part 15

Vita pun tersenyum bahagia saat mengingat kenangan masa kecilnya kenangan yang tak akan bisa dia lupakan seumur hidupnya.

"Mbak Vita kenapa tersenyum sendiri?" tanya Anissa salah seorang anak penghuni panti asuhan yang terlah dianggapnya sebagai adiknya sendiri.

Vita pun menoleh kearah Anissa yang tengah berdiri di sampingnya.

"Gak apa apa Mbak hanya teringat akan kenangan masa kecil kakak."jawab Vita sembari tersenyum..

Anissa pun ikut tersenyum melihat raut wajah senang terlihat di wajah Vita..

"Gitu dong Mbk harus senyum jangan bersedih terus Nissa gak tahu apa yang sedang Mbk rasakan tapi Nissa yakin Mbk akan bisa melewati semuanya ini."ucap Anissa sembari menatap Vita yang tengah terdiam...

Vita pun kini menatap gadis di depannya.

"Iya Mbk tahu tapi Mbk rasa ini berat untuk Mbk jalani. Kamu belum mengerti Nissa."jawab Vita sembari tersenyum..

Nissa pun tak bisa memaksa dia hanya bisa tersenyum dan selalu mendoakan yang terbaik untuk wanita yang telah begitu banyak membantu kehidupannya itu..

❣️❣️❣️❣️❣️❣️❣️❣️❣️❣️❣️❣️❣️❣️❣️❣️

Pada malam harinya Vita pulang kerumahnya namun saat di perjalanan pulang Vita melihat mobil Niko melintas tak jauh dari tempatnya berhenti. Vita melihat Niko bersama seorang wanita dan dengan menahan airmatanya Vita mengikuti keduanya untuk segera mengungkap perselingkuhan Niko...

"Baiklah Mas Niko ini saatnya aku ungkapkan semuanya sekarang kamu sudah gak bisa mengelak lagi."geram hati Vita lalu Vita menghapus airmatanya dan kemudian tersenyum....

Vita mengikuti Niko yang ternyata keduanya masuk kesebuah hotel bintang lima yang cukup terkenal dan Vita kini sudah tak mau merasakan cemburu lagi bahkan Vita telah memutuskan untuk segera menceriakan Niko dan memulai kehidupan baru.

Vita melihat Niko dan Ambar masuk kesebuah kamar dan Vita sengaja menunggu beberapa saat setelah sebelumnya Vita mengikuti keduanya.

Dengan langkah berani Vita mengetuk pintu kamar tersebut dengan kencang sehingga membuat penghuni kamar tersebut merasa terganggu...

"Maaf mau cari siapa ya?"tanya Ambar sembari menatap Vita..

Ambar yang hanya mengenakan pakaian mini pun menjadi diam saat Vita menatapnya dengan tatapan yang begitu menakutkan.

Tak lama kemudian Niko pun keluar lalu memeluk Ambar dari dalam tanpa melihat siapa yang ada di depan pintu kamar mereka..

"Sayang ayo lama banget kamu bicara sama siapa?"tanya Niko sembari memeluk Ambar..

Vita pun langsung bertepuk tangan melihat pemandangan yang begitu mengejutkan baginya..

"Vita...."ucap Niko lirih lalu Niko melepaskan pelukannya pada Ambar.

Vita pun hanya tersenyum sinis lalu berbalik badan..

"Maaf sepertinya saya salah kamar."ucap Vita sembari pergi meninggalkan Niko dan Ambar.

Niko pun langsung mengejar Vita tanpa memperdulikan Ambar lagi..

"Sayang dengarkan aku maafkan aku Vit aku khilaf."ucap Niko mencoba memohon..

Vita pun pergi tanpa memperdulikan Niko lagi, Vita tersenyum beban di hatinya telah hilang bersama penghianatan laki laki yang begitu di cintainya...

"Sayang berhenti maafkan aku Vita maafkan aku."ucap Niko sembari mencoba menggenggam tangan Vita..

Vita menepiskan tangan Niko sembari tersenyum kecut.

"Lepaskan tangan kotormu Mas? Aku gak perlu mendengar apapun lagi tentang alasan apapun."ucap Vita dengan lentangnya.

Niko pun terpaksa diam Niko tahu bahwa dia salah dan satu hal yang ada di pikiran Niko apakah masih ada kesempatan untuk mendapatkan maaf dari Vita??

Vita sendiri langsung pergi meninggalkan hotel itu dan kemudian menangis untuk melepaskan semuanya..

"Sekarang sudah waktunya aku hidup bahagia dengan caraku sendiri. Selamat tinggal kenangan dan selamat tinggal luka."pekik Vita dalam hati dia pun menghapus airmatanya dan kemudian tersenyum.

Terpopuler

Comments

Rini Musrini

Rini Musrini

semangat vita buang aja sampah macam niko tuh

2023-06-16

1

Sarry Okto

Sarry Okto

bagUs Vita, cabut semua fasilitas yg kamu n orang tua kamu kasih, biar Dy nyesel, kalo dah kere kan mana mau lgi tu pelakor.

2022-11-20

2

OBES20

OBES20

lanjut

2022-11-20

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!