Melamun

"Sepertinya Pria tadi bukan Orang biasa... kamu memprovokasinya... Aku tidak tau apa yang akan dilakukan Pria itu..! " decak Kesal Roby..

Sofia Hanya makan dengan tenang. seolah Perkataan Kakaknya sama sekali tidak menggoyahkannya..

"dek....!! dengerin Kakak Apa..? ngapain sih makan muluk dari tadi.. Kamu nggak takut gendut apa...? " Kesal Roby makin di ubun-ubun akan kelakuan adiknya Itu..

"Aku tau Kak siapa Pria tadi...! " Jawab Sofia tanpa melihat Roby yang masih berusaha mencerna Perkataan Sofia..

"Maksudmu Dek..? " tanya Robby Tak mengerti..

Otak cerdasnya tak bisa menemukan kata-kata adiknya Itu..

"Bagaimana..? Hacker Nomor 1 udah dikalahkan Belum...? " tanya Sofia mengalihkan pembicaraan..

"Belum lah... mana bisa kakak mengalahkannya.. Kamu aja nggak bisa mengalahkannya..! " Jawab Robby Geram sendiri saat Dirinya adu kejeniusan dengan Si Hacker Nomor 1 didunia..

"Aku sudah mengalahkan yang Nomor 2 ... Kakak Kalahkan yang nomor 1 .. Aku rasa Hacker Nomor 1 itu Pria.. dia bisa tau Identitasku tanpa Ku ketahui.. dia monster Hacker.. aku ingin bertemu dengannya...! " Sofia Berkata dengan santainya..

"sebenarnya Kau ngeFans sama dia atau sekedar penasaran.. heh..? Aku tidak bisa Menebak nya dari Ekspresi wajahmu Ini...? " ledek Roby Mencubit Pipi Sofia Yang menatap Datar Kakaknya Itu..

Roby Tertawa...

"Diam Kak.. Tawa Kakak Jelek...! " Ketus Sofia..

Roby Terdiam.,, "Bohong aja Kamu dek... Kakak mu ini sangat tampan...! bahkan di Negara Ini Kakakmu ini yang paling Tampan...!! " Dengan Percaya dirinya Roby berkata..

Sofia Berotasi Saja..

Para Wanita yang mendengar perkataan Roby tertawa keras..

"Apa dia tidak kenal Tuan Kecil Mahadiningrat.. ? Dia Jauh lebih Tampan...! "

"Tuan Muda Virgo juga sangat tampan..! "

Roby Tertawa canggung, tak tau mau berkilah apa lagi Kini didepan sang adiknya..

"Hei.. Tuan Muda Virgo sudah menikah dengan Nona Kiran... !"

"emang kenapa..? aku kan hanya Bilang...! "

"Jangan jadi Pelakor deh..! "

"Terlalu sulit untuk membuat Tuan Muda Virgo menatap Kita..! "

Gosip demi Gosip terdengar jelas Oleh Mereka berdua...

"Jadi Jangan percaya diri Kak.. Udah cepat bayar. ..!! Aku mau ke Markas...! "

Sofia berdiri hendak berlalu tapi Robby menahannya..

"lama nggak..? " tanya Sofia yang tau artinya saat Sang kakak menahan pergelangan tangannya..

"Sebentar saja...! " jawab Robby memanggil pelayan..

Robby Bayar pakai Uang Tunai..

...

"Cepat Kak...!! Ambil Motor Kakak..!! " Sofia mendorong Punggung Kakaknya..

"Dek... Kamu yakin Bukan Keluarga Mahadiningrat..? " Tanya Roby serius..

"Yakin Kak.. bukan Mereka...! Aku akan cari pelakunya.? setelah Komputer ku diperbaharui Aku bakal MengHack perusahaan Akun Wanita Ular itu.. !!"

"Kau serius..? yakin bisa..? " Tanya Roby Ragu..

"Bisa... selama tidak dilindungi si Monster Hacker...! " Jawab Sofia begitu meyakinkan..

Roby Pun mengangguk..

.. ...

Kendaraan Mereka melaju ditengah keramaian Kota tanpa mereka sadari Nanda dan Sofia berseberangan arah...

"Dimana Gadis Itu...? Kepala Ku hampir pecah mengingat Mata Gadis Itu... !'' batin Nanda Dengan tatapannya Fokus kedepan tapi Pikirannya berkelana sana kemari..

Sekali Lagi Ingatan Nanda tentang Gadis Itu berpenampilan tidak kebanyakan wanita diluar sana

kembali terngiang dikepalanya tatapan tajam dan sangat Keren dimata Nanda.. ..

"Apa Dia Preman..? Kenapa penampilannya terlihat Wanita Tomboy..? " gumam Nanda Lagi dalam hati..

"Sayang.... Mami Mohon jangan melamun....!! " Pekik Mia Memukul Bahu Nanda demi menyadarkan Anaknya Itu...

"Astagah... maafkan Nanda Mi... !" tak kalah Kagetnya Juga Nanda berkata..

"Sadarlah... Kita sedang berkendara... kamu bahkan tidak sadar saat Mobil belakang mengklaksonmu... Apa yang kamu Fikirkan...?" Kesal Mia tapi masih dengan nada Rendah.

"maaf Mi....! " Cicit Nanda Lagi..

"Sini Biar Mami yang bawa mobil... tepikan Mobilnya... !"

"nggak usah Mi... Udah Kok... Udah konsentrasi...! " Tolak Nanda Kembali Konsentrasi...

Nanda merutuki diri di dalam Hati,, "Aiihhh... kenapa melamun malah memikirkan Gadis Itu sih..? Kau sedang dijalan Nanda... tidak bisa kah kau melihat situasi dimana mau melamun...? "

Mia hanya menghela Nafas, Rasa Penasaran nya semakin tinggi. siapa Gadis yang bisa mengacaukan Pikiran Anaknya..

"Anakku susah Jatuh Cinta... Tapi kenapa Dia Bisa Jatuh Cinta Pada Gadis itu..? Apa dia memiliki Kriteria Wanita Idaman Nanda..? " Batin Mia serius sesekali melirik Anaknya yang tengah Fokus membawa Mobil itu...

mereka berdua Kalut Dalam Pikiran Masing-masing..

.......

Sofia Tiba di Markasnya bersama Sang Kakak..

"Nona....!! " Sapa Hormat Rivo

Tangan Kanan Sofia di Dunia Markasnya..

"Apa Komputerku sudah datang...? " Tanya Sofia dengan seriusnya..

"Sudah Nona.... !" Jawab Rivo..

"Dimana...? " Tanya Sofia Lagi..

"di tempat Biasa Nona..." jawab Rivo lagi..

Roby hannya menatap Percakapan pembicaraan tegas adiknya bersama Sahabat nya itu, Roby dan Rivo teman dekat...

Sofia Langsung berjalan cepat menuju Ruangannya...

"Kenapa Kalian berdua Kalau bersama selalu serius heh...? Kalian jarang sekali terlihat saling bercanda...! " Roby merangkul Leher Rivo.

"Apa Situasi Kami harus Saling bercanda..? Jangan asal bicara... Ayo Kita Lihat adik kecil Kita menggunakan Komputernya...! " Rivo Juga mengapit Leher Roby..

di dalam Ruangan Sofia Mengotak-ngatik Komputernya yang sudah diperbaharui..

"Apa Sudah ditemukan Nona..? " Tanya Rivo..

"Belum.. masih Aku Instal...! " Jawab Sofia tanpa menoleh..

Rivo memang menyayangi Sofia seperti adik sendiri. tapi tak mungkin dirinya memanggil Nama pada Sofia yang ada Sofia tidak suka. Sofia sangat tidak suka jika ada Orang Asing berlagak sok dekat dengannya padahal mereka sudah lama bersama-sama.. Yah.. sekitar 3 tahun lamanya..

"Woww... Kayaknya tidak ada yang berubah sama aja tuh.. apa yang diperbaharui..? " Tanya Roby dengan lebay..

"ya iyalah.. Yang di perbaharui kan cuma perangkat lunaknya aja. yang ada didalamnya..!! " Jawab Rivo berbisik pada Roby takut Sofia terganggu..

"dalamnya...? Emang yang lama kenapa..? " pertanyaan Konyol Roby dapat Tinju pelan dari Rivo...

"Aawwwh... Kau.. Rivo Ayo kita bertarung dengan sehat...! " Tantang Roby..

"Kak kalau ngoceh terus keluar aja deh... Aku mau serius. .!" Sofia menoleh datar kepada Kakaknya itu..

"Heheh... nggak Mau...! " Tolak Roby mengangkat bahunya acuh melihat tatapan Adiknya itu..

Sofia mendengus saja. dia kembali ke Komputernya..

Sofia Dengan seriusnya mengotak-ngatik komputernya, Roby dan Rivo yang bosan menunggu

saking lamanya Sofia sibuk dengan Komputernya. mereka sampai duduk bersila dilantai Ruangan Pribadi Sofia....

"Okeh.... Dapat....!! " Sofia Berseru dengan santainya seolah bukan pekerjaan sulit baginya sambil memijit Bahu dan menggerakkan Pergelangan tangannya yang letih..

Roby Dan Rivo dengan cepat berdiri ingin melihat layar Komputernya Sofia..

"Ini Semua uang Kotor.. .. Haha.. kamu mencuri Uang masuk mereka dek..? " Tanya Roby tertawa lebar..

Sofia menatap Datar lagi Kakaknya itu..

"Ketawamu jelek...! " Ketus Sofia dan Rivo bersamaan..

"Sudahlah... Apa yang akan kamu lakukan dengan Dana Uang perusahaan mereka..? " Alih Roby menahan rasa kesalnya.

Diantara mereka bertiga memang Roby yang suka tertawa... padahal Roby Juga tampan.. Hanya saja Sofia memang benci ada Orang yang tertawa disaat dirinya serius..

"Apalagi..? Shopping Lah... Perlahan Kita akan buat mereka bangkrut...! lagian Perusahaan Itu memang seharusnya jadi milik Kita Kan..? " Jawab Sofia menatap Ponselnya yang bergetar ada Pesan Masuk..

"Uangnya sudah masuk..!! " Seru Rivo yang memiliki Tatapan Tajam walau dari Jauh dia bisa membaca Tulisan sekecil apapun..

Sofia hanya mengangguk..

"Kakak Juga mau Uang... Sekalian mau Modis Motor Kakak...! " sungut Roby seperti anak kecil yang tak kebagian jatah Uang..

Rivo hanya berotasi saja dengan tingkah Roby yang seperti bocah kecil..

Sofia tak menjawab. Sudah hal biasa baginya saat Kakaknya yang malah bersikap manja padanya. padahal Siapa Adiknya..?

😊😊😊

..

..

..

..

Terpopuler

Comments

Memyr 67

Memyr 67

hacker no 1, sepertinya nanda

2024-12-22

0

zee

zee

modif

2023-10-08

1

Renireni Reni

Renireni Reni

ada sesuatu nih kayaknya soal sofia

2023-02-15

1

lihat semua
Episodes
1 Ananda
2 Bujukan Mami (Mia)
3 Gadis Itu siapa..?
4 Bukan Gadis Lemah
5 Melamun
6 Manjat
7 Bertemu
8 Sisi Baik Nanda
9 penghargaan cocok untuknya
10 Peringatan Sofia
11 Bosan Hidup kah..?
12 pertengkaran kecil Roby & Rivo
13 klarifikasikan
14 situasi tak terduga..?
15 Adik luar biasa
16 Sepatu?
17 Peretas
18 janji temu
19 gegara di Potret
20 Pistol
21 Identitas Sofia (1)
22 identitas Sofia (2)
23 Rencana (1)
24 Rencana (2)
25 Gunakan Cara Viral !!
26 Kehancuran Berly
27 Nyaman
28 Haru Sofia
29 menyinggung
30 salah berlawanan dengan siapa
31 Kebenaran sedikit terkuak
32 Anex dan Amera
33 Rencana Ketiga
34 Anti Peluru
35 Periksa
36 Psikolog
37 Kecanggungan Sofia
38 Ajakan Sofia
39 bertemu teman makan Nanda
40 Taktik
41 Ternyata ?
42 Pembalasan Sofia
43 Datang Kembali
44 sangat Mengenal
45 Papi..?
46 Menertawai
47 Berantam versi Perempuan
48 Clarissa dan Olivia
49 Sabrina
50 Jepit Bintang
51 Aku anggap kamu setuju
52 Tatapan lembut dan tulus
53 Sakit
54 keseharian di Apartemen Nanda
55 Tuan Nandaku?
56 Permainan baru
57 booking
58 Bom
59 Tempat Pelatihan Nanda
60 perhatian
61 Kecurigaan Roby
62 mau dimaafin atau tidak..?
63 Sandwich
64 balasan untuk Olivia
65 balasan untuk Clarissa
66 kemalaman
67 hadiah lagi?
68 Pria bersikap manis kadang menyebalkan
69 tidak berhak mengaturku
70 Ajakan Mami Mia
71 Makan bersama
72 Nanda tersinggung
73 Sarapan bersama
74 biarkan saja
75 Pesta
76 bersebrangan
77 Hampir saja
78 Permainan Pesta Topeng
79 i Love You
80 Tukar Hadiah
81 Mabok Cinta
82 tidak bisa tidur
83 lepas lagi
84 dibawa ke Kantor
85 Ketiduran
86 Dilema
87 Roby
88 perang
89 Perkelahian antar Raja
90 balasan Fio
91 menginap di Rumah sakit
92 Jalan berdua
93 gosip menyebalkan
94 Cemburu Sofia
95 Alasan
96 Tak menyangka
97 Rampok?
98 Imel
99 Lamaran di tepi Pantai
100 Gaun pengantin
101 Foto
102 berapa IQ mu...?
103 Rivo
104 Imel
105 Roby dan imel
106 lembur malam
107 Rumah Mahadiningrat
108 Mata-mata
109 ikuti Rencana nya
110 bius apa ?
111 Ide 3 wanita
112 Ancaman manjur Sofia
113 Pengantin yang ditunggu
114 mengenal Kerabat Nanda
115 Lia?
116 Siluit Pinggang Sofia
117 Pengantin
118 dipaksa menginap
119 Hati-hati sama Pria Mahadiningrat
120 Duaaar....!!!!
121 Bertemu Orangtua Sofia
122 Bau
123 Keras kepala Sofia
124 Ulahmu
125 Telur Puyuh..?
126 Serangan Dadakan..
127 Siapa?
128 Putri Tidur
129 mencari buronan
130 Cara ampuh membangunkan Sofia
131 Pengintai
132 Mode Sofia berubah-ubah
133 teror tak jelas
134 bau itu buat mual
135 dilema Nanda
136 Tikus menjijikkan
137 di temukan
138 boleh bertanya..?
139 Pernikahan Roby dan Imel
140 Arka AzKara Mahadiningrat
141 The End_
142 Visual
Episodes

Updated 142 Episodes

1
Ananda
2
Bujukan Mami (Mia)
3
Gadis Itu siapa..?
4
Bukan Gadis Lemah
5
Melamun
6
Manjat
7
Bertemu
8
Sisi Baik Nanda
9
penghargaan cocok untuknya
10
Peringatan Sofia
11
Bosan Hidup kah..?
12
pertengkaran kecil Roby & Rivo
13
klarifikasikan
14
situasi tak terduga..?
15
Adik luar biasa
16
Sepatu?
17
Peretas
18
janji temu
19
gegara di Potret
20
Pistol
21
Identitas Sofia (1)
22
identitas Sofia (2)
23
Rencana (1)
24
Rencana (2)
25
Gunakan Cara Viral !!
26
Kehancuran Berly
27
Nyaman
28
Haru Sofia
29
menyinggung
30
salah berlawanan dengan siapa
31
Kebenaran sedikit terkuak
32
Anex dan Amera
33
Rencana Ketiga
34
Anti Peluru
35
Periksa
36
Psikolog
37
Kecanggungan Sofia
38
Ajakan Sofia
39
bertemu teman makan Nanda
40
Taktik
41
Ternyata ?
42
Pembalasan Sofia
43
Datang Kembali
44
sangat Mengenal
45
Papi..?
46
Menertawai
47
Berantam versi Perempuan
48
Clarissa dan Olivia
49
Sabrina
50
Jepit Bintang
51
Aku anggap kamu setuju
52
Tatapan lembut dan tulus
53
Sakit
54
keseharian di Apartemen Nanda
55
Tuan Nandaku?
56
Permainan baru
57
booking
58
Bom
59
Tempat Pelatihan Nanda
60
perhatian
61
Kecurigaan Roby
62
mau dimaafin atau tidak..?
63
Sandwich
64
balasan untuk Olivia
65
balasan untuk Clarissa
66
kemalaman
67
hadiah lagi?
68
Pria bersikap manis kadang menyebalkan
69
tidak berhak mengaturku
70
Ajakan Mami Mia
71
Makan bersama
72
Nanda tersinggung
73
Sarapan bersama
74
biarkan saja
75
Pesta
76
bersebrangan
77
Hampir saja
78
Permainan Pesta Topeng
79
i Love You
80
Tukar Hadiah
81
Mabok Cinta
82
tidak bisa tidur
83
lepas lagi
84
dibawa ke Kantor
85
Ketiduran
86
Dilema
87
Roby
88
perang
89
Perkelahian antar Raja
90
balasan Fio
91
menginap di Rumah sakit
92
Jalan berdua
93
gosip menyebalkan
94
Cemburu Sofia
95
Alasan
96
Tak menyangka
97
Rampok?
98
Imel
99
Lamaran di tepi Pantai
100
Gaun pengantin
101
Foto
102
berapa IQ mu...?
103
Rivo
104
Imel
105
Roby dan imel
106
lembur malam
107
Rumah Mahadiningrat
108
Mata-mata
109
ikuti Rencana nya
110
bius apa ?
111
Ide 3 wanita
112
Ancaman manjur Sofia
113
Pengantin yang ditunggu
114
mengenal Kerabat Nanda
115
Lia?
116
Siluit Pinggang Sofia
117
Pengantin
118
dipaksa menginap
119
Hati-hati sama Pria Mahadiningrat
120
Duaaar....!!!!
121
Bertemu Orangtua Sofia
122
Bau
123
Keras kepala Sofia
124
Ulahmu
125
Telur Puyuh..?
126
Serangan Dadakan..
127
Siapa?
128
Putri Tidur
129
mencari buronan
130
Cara ampuh membangunkan Sofia
131
Pengintai
132
Mode Sofia berubah-ubah
133
teror tak jelas
134
bau itu buat mual
135
dilema Nanda
136
Tikus menjijikkan
137
di temukan
138
boleh bertanya..?
139
Pernikahan Roby dan Imel
140
Arka AzKara Mahadiningrat
141
The End_
142
Visual

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!