Mengantar Ayu Pulang

Selesai makan,Reno akan pulang langsung,karena sudah malam dan sudah tidak ada yang di bicarakan lagi dengan Elang.

Reno rupanya meledek Elang lagi.Reno mendekati Ayu yang sedang cuci piring .

"Yu,Aku mau pulang. Kamu mau ikut ngga?nanti Aku antar sampai kos kosan kamu.?"

Elang yang sedang minum ,langsung meletakan gelasnya ke meja dengan kencang.

Brak..

Bunyi gelas terdengar kencang.untung saja gelas tidak pecah. Reno dan Ayu melihat ke Elang, Elang yang di tatap hanya diam dan pura pura biasa aja.Reno langsung bisa tau Elang kesal,tapi Ayu rupanya tidak tau.

"Boleh deh Mas,Ayu ikut sekalian. biar irit ongkos. Kan naik taksi mahal."

Reno yang mendengar jawaban Ayu mau ,melirik ke Elang. Elang matanya sudah menatapnya tajam.

"Eh iya Yu Aku lupa. Aku ada janji sama pacarku,maaf yah Aku ngga bisa antar kamu pulang."

"Oh gitu ya Mas,ya sudah ngga papa.Aku naik taksi aja kalau gitu."

"Iya Yu.aku pergi dulu yah.makasih makanannya,,"

"Iya ,hati hati mas,"Reno lalu mendekati Pak Elang yang masih duduk di kursi meja makan.

"Pak,saya pamit mau pulang dulu,"Elang henya mengangguk pelan.

"Jangan lama lama bilang sukanya,nanti di ambil orang loh. Soalnya yang seperti ini susah di cari. Ini paket komplit Pak,"Reno bicara lagi tapi sedikit pelan.

Elang yang tau maksud Reno hanya diam,tidak langsung menjawab.

"Sudah pulang sana.jangan banyak bicara."

"Siap Bos."

Reno pun pulang duluan. Ayu masih menyelesaikan mencuci piring nya.sedang Elang pergi ke ruang depan.

Tidak lama,Ayu sudah selesai bersih bersih.Ayu melihat jam sudah pukul 9 malam.

Ayu lalu bersiap akan pulang.

"Pak,saya mau pamit pulang."

"Oh iya.apa sudah selesai.?"

"Sudah."

Ayu mengambil tas nya yang ada di meja. Elang terus melihat ke Ayu. Elang ingin bilang kalau mau mengantarnya pulang,tapi Elang sedikit malu dan grogi.karena takut Ayu tidak mau di antarnya .

Sedang Ayu yang sudah biasa pulang sendiri merasa biasa saja.Saat Ayu mau jalan ke pintu,Elang memanggilnya.

"Ayu tunggu."

"Iya Pak ,ada apa.?"

”Ini sudah malam. sebaiknya Saya antar kamu pulang. Tidak baik wanita malam malam pulang sendiri."

Ayu yang mendengar perkataan Elang sebenarnya ngga enak,tapi Ayu juga merasa senang sebenarnya. Ayu pun menganggukkan kepalanya dengan pelan.

"Apa tidak mengganggu waktu Bapak,"Ayu sedikit basa basi.

"Ngga kok. Saya sudah ngga ada kerjaan. Ya sudah ayo berangkat."

"Baik pak."

Keduanya keluar dari apartemen dan menuju ke bawah.sampai di mobil keduanya langsung masuk.

Elang membawa mobilnya sengaja satai,padahal jalanan tidak macet,dan bisa bawa mobil dengan cepat. Tapi Elang sengaja biar lama bersama Ayu.

Ayu yang merasa lelah sampai tertidur di mobil. Elang melihat ke Ayu karena dari tadi Ayu diam saja.

"Pantas ngga ada suaranya. Ternyata tidur,"kata Elang dalam hatinya saat lihat Ayu tidur.

Ayu yang tidur dengan nyenyak,sampai tidak terasa kepalanya bergerak ke kanan,Elang melihat kepala Ayu yang mau jatuh,langsung menangkap dengan tangannya.

Ayu sampai ngga bangun karena sangat mengantuk ,Elang menyetir jadi pakai tangan satu,karena tangan satunya menahan kepala Ayu.

Mobil Elang akhirnya sudah sampai di depan kos kosan Ayu. Elang dengan pelan mendorong kepala Ayu agar bersandar di sandaran jok mobil.tapi ternyata Ayu terbangun dan kaget. Ayu yang merasakan tangan Elang ada di pipinya menatap Elang. Mata keduanya pun saling tatap.rupanya tatapan mata mereka merubah suasana. Lama lama wajah Elang makin mendekat ke wajah Ayu.

Wajah Elang sudah sangat dekat.Ayu memejamkan matanya karena merasa takut dan deg degan. Elang melihat Ayu memejamkan mata ,seperti tanda kalau Elang boleh melakukanya.

Baru saja bibir keduanya mau menempel,tiba tiba terdengar ketukan kaca mobil.

Tokkk...Tokkkk...

Ketukan itu langsung membuat keduanya langsung sadar dan malu.keduanya kembali duduk di jok mobil masing masing dengan perasaan campur aduk.

Elang menarik nafas dulu agar sedikit tenang,setelah itu baru membuka kaca mobil.

"Ada apa ya Pak.?"tanya Elang.

"Maaf,,dari tadi saya perhatikan kalian tidak keluar juga dari mobil.takut ada apa apa makanya saya cek."

"iya Pak,kita masih mengobrol,"

"Oh seperti ,sebaiknya kalau mau mengobrol di luar saja. Biar ngga ada orang yang berpikir yang tidak tidak."

Ayu sangat malu,karena bapak bapak yang menegurnya adalah satpam tempat kos kosannya.

"Iya Pak baik."

"Pak,saya keluar dulu,trimakasih sudah mengantar saya,"kata Ayu.dan Elang hanya mengangguk.

Setelah Ayu keluar dari mobil,Elang langsung menjalankan mobilnya meninggalkan parkiran kos kosan Ayu. Elang di mobil tersenyum sendiri karena teringat kejadian tadi. Sedang Ayu di kamarnya mengusap dadanya dengan terus tersenyum tapi ada malunya juga.

Jangan lupa like komentar dan vote terimakasih...

Terpopuler

Comments

Daroah339

Daroah339

yang ini blm up kk

2023-12-17

0

🍌 ᷢ ͩ༄༅⃟𝐐 🍃⃝⃟𝟰ˢ🫦🍁Henny❣️

🍌 ᷢ ͩ༄༅⃟𝐐 🍃⃝⃟𝟰ˢ🫦🍁Henny❣️

Reno bisa aja manasin Elang dah.
Elang juga main nyosor aja.
tp tuh satpam ganggu aja ya.

2023-12-16

1

Lilik Utami

Lilik Utami

Benar kata Reno kalau suka kenapa gak diungkapin pak elang keburu ayu dilamar orang lain memyesal anda🤭

2023-12-16

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!