ch11 dunia baru

 

2 minggu telah berlalu.akhir nya ini hari yang di tunggu fifi.dia bangun dengan semangat.hari pertama kuliah nya di mulai.tas ranselnya sudah di penuhi alat ospek .berbagai alat yang dibawa mulai dari coklat,ciki-ciki sampai bahan masakan pun di bawa.

karna sebelum nya dia sudah belanja di temani bisma.

setelah subuh fifi langsung turun dari kamar nya.kamar fifi dan cahya terletak di lantai 2 rumah itu.

 

fifi melangkahkan kaki keluar rumah.di luar sudah menunggu supir yang tampan dan berdiri di dekat pintu. saat di lihatnya fifi keluar dia membukakan pintu mobil.

fifi tersenyum ramah tak usah repot-repot kak..fifi bisa sendiri ucap nya..

 

tidak apa-apa nona jawab nya yang juga tersenyum.sudah menjadi tugas saya melayani anggota rumah ini.jawabnya lagi.

baik lah ayo kita berangkat ..

siap nona.

 

mobil keluar dari mansion menuju kampus . di perjalanan fifi sudah tak terkejut lagi dengan gedung pencakar langit di kiri kanan jalan. dia terlihat santai.. 

 

nama kakak siapa??

nama saya ilham non..

kakak sudah lama ya jadi supir dengan tuan mulyo??

tidak non..

saya hanya menggantikan bapak yang sedang sakit.jawab laki-laki itu ramah .

owwh..maaf ya kak fifi merepotkan kakak..semoga bapak cepat sembuh.

fifi merasa tak enak..

ilham tersenyum ..

tidak apa-apa non ini sudah menjadi tugas saya .tuan mulyo sangat baik kepada keluarga saya. jadi saya tidak merasa di repotkan . 

kakak kuliah juga?

iya ..saya kuliah juga di biayai oleh pak mulyo sambil bekerja di kantor nya.

waaaa...kakak hebat ya ..besok ajari fifi juga ya kak..soalnya nanti aku juga mau kerja di perusahaan tuan mulyo.

aduhhhh malunya aku..kenapa juga tadi bilang dia supir ya...

ilham tersenyum melihat fifi dari spion nya...

mobil melaju tampa hambatan menembus jalan raya.belum terlalu padat karna hari masih pagi sekali.

mobil memasuki gerbang kampus..saat tiba di kampus fifi jadi pusat perhatian.bagaimana tidak.dia turun dari mobil mewah yang hanya di produksi 5 dalam setahun.

ada yang memandang kagum,namun ada juga yang memandang iri..

setelah fifi turun ilham mengendarai pelan mobil menuju fakultas nya.dia dan fifi satu kampus hanya beda jurusan saja.ilham mengambil jurusan bisnis.

saat turun dari mobil ilham di sambut teman-teman nya..

hay bray ganteng amat hari ini..

mana pake mobil sultan lagi ..ucap teman-teman nya..

ilham adalah mahasiswa pintar di kelasnya dan juga di kegumi cewek-cewek . teman-teman nya juga tau kalau ilham anak sopir,namun mereka tak masalah.

iya nama nya juga supir bray..di suruh pake mobil itu ya di pake..karna hari ni gue di tugaskan antar jemput majikan..

ucapnya santai..

randi dan agus tertawa dengar ucapan temannya itu..

gue salut ama lo bray .lo gak malu ngakuin bokap lo sopir dan malah membantu nya.ucap randi.

semua pekerjaan sama aja bray..yang penting halal dan berkah.

tumben kalian pada ke kampus..mau cari mangsa baru ya.

mereka bertiga tertawa bersama..

***

fifi berjalan pelan. heyy apa yang salah pada ku .kenapa mata mereka melotot sperti itu..

fifi melihat penampilannya ..gak ada yang aneh pikirnya.dia tak tahu kalau mobil yang mengantarnya lah yang menjadi biang kerok.

fifi tersenyum saat melihat 2 orang datang ke arah nya.

dengan langkah bak seorang model gadis itu berlenggak lenggok menunjukkan lekuk tubuhnya.tentu banyak mata tertuju pada nya.

hai..aku sintia ..

aku lisa..

sperti nya kamu harus bergabung dengan kami.ucap sintia .

fifi menerima uluran tangan ke dua gadis tersebut sambil tersenyum..

aku shofiyyah..

kamu kedokteran jurusan apa? tanya sintia lagi.

hmmm..untuk tahap ini aku memilih umum saja dulu..jawabnya.

sama dong .kita juga umum .

spertinya kita cocok.pasti kita akan menjadi geng cewek cantik dan tajir di kampus ini.

ucap lisa dengan pede nya.

tapi....

udah..gak ada tapi - tapian ..kalo kamu gak mau gabung ama kita.berarti mulai hari ini bendera perang akan terkibar. kamu akan menjadi musuh kita.

iya gak sin..ucapa lisa.

iya benar..

fifi diam .

heyy kalian..bagaimana mungkin kalian mengatakan aku tajir ..apa kalian tau aku hanya anak singkong.batinnya.

belum sempat fifi menjawab.ketua sudah menyuruh kumpul..

ayo kumpul-kumpul ucapnya berteriak menggunakan toa.

semua berkumpul berbaris rapi seperti yang di anjur kan.fifi berdiri di belakang laki-laki.lebih baik tak terlihat pikir nya.

fifi gugup sekaligus takut jika ketua memarahinya.

perkenalkan nama saya raka..

raka adalah senior dan menjadi ketua ospek .di belakang nya berdiri senior yang lainnya.

hari ini saya akan menguji kalian.sebagai calon dokter tentu mental kalian harus kuat. raka memanggil temannya .

saat temannya datang dan membawa sesuatu yang di tutup kain.semua siswa baru itu tentu deg-degan apa yang akan terjadi.

 

fifi mengintip dari belakang .dia juga takut dan gugup namun penasaran benda apa yang tertutup itu.

saat di buka ada beberapa hewan yang menjijikkan.kecoa,cacing,beberapa jenis hewan lainnya.

beberapa siswa perempuan sudah takut dan pucat.

kenapa mereka membawa hewan itu. ini kan kedokteran manusia bukan hewan.

apa yang ingin di lakukan dengan benda itu.batinnya.

fifi tak tampak takut.bagi nya kecoa sudah seperti keluarga.karna di rumahnya hewan itu bagai anak kos yang numpang hidup.

 

sedangkan di kebun emak nya setiap kali dia merumput menolong emak sering di jumpai cacing yang bagaikan mahasiswa yang lagi demo tak ingin lahan nya di ambil.

fifi diam saja menyaksikan siswa lain yang mulai bergidik ngeri ataupun jijik.

 

heyy apa yang kalian takutkan.hewan itu tidak beracun atau mematikan.

ingin rasa nya fifi tertawa.kenapa mereka sedemikian rupa melihat hewan itu.namun dia tak ingin di hukum ketua.

raka menunjuk beberapa siswa baru untuk maju .yang di tunjuk tentu takut dan gemetaran.ada yang histeris saat di suruh memegang cacing dan kecoa. terutama anak perempuan.bahkan ada yang jatuh pingsan sangking takut nya..

 

apa segitu menakutkanya hewan itu sampai kalian seperti itu..iya kalian tentu tak pernah bertemu hewan kelas bawah sperti itu.hmmm....

heyy kamu..panggil senior cewek ke fifi.

iya kak ..

maju..

fifi melangkah pelan menuju tempat di mana hewan kecil itu berkumpul..

ambil kecoa itu ..

fifi mengabil kecoa yang agak besar. namum belum sempat di pegang nya kecoa itu terbang dan hinggap di baju senior yang memberi perintah..

aaaaaaaaaa .....senior itu menjerit hebat dan mengibas tangannya...

haaaahaaahaa fifi spontan tertawa..

Terpopuler

Comments

Little Peony

Little Peony

Lanjut thor

2021-01-07

0

@M⃠ⁿꫝieʸᵃɴᵉᵉʰʜɪᴀᴛ𓆊🎯™☂⃝⃞⃟ᶜᶠ

@M⃠ⁿꫝieʸᵃɴᵉᵉʰʜɪᴀᴛ𓆊🎯™☂⃝⃞⃟ᶜᶠ

like mendarat lagi kakak😊

dari "asisten dadakan."

kutungggu kehadiranmu kembali.

💪💪💪

2020-12-31

1

🐾Ocheng🐾

🐾Ocheng🐾

like kedua👍

2020-12-21

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!