Chapter 19 : Vampire Attack IV

Naga raksasa di langit membuat semua orang menjadi ketakutan

Bahkan karena aura yang mengerikan, beberapa pahlawan hanya bisa berlutut karena tekanan yang berat

"Sudah selesai, kembalilah" suara ringan naga raksasa bergema dan membuat gempa ringan di akademi

Mendengar suara tersebut, siluet ketujuh yang dari tadi tidak bertarung akhirnya menunjukkan dirinya

Siluet ketujuh melepaskan tudungnya dan menampilkan rambut panjang pirang yang memanjang hingga ke pinggang

Siluet ketujuh akhirnya menjentikkan jarinya, dan ketujuh anggota [Dark Shadow] menghilang dari tempatnya seolah-olah lenyap dari muka bumi

Di sisi lain, naga raksasa akhirnya mengaum sangat keras dan seluruh akademi bergetar sangat kuat hingga jendela yang terbuat dari kaca khusus pecah

[Elemental Master] menatap naga raksasa di langit dan menatap para pahlawan yang sudah sembuh

Bahkan Van yang berada di langit hanya dapat mengagumi kekuatan fisik pahlawan pro tingkat atas

Bahkan sebelumnya ada pahlawan yang kehilangan salah satu lengannya hingga mengalami pendarahan parah, tetapi sekarang pendarahan tersebut sudah berhenti bahkan lukanya sudah mengering

Luka-luka kecil yang ada sebelumnya telah menghilang dan hanya menyisakan bercak darah yang telah mengering

Sedangkan para vampire hanya bisa menatap kosong pada naga raksasa di langit

Viscount menarik napas dalam lalu mengangkat tangannya dan berseru "TAK PEDULI APA PUN! BERGEGAS KE PORTAL!"

Setelah itu, semua vampire kembali tersadar dan berpencar ke segala arah

Van tak memberi mereka waktu untuk melarikan diri. Van menarik nafas dalam-dalam dan menghembuskan napas api

Naga raksasa yang mengembuskan napas api sudah cukup memberikan mimpi buruk bagi para vampire

Napas api yang sangat besar dan luas menelan seluruh [Colosseum]

Bahkan [Elemental Master] dan pahlawan lainnya terpaksa mundur dari [Colosseum] karena api melelahkan logam khusus arena [Colosseum]

Meskipun mereka dapat melindungi diri, tetapi mereka tetap memilih melarikan diri karena mereka masih perlu menghadapi kekurangan oksigen apabila memilih untuk bertahan di [Colosseum]

[Elemental Master] dengan seluruh kekuatannya berhasil menyentuh ranah [Ruang dan Waktu]

Berkat itu, [Elemental Master] dapat menghentikan waktu selama 5 detik dan menciptakan menggunakan elemen ruang untuk membawa pergi para pahlawan

Para pahlawan akhirnya selamat dan menatap [Colosseum]

Paman Javier a.k.a [Disaster] memegang dadanya ketika melihat [Colosseum] hancur

"Ugh, 1 miliar dollar lenyap begitu saja" gumam Paman Javier

Sedangkan [Elemental Master] berlutut karena menguras energi terlalu banyak untuk menyentuh ranah [Ruang dan Waktu]

Van yang masih berada dalam mode naga raksasa hanya menghembuskan napas api selama 10 menit tanpa berhenti

Van akhirnya berhenti dan [Colosseum] telah rata dengan tanah

Semua vampire telah musnah kecuali satu vampire yaitu sang Viscount

Meski begitu, seluruh tubuhnya telah dipenuhi luka bakar, lengan dan kakinya menghilang, bahkan separuh badannya telah lenyap

Van tiba-tiba merasakan rasa lelah yang berat menimpanya dan Van perlahan berubah kembali menjadi wujud manusia

Van merasa seluruh tubuhnya kehilangan kekuatan dan kepalanya terasa berkunang-kunang

"Sial, kekuatan fisik masih belum cukup" gumam Van dengan kesal

Van kemudian mengaktifkan [Infinite Castle] milik Lucy dan menjentikkan jarinya

Van menghilang dari tempatnya dan tiba di sebuah kegelapan yang sangat luas dan tak berujung

Berada di kegelapan ini selama beberapa menit sudah cukup untuk membuat manusia biasa menjadi gila

Saat melayang di hamparan kegelapan, Van melihat 8 pulau terbang yang terasa sangat jauh tetapi di sisi lain terasa sangat dekat

Suara jentikan jari bergema di hamparan kegelapan, Van perlahan bergerak menuju salah satu pulau

Saat di perjalanan, Van melihat pulau-pulau yang masing-masing memiliki istana yang besar dan megah dengan datar seolah-olah telah terbiasa

Ada pulau yang dipenuhi dengan naga dan istana yang terbuat dari tulang naga

Ada pulau yang berupa es dan salju dengan istana es

Ada pulau yang dipenuhi dengan berbagai monster dengan istana yang terbuat dari tulang berbagai monster

Ada pulau yang berupa hutan yang dipenuhi pohon-pohon yang amat besar dan lebat dengan istana yang terbuat dari pohon raksasa

Ada pulau yang tandus dengan lubang bekas pukulan dimana-mana dan istananya telah hancur menjadi reruntuhan

Ada pulau yang memiliki vegetasi alami berupa tumbuhan, hewan, dan tanpa istana

Ada pulau yang sangat aneh dimana terdapat labirin yang berkelok-kelok dan tidak terdapat istana sama sekali

Setelah perjalanan yang cukup singkat, Van akhirnya tiba di pulau miliknya yang merupakan tanah tandus dengan kastil kegelapan

Van perlahan memasuki istana miliknya dan berjalan menelusuri seluruh istana

Seluruh istana dipenuhi dengan logam dan permata indah yang sangat langka di dunia

Van akhirnya tiba di aula utama dan duduk di singgasana

Saat duduk di singgasana, ketujuh bawahan Van berlutut kepadanya

"Sekarang kita sudah mengungkapkan [Dark Shadow] kepada dunia. Tujuan sampingan kita adalah mencari anggota [Dark Shadow] sebanyak-banyaknya" ucap Van

"Baik, Master" ucap mereka bertujuh

"Sekarang bubar" ucap Van dan mereka bertujuh menghilang di bawah tatapan Van setelah salah satu bawahan Van, Lucy, mengaktifkan [Infinite Castle] dan menjentikkan jarinya

Van kemudian menoleh ke arah langit-langit istana dan menghela nafas perlahan

Van mengaktifkan [Telekinesis] dan bermain-main dengan objek di sekitarnya untuk sementara waktu

"[Hero Fruit]" gumam Van

[Hero Fruit] : Buah yang konon katanya adalah buah yang ditanam oleh pahlawan dahulu kala. Mahluk hidup yang memakannya harus memiliki jiwa pahlawan untuk mendapatkan efeknya. Efek [Hero Fruit] adalah meningkatkan kekuatan fisik dan mental sebesar ratusan kali lipat

Van kemudian berdiri dari singgasana dan pakaian di tubuhnya kembali menjadi seragam akademi

Van menjentikkan jarinya dan tubuhnya menghilang di istana dan muncul kembali di asrama miliknya

Van membuka kulkas dan mengambil segelas coke dan meminumnya "A.I. nyalakan TV"

TV menyala dan seluruh saluran TV dipenuhi dengan berita penyerangan akademi

"Dini hari, akademi kota #1 diserang oleh organisasi yang dikenal sebagai [Red Blood]...."

"CITYONE melaporkan! Telah terjadi sebuah serangan di akademi kota #1! Diduga merupakan serangan dari organisasi bawah tanah....."

"Beberapa jam yang lalu, terjadi sebuah serangan di akademi kota #1! Dugaan sementara terdapat ratusan orang meninggal baik dari masyarakat maupun siswa akademi sedangkan yang lainnya mengalami luka berat maupun luka ringan"

"Kemunculan naga raksasa di akademi membuat kerusakan yang cukup besar. Diduga pihak akademi memiliki kerugian sebesar miliaran dollar"

"Diduga serangan di akademi dilakukan oleh [Dark Shadow] yang dipimpin oleh [Darkness]. Pemerintah telah berusaha menangkap [Darkness] dan anggota [Dark Shadow] lainnya"

"Bounty [Darkness] telah mencapai $500 juta dollar, sedangkan anggota [Dark Shadow] mencapai $100 juta dollar. Apabila ada yang memiliki informasi mengenai [Dark Shadow] maka akan diberikan #10 ribu dollar"

Van yang melihat semua saluran berita yang membosankan langsung menutup TV

"Tch beritanya dimanipulasi. Sejak kapan [Dark Shadow] melakukan seperti itu. Bahkan vampire pun tidak diliput dalam berita itu" gumam Van ketika melihat informasi di TV

Saat Van sedang duduk, terdengar ketukan di pintu dan pintu perlahan terbuka secara otomatis

"Yahaha nak kau masih hidup setelah serangan ini" suara Ayah Van yang mengesalkan terdengar dari balik pintu

Episodes
1 Chapter 1 : Keadilan
2 Chapter 2 : Kebangkitan
3 Chapter 3 : Akademi
4 Chapter 4 : Bawahan Baru
5 Chapter 5 : [Physique] or [Skill]?
6 Chapter 6 : Doppelganger
7 Chapter 7 : Bawahan Baru
8 Chapter 8 : Time Skip
9 Chapter 9 : [Tamer]
10 Chapter 10 : Jin
11 Chapter 11 : [Red Blood]
12 Chapter 12 : Hobgoblin
13 Chapter 13 : The Last Day of Survival
14 Chapter 14 : [Academy Tournament] I
15 Chapter 15 [Academy Tournament] II
16 Chapter 16 : Vampire Attack I
17 Chapter 17 : Vampire Attack II
18 Chapter 18 : Vampire Attack III
19 Chapter 19 : Vampire Attack IV
20 Chapter 20 : Magang I
21 Chapter 21 : Magang II
22 Chapter 22 : Magang III
23 Chapter 23 : Magang IV
24 Chapter 24 : Magang V
25 Chapter 25 : Psychologist
26 Chapter 26 : Perjalanan
27 Chapter 27 : Aneh
28 Chapter 28 : Monster Wave I
29 Chapter 29 : Monster Wave II
30 Chapter 30 : Revenge
31 Chapter 31 : Penculikan
32 Chapter 32 : Kawasan Kumuh
33 Chapter 33 : The Revolution of [Dark Shadow]
34 Chapter 34 : Status
35 Chapter 35 : Demon I
36 Chapter 36 : Demon II
37 Chapter 37 : Demon III
38 Chapter 38 : Demon IV
39 Chapter 39 : Demon V
40 Chapter 40 : Information
41 Chapter 41 : Purge
42 Chapter 42 : Fear
43 Chapter 43 : [Hell] I
44 Chapter 44 : [Hell] II
45 Chapter 45 : [Hell] III
46 Chapter 46 : [Hell] IV
47 Chapter 47 : [Hell] V
48 Chapter 48 : [Hell] VI
49 Chapter 49 : [Hell] VII
50 Chapter 50 : [Hell] VIII
51 Chapter 51 : Final Hell
52 Chapter 52 : Back to Earth
53 Chapter 53 : [Mysterious] I
54 Chapter 54 : [Mysterious] II
55 Chapter 55 : [Mysterious] III
56 Chapter 56 : Identity
57 Chapter 57 : [Volcano] I
58 Chapter 58 : [Volcano] II
59 Chapter 59 : [Volcano] III
60 Chapter 60 : [Volcano] IV
61 Chapter 61 : [Volcano] V
62 Chapter 62 : Volcano VI
63 Chapter 63 : Holiday I
64 Chapter 64 : Holiday II
65 Chapter 65 : Holiday III
66 Chapter 66 : Holiday IV
67 Chapter 67 : Holiday V
68 Chapter 68 : Red Dragon I
69 Chapter 69 : Red Dragon II
70 Chapter 70 : Red Dragon III
71 Chapter 71 : [War of Dragons] I
72 Chapter 72 : [War of Dragons] II
Episodes

Updated 72 Episodes

1
Chapter 1 : Keadilan
2
Chapter 2 : Kebangkitan
3
Chapter 3 : Akademi
4
Chapter 4 : Bawahan Baru
5
Chapter 5 : [Physique] or [Skill]?
6
Chapter 6 : Doppelganger
7
Chapter 7 : Bawahan Baru
8
Chapter 8 : Time Skip
9
Chapter 9 : [Tamer]
10
Chapter 10 : Jin
11
Chapter 11 : [Red Blood]
12
Chapter 12 : Hobgoblin
13
Chapter 13 : The Last Day of Survival
14
Chapter 14 : [Academy Tournament] I
15
Chapter 15 [Academy Tournament] II
16
Chapter 16 : Vampire Attack I
17
Chapter 17 : Vampire Attack II
18
Chapter 18 : Vampire Attack III
19
Chapter 19 : Vampire Attack IV
20
Chapter 20 : Magang I
21
Chapter 21 : Magang II
22
Chapter 22 : Magang III
23
Chapter 23 : Magang IV
24
Chapter 24 : Magang V
25
Chapter 25 : Psychologist
26
Chapter 26 : Perjalanan
27
Chapter 27 : Aneh
28
Chapter 28 : Monster Wave I
29
Chapter 29 : Monster Wave II
30
Chapter 30 : Revenge
31
Chapter 31 : Penculikan
32
Chapter 32 : Kawasan Kumuh
33
Chapter 33 : The Revolution of [Dark Shadow]
34
Chapter 34 : Status
35
Chapter 35 : Demon I
36
Chapter 36 : Demon II
37
Chapter 37 : Demon III
38
Chapter 38 : Demon IV
39
Chapter 39 : Demon V
40
Chapter 40 : Information
41
Chapter 41 : Purge
42
Chapter 42 : Fear
43
Chapter 43 : [Hell] I
44
Chapter 44 : [Hell] II
45
Chapter 45 : [Hell] III
46
Chapter 46 : [Hell] IV
47
Chapter 47 : [Hell] V
48
Chapter 48 : [Hell] VI
49
Chapter 49 : [Hell] VII
50
Chapter 50 : [Hell] VIII
51
Chapter 51 : Final Hell
52
Chapter 52 : Back to Earth
53
Chapter 53 : [Mysterious] I
54
Chapter 54 : [Mysterious] II
55
Chapter 55 : [Mysterious] III
56
Chapter 56 : Identity
57
Chapter 57 : [Volcano] I
58
Chapter 58 : [Volcano] II
59
Chapter 59 : [Volcano] III
60
Chapter 60 : [Volcano] IV
61
Chapter 61 : [Volcano] V
62
Chapter 62 : Volcano VI
63
Chapter 63 : Holiday I
64
Chapter 64 : Holiday II
65
Chapter 65 : Holiday III
66
Chapter 66 : Holiday IV
67
Chapter 67 : Holiday V
68
Chapter 68 : Red Dragon I
69
Chapter 69 : Red Dragon II
70
Chapter 70 : Red Dragon III
71
Chapter 71 : [War of Dragons] I
72
Chapter 72 : [War of Dragons] II

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!