bimbang

Ndoro Shaka selesai mandi, dan dia menenangkan diri di kamar dengan aroma mewangian yang di sukai calon istrinya.

"ternyata Laila memang pintar, perpaduan aroma ini sangat menenangkan," gumamnya.

dia pun hanya tersenyum menikmati waktu khusus untuk dirinya,karena dia tak boleh stress terlebih besok adalah waktu untuk membuat wayang istimewa yang akan di gunakan saat pernikahannya.

di rumah Laila, gadis itu sedang belajar menyulam bersama beberapa mbok mban di rumah.

dia memang terkenal ceria tapi juga telaten dalam hal kerajinan tangan seperti ini.

bahkan beberapa baju kebaya yang dia kenakan adalah hasil tangan dinginnya.

itulah kenapa dia ingin menghias sendiri kebaya yang akan dia pakai saat pernikahan.

"Nok ayo berhenti, ini sudah malam, takutnya non kecapekan," bujuk mbok e.

"tunggu mbok, sebentar lagi ya, kurang sedikit lagi," jawab Laila yang masih fokus.

dia bukan terlalu senang akan menikah, melainkan dia terlalu sedih karena akan menikah.

itulah kenapa dia memilih melakukan kegiatan itu hingga malam hari.

Kiki keluar berada di dapur malam itu karena ingin membuatkan sesuatu untuk suaminya.

"lihatlah, kamu begitu senangnya akan menikahi pria tua yang kaya raya itu, sampai visa membuat baju sendiri, cih... munafik,"

"kenapa kamu mengurusi ku, aku tak pernah menganggu mu, kamu pun sama saja lebih munafik di banding aku, awalnya menolak menikah, sekarang kenapa kamu tak keluar dari kamar, bukankah suamimu itu bisa membuktikan jika dia pria tepat pilihan orang tuaku," saut Laila yang tetap fokus dengan pekerjaannya.

"alah omong kosong, jangan membalikkan omongan ku, aku membahas mu bukan aku," marah Kiki.

"kenapa marah,jika ucapan ku tak benar, seharusnya jika kamu tang tak setuju menikah, seharusnya kamu tak akan mau di sentuh, buktinya sekarang leher dan dada mu itu penuh dengan tanda merah, dan kamu berkeliaran seperti itu tak malu, menjijikkan," kata Laila yang menyindir Kiki.

"sekarang kita lihat, aku yakin sebulan menikah dengan pria itu, kamu akan lari ketakutan karena tau jika suamimu itu hidung belang, kamu tak tau saja jika Ndoro Shaka mu itu sering membawa dan menerima tamu wanita, bahkan di istana Bangura saja banyak wanita yang jadi simpanannya, dan aku jamin mereka lebih cantik dari pada kamu," kata Kiki menghinanya.

wanita itu pergi begitu saja setelah mengatakan hal itu, dan membuat Laila menangis dalam diam.

kini otak gadis itu sudah sangat terpengaruh, pasalnya kini dia menjadi begitu marah kesal dan sebagainya.

Bu Ageng datang melihat putrinya itu, "ada apa dengan mu nduk, kenapa kamu menangis seperti ini?"

"ibu apa yakin akan menikahkan aku dengan pakde Shaka, aku baru tau jika pakde memiliki desas desis yang begitu buruk," kata Laila dengan tubuh bergetar.

"apa maksudmu? itu hanya rumor, kenapa kamu begitu mudah mempercayai desas-desus itu, jangan bilang Kiki yang mengatakan semuanya, karena tak ada orang yang berani mengatakan hal seperti biru kecuali Kiki untuk membuatmu membangkang, itu yang lebih kamu percaya di banding orang tua mu," kata Bu Ageng.

"aku hanya bingung ibu, aku harus bagaimana, kenapa ibu begitu memaksa aku harus menikah dengan pakde Shaka yang mungkin usianya tiga kali lipat usia ku," kata Laila.

"Laila yang sopan!!! jika bukan karena pria itu, sekarang kita tak bisa seperti ini, jadi ibu mohon jika perlu ini akan mencium kakimu agar kamu mau menikah dengannya," kata Bu Ageng.

"tidak Bu, kangen lakukan itu," mohon Laila

dia pun bingung, memang apa kisah di balik semua ini, kenapa harus dia yang jadi yang balas Budi.

"sudah Bu, lebih baik ceritakan semuanya padanya, bagaimana pun Laila susah besar dan mengerti, biar dua tau apa yang kita alami dulu, demi dirinya," kata Ndoro Prapto.

"ibu tak sanggup yah, sekarang ini ibu minta pada mu Laila, ini pilihan mu, pilih menikah dengan Ndoro Shaka atau melihat jenazah ibu di hari kamu menolaknya," kata bu Ageng.

"ini ngomong apa? kenapa ibu bisa sejauh ini?" tanya Laila.

"sudah pilih saja apa yang kamu inginkan,mudah bukan," jawab Bu Ageng yang pergi

Terpopuler

Comments

mba_yulibae

mba_yulibae

banyak sekali typo

2022-10-25

0

lihat semua
Episodes
1 gadis itu
2 permintaan aneh
3 serasi kata orang.
4 kelulusan
5 istana Bangura
6 sebelum pernikahan (Kiki)
7 rencana bubar
8 pengumuman mengejutkan
9 perintah Ndoro Prapto
10 permintaan Ndoro
11 lamaran
12 bimbang
13 membuat wayang
14 wanita pengganggu
15 penolakan
16 sudah tak sabar
17 Ndoro Shaka aslinya
18 di percepat
19 pernikahan Ndoro
20 masih acara pernikahan
21 tamu bikin emosi.
22 malam pertama
23 warga desa
24 salah ngomong
25 kegiatan seorang Nyai
26 ngobrol bersama kakak
27 pilihan bagus (Ndoro Shaka)
28 aku sudah rindu
29 tidak bisa menahan
30 itu pilihan ku
31 menghilangkan trauma
32 jangan ganggu milikku
33 jangan menantang ku
34 selamatan bayi
35 siapa wanita itu
36 pelukan Nyai Laila
37 sudah sangat pantas
38 suami yang manis
39 ngidam ternyata
40 ngidam aneh
41 bertemu lagi
42 aku mencintaimu
43 bahagia sudah
44 tetap Ndoro terdepan
45 sedekah bumi
46 jangan menggila disini
47 menjadi anak kecil
48 permintaan maaf dari Ndoro
49 tidak bisa bergerak
50 istri kesayangan
51 belajar kejam
52 acara besar Ndoro Shaka
53 acara besar Ndoro Shaka 2
54 minta keadilan
55 tak sebaik yang terlihat
56 dua bayi lahir
57 para pria kejam
58 tak kapok rupanya
59 pria sempurna
60 musuh sesungguhnya
61 pria ini...
62 kekuatan seorang wanita
63 Nyai rumah
64 pelatihan
65 tamat
Episodes

Updated 65 Episodes

1
gadis itu
2
permintaan aneh
3
serasi kata orang.
4
kelulusan
5
istana Bangura
6
sebelum pernikahan (Kiki)
7
rencana bubar
8
pengumuman mengejutkan
9
perintah Ndoro Prapto
10
permintaan Ndoro
11
lamaran
12
bimbang
13
membuat wayang
14
wanita pengganggu
15
penolakan
16
sudah tak sabar
17
Ndoro Shaka aslinya
18
di percepat
19
pernikahan Ndoro
20
masih acara pernikahan
21
tamu bikin emosi.
22
malam pertama
23
warga desa
24
salah ngomong
25
kegiatan seorang Nyai
26
ngobrol bersama kakak
27
pilihan bagus (Ndoro Shaka)
28
aku sudah rindu
29
tidak bisa menahan
30
itu pilihan ku
31
menghilangkan trauma
32
jangan ganggu milikku
33
jangan menantang ku
34
selamatan bayi
35
siapa wanita itu
36
pelukan Nyai Laila
37
sudah sangat pantas
38
suami yang manis
39
ngidam ternyata
40
ngidam aneh
41
bertemu lagi
42
aku mencintaimu
43
bahagia sudah
44
tetap Ndoro terdepan
45
sedekah bumi
46
jangan menggila disini
47
menjadi anak kecil
48
permintaan maaf dari Ndoro
49
tidak bisa bergerak
50
istri kesayangan
51
belajar kejam
52
acara besar Ndoro Shaka
53
acara besar Ndoro Shaka 2
54
minta keadilan
55
tak sebaik yang terlihat
56
dua bayi lahir
57
para pria kejam
58
tak kapok rupanya
59
pria sempurna
60
musuh sesungguhnya
61
pria ini...
62
kekuatan seorang wanita
63
Nyai rumah
64
pelatihan
65
tamat

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!