohh ortu baru ketemu sama anaknya yang hilang kok gak di temenin lama trus gak berbincang sama zach
2021-09-18
4
Susilawati Dewi
mafia
2021-03-26
0
jvt
boom like dan rate 5 mendarat😗 jangan lupa boom like dan beri rate novel ku yg judulnya Reano 😗 aku tunggu feedback nya😐
2020-11-19
0